Belanja.

^^H A P P Y R E A D I N G^^

🌹🌹🌹🌹🌹

Pagi yang indah tapi tak seindah suasana di rumah pengantin baru itu, tak ada kehangatan yang tercifta dari pasangan patsuri itu, egois dan saling cuek malah mendominasi diri mereka sekarang.

Prenk !!!!!

Terdengar pecahan piring di meja makan, dan itu semua adalah ulah si tuan muda.

"Sudah ku katakan jangan memasak., kau pikir aku mau memakan masakan mu!." teriak Bian dingin.

Pernikahan sudah berjalan sebulan, tidak ada yang berubah dari Bian bahkan Lisa semakin merasa kecewa dengan sikap suaminya yang tidak ada lembut-lembut nya sekali padanya, bahkan tak jarang dia menerima amukan kemarahan suaminya.

"Aku menyiapkan makanan itu untuk bibi pembantu, bukan untuk mu, kak." kata Lisa acuh, dia berjalan melewati Bian, lalu mengambil sapu dan pengki untuk membersihkan bekas pecahan piring dan beberapa menu masakan nya yang sudah berserakan di lantai.

Bian bungkam dan memilih melangkah pergi meninggalkan Lisa yang sedang menyapu bekas pecahan piring yang ada di lantai.

namun langkahnya harus terhenti karna Lisa menghentikan nya.

"Siang nanti aku akan keluar rumah sebentar, di dapur sudah banyak yang kosong, dan aku juga ingin membeli sesuatu." kata Lisa yang membuat Bian menoleh balik padanya.

"Terserah, aku tidak perduli kamu pergi kemana pun." tegas Bian lalu pergi meninggalkan Lisa.

"Nona, biar bibi aja, sebaiknya nona muda istirahat saja." ucap bibi pembantu, mengambil alih pekerjaan Lisa.

"Terimakasih bi, maaf merepotkan bibi." kata Lisa merasa sedikit malu karna bibi pembantu nya selalu menjadi saksi pertengkaran nya dengan Bian.

"Tidak apa nona, ini sudah pekerjaan bibi, oh iya di depan ada orang yang mencari nona muda." kata bibi pembantu lagi.

Lisa mengangguk, "Ya sudah, nanti setelah beresin ini bibi sebaiknya makan saja, dan maaf makanan yang kita masak tadi malah di buang kak Bian." tutur Lisa.

"Bibi akan memasak, apa nona muda ingin bibi buatkan sesuatu?." tanya Bibi pembantu.

Lisa menggeleng, "Tidak, aku akan makan di luar." ucapnya seraya pergi meninggalkan bibi pembantu yang sedang membereskan pecahan piring.

Lisa berjalan dengan cepat, dan sesampainya di ruang tamu Lisa melihat seorang gadis berambut sebahu yang tengah memainkan ponsel, dia mendekat dan ikut duduk di samping gadis itu.

"Jadi ke Mall nya?." tanya Lisa.

Gadis di samping nya melirik dengan wajah yang terlihat kesal. "Menurut lo?, cepetan ganti baju ada yang mau gue kasih tau sama lo Lis." kata gadis berambut sebahu itu, yang tak lain adalah Rika.

"Ya jadi dong, masa engak." sahut Lisa sewot.

Lisa berjalan ke kamar nya untuk mengganti baju, sedangkan Rika kembali menunggu si nona muda.

Di dalam kamar Lisa memilih pakaian yang cantik untuk nya, pilihan nya jatuh pada overall jeans dengan dalaman by kaos yang pas di tubuhnya.

Rambut panjang nya di ikat rapih, dengan penampilan nya sekarang Lisa lebih terlihat seperti gadis yang masih lajang, bukan seperti seorang wanita yang sudah bersuami.

Dan beruntung nya kaki Lisa sudah mulai bisa leluasa di gunakan berjalan, meski dokter menghimbau jika Lisa tidak boleh berjalan terlalu lama karna tulang kaki nya masih dalam proses pemulihan keseluruhan.

"Wih..emang ya aura pengantin baru mah beda, cerah banget." goda Rika sambil berdiri.

Lisa hanya tersenyum menanggapi godaan teman nya, "Udah yu berangkat, takut kena macet di jalan." ucap Lisa menyudahi godaan Rika.

Setelah melewati perjalanan empat puluh menit mobil yang di tumpangi Lisa dan Rika sampai di sebuah pusat perbelanjaan yang ada di tengah-tengah kota.

keduanya berjalan dengan bersamaan dan tempat yang pertama mereka datangi adalah gerai pakaian.

