Bangun dari tidur yang panjang

Dia merasa telah tertidur cukup lama bahkan sangat lama sekali, dimana ketika terlelap dia seolah-olah berada di sebuah sangkar kaca dan sulit sekali untuk keluar dari sana meskipun dia telah sekuat tenaga ingin melarikan diri dan keluarga di sana.

Berkali-kali dia mencoba bertarung untuk keluar dari sangkar kaca yang mengelilingi diri nya, hingga pada akhirnya membuat tubuh nya menjadi sangat Lelah dan dia mulai ingin menyerah.

Tapi Ketika dia mulai menyerah dengan keadaan siapa sangka tiba-tiba sabar kaca tersebut terbuka dengan sendirinya dan memaksa dirinya untuk segera bangun sekarang juga dari tidur panjang nya.

Tangan kecil dan halus itu bergerak secara berlahan,bola matanya bergerak-gerak untuk beberapa saat, terdengar samar-samar teriakan beberapa orang, kemudian terdengar suara beberapa orang yang mengelilingi dirinya,dia yakin tidak hanya ada satu atau dua orang saja di dekat nya tapi mungkin lebih dari Lima orang yang ada disana.

Sesaat terasa ada yang menyentuh kaki,tangan juga dada atas nya, bahkan sesuatu terasa melewati urat-urat nadinya,perih sangat perih sekali, kemudian tiba-tiba dia merasa tidak bisa bernafas dengan baik.

Dia fikir dia belum mau mati, seakan-akan dia masih punya banyak urusan yang belum dia selesaikan di dunia ini.

Dia memaksa menarik panjang nafasnya dan seperti nya ada sesuatu yang mengejutkan jantung nya berkali-kali.

Sejenak dia tersenyum sejenak.

Bukankah ada banyak orang yang berupaya membantu nya untuk bernafas dengan baik dan banyak saat ini?.

Maka sekali lagi dia mencoba menarik nafasnya dengan baik dan benar sambil berharap agar dia segera terbangun dari mimpi panjangnya.

"Hahhhh"

Tarikan panjang nafas nya memenuhi ruangan mendominasi berwarna putih tersebut.

Seketika setelah dia mencoba menarik panjang