* Cooking 7, Perbincangan Di Tukang Sayur

"Bu Ikha... rencananya PAUD kita akan ikut acara happy cooking yang diadakan oleh salah satu bumbu masak, menyambut hari kemerdekaan 17 Agustusan nanti, itu kan acaranya satu hari full dan akan diadakan di Balaikota bersamaan dengan festival jajanan kuliner segala, apa bisa dikoordinasikan?" kata Kepala Sekolah PAUD.

"Oh jadi untuk yang TK/RA/PAUD kita yang mewakili?" tanya Ulay.

"Ya.. kan PAUD kita sudah jadi percontohan PAUD se DKI Jakarta, jadi ya otomatis ditunjuk langsung, jatah seatnya lima guru dan dua puluh siswa" jelas Ibu Kepala Sekolah.

"Baik Bu, tidak ada masalah, masih sebulan lagi acaranya, nanti kita bicarakan sama orang tua murid baiknya seperti apa? pastinya akan keluar biaya juga kan untuk sewa kendaraan dan lainnya" jawab Ulay.

"Saya percayakan ke Bu Ikha ya sebagai penanggung jawab acara tersebut" ujar Bu Kepala Sekolah.

"Ya Bu, terima kasih atas kepercayaannya, nanti akan saya bicarakan dengan orang tua murid" jawab Ulay dengan sopan.

Ulay memang menjadi guru favorit disini, sabar dan bisa mengajar anak-anak dengan baik. Bahkan kelas yang dia pegang banyak memenangkan lomba olahraga, seni serta akademis secara beruntun.

🍒

Sementara di warung sayur Nyak Marpuah, jam delapan pagi sedang banyak yang berkumpul, para pembeli mulai mencari sayuran.

"Nyak Puah... mau dong sambelan goceng aje, sama nih ikan asin tembang jangan lupa" kata salah satu pembeli sambil menyerahkan bungkusan ikan asin.

"Lu masak irit amat Uha... Kaga jauh-jauh dari ikan asin sama nyambel. Mana ada gizinya, pantes anak Lo sekolahnya pada kaga ada yang pinter" nimbrung Wak Yani.

"Bukan gitu Wak... penghasilan laki aye pan cuma ngojek, tau sendiri dah sekarang orang udah pada punya motor dewek, jarang ada yang naek ojeg pangkalan lagi" kata Uha menjelaskan.

"Makanya cari laki tuh nyang bisa nyari duit. Noh kaya laki Aye, Bang Pendi, saban pulang empat bulan sekali pasti bawa duit banyak" ucap Wak Yani sombong.

"Enak Uwak mah, tiap Wak laki pulang pasti nambah kontrakan sama perhiasan" ucap tetangga yang lainnya.

"Makanya... nyari tuh yang bener, jadi Lu pada bisa nikmatin idup, kaga ngeblangsak muluan" oceh Wak Yani.

"Ajak-ajak ngapah Wak, kali aja Wak laki punya info lowongan di kapal. Jadi apa ge juga mau" kata tetangga lainnya.

"Udah berapa aja bocah dimarih yang diajak kerja ama Bang Pendi, tapi pada kacang lupa kulitnya, udah naek derajat pada lupa ama Bang Pendi. Tapi biarin dah, ntar juga pada kena karma" ucap Wak Yani.

"Oh iya Wak.. nikahan Wiya tinggal dua minggu lagi nih, kita bantuin masaknya kapan Wak? ya bantu-bantu ngupas bawang dah" tanya tetangga.

"Kaga repot-repot sih, palingan masak buat sodara ama yang melek-melek aja, abis pegimane yak .. semua pake katering, maklum dah calon mantu yang ini pan tajir melintir, produser tipi gitu loh" ucap Wak Yani bangga.

"Iye nih Wiya dapat kakap.. tinggal tunjuk doangan ya Wak" sahut tetangga.