Lisa memilih beberapa baju yang di sukai nya, begitupun dengan Rika yang nqmpak sibuk memilih baju kesukaan nya yang tak lain adalah kaos oblong kebesaran.

"Lis nih buat kamu, aku yakin kamu butuh ini buat nanti malam." kata Rika sambil memasukan pakaian yang dia pilihkan untuk Lisa kedalam keranjang Lisa.

"Baju apaan? nih." Lisa memegang baju itu, lalu seketika matanya melebar sempurna, sebuah lingerie dan Lisa yakin jika pikiran teman nya dia sudah tidak virgin dan sering melakukan hal itu dengan suaminya.

Kenyataan nya Lisa bahkan baru tiga kali tidur bersama dengan Bian, dan itupun hanya sekedar tidur tanpa saling sapa apa lagi berbuat hal lebih.

"Makasih Rik, kamu memang yang terbaik." kata Lisa sambil tersenyum terpaksa, tidak mungkin Lisa mengatakan jika selama sebulan menikah Bian sama sekali tidak pernah menyentuh nya.

Setelah selesai berbelanja di Mall Lisa dan Rika kembali menjajahkan kaki nya di minimarket untuk membeli kebutuhan dapur, tentu nya itupun karna ajakan Lisa.

Satu bulan menikah dan sudah berstatus seorang istri tentu nya sekarang Lisa mempunyai tugas utama untuk mengatur segala kebutuhan rumah.

"Lis ini roti nya mau yang kaya gimana?, besar, tipis, atau yang lebar?" tanya Rika yang berada di perkumpulan rak pembalut.

Seketika Lisa melotot mendengar pernyataan teman nya yang bar-bar itu, "Jangan keras-keras Rika, kalo ngomong itu pake filter malu tau." ucap Lisa merasa malu sendiri, bisa-bisa nya teman nya menanyakan masalah pembalut dengan suara yang keras.

Lisa memasukan beberapa barang belanjaan nya ke dalam keranjang, dan yang bertugas mendorong nya adalah Rika.

keduanya berjalan mengambil barang yang ingin di beli ke dalam keranjang sampai penuh.

"Kamu mau beli sesuatu ngak?." tanya Lisa.

Rika menoleh sambil tersenyum. "Kalo gratisan mah ngak bakalan nolak dong, apa lagi yang neraktirnya istri sultan." kata Rika sambil tertawa, dan Lisa hanya tersenyum menanggapi ucapan teman nya.

Realita nya tak seperti yang di bayangkan orang lain, menjadi istri sultan tidak semanis madu yang orang lain duga, nyatanya banyak hal yang harus Lisa lalui untuk mencapai kebahagian nya, dan sekarang Lisa masih bertahan di fase terendah nya.

🌹

Bilang saja Bian kejam dan egois, tapi dia juga manusia yang memiliki keinginan dan melakukan hal yang di suka nya, pernikahan nya dengan Lisa yang sudah sebulan dengan bumbu pertengkaran di setiap harinya jelas membuat Bian semakin merasakan hidupnya tidak bahagia.

Terlahir dari keluarga serba ada yang mengharuskan dirinya untuk mengikuti jejak orang tua nya jelas membuat Bian harus berusaha keras, apalagi dia adalah seorang CEO yang harus bertanggung jawab untuk ratusan pekerja nya.

Entah kenapa setiap melihat Lisa Bian selalu merasakan kesal, dia membenci pernikahan nya dengan Lisa, bukan hanya benalu Lisa baginya adalah gadis yang tidak tau malu yang selalu melakukan keinginan nya sesuka nya.

"Apa yang dia lakukan hari ini?." tanya Bian tanpa menoleh.

Asisten Giz memberikan informasi yang dia dapat dari anak buah nya, "Nona muda pergi ke Mall dan Mini market bersama dengan teman nya, tuan muda." kata Asisten Giz.

"Berapa uang yang dia habiskan?." tanya Bian lagi.

"Nona muda hanya memakai uang untuk kebutuhan dapur, tuan muda." tutur Asisten Giz seadanya.

Bian mengerutkan dahinya, jelas-jelas Asisten Giz mengatakan jika Lisa pergi ke Mall, "Lalu untuk apa dia pergi ke Mall?." Bian penasaran.

"Nona muda berbelanja, tuan." kembali menjawab seadanya.

"Dan dia membayar sendiri?." lanjut Bian di angguki oleh Asisten Giz dengan cepat.

