Pengenalan Tokoh & Karakter

Maya Adhis Vernata

Cantik, baik, gadis usia 23 tahun, yatim piatu, pekerja keras, keras kepala.

Dirga Letture Ambason

Dingin, sombong, tampan, digilai banyak wanita, mengutamakan gengsi, keras kepala, tidak bisa menolak perintah orang tua nya, berusia 29 tahun.

Fero Wijaya

Sekretaris Dirga sekaligus sahabatnya, tampan, tidak kalah dingin dengan bos nya, selalu membela bos nya, berusia 28 tahun.

Luna Sistriana

Sahabat terbaik Maya, ramah, suka menolong, seorang model, berusia 23 tahun, bersahabat sejak SMA.

Angela Matter Cwood

Pacar Dirga, selalu merasa iri, tidak tulus terhadap Dirga, hanya mengutamakan hartanya, berusia 24 tahun.

Tuan Ambason

Tetap tampan meski sudah tua, papa nya Dirga, pekerja keras, baik, bertanggung jawab, selalu memenuhi kebutuhan keluarga, kepala keluarga idaman.

Nyonya Ambason

Istri tuan Ambason sekaligus mama nya Dirga, penyayang, cantik meski sudah tua, jadi rebutan suami dan putranya.

Selamat berhalu, ini sesuai pandangan author. Jika ada yang kurang sesuai silahkan berhalu sesuai pandangan masing masing.

**

Di apartemen mewah ini lah seorang laki laki tampan menghabiskan waktunya. Ya.. dia adalah Dirga putra dari tuan Ambason, laki laki tinggi, hidung mancung, mata tajam, serta tubuh atletis. Sudah bertahun tahun ia tinggal di negara Jerman, mengelola beberapa perusahaan nya.

Pukul 08.00

"Guten Morgen Liebling, ayo bangunlah. Kau kan sudah berjanji mau mengajakku pergi ke toko perhiasan." Celoteh wanita cantik, sambil menarik selimut kekasihnya.

"Hmmm..." jawabnya sambil mengerjapkan matanya.

"Sayang ayolah, apa aku perlu mengingatkan mu dengan janji yang kau buat kemarin?" Omelnya lagi sambil mengerucutkan bibirnya.

"Tidak sayang, aku sudah bangun kok. Jangan marah,oke?" Ucap laki laki itu yang tidak lain adalah Dirga.

"Ich liebe dich liebe"

"Aku mencintaimu sayang" Ucapnya manja, seorang wanita bernama Angel.

"Aku lebih mencintai mu" ucap Dirga sambil tersenyum hangat.

Dirga bergegas menuju kamar mandi nya, mengguyur rambutnya dengan air shower yang dingin. Sambil sesekali memijat pelipisnya, seperti seseorang yang tengah khawatir akan sesuatu.

15 menit lamanya, Dirga segera keluar dari kamar mandi menggunakan jubah mandi nya. Terlihat sedang memegang handuk kecil untuk mengeringkan rambutnya. Penampilan Dirga saat ini dengan rambut yang basah sungguh menambah ketampanannya, membuat siapapun yang melihatnya akan terpesona.

Prangggg.....

"OMG, tampan sekali" gumam Angel seraya menatap kekasihnya tanpa berkedip.

"Sayang apa yang terjadi?" Dirga langsung berlari ke arah suara, membuang handuk kecil nya ke sembarang arah. Langsung memegang bahu kekasihnya itu dengan pandangan khawatir.

"Bukan apa apa sayang, hanya piring jatuh saja" "Kau sangat tampan sekali" lanjutnya dalam hati dan masih tidak berkedip.

"Bukan apa apa gimana, kalau kamu terluka aku tidak bisa memaafkan diriku sendiri" Ucap Dirga sambil menuntun kekasihnya untuk duduk di sofa yang ada di sebelah kirinya.

"Kau terlalu berlebihan sayang, muahhh..." Kata Angel langsung mencium pipi basah milik kekasihnya.