"Ntar juga yang dateng banyak orang-orang tipi, katanya ada artis yang diundang, siapa tau kan tuh artis pada sempetin dateng. Emak-emak yang jadi panitia udah pada dijaitkan bajunya? itu Uwak beli mahal tuh bahannya di Mester, kaga maen deh tenabang, kaennya juga kaen India, makanya Uwak kasih dah ongkos jaitnya, biar pada jait di tukang jait yang mahalan. Jangan dijait ditukang keliling yang pake sepeda ya, kaga bakalan bisa dah jahit bahan mahal" ulas Wak Yani.

Tetangga cuma manggut-manggut.

"Uwak gitu loh, juragan kontrakan, ga kaleng-kaleng pestanya... kenapa kaga di gedong sekalian aja sih Wak? Pan enak kaga ribet, rumah juga kaga berantakan" tanya yang lainnya.

"Gw mah mikirin Lu pada, bisa aja sih diadain di hotel atawe gedong, tapi pasti terbatas jumlah nyang diundang. Uwak nih maunya sekampung diundang semua, biar pada ngerasain makan daging, jangan ikan asin muluan.. ntar Lu pada lemot kalo kebanyakan makan ikan asin" cibir Wak Yani.

"Dangdutannya jadi kan Wak? Denger-denger make orkes dangdut Gemintang ya.. busyehh itu mah orkes punya nama seantero Jabodetabek, pasti rame dah orang pada datang" timpal yang lain.

"Ya jadilah, lengkap ama sound sistem yang kece badai. Pull dari abis akad ampe tengah malem. Uwak udah sewa tiga puluh lima juta tuh buat orkes dangdutnya doangan. Itu belonan panggung ama sewa genset. Makanya noh kebon Uwak nyang sebelah rumah mau dirapihin, buat bikin panggung. Kasianan warga kaga pada punya hiburan, jadi ya anggep aje .. keluarga kita lagi berbagi kebahagiaan sama warga" kata Wak Yani dengan bangga.

"Wah... kite mah uang segitu bisa buat makan setahun kali Wak. Lagian orang sini mah pesta segitu udah mewah banget dah. Ibaratnya telor kaga dibelah dua, tapi bulat-bulat disediainnye" sambut lainnya.

"Ini pan bontot, udah kaga bakalan hajatan lagi dah, penutupan. Jadi mau gede-gedean, warga sini banyak yang kebudian ama Uwak" jawab Wak Yani.

"Kebudian apaan Wak?" tanya warga lainnya.

"Lah Uwak kondangan muluan kemana-mana, berapa aja tuh.. kan kudu pada mulangin. Lagian besan ngasih tujuh puluh lima juta buat hajatan, ya kita mah pihak perempuan ya nambahin dah. Kayanya sih itung-itung kasar sekitar tiga ratus jutaan mah abis dah, soalnya pake ketring yang terkenal, menunya juga segala ada dah, kemarin Wiya bilang.. wes.. westen pud apa gitu" kata Wak Yani.

"Westen pud tuh apaan Wak? belum tau ada menu kaya gitu. Biasanya pan orang hajatan adanya sop, telor dicabein, kentang pengantin, ayam kecap, tumis buncis ama janggel" tutur tetangganya.

"Lah au dah, Uwak juga baru denger tuh westen pud, mudah-mudahan dah cocok ama lidah orang kampung ye" harap Wak Yani.

"Western food kali ya Wak maksudnya? itu makanan barat. Yang sekarang lagi in tuh, kaya Zuppa soup" jelas tetangga yang paham.

"Nah ntuh maksudnya" kata Wak Yani.

"Beneran dah hajatannya Wak Yani ini beda sama warga sini" puji tetangga.

"Tenda yang dipake juga kaya tenda yang dipake artis-artis, yang dandanin juga tukang dandan nyang biasa dipake sama tipi tempat Wiya gawe. Biasa dandanin artis" jelas Wak Yani makin sombong.

