Episode 17 - Misi Si Kembar

Sebelum Rafka datang Mama Ayu menaiki tangga menuju kamar Si Kembar, dilihatnya Si kembar sudah bangun dan terlihat rapi karena sudah mandi.

"Hai, Cucu Oma Udah ganteng dan cantik nih" puji Mama Ayu.

"Iyalah Oma, sebentar lagi Daddy pulang kasian kalo harus ngurus kita dulu sebelum pulang ke rumah" Ucap Kenzo santai

" Aduduhh cucu Oma memang pengertian Sama Daddy nya yah, Oma bangga sama kalian. Oh ya, Oma mau ngomong sesuatu sama kalian nih" Ucap Mama Ayu

"Mau ngomong apa Oma?" tanya Kenzi, sedangkan Kenzo hanya diam menunggu Mama Ayu bicara.

"Oma mau tanya, Kalian Mau enggak punya Mommy baru? biar kalian ada yang bacain dongeng atau cerita, bernyanyi dan nemenin kalian main tanpa harus menunggu Daddy kalian libur kerja? supaya Daddy kalian juga gak capek bolak-balik nganterin kalian kalo kalian punya Mommy baru, gimana?" Tanya Mama ayu dengan sedikit bujukan.

"Kalau aku sih mau Oma, tapi kami kan punya Mommy jadi kenapa Harus punya Mommy baru?" tanya Kenzi heran.

"Kalau menurut Kenzo asal Daddy bahagia, dan nanti Mommy barunya sayang kita juga aku rasa tidak masalah Oma." ucap Kenzo santai.

Kenzo memang anak yang bisa berfikir dewasa juga genius di banding anak seusianya, namun dia menyembunyikannya. alasannya hanya ia yang tau, bahkan dia berperilaku seperti layaknya anak seusianya di depan semua orang termasuk ayahnya sendiri .

"Mommy kalian sudah pergi meninggalkan Kalian sejak kecil, dan dia tidak akan pernah kembali. kalian juga akan tahu ketika dewasa nanti, maka dari itu Oma bertanya sama kalian tentang Mommy baru." jelas Mama Ayu.

"Memangnya siapa yang akan jadi Mommy Baru kita Oma? emang Oma tau? kalau tau bilang siapa orangnya sama Kenzo." Ucap Kenzo.

Kenzi menganggukkan kepalanya setuju dengan ucapan Kenzo.

"Kalian mau enggak kalo yang jadi Mommy baru kalian itu Aunty Karin?" Tanya Mama Ayu dengan tersenyum.

Si Kembar yang mendengar jika yang jadi Mommy barunya itu Karin, senyum terbit di bibi mereka.

"Kalau Aunty Karin sih aku mau Oma" ucap Kenzo senang.

"Kenzi juga mau, Oma. biar bisa nyanyi bareng, cerita bareng dan main bareng" Ucap Kenzi antusias.

"Tapi Oma punya misi untuk kalian?"

"Misi apa, Oma."

"Kalian harus rahasiakan kalo kalian sama Oma mau Aunty Karin jadi Mommy kalian, jangan sampai ada yang tau. kalian punya misi yaitu misi mendekatkan keduanya tanpa ada yang tau, nanti Oma kasih tau caranya, sekarang keburu Daddy kalian datang. ingat!! jaga rahasia."

Si Kembar menganggukkan kepalanya. tak lama kemudian suara mobil terdengar di depan rumah, Rafka luar dari mobil langsung membawa Si Kembar pulang dan berpamitan pada kedua Orangtuanya.

Mobil Rafka melaju membelah jalan,di dalam mobil suasana hening hanya ada suara dari tablet Si Kembar yang terdengar begitupun Rafka yang sibuk dengan laptopnya.

15 menit berlalu ..

Mobil Rafka sudah sampai di mansion. ketiganya keluar dari mobil, Rafka langsung pergi ke kamarnya untuk mengganti pakaian dan membersihkan tubuhnya, tak lupa juga dia menjalankan ibadah sholat Magrib. sedangkan Si Kembar menonton film Animasi kesukaan Kenzo yaitu Agen Ali, keduanya sangat fokus melihat tayangan kartun itu. sedari kecil mereka tidak rewel, mungkin mereka tau dan kasihan pada Daddy nya yang mengeras mereka seorang diri, hanya jika sedang sakit saja keduanya menangis bersahutan dimana Rafka dibuat kelabakan sendiri, dan pada akhirnya dia selalu meminta orangtuanya membantu atau kalau Mama Ayu tidak bisa datang baru dia meminta bantuan pada kepala pelayan.