"Nona memakai rekening nya sendiri, tuan muda." tutur Asisten Giz lagi.

Dan saat itulah Bian mengeratkan kepalan tangan nya, Lisa bukan hanya menyusahkan nya tapi dengan tingkahnya yang seperti itu membuat Bian merasa kesal karna dengan Lisa membayar tagihan belanjaan nya sendiri, secara tidak langsung Lisa telah menghina nya jika Bian seperti suami yang tidak memberikan nafkah untuk istri nya.

"Wanita bodoh itu harus di beri pelajaran, dengan membayar tagihan nya sendiri d secara tidak langsung dia telah menghinaku." ucap Bian dengan wajah kesal.

"Giz batalkan semua agenda hari ini." ucap Bian tegas.

Dan Asisten Giz hanya mengangguk patuh karna dia hanyalah seorang bawahan yang bekerja untuk sang tuan muda, dan keinginan Bian adalah perintah untuk nya.

"Tahukah anda tuan muda, tanpa anda sadari anda telah mulai sadar jika anda sudah memiliki istri." batin Asisten Giz.

____________

🌹🌹🌹🌹🌹

Jangan lupa jejak!!!

Terpopuler

Comments

Wirda Wati

Wirda Wati

bagus GIS...🤣🤣🤣

2023-03-24

0

lelah sekali

lelah sekali

😅😅😅👍GIS aku padamu

2021-08-13

0

Devani Eva

Devani Eva

duhh Bian
kok jadi lebih parah dari papa dan opa nya yak

2021-08-12

0

lihat semua
Episodes
1 Fakta menyakitkan.
2 Tertabrak
3 Menolak sama dengan mati.
4 Pernikahan tak di inginkan.
5 Tamparan.
6 Kedatangan mertua.
7 Masa pemulihan.
8 Belanja.
9 Wanita idaman lain.
10 Kartu black card
11 Mencari kerja.
12 Semanis martabak.
13 Hujan.
14 Si penguntit.
15 Tidur di sopa.
16 Lisa Sakit.
17 Pelakor terang-terangan.
18 Salah kamar.
19 Akhirnya menyerah.
20 Pergi dari rumah ku.
21 Sepeninggal Lisa.
22 Kecurigaan Asisten Giz.
23 Tamu tak di undang.
24 Hamil?
25 Dua mantan
26 Tiga Oma
27 Hujan membawa couple.
28 Baru sadar.
29 Bakso.
30 Kemarahan Lisa.
31 Mengalahkan ketakutan.
32 Boy.
33 Bersatu.
34 Perbedaan.
35 Kelamin Babby Twins.
36 Keinginan Boy.
37 Saran sang Opa.
38 Nasib April.
39 Jiwa narsis.
40 Uang recehan.
41 Tidak bahagia.
42 Mencari informasi
43 Gara-gara ulat.
44 Sebuah pesan.
45 Pusing dengan kelakuan Boy.
46 Ternyata dia.
47 Han.
48 Sepenggal kisah Han.
49 Bahaya datang
50 Kumpulan orang tua.
51 Masalah warisan.
52 Pendarahan.
53 Operasi
54 Babby.
55 Aziel dan Azelo
56 Haru dan penyesalan.
57 Rencana yang gagal.
58 Harta yang menjadi biang Masalah.
59 Suami idaman.
60 Kelakuan Arfan.
61 Kedatangan Rika.
62 Tantangan untuk Arfan.
63 Nasib Arfan.
64 Godaan sang Casanova.
65 Sulitnya ingsyaf.
66 Jejak April
67 Kejiwaan.
68 Masih takut.