"Iye nih bikin kita penasaran aje, beruntung banget sih Wak si Wiya, udah mah keluarga Uwak dasarnya tajir, eh dapet besan juga tajir. Mantep banget lagi uang bawaannya, disini mah belonan ada yang dibawain duit sampe tujuh puluh lima juta buat pesta" kata tetangga lagi.

"Anak Aye mah pada lakunya mahal, siapa dulu dong Enyaknya" sahut Wak Yani sombong.

"Ngomong-ngomong kapan nih Nyak Puah nyebar undangan? Ulay masa kebalap mulu. Apalagi ini sama Wiya yang umurnya dibawah Ulay" tanya tetangga.

"Ga tau dah Mpok, belum nyampe juga jodohnya" jawab Nyak Puah.

"Emang tuh jodoh nyasar kemana Nyak? segala belonan nyampe" nyinyir tetangga.

"Udah pala tiga mah jangan kebanyakan milih, Uwak nih sebagai Uwaknya udah cape mau nyomblangin, tapi anaknya kaga mau mulu. Mending kalo cakep, lah muka pas-pasan gitu, karier juga mentok ngajar PAUD, apalagi coba yang dibanggain biar nilai jualnya mahal" celoteh Wak Yani.

"Iye tuh Wak, coba kenalin sama temen-temennya Wak Pendi, siapa tau ada. Duda juga kaga ngapah kali Wak, udah kaga ada bujangan yang mau kalo umur segitu mah" kata lainnya.

Terpopuler

Comments

Jasreena

Jasreena

lah ogah bener perawan d jodohin Ama duda... bekasan org, rugi kaleee

2023-07-23

1

Jasreena

Jasreena

kepoooo

2023-07-23

1

Jasreena

Jasreena

lah katanya calon mantu org kaya pelit bener ngasih duit cm 75jt...