Rafka turun dari kamarnya, dia menghampiri anaknya yang sedang menonton film Animasi dan mengajaknya untuk Makan malam.

"Sayang ayo kita makan dulu" Ajak Rafka pada si kembar.

"Iya Daddy" jawab keduanya patuh dan langsung mematikan televisi nya menghampiri Daddy nya.

Mereka keluar menuju tempat makan, di sana sudah ada lauk kesukaan Si Kembar yaitu cumi goreng tepung dan juga dua gelas susu. sedangkan Rafka dia lebih suka memakan steak saja ketika makan malam, karena Rafka memang sudah terbiasa sedari dulu hanya makan nasi pada saat siang saja.

"kalian tadi jadi pergi ke rumah Aunty Karin enggak?" tanya Rafka pura-pura tidak tahu.

"Jadi dong Dad" jawab Kenzo.

"Tadi kami bernyanyi dan juga mendengar cerita dari Aunty, Seronok .. seronok .. seronok" Ucap Kenzi dengan menirukan suara Animasi dua anak kembar botak itu.

"kalian senang bertemu Aunty? tapi kenapa jika bertemu Aunty kalian tidak takut seperti bertemu orang yang lainnya?" Tanya Rafka penasaran.

"Karena Aunty baik Dad" jawab Kenzi polos.

"Aku merasakan kenyamanan Dad saat di dekat Aunty Karin, Aunty juga selalu menuruti kemauan kami dengan bernyanyi dan bercerita, Aunty juga mendengarkan kami yang menceritakan aktivitas kami." Ucap Kenzo santai dia tidak sadar jawabannya membuat Rafka kaget Kenzo bicara layaknya orang dewasa.

"Oh begitu ya, Kenzo kau sangat pintar berbicara boy, sampai membuat Daddy kagum padamu" Ucap Rafka.

Kenzo yang mendengarnya langsung menghentikan aktivitas makannya, ingin sekali dia memukul kening juga bibirnya yang seperti rem blong tidak terkontrol.

"Aku hanya mengutarakan apa yang ada di pikiranku Dad, mungkin aku merindukan sosok seorang Mommy jadi aku nyaman dengan Aunty Karin." Ucap Kenzo santai.

Rafka yang mendengar ucapan Kenzo jadi merasa bersalah, dia menatap kedua anaknya dengan tatapan yang tidak bisa diartikan.

"Kalian cepat habiskan makanannya. Setelah itu kalian juga gosok gigi, cuci kaki dan tangan, jika sudah kalian boleh nonton. Tapi ingat !! jangan..."

sebelum Rafka menyelesaikannya si kembar langsung memotongnya.

"Jangan sampai melebihi jam 8, karena itu waktunya untuk tidur. jika Daddy lihat kalian masih nonton maka Daddy akan menghukum kalian dengan tidak boleh menonton lagi." Ucap Si kembar menirukan suara Rafka yang sudah setiap hari di ulangnya, bahkan sampai si kembar hafal.

"Bagus kalau kalian sudah tau" Ucap Rafka.

mereka saling tatap dan kemudian..

Hahahaha...

Mereka saling tertawa, begitulah kebiasaan mereka saat sedang bercanda sampai para pelayan pun ikut tersenyum melihatnya. meskipun mereka bisa melihat ada kehampaan di hati Si Kembar yang tidak bisa merasakan sentuhan ibunya saat ini, walau bagaimanapun ibunya masih ada tapi tak pernah terlihat mengunjungi si kembar barang sekali saja, hanya Rafka lah yang menguatkan mereka dengan memberikan seluruh kasih sayangnya. Rafka tahu kondisi hati sang anak jadi diapun berusaha sesuai kemampuannya untuk memberikan kasih sayang seorang ayah dan juga sekaligus ibu, maka dari itu dia tak pernah mengeluh di depan Si kembar senantiasa menunjukkan raut bahagia walaupun dia Merasakan capek yang luar biasa.

