Kunci

Setelah kejadian pembuangan itu, kesebelas saudara Water tidak kembali ke bumi, maupun menemui Ayah mereka, Dewa Agung.

Hingga akhirnya, Phoenix Rich Park pergi diam-diam ke matahari, untuk menemui sang Dewa.

sesampainya di sana, ia langsung mengatakan tujuan kedatangan nya kepada Dewa. Dengan air mata mengucur, ia mengatakan seluruh isi hatinya.

"Ayah.....!!" panggil Phoenix sambil berlutut di depan dewa.

"Ada apa, anakku?!" tanya Dewa.

"Ayah, tidak bisakah Hyung kembali?! Dia begini karena aku!!" ujar Phoenix.

"Mengapa mengatakan demikian?!" tanya Dewa.

"Aku menyerap kekuatan Water ketika insiden hujan api itu! Ia kehilangan kekuatannya!" ujar Phoenix penuh penyesalan.

"Kau dan seluruh saudaramu tidak datang ke kastil ku setelah pembuangan! Aku tahu kalian kecewa. Tapi, anak-anakku, mengenai permintaan kalian yang satu itu, itu adalah permintaan satu-satunya dari kalian yang tidak bisa aku kabulkan! Tapi, Phoenix, kau harus tahu, bahwa kau adalah kunci kembalinya Water!!" ujar Dewa.

"Kunci?! Mak-maksudnya?! Maksud ayah kunci itu apa?!" tanya Phoenix tidak mengerti.

"Bukan hanya ketika insiden hujan api itu kau menyerap kekuatan nya. Tapi, ribuan tahun lalu. Bahkan kau telah melupakannya, karena itu terjadi hanya dalam waktu singkat! Bila Water menanyakannya kepada ku sejak dahulu, dia tidak akan pernah seperti begini!!" jelas Dewa.

"Maksud ayah??? aku sama sekali tidak mengerti!" tanya Phoenix kebingungan.

"Bukan hanya menyerap sebagian kekuatannya, Phoenix! Tapi semua! Semuanya!! Sehingga, setiap hari, kekuatan Water menurun, sedangkan kau, kekuatanmu terus bertambah!! Water menjadi lemah di setiap hari nya! Dan kau harus mengontrol semua kekuatan luar biasa dari Water!!" jelas Dewa membuat Phoenix menangis deras, karena kebingungan

"Jelaskan kepada ku, ayah! Aku tidak mengerti!! Aku sadar bahwa memang kekuatanku terus bertambah setiap hari. Tapi aku tidak tahu sumbernya dari mana?! Aku hanya terus berpikir bahwa itu adalah normal untuk kami semua!!" pinta Phoenix sedih.

"Semuanya ada dalam tubuhmu!" ujar Dewa.

"Bagaimana itu bisa terjadi??? Lalu, jika ayah telah mengetahuinya, mengapa hanya tinggal diam??? Mengapa tidak menolong Hyung????!!" tanya Phoenix menangis.

"Alasannya, ia tidak pernah memberi tahukan kepada ku, apa yang menjadi masalahnya. Ia terus mendingin setiap waktu berlalu. Dan aku selalu mencoba menanyakan nya kepada nya. Tapi ia berpura-pura baik-baik saja! Bukan salahku, Phoenix!!" ujar Dewa.

"Lalu kunci seperti apa yang ayah katakan??? Beritahukan padaku!" pinta Phoenix Rich Park.

"Semuanya ada dalam tubuhmu!" Dewa seperti berteka-teki.

"Katakan dengan jelas, ayah! Aku tidak mengerti!" sahut Phoenix.

"Jika kau bersedia, tanggalkan lah jubahmu!" ujar Dewa.

Phoenix menurut melepas bajunya. Ia melepaskan nya dengan penuh tanda tanya. Dan juga penuh ambisi.

"Lalu, dimanakah letak kekuatan Hyung ditubuhku, ayah?!" tanya Phoenix.

"Kalung yang kau kenakan, yang telah menyatu dengan tubuhmu, dan yang tidak kau sadari, itu adalah kuncinya Phoenix! Semuanya adalah kekuatan Water, yang tidak terhingga!" jelas Dewa.

Phoenix tertegun. Tidak sangka dibalik semua kekuatan nya, mengorbankan kehidupan Hyung nya!