2023-07-23

2

lihat semua
Episodes
1 * Cooking 1, Awal Mula
2 * Cooking 2, Perkenalan
3 * Cooking 3, Perbincangan
4 * Cooking 4, Kumpul Keluarga
5 * Cooking 5, Kebersamaan
6 * Cooking 6, Genk Sempat
7 * Cooking 7, Perbincangan Di Tukang Sayur
8 * Cooking 8, Jadwal padat merayap
9 * Cooking 9, Acara menjelang pernikahan
10 * Cooking 10, Perkenalan
11 * Cooking 11, Pernikahan Wiya
12 * Caption 12, Perbincangan
13 * Cooking 13, Ajakan gila
14 * Cooking 14, Hajatan
15 * Cooking 15, Bersamamu
16 * Cooking 16, Pedekate
17 * Cooking 17, Laperpull
18 * Cooking 18, Pembicaraan
19 * Cooking 19, Masih mencoba
20 * Cooking 20, Gila
21 * Cooking 21, Keputusan
22 * Cooking 22, Kegiatan
23 * Cooking 23, Tahap serius
24 * Cooking 24, Rempong day
25 * Cooking 25, Acara
26 * Cooking 26, Masih di acara
27 * Cooking 27, Tahapan
28 * Cooking 28, Depresi
29 * Cooking 29, Memulai
30 * Cooking 30, Pertemuan perdana
31 * Cooking 31, Berkenalan dengan keluarga
32 * Cooking 32, Kabar mengejutkan
33 * Cooking 33, Keputusan
34 * Cooking 34, Ribet
35 * Cooking 35, Kesibukan
36 * Cooking 36, Ribet part 2
37 * Cooking 37, Memulai
38 * Cooking 38, Pernikahan
39 * Cooking 39, Hidup baru
40 * Cooking 40, Malam pertama
41 * Cooking 41, Kerja
42 * Cooking 42, Masalah
43 * Cooking 43, Berbincang
44 * Cooking 44, Kick balik
45 * Cooking 45, Ke rumah orang tua
46 * Cooking 46, Berdua
47 * Cooking 47, Main
48 * Cooking 48, Permainan
49 * Cooking 49, Roadshow
50 * Cooking 50, Bersamamu
51 * Cooking 51, Kenyataan
52 * Cooking 52, Peristiwa itu
53 * Cooking 53, Menjagamu
54 * Cooking 54, Suasana
55 * Cooking 55, Berjalan
56 * Cooking 56, Tenang
57 * Cooking 57, Sandiwara
58 * Cooking 58, Liburan keluarga
59 * Cooking 59, Kumpul
60 * Cooking 60, Makan malam
61 * Cooking 61, Hangout malam
62 * Cooking 62, Makan
63 * Cooking 63, Menikmati suasana
64 * Cooking 64, Bahagia
65 * Cooking 65, Sekamar
66 * Cooking 66, Berbincang
67 * Cooking 67, Aktivitas
68 * Cooking 68, Kegiatan masing-masing
69 * Cooking 69, Ngobrol
70 * Cooking 70, Keributan kecil
71 * Cooking 71, Aktivitas
72 * Cooking 72, Perbincangan bikin sewot
73 * Cooking 73, Laperpull bikin ngebul
74 * Cooking 74, Perbincangan di mobil
75 * Cooking 75, Dag Dig Dug
76 * Cooking 76, Pedekate
77 * Cooking 77, Rasa
78 * Cooking 78, Sebuah rasa
79 * Cooking 79, Genderang perang
80 * Cooking 80, Pusing
81 * Cooking 81, Negosiasi