Episodes
1 episode 1
2 Episode 2
3 Episode 3
4 Episode 4
5 Episode 5 - serangan jantung
6 Episode 6- bercerita
7 Episode 7 - Apa kita punya Mommy?
8 Episode 8
9 Episode 9
10 Episode 10
11 Episode 11 - Berkunjung
12 Episode 12
13 Episode 13
14 Episode 14
15 Episode 15
16 Episode 16
17 Episode 17 - Misi Si Kembar
18 Episode 18 - ikut ke kantor
19 Episode 19
20 Episode 20 - Ulang tahun Si Kembar
21 Episode 21
22 Episode 22
23 Episode 23
24 Episode 24 - keinginan si kembar
25 Episode 25
26 Episode 26 - Terlalu cepat
27 Episode 27
28 Episode 28
29 Episode 29
30 Episode 30 - luka si kembar
31 Episode 31 - Rahasia si kembar
32 Episode 32 - kepergok
33 Episode 33 - tersipu
34 Episode 34
35 Episode 35
36 Episode 36 - Liburan
37 Episode 37
38 Episode 38
39 Episode 39 - Mengungkapkan
40 Episode 40 - kabar ayah Raisa
41 Episode 41 - perkara roti sobek
42 Episode 42
43 Episode 43
44 Episode 44 - Reza terluka
45 Episode 45
46 Episode 46
47 Episode 47
48 Episode 48 - hampir gila
49 Episode 49- salah paham
50 Episode 50
51 Episode 51
52 Episode 52 - siapa wanita itu?
53 Episode 53
54 Episode 54 - banyak cowok ganteng
55 Episode 55 - maaf
56 Episode 56 - mana adiknya?
57 pengumuman
58 Episode 57
59 Episode 58
60 Episode 59
61 Episode 60
62 Episode 61
63 Episode 62
64 Episode 63
65 Episode 64 - jadi pacar bohongan
66 Episode 65
67 Episode 66
68 Episode 67
69 Episode 68
70 Episode 69
71 Episode 70
72 Episode 71
73 Episode 72
74 Episode 73
75 Episode 74
76 Episode 75
77 Episode 76
78 Episode 77
79 Episode 78
80 Episode 79
81 Episode 80
82 Episode 81
83 Episode 82
84 Episode 83 - si kembar hilang
85 Episode 84
86 Episode 85
87 Episode 86
88 Episode 87
89 Episode 88
90 Episode 89
91 Episode 90
92 Episode 91
93 Episode 92
94 Episode 93
95 Episode 94
96 Episode 95
97 Episode 96
98 Episode 97
99 Episode 98
100 Episode 99
101 Episode 100
102 Episode 101
103 Episode 102
104 Episode 103
105 Episode 104
106 Episode 105
107 Episode 106
108 Episode 107
109 Episode 108
110 Episode 109
111 Episode 110
112 Episode 111
113 Episode 112
114 Episode 113
115 Episode 114
116 Episode 115
117 Episode 116
118 Episode 117
119 Episode 118
120 Episode 119
121 Episode 120
122 Episode 121
123 Episode 122
124 Episode 123
125 Episode 124
126 Episode 125
127 Episode 126
128 Episode 127
129 Episode 128
130 Episode 129
131 Episode 130
132 Episode 131
133 Episode 132
134 Episode 133
135 Episode 134
136 Episode 135
137 Episode 136
138 Episode 137
139 Episode 138
140 Episode 139
141 Episode 140
142 Episode 141
143 Episode 142
144 Episode 143
145 Episode 144
146 Episode 145
147 Episode 146
148 Episode 147
149 Episode 148
150 Episode 149
151 Episode 150
152 Episode 151
153 Episode 152
154 Episode 153
155 Episode 154
156 Episode 155
157 Episode 156
158 Episode 157
159 Episode 158
160 Episode 159
161 Episode 160
162 Episode 161
163 Episode 162
164 Episode 163
165 Episode 164
166 Episnode 165
167 Episode 166
168 Episode 167
169 Episode 168
170 Episode 169
171 Episode 170
172 Episode 171
173 Episode 172
174 Episode 173
175 Episode 174
176 Episode 175
177 Episode 176
178 Episode 177
179 Epispde 178
180 Episode 179
181 Episode 180
182 Episode 181
183 Episode 182
184 Episode 183
185 Episode 184
186 Episode 185
187 Novel Baru "Mengandung Benih si Culun"
Episodes