"Apa yang harus kulakukan, ayah?!" tanya Phoenix penuh tekad.

"Aku tidak tahu!" jawab Dewa langsung menghilang dari tempatnya. Maksudnya adalah, supaya Phoenix berpikir sendiri.

Phoenix kembali ke Neptunus.

Seluruh saudara nya lagi beristirahat ketika ia sampai.

Tak henti ia berfikir untuk menyelamatkan Hyung. Perasaan dalam hatinya timbul-tenggelam. Mengapa selama ini ia tidak menyadari nya?! Karena keletihan, ia kemudian tertidur pulas.

**Di pembuangan...

Water Rich Kim melayang-layang di udara. Rasanya sudah ribuan kilo ia terjatuh. Tapi, tak pernah ia temukan tempat pijakan kaki.

Ia terus jatuh, semakin jauh, dan sama sekali gelap. Kekuatannya menghilang seiring ia jatuh kebawah.

"Disini gelap......!!" gigaunya.

Water berubah mood setiap saat. Ia kadang menutup mata, mencoba tidur, mengingat masa lalu sambil tersenyum, tapi itu tidak membuat dia tenang.

***Dibumi....

Setelah insiden hujan api itu, seminggu full sekolah diliburkan. Dan kini waktunya untuk kembali belajar.

"Kelas hampir masuk! Tapi aku tidak melihat Light, dan seluruh saudara nya yang lain! Kalian pikir mereka dimana?!" tanya Jihan.

"Terlambat mungkin?!" sahut Ariel.

"Bisa jadi.....?" sahut Cika

Kelas masuk. Bu Sin Jae datang. Absensi dimulai. Dan nama nama keluarga Rich tidak ada.

"Siapa yang mengetahui keadaan mereka???" tanya Bu Sin Jae

"Udahlah, Bu! buat apa khawatir???!! Palingan cuma ingin bolos doank!!" sahut Niall.

"Lu apaaan siihh?!!" gertak Jihan.

"Sudahlah, mari memulai kelas!" potong Bu Sin Jae.

***Di Neptunus....

Rumah yang sangat besar itu kini kembali riuh. Semua orang telah bangun.

semua nya terus membahas tentang Water Rich Kim. Bahasan yang tidak pernah berhenti..

"Menurut kalian, apa yang harus kita lakukan?! Kalian setuju bila mengambil nya diam-diam??!!" usul Earth Rich Do

"Sebagian aku setuju, sebagian lagi tidak! karena, bila kita ketahuan, seluruh semesta akan menertawakan kita, anak-anak Dewa. Dan lagi, kita pula yang akan menggantikan Hyung untuk menjalani hukumannya!" sahut Dragon's Rich Wu.

"Benar juga!!" desah Wind's Rich Oh.

"Lalu, apa yang harus dilakukan?!" keluh Ice Rich min

"Mencari cara lain!" ujar Thort Rich Dae. "Tidakkah kalian ingat kata-kata ayah sebelum Hyung dibuang????? 'Kecuali bila ditemukan sesuatu, maka ia akan kembali'! kalian mengingat nya?!" Thort mengulang kata-kata ayah.

"Benar! Seperti itulah yang mungkin harus kita lakukan!!" sahut Time Rich Hwang.

"Tapi apa yaa????" semuanya kembali berpikir keras.

"Mungkin benar kata ayah!! Akulah dia!!" seru Phoenix tidak sadar.

"Apaaaaa??!!!" tanya semuanya terkejut.

"Maksud kamu apa tadi?!" sahut Wind's Rich Oh

"Kau mengatakan apa?!" tanya Telekin Rich Xi.

"Oooohhh.....eummmm..... Ti-tidak!!" jawab Phoenix gugup.

"Jujur!!!" seluruh saudara nya memaksa.

Akhirnya, Phoenix menceritakan semuanya ketika ia menghadap Dewa.

Seluruh saudara nya manggut-manggut.

"Lalu, apa benar, kalung Water ada padamu?!" tanya Dragon's Rich Wu.

"Hmmmm...." Phoenix hanya mengangguk.

"Mengapa baru mengatakan nya sekarang??? Harusnya dari awal kaannn????!!!!!" desak Teleport Rich In.