69 Bersama untuk balas dendam
70 Satu persatu musnah
71 Rejeky dari Tuhan.
72 Rasa bersalah.
73 Mertua baik
74 Opa Rafa dan Oma Ririn
75 Melepaskan dendam.
76 Wasiat dari Oma untuk Arfan
77 Jangan pergi
78 Ajakan tiba-tiba.
79 Jebakan!
80 Pilihan Boy.
81 Pilihan Boy (2)
82 Si tengil.
83 Yakin ngak mau?
84 Aku mau
85 Pernikahan mantan Casanova
86 Syifa dan Arfan.
87 Bukan malam pertama
88 Kentut.
89 Kedatangan Kinara.
90 Suami mesum
91 Kondangan mantan.
92 Tidak terima.
93 Nikahan Arfan.
94 Om-om penguntit.
95 Arfan mabuk?
96 Lepaskan atau lanjutkan.
97 Campur tangan Mama Alena.
98 Ikatan Batin kembar.
99 Kondisi Zelo
100 Bertemu Rere dan Reyhan.
101 Penasaran.
102 Dua duda?
103 Kabar baik.
104 Di taksir Om-om
105 Ibu rumah tangga.
106 Mual+kentut.
107 Tamu tak di undang.
108 Perlakuan manis.
109 Jujur.
110 Nasib Dilla.
111 Lucas.
112 Kiriman Bunga.
113 Om Zico
114 Om udah lama duda?
115 Sikap Lucas.
116 Korbanrban Broken Home.
117 Om Rangga.
118 Om Rangga #2
119 Achel dan Dilla.
120 Kamar.
121 Rangga Andrajaya.
122 Zico Herudiawan.
123 Kelakuan Arfan.
124 Terserah Achel.
125 Ngelamar kerja.
126 Bingung.
127 Makan siang.
128 Om Mau kita pacaran?
129 Calon istri.
130 Drama ajakan menikah
131 Zico bertemu Boy.
132 Perdebatan.
133 PROMOSI!! SALAH RANJANG (HOT DADDY)
134 Kelahiran yang unik.
135 Tingkah Zelo
136 Kinara.
137 Mall
138 Lamaran Achel.
139 Nasi goreng.
140 Kekuatan Dilla.
141 Godaan sebelum sah.
142 Salah pukul
143 Penjara sehari.
144 Ganti Gaun.
145 Mertua bahlul.
146 Drama Papi.
147 Gangguan.
148 Sakit perut.
149 Pagi yang panas.
150 Hambatan.
151 Tidak akan tertipu.
152 Jodoh tertunda untuk Nenek.
153 Kedatangan Mami.
154 Keluarga mesum.
155 Tiket Honeymoon.
156 Tegang dan hadiah kentut.
157 Hari bahagia.
158 Terlalu tegang.
159 Daddy sakit.
160 Pembalasan Dilla.
161 Netizen pedas.
162 Sore panas
163 Kamu cantik.
164 honeymoon part 1
165 Aksi Kinara.
166 Aksi Kinara #2
167 Hasil aksi Kinara.
168 Kebohongan Kinara.
169 Perubahan Kinara
170 Kecelakaan
171 Tangisan Mamih Papih
172 Kehobahan
173 Lampu hijau untuk Lucas
174 Honeymoon part 2
175 Acara Kinara.
176 Meresahkan
177 Muntah Double.
178 Hamil
179 Semakin romantis
180 Masa morning Skicness
181 Ngidam Dilla
182 Salah Ranjang (Pria Buta)
183 Pernikahan Kinara dan Lucas
184 PROMOSI NOVEL (PERJALANAN CINTA TRIPLETS S)
185 Twins Four Azhela Oh Azhela
186 PROMOSI (Dendam Dan Cinta Suami Cacat)
187 Promosi (Salah Ranjang Duda Playboy)
188 Promosi!! (Mengulang Kisah Bersama Mu)
Episodes