Updated 187 Episodes

1
episode 1
2
Episode 2
3
Episode 3
4
Episode 4
5
Episode 5 - serangan jantung
6
Episode 6- bercerita
7
Episode 7 - Apa kita punya Mommy?
8
Episode 8
9
Episode 9
10
Episode 10
11
Episode 11 - Berkunjung
12
Episode 12
13
Episode 13
14
Episode 14
15
Episode 15
16
Episode 16
17
Episode 17 - Misi Si Kembar
18
Episode 18 - ikut ke kantor
19
Episode 19
20
Episode 20 - Ulang tahun Si Kembar
21
Episode 21
22
Episode 22
23
Episode 23
24
Episode 24 - keinginan si kembar
25
Episode 25
26
Episode 26 - Terlalu cepat
27
Episode 27
28
Episode 28
29
Episode 29
30
Episode 30 - luka si kembar
31
Episode 31 - Rahasia si kembar
32
Episode 32 - kepergok
33
Episode 33 - tersipu
34
Episode 34
35
Episode 35
36
Episode 36 - Liburan
37
Episode 37
38
Episode 38
39
Episode 39 - Mengungkapkan
40
Episode 40 - kabar ayah Raisa
41
Episode 41 - perkara roti sobek
42
Episode 42
43
Episode 43
44
Episode 44 - Reza terluka
45
Episode 45
46
Episode 46
47
Episode 47
48
Episode 48 - hampir gila
49
Episode 49- salah paham
50
Episode 50
51
Episode 51
52
Episode 52 - siapa wanita itu?
53
Episode 53
54
Episode 54 - banyak cowok ganteng
55
Episode 55 - maaf
56
Episode 56 - mana adiknya?
57
pengumuman
58
Episode 57
59
Episode 58
60
Episode 59
61
Episode 60
62
Episode 61
63
Episode 62
64
Episode 63
65
Episode 64 - jadi pacar bohongan
66
Episode 65
67
Episode 66
68
Episode 67
69
Episode 68
70
Episode 69
71
Episode 70
72
Episode 71
73
Episode 72
74
Episode 73
75
Episode 74
76
Episode 75
77
Episode 76
78
Episode 77
79
Episode 78
80
Episode 79
81
Episode 80
82
Episode 81
83
Episode 82
84
Episode 83 - si kembar hilang
85
Episode 84
86
Episode 85
87
Episode 86
88
Episode 87
89
Episode 88
90
Episode 89
91
Episode 90
92
Episode 91
93
Episode 92
94
Episode 93
95
Episode 94
96
Episode 95
97
Episode 96
98
Episode 97
99
Episode 98
100
Episode 99
101
Episode 100
102
Episode 101
103
Episode 102
104
Episode 103
105
Episode 104
106
Episode 105
107
Episode 106
108
Episode 107
109
Episode 108
110
Episode 109
111
Episode 110
112
Episode 111
113
Episode 112
114
Episode 113
115
Episode 114
116
Episode 115
117
Episode 116
118
Episode 117
119
Episode 118
120
Episode 119
121
Episode 120
122
Episode 121
123
Episode 122
124
Episode 123
125
Episode 124
126
Episode 125
127
Episode 126
128
Episode 127
129
Episode 128
130
Episode 129
131
Episode 130
132
Episode 131
133
Episode 132
134
Episode 133
135
Episode 134
136
Episode 135
137
Episode 136
138
Episode 137
139
Episode 138
140
Episode 139
141
Episode 140
142
Episode 141
143
Episode 142
144
Episode 143
145
Episode 144
146
Episode 145
147
Episode 146
148
Episode 147
149
Episode 148
150
Episode 149
151
Episode 150
152
Episode 151
153
Episode 152
154
Episode 153
155
Episode 154
156
Episode 155
157
Episode 156
158
Episode 157
159
Episode 158
160
Episode 159
161
Episode 160
162
Episode 161
163
Episode 162
164
Episode 163
165
Episode 164
166
Episnode 165
167
Episode 166
168
Episode 167
169
Episode 168
170
Episode 169
171
Episode 170
172
Episode 171
173
Episode 172
174
Episode 173
175
Episode 174
176
Episode 175
177
Episode 176
178
Episode 177
179
Epispde 178
180
Episode 179
181
Episode 180
182
Episode 181
183
Episode 182
184
Episode 183
185
Episode 184
186
Episode 185
187
Novel Baru "Mengandung Benih si Culun"

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!