"Itulah masalah nya! Jika memang dari awal aku menyadari nya, keadaan mungkin tidak seperti begini!!" jawab Phoenix Rich Park.

"Ya sudah, bila telah mengetahuinya, mari langsung menemui Ayah!!" ajak Light rich Byun.

"Jangan sekarang!!" ujar Phoenix.

"Mengapa?!" tanya semua saudara nya heran.

"Sebaiknya besok saja!" ujar Phoenix...

"Baiklah!" jawab seluruh saudara nya kompak

semua orang bersiap-siap. Sedangkan Phoenix tengah berlatih keras untuk melepaskan kekuatan besar yang ia punya

"Tunggu aku, Hyung....." itulah kata-kata yang diucapkan Phoenix setiap saat.

"Kau telah siap, saudara ku?!" tanya Ice Rich min kepada Phoenix.

"Hmmmm.... kurasa begitu!!" jawab Phoenix berbinar

Malamnya, mereka beristirahat. Menunggu kapan matahari akan terbit esok hari. Semua tak sabar untuk menemukan Hyung mereka, Water Rich Kim...

***Bersambung.......***

Terpopuler

Comments

anggita

anggita

Bu Sin jae..,🤗

2021-03-14

1

lihat semua
Episodes
1 Murid Baru
2 Heaven
3 WATER Mengamuk
4 Kunjungan
5 Laporan Ratu Surga
6 Water diburu
7 Water ditangkap
8 Hukuman Water
9 Kunci
10 Pencarian Water
11 Kembalinya Water
12 Kembalinya Water (2)
13 Kembalinya kekuatan Water
14 Phoenix
15 Kekuatan Untuk Phoenix
16 Kembali ke Bumi
17 Bumi Yang Indah
18 Mengawali hari
19 Kelas Baru
20 Water Si Usil
21 GALAXY
22 VICTORY
23 HASIL PERTEMUAN
24 MALAM PANJANG BERAKHIR
25 MISI
26 MEMULAI
27 Water Kembali Dingin
28 PERASAAN BERSALAH
29 BERPISAH
30 KEKUATAN MAKHLUK BUMI
31 PERTARUNGAN
32 DIPILIH
33 #33
34 RENCANA
35 CALON VICTORY
36 DIPAKSA
37 DIPAKSA LAGI
38 BANTUAN WATER
39 KEMBALI KE MATAHARI
40 GIOVANNI YANG GAGAL
41 MATAHARI
42 KEMBALI KE NEPTUNUS
43 KEHIDUPAN DI NEPTUNUS
44 Neptunus 1
45 NEPTUNUS 2
46 Pertarungan Giovanni dengan Hiashi
47 #47
48 Persiapan Kompetisi
49 PERTEMUAN
50 PERTEMUAN 2
51 PERTEMUAN 3
52 HASIL PERTEMUAN
53 SAATNYA BERGERAK!!
54 MEMPERSIAPKAN DIRI
55 BUMI
56 PERTEMUAN TAK TERDUGA
57 GIOVANNI HIASHI FLASHBACK
58 END OF FLASHBACK
59 MENGHADAPI
60 MENCERITAKAN
61 TURUN KE BUMI
62 MEMULAI MISI
63 RUSTOFA
64 KOMPETISI
65 KOMPETISI
66 TURUNNYA DEWA AGUNG
67 KOMPETISI #1
68 KOMPETISI #2
69 KOMPETISI #3
70 KOMPETISI #4 (Raja Cleo)
71 Kompetisi #5
72 KOMPETISI #5
73 WATER X CLEO
74 LUCYFER X WATER
75 WATER
76 DRAGON'S
77 KEKHAWATIRAN PARA SHALEN
78 MELANJUTKAN KOMPETISI
79 ASAL-USUL DRAGON'S RICH WU
80 KEPUTUSAN DRAGON'S
81 KOMPETISI SEGERA BERAKHIR
82 PEMENANG KOMPETISI
83 VICTORY BARU
84 PELANTIKAN CHANI
85 TUGAS VICTORY
86 PERKUMPULAN PENGUASA SEMESTA
87 RENCANA AWAL
88 DRAGON'S & BLACK EYE
89 ANTARA SHALEN DAN BLACK EYE
90 PERSIAPAN PENYELAMATAN DRAGON'S
91 PERENCANAAN
92 PARA SHALEN MENGAMUK
93 DISKUSI
94 MENGUMPULKAN PARA PENGUASA SEMESTA
95 MENYUSUN TAKTIK
96 PERJALANAN MENUJU BLACK EYE
97 TRAGEDI LUBANG HITAM
98 Lubang Hitam (2)
99 KEMAH PERISTIRAHATAN
100 MELANJUTKAN PERJALANAN
101 LUBANG HITAM LAGI
102 PLANET WENDELSTEIN
103 KEDATANGAN RUH LUCYFER
Episodes

