" Terima kasih karena telah menjemput ku bibi Bella." ucap Estelle yang sudah turun dari mobil Bella.
" Tidak masalah sayang dan kirim kepada mommy mu. Dah..." ucap Bella sebelum kemudian menjalankan mobilnya pergi meninggalkan rumah Clarissa.
Estelle menutup pagar sebelum kemudian masuk ke dalam rumahnya dengan senandung riang ia membuka pintu nya.
" Mommy, Estelle sudah pulang." ucap Estelle memanggil Clarissa.
Karena Estelle tahu bahwa hari ini Clarissa tidak bekerja.
Clarissa yang sudah menyelesaikan masak untuk makan siang melepaskan apron nya sebelum kemudian menghampiri Estelle berdiri di depan pintu sedang melepaskan sepatunya.
" Puteri kecil mommy sudah pulang." ucap Clarissa yang memberikan pelukan dan memberikan kecupan di kening Estelle.
Estelle tertawa senang mendapatkan pelukan dan kecupan dari Clarissa.
" Tadi Estelle hari ini sudah mendapatkan teman baru lagi kami bermain bersama-sama tadi, dan juga guru hari ini suruh membuat gambar keluarga. Estelle sudah menggambar mommy. Apa mommy mau lihat." ucap Estelle dengan penuh semangat.
Clarissa berjongkok menyamakan tingginya dengan Estelle.
" Kalau begitu nanti kita tempel di pintu kulkas. Tapi kita harus membeli magnet lagi jadi setelah makan siang kita akan berbelanja. Apa Estelle mau ikut." ucap Clarissa mengajak Estelle untuk belanja.
Tentu saja Estelle langsung menggangguk kepalanya dengan semangat.
" Sekarang Estelle ganti pakaian dulu baru kita makan siang bersama-sama. Juga ada seseorang yang mommy ingin kenalkan." ucap Clarissa kepada Estelle.
" Baik Mommy." ucap Estelle yang langsung masuk ke dalam kamarnya sambil memegang tas nya.
Ceklek...
Estelle masuk ke dalam kamarnya dan menaruh tasnya di atas ranjangnya. Sambil berpikir siapa orang yang akan diperkenalkan oleh Mommy.
" Mommy mau memperkenalkan aku sama siapa ya, apa jangan-jangan.." ucap Estelle.
...****************...
Harrison yang sudah merasa lebih baik setelah tidur berniat keluar dari kamar.
Ceklek...
Harrison membuka pintu kamar dan keluar melihat sebuah ruang keluarga dengan benda-benda yang sedikit asing di pengelihatannya. Tapi Harrison tidak mau memikirkannya dan berniat mencari Clarissa.
Sepanjang mencari Clarissa pandangan Harrison tidak luput dari bingkai foto dimana ada seorang perempuan yang sedang menggendong sesuatu di lengannya membuat langkahnya terhenti.
Harrison menyentuh bingkai foto dimana Clarissa sedang menggendong seorang bayi berselimutkan putih sedang tertidur. Entah kenapa ada sesuatu yang berdetak di jantung nya melihat foto itu.
Sampai dimana ada seseorang yang menarik celananya yang membuatnya mengalihkan pandangannya ke bawah.
Bertapa terkejutnya Harrison melihat seorang anak perempuan yang sedang menatapnya.
" Tidak mungkin mengapa mirip....
...****************...
" Sial, sudah seminggu ini dia tidak ditemukan aku harap dia sudah tewas." ucap seorang pria yang sedang duduk di kursi kerjanya.
" Saya berharap dia sudah mati karena dengan begitu para bawahannya akan menyerah, Yang Mulia Raja Chris." ucap nya yang merupakan asistennya sekaligus tangan kanannya.
Pria yang dipanggil Raja Chris tersenyum miring sambil mengambil segelas berisi wine di tangannya.
" Kita harus merayakan kematian nya sekaligus kemenangan kita melawan kejahatan." ucap Raja Chris sambil mengangkat gelas nya tinggi.
" Beri tahu para rakyat bahwa musuh kita sudah dikalahkan dan cari bawahan setia nya kita harus menangkapnya." ucap Raja Chris memerintah.
" Baik, Yang Mulia." ucap nya sebelum kemudian meninggalkan ruangan.
Raja Chris yang ditinggalkan sendirian hanya tersenyum miring dengan mata berbinar senang.
" Akhirnya aku menang hahaha....
Countine...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 224 Episodes
Comments
.mylove
lanjut thorr
2023-05-21
0
.mylove
ihhh penasaran banget sama reaksi nya Thor update jangan dikit" jadi penasaran banget ini
2023-05-20
0
Mrinpur
jeng jeng jeng jeng,horisson bertemu estelle,akan seperti ap kah reaksi ny,,aduch penasaran,,
2023-05-20
0