82 * Cooking 82, Sisi lain Ale
83 * Cooking 83, Mulai panas
84 * Cooking 84, Sibuk
85 * Cooking 85, Bersama kesayangan
86 * Cooking 86, Menggoda
87 * Cooking 87, Kesialan Wak Yani
88 * Cooking 88, Terbongkar
89 * Cooking 89, Hancur
90 * Cooking 90, Calm down
91 * Cooking 91, Taraweh yang berbeda
92 * Cooking 92, Ramadhan hari pertama
93 * Cooking 93, Konflik
94 * Cooking 94, Mengetuk pintu hati
95 * Cooking 95, Bersabar
96 * Cooking 96, Berbincang
97 * Cooking 97, Mulai riweuh
98 * Cooking 98, Salah paham
99 * Cooking 99, Sahur kali ini
100 * Cooking 100, Awalan
101 * Cooking 101, Special Day
102 * Cooking 102, Duka mendalam
103 * Cooking 103, Mengiringimu
104 * Cooking 104, Wiya in memory
105 * Cooking 105, Perjalanan
106 * Cooking 106, Go to Cikole
107 * Cooking 107, Cikole with Mie Sehat
108 * Cooking 108, Cikole i'm in love
109 * Cooking 109, Kehadiran Lio
110 * Cooking 110, Setelah liburan
111 * Cooking 111, Masalah baru
112 * Cooking 112, Meredam emosi
113 * Cooking 113, H-3 Idul Fitri
114 * Cooking 114, Bertemu
115 * Cooking 115, H-2 Idul Fitri
116 * Cooking 116, Nasehat Ale
117 * Cooking 117, Takbiran kali ini
118 * Cooking 118, Kumpul saat takbiran
119 * Cooking 119, Kehangatan keluarga
120 * Cooking 120, Pillow Talk
121 * Cooking 121, Idul Fitri kali ini
122 * Cooking 122, Kegiatan
123 * Cooking 123, Quality time
124 * Cooking 124, Jum'at penuh cinta
125 * Cooking 125, Babak Final
126 * Cooking 126, Farewell
127 * Cooking 127, Penggerebekan
128 * Cooking 128, Bicara
129 * Cooking 129, Pengkhianatan
130 * Cooking 130, Pergi
131 * Cooking 131, Jauh
132 * Cooking 132, Masih kecewa
133 * Cooking 133, Yang dinanti
134 *Cooking 134, Bandung
135 * Cooking 135, Tempat yang sama
136 * Cooking 136, Tak jumpa
137 * Cooking 137, Memanas
138 * Cooking 138, Pulang
139 * Cooking 139, Kumpul lagi
140 * Cooking 140, Pecah kongsi
141 * Cooking 141, Sempat
142 * Cooking 142, Masa lalu
143 * Cooking 143, Penyesalan
144 * Cooking 144, Berbincang
145 * Cooking 145, Para Bayi
146 * Cooking 146, Interview
147 * Cooking 147, Bazaar di Tabligh Akbar
148 * Cooking 148, Persiapan
149 * Cooking 149, Pernikahan Ali
150 * Cooking 150, Cemburu
151 * Cooking 151, Memulai bahagia
152 * Cooking 152, Detik penantian
153 * Cooking 153, Permata hatiku
154 * Cooking 154, Pasca melahirkan
155 * Cooking 155, Shamora Danurendra
156 * Cooking 156, Damai
157 * Cooking 157, Pada akhirnya
Episodes