Updated 188 Episodes

1
Fakta menyakitkan.
2
Tertabrak
3
Menolak sama dengan mati.
4
Pernikahan tak di inginkan.
5
Tamparan.
6
Kedatangan mertua.
7
Masa pemulihan.
8
Belanja.
9
Wanita idaman lain.
10
Kartu black card
11
Mencari kerja.
12
Semanis martabak.
13
Hujan.
14
Si penguntit.
15
Tidur di sopa.
16
Lisa Sakit.
17
Pelakor terang-terangan.
18
Salah kamar.
19
Akhirnya menyerah.
20
Pergi dari rumah ku.
21
Sepeninggal Lisa.
22
Kecurigaan Asisten Giz.
23
Tamu tak di undang.
24
Hamil?
25
Dua mantan
26
Tiga Oma
27
Hujan membawa couple.
28
Baru sadar.
29
Bakso.
30
Kemarahan Lisa.
31
Mengalahkan ketakutan.
32
Boy.
33
Bersatu.
34
Perbedaan.
35
Kelamin Babby Twins.
36
Keinginan Boy.
37
Saran sang Opa.
38
Nasib April.
39
Jiwa narsis.
40
Uang recehan.
41
Tidak bahagia.
42
Mencari informasi
43
Gara-gara ulat.
44
Sebuah pesan.
45
Pusing dengan kelakuan Boy.
46
Ternyata dia.
47
Han.
48
Sepenggal kisah Han.
49
Bahaya datang
50
Kumpulan orang tua.
51
Masalah warisan.
52
Pendarahan.
53
Operasi
54
Babby.
55
Aziel dan Azelo
56
Haru dan penyesalan.
57
Rencana yang gagal.
58
Harta yang menjadi biang Masalah.
59
Suami idaman.
60
Kelakuan Arfan.
61
Kedatangan Rika.
62
Tantangan untuk Arfan.
63
Nasib Arfan.
64
Godaan sang Casanova.
65
Sulitnya ingsyaf.
66
Jejak April
67
Kejiwaan.
68
Masih takut.
69
Bersama untuk balas dendam
70
Satu persatu musnah
71
Rejeky dari Tuhan.
72
Rasa bersalah.
73
Mertua baik
74
Opa Rafa dan Oma Ririn
75
Melepaskan dendam.
76
Wasiat dari Oma untuk Arfan
77
Jangan pergi
78
Ajakan tiba-tiba.
79
Jebakan!
80
Pilihan Boy.
81
Pilihan Boy (2)
82
Si tengil.
83
Yakin ngak mau?
84
Aku mau
85
Pernikahan mantan Casanova
86
Syifa dan Arfan.
87
Bukan malam pertama
88
Kentut.
89
Kedatangan Kinara.
90
Suami mesum
91
Kondangan mantan.
92
Tidak terima.
93
Nikahan Arfan.
94
Om-om penguntit.
95
Arfan mabuk?
96
Lepaskan atau lanjutkan.
97
Campur tangan Mama Alena.
98
Ikatan Batin kembar.
99
Kondisi Zelo
100
Bertemu Rere dan Reyhan.
101
Penasaran.
102
Dua duda?
103
Kabar baik.
104
Di taksir Om-om
105
Ibu rumah tangga.
106
Mual+kentut.
107
Tamu tak di undang.
108
Perlakuan manis.
109
Jujur.
110
Nasib Dilla.
111
Lucas.
112
Kiriman Bunga.
113
Om Zico
114
Om udah lama duda?
115
Sikap Lucas.
116
Korbanrban Broken Home.
117
Om Rangga.
118
Om Rangga #2
119
Achel dan Dilla.
120
Kamar.
121
Rangga Andrajaya.
122
Zico Herudiawan.
123
Kelakuan Arfan.
124
Terserah Achel.
125
Ngelamar kerja.
126
Bingung.
127
Makan siang.
128
Om Mau kita pacaran?
129
Calon istri.
130
Drama ajakan menikah
131
Zico bertemu Boy.
132
Perdebatan.
133
PROMOSI!! SALAH RANJANG (HOT DADDY)
134
Kelahiran yang unik.
135
Tingkah Zelo
136
Kinara.
137
Mall
138
Lamaran Achel.
139
Nasi goreng.
140
Kekuatan Dilla.
141
Godaan sebelum sah.
142
Salah pukul
143
Penjara sehari.
144
Ganti Gaun.
145
Mertua bahlul.
146
Drama Papi.
147
Gangguan.
148
Sakit perut.
149
Pagi yang panas.
150
Hambatan.
151
Tidak akan tertipu.
152
Jodoh tertunda untuk Nenek.
153
Kedatangan Mami.
154
Keluarga mesum.
155
Tiket Honeymoon.
156
Tegang dan hadiah kentut.
157
Hari bahagia.
158
Terlalu tegang.
159
Daddy sakit.
160
Pembalasan Dilla.
161
Netizen pedas.
162
Sore panas
163
Kamu cantik.
164
honeymoon part 1
165
Aksi Kinara.
166
Aksi Kinara #2
167
Hasil aksi Kinara.
168
Kebohongan Kinara.
169
Perubahan Kinara
170
Kecelakaan
171
Tangisan Mamih Papih
172
Kehobahan
173
Lampu hijau untuk Lucas
174
Honeymoon part 2
175
Acara Kinara.
176
Meresahkan
177
Muntah Double.
178
Hamil
179
Semakin romantis
180
Masa morning Skicness
181
Ngidam Dilla
182
Salah Ranjang (Pria Buta)
183
Pernikahan Kinara dan Lucas
184
PROMOSI NOVEL (PERJALANAN CINTA TRIPLETS S)
185
Twins Four Azhela Oh Azhela
186
PROMOSI (Dendam Dan Cinta Suami Cacat)
187
Promosi (Salah Ranjang Duda Playboy)
188
Promosi!! (Mengulang Kisah Bersama Mu)

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!