Updated 103 Episodes

1
Murid Baru
2
Heaven
3
WATER Mengamuk
4
Kunjungan
5
Laporan Ratu Surga
6
Water diburu
7
Water ditangkap
8
Hukuman Water
9
Kunci
10
Pencarian Water
11
Kembalinya Water
12
Kembalinya Water (2)
13
Kembalinya kekuatan Water
14
Phoenix
15
Kekuatan Untuk Phoenix
16
Kembali ke Bumi
17
Bumi Yang Indah
18
Mengawali hari
19
Kelas Baru
20
Water Si Usil
21
GALAXY
22
VICTORY
23
HASIL PERTEMUAN
24
MALAM PANJANG BERAKHIR
25
MISI
26
MEMULAI
27
Water Kembali Dingin
28
PERASAAN BERSALAH
29
BERPISAH
30
KEKUATAN MAKHLUK BUMI
31
PERTARUNGAN
32
DIPILIH
33
#33
34
RENCANA
35
CALON VICTORY
36
DIPAKSA
37
DIPAKSA LAGI
38
BANTUAN WATER
39
KEMBALI KE MATAHARI
40
GIOVANNI YANG GAGAL
41
MATAHARI
42
KEMBALI KE NEPTUNUS
43
KEHIDUPAN DI NEPTUNUS
44
Neptunus 1
45
NEPTUNUS 2
46
Pertarungan Giovanni dengan Hiashi
47
#47
48
Persiapan Kompetisi
49
PERTEMUAN
50
PERTEMUAN 2
51
PERTEMUAN 3
52
HASIL PERTEMUAN
53
SAATNYA BERGERAK!!
54
MEMPERSIAPKAN DIRI
55
BUMI
56
PERTEMUAN TAK TERDUGA
57
GIOVANNI HIASHI FLASHBACK
58
END OF FLASHBACK
59
MENGHADAPI
60
MENCERITAKAN
61
TURUN KE BUMI
62
MEMULAI MISI
63
RUSTOFA
64
KOMPETISI
65
KOMPETISI
66
TURUNNYA DEWA AGUNG
67
KOMPETISI #1
68
KOMPETISI #2
69
KOMPETISI #3
70
KOMPETISI #4 (Raja Cleo)
71
Kompetisi #5
72
KOMPETISI #5
73
WATER X CLEO
74
LUCYFER X WATER
75
WATER
76
DRAGON'S
77
KEKHAWATIRAN PARA SHALEN
78
MELANJUTKAN KOMPETISI
79
ASAL-USUL DRAGON'S RICH WU
80
KEPUTUSAN DRAGON'S
81
KOMPETISI SEGERA BERAKHIR
82
PEMENANG KOMPETISI
83
VICTORY BARU
84
PELANTIKAN CHANI
85
TUGAS VICTORY
86
PERKUMPULAN PENGUASA SEMESTA
87
RENCANA AWAL
88
DRAGON'S & BLACK EYE
89
ANTARA SHALEN DAN BLACK EYE
90
PERSIAPAN PENYELAMATAN DRAGON'S
91
PERENCANAAN
92
PARA SHALEN MENGAMUK
93
DISKUSI
94
MENGUMPULKAN PARA PENGUASA SEMESTA
95
MENYUSUN TAKTIK
96
PERJALANAN MENUJU BLACK EYE
97
TRAGEDI LUBANG HITAM
98
Lubang Hitam (2)
99
KEMAH PERISTIRAHATAN
100
MELANJUTKAN PERJALANAN
101
LUBANG HITAM LAGI
102
PLANET WENDELSTEIN
103
KEDATANGAN RUH LUCYFER

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!