Updated 157 Episodes

1
* Cooking 1, Awal Mula
2
* Cooking 2, Perkenalan
3
* Cooking 3, Perbincangan
4
* Cooking 4, Kumpul Keluarga
5
* Cooking 5, Kebersamaan
6
* Cooking 6, Genk Sempat
7
* Cooking 7, Perbincangan Di Tukang Sayur
8
* Cooking 8, Jadwal padat merayap
9
* Cooking 9, Acara menjelang pernikahan
10
* Cooking 10, Perkenalan
11
* Cooking 11, Pernikahan Wiya
12
* Caption 12, Perbincangan
13
* Cooking 13, Ajakan gila
14
* Cooking 14, Hajatan
15
* Cooking 15, Bersamamu
16
* Cooking 16, Pedekate
17
* Cooking 17, Laperpull
18
* Cooking 18, Pembicaraan
19
* Cooking 19, Masih mencoba
20
* Cooking 20, Gila
21
* Cooking 21, Keputusan
22
* Cooking 22, Kegiatan
23
* Cooking 23, Tahap serius
24
* Cooking 24, Rempong day
25
* Cooking 25, Acara
26
* Cooking 26, Masih di acara
27
* Cooking 27, Tahapan
28
* Cooking 28, Depresi
29
* Cooking 29, Memulai
30
* Cooking 30, Pertemuan perdana
31
* Cooking 31, Berkenalan dengan keluarga
32
* Cooking 32, Kabar mengejutkan
33
* Cooking 33, Keputusan
34
* Cooking 34, Ribet
35
* Cooking 35, Kesibukan
36
* Cooking 36, Ribet part 2
37
* Cooking 37, Memulai
38
* Cooking 38, Pernikahan
39
* Cooking 39, Hidup baru
40
* Cooking 40, Malam pertama
41
* Cooking 41, Kerja
42
* Cooking 42, Masalah
43
* Cooking 43, Berbincang
44
* Cooking 44, Kick balik
45
* Cooking 45, Ke rumah orang tua
46
* Cooking 46, Berdua
47
* Cooking 47, Main
48
* Cooking 48, Permainan
49
* Cooking 49, Roadshow
50
* Cooking 50, Bersamamu
51
* Cooking 51, Kenyataan
52
* Cooking 52, Peristiwa itu
53
* Cooking 53, Menjagamu
54
* Cooking 54, Suasana
55
* Cooking 55, Berjalan
56
* Cooking 56, Tenang
57
* Cooking 57, Sandiwara
58
* Cooking 58, Liburan keluarga
59
* Cooking 59, Kumpul
60
* Cooking 60, Makan malam
61
* Cooking 61, Hangout malam
62
* Cooking 62, Makan
63
* Cooking 63, Menikmati suasana
64
* Cooking 64, Bahagia
65
* Cooking 65, Sekamar
66
* Cooking 66, Berbincang
67
* Cooking 67, Aktivitas
68
* Cooking 68, Kegiatan masing-masing
69
* Cooking 69, Ngobrol
70
* Cooking 70, Keributan kecil
71
* Cooking 71, Aktivitas
72
* Cooking 72, Perbincangan bikin sewot
73
* Cooking 73, Laperpull bikin ngebul
74
* Cooking 74, Perbincangan di mobil
75
* Cooking 75, Dag Dig Dug
76
* Cooking 76, Pedekate
77
* Cooking 77, Rasa
78
* Cooking 78, Sebuah rasa
79
* Cooking 79, Genderang perang
80
* Cooking 80, Pusing
81
* Cooking 81, Negosiasi
82
* Cooking 82, Sisi lain Ale
83
* Cooking 83, Mulai panas
84
* Cooking 84, Sibuk
85
* Cooking 85, Bersama kesayangan
86
* Cooking 86, Menggoda
87
* Cooking 87, Kesialan Wak Yani
88
* Cooking 88, Terbongkar
89
* Cooking 89, Hancur
90
* Cooking 90, Calm down
91
* Cooking 91, Taraweh yang berbeda
92
* Cooking 92, Ramadhan hari pertama
93
* Cooking 93, Konflik
94
* Cooking 94, Mengetuk pintu hati
95
* Cooking 95, Bersabar
96
* Cooking 96, Berbincang
97
* Cooking 97, Mulai riweuh
98
* Cooking 98, Salah paham
99
* Cooking 99, Sahur kali ini
100
* Cooking 100, Awalan
101
* Cooking 101, Special Day
102
* Cooking 102, Duka mendalam
103
* Cooking 103, Mengiringimu
104
* Cooking 104, Wiya in memory
105
* Cooking 105, Perjalanan
106
* Cooking 106, Go to Cikole
107
* Cooking 107, Cikole with Mie Sehat
108
* Cooking 108, Cikole i'm in love
109
* Cooking 109, Kehadiran Lio
110
* Cooking 110, Setelah liburan
111
* Cooking 111, Masalah baru
112
* Cooking 112, Meredam emosi
113
* Cooking 113, H-3 Idul Fitri
114
* Cooking 114, Bertemu
115
* Cooking 115, H-2 Idul Fitri
116
* Cooking 116, Nasehat Ale
117
* Cooking 117, Takbiran kali ini
118
* Cooking 118, Kumpul saat takbiran
119
* Cooking 119, Kehangatan keluarga
120
* Cooking 120, Pillow Talk
121
* Cooking 121, Idul Fitri kali ini
122
* Cooking 122, Kegiatan
123
* Cooking 123, Quality time
124
* Cooking 124, Jum'at penuh cinta
125
* Cooking 125, Babak Final
126
* Cooking 126, Farewell
127
* Cooking 127, Penggerebekan
128
* Cooking 128, Bicara
129
* Cooking 129, Pengkhianatan
130
* Cooking 130, Pergi
131
* Cooking 131, Jauh
132
* Cooking 132, Masih kecewa
133
* Cooking 133, Yang dinanti
134
*Cooking 134, Bandung
135
* Cooking 135, Tempat yang sama
136
* Cooking 136, Tak jumpa
137
* Cooking 137, Memanas
138
* Cooking 138, Pulang
139
* Cooking 139, Kumpul lagi
140
* Cooking 140, Pecah kongsi
141
* Cooking 141, Sempat
142
* Cooking 142, Masa lalu
143
* Cooking 143, Penyesalan
144
* Cooking 144, Berbincang
145
* Cooking 145, Para Bayi
146
* Cooking 146, Interview
147
* Cooking 147, Bazaar di Tabligh Akbar
148
* Cooking 148, Persiapan
149
* Cooking 149, Pernikahan Ali
150
* Cooking 150, Cemburu
151
* Cooking 151, Memulai bahagia
152
* Cooking 152, Detik penantian
153
* Cooking 153, Permata hatiku
154
* Cooking 154, Pasca melahirkan
155
* Cooking 155, Shamora Danurendra
156
* Cooking 156, Damai
157
* Cooking 157, Pada akhirnya

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!