3

"*sekarang kita kemana nih buk bos"tanya aksel. ya ornag yang menjemput lina tadi adalah aksel.

"bawa gua ke tempatnya Damian"sirihnya datar

"woke..tapi ngapain buk bisa temapatnya Damian?"tanya nya penasaran bin kepo

tanpa menanggapi ocehan tak jelas aksel Lina menatap keluar kaca mobil. mengamati pepohonan rindang yang mereka lalui.

setelah beberapa menit mereka sampai di rumah sakit kusuma. Lina masuk ke dalam rumah sakit setelah dia mengusir aksel.

karena bisa gawat kalau anak anak yang lainnya tahu rahasianya khususnya Varrel dan Andre yang over banget sama dia.

setelah melewati beberapa ruangan dia sampai di ruangan Damian. tanpa mengetuk pintunya dia langsung masuk kedalam ruangan.

*brak....

"astaga!!!"kaget Damian seraya mengelus dadanya.lo kalo mau masuk ketuk pintunya non jangan asal tendang aja tuh pintu mahal tau itu pintunya."lanjutnya

"hmm"balas Lina santai

"kebiasaan Lo. ya udah kita langsung mulai aja"ujar Damian sambil melangkah keluar.

Lina mengikuti langkah dmaian dan sampai ke sebuah ruangan. disana dia diminta berbaring dan Damian di bantu beberapa suster menyiapkan segala hal untuk melakukan kemoterapi.

kemoterapi yang dilakukan Lina dengan cara mengonsusmi obat obat. namun sebelum melakukannya dmaian menjelaskan beberapa efek samping dari kemo ini.

**for your information readers...

efek samping kemo antara lain :

rambut rontok

nyeri

kehilangan nafsu makan

mulut terasa pahit atau asam

mual dan muntah

sering terkena infeksi

7 susah tidur

gangguan psikologis seperti depresi

sering merasa lelah

sariawan

dan masih ada lagi efek sampingnya**.

setelah mengonsumsi obat-obatan itu Lina merasa mual dan akhirnya muntah cairan berwarna hijau.

tubuhnya serasa lemah dan kakinya Tak kuat menopang dirinya sendiri. dia di bantu beberapa suster untuk berjalan ke arah kasur rumah sakit.

Damian sampai tak tega melihat ini semua bagaimana pun juga Lina adalah malaikat penyelamatnya.

**flashback....5 tahun yg lalu

buk..

bugh....

"dasar orang miskin"ejek A

"dasar anak pembawa sial"ucap B

"hahahaha.."tawa mereka semua.

para remaja itu sedang memukuli seseorang yang bersimpuh di bawah mereka sambil mencaci maki nya karena dia anak orang miskin.

di sisi lain

"bagaimana laporanya?"tanya Lina. pada saat itu dia sedang dalam perjalanan setelah pulang dari kantornya.

"mereka sudah di bereskan oleh Andre dan yang lainnya kau tenang saja"ujar Alvin sambil menyetir mobil**.

**saat di perjalanan Lina melihat seorang remaja lelaki sedang di pukuli di pinggir jalan. awalnya dia tak menghiraukannya namun entah apa yang membuat hatinya tergerak.

"stop!!!!!"perintah Lina tiba tiba.

"ada apa Lin?bikin kaget aja Lo susurh gua berhenti mendadak"kesel Alvin

tanpa menjawab Omelan Alvin Lina turun dan menghampiri remaja yang di pukuli tadi.

"berhenti kalian"ucap Lina lantang.

"wah..siapa nih cewe cantik"tanya si C

"mau jadi pacar ku gak sayang"sindir si A

sedangkan si korban hanya diam menatap lina. dia ingin membantu namun apa dayanya tubuhnya sulit bergerak.

Alvin yang tadi di dalam mobil pun keluar dan menghampiri lina**

"**wah sepertinya kalian ornag kaya ya. serahin duit kalian"ancam si D seraya menodongkan pistolnya. sementara teman temanya tertawa lepas.

"heh...pistol mainan aja di bawa"ejek Alvin santai.

"mata Lo buta ya. ini tuh pistol beneran mau bukti Lo"sergah di B

"pistol asli kaya gitu. ini baru pistol yang asli"ujar Lina sambil mengeluarkan pistol desert eagle dari balik bajunya dan menodongkan kepada mereka.

dan***...

Terpopuler

Comments

Anonymous

Anonymous

dan dorr mati deh

2021-03-15

3

Khairatunnisa 757

Khairatunnisa 757

dan dor

2021-02-10

1

ditha gesreek

ditha gesreek

pemeran utama kok sakit parah ..

2021-01-30

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!