" Pintar merayu ya sekarang" Kata Dirga tersenyum bahagia sambil mengelus puncak kepala Angel.

"Apa kau lapar? Aku akan menyuruh Fero untuk membawakan makanan kesini" sambungnya lagi.

"Emmm...kurasa tidak perlu, aku ingin pergi makan di resto biasa nya aja sayang" Ucapnya dengan enteng.

"Tentu sayang" Jawabnya dengan mudah.

Ya mereka sudah menjalin hubungan selama 2 tahun ini, dan selama itu juga Angel selalu meminta dibelikan barang barang mewah oleh Dirga. Dan bagi Dirga itu bukanlah apa apa karena hartanya mungkin hanya akan berkurang 3% untuk memenuhi kebutuhan kekasihnya.

Sebenarnya Dirga tidak pernah mengizinkan Angel untuk bermain ke apartemen nya, karena Angel yang memaksa akhirnya Dirga pun mengizinkannya. Tapi baru beberapa minggu terakhir ini, karena pribadi Dirga sendiri tidak ingin menjalani hubungan di luar batas.

Drrttt...drttt

Papa Calling...

Dirga langsung mengambil Hp nya yang ada di atas nakas.

"Hallo pa, ada apa pa?" Tanya Dirga

"Hallo sayang" suara seorang perempuan sambil terisak di seberang sana,, seperti sedang menangis.

"Ternyata mama, ada apa ma?" Tanya Dirga mulai panik karena mendengarkan suara mama yang tidak seperti biasanya.

"Papa mu sekarat sayang, cepatlah pulang. Mama menunggumu love you" Ucap mama

"Apa??!!!, bagaima....." ucap Dirga belum selesai

tut...tut

Panggilan terputus.

Dirga langsung sibuk menghubungi seseorang.

"Segera siapkan jet pribadi, kita harus kembali papa sekarat" ucap Dirga kepada seseorang dengan serius.

"Bagaimana bisa paman sekarat?, selama ini dia selalu baik baik saja" bukan nya menjawab malah balik bertanya.

tut...tutt

Panggilan terputus

"Hahaha, itulah jawaban nya. Jawaban yang sama dari mama" tawa Dirga sambil membayangkan betapa lucunya ekspresi sahabatnya itu.

Angel dari tadi hanya diam dan memperhatikan gerak gerik kekasihnya, setelah merasa sudah selesai dengan urusan nya Angel segera menghampiri Dirga.

"Sayang ada apa?" tanya nya sambil memegang bahu Dirga.

"Papa sedang sakit sayang, maafkan aku tidak bisa menepati janjiku" ucap Dirga merasa bersalah, langsung memegang tangan kekasihnya.

"Tentu tidak apa apa sayang, kita bisa melakukanya lain kali"

"Cih dasar tua bangka merepotkan saja, dia telah merusak rencanaku" gerutu Angel.

"Terimakasih sayang, kau memanglah yang terbaik. Selalu pengertian terhadapku" langsung memeluk Angel.

"Tentu sayang" mempererat pelukannya.

"Apa kau mau ikut?, sekalian aku perkenalkan dengan kedua orang tua ku. " tanya Dirga lagi

"Tidak mau" menjawab cepat

"Ehh...maksutku jadwalku begitu padat sayang" ucapnya memelas

"Jika bertemu dengan dua tua bangka itu pasti sangat merepotkan, apalagi yang satu sakit sakitan" gerutu dalam hati

"Baiklah, aku harus segera bersiap. Setengah jam lagi aku akan berangkat"

"Biar ku bantu sayang" Ucap Angel

Jangan lupa like,coment,vote. Salam Sarange❤

Terpopuler

Comments

Ariani

Ariani

Mama Dirga ke TUA AN thor !!!

2021-05-19

0

Lina aza

Lina aza

visualnya Maya ko kliatan bar bar malah cantik dan angun pacarnya Dirga

2021-04-20

0

Mei Shin Manalu

Mei Shin Manalu

Aku juga udh kasih rate bintang 5 lho 🌟🌟🌟🌟🌟...

2021-01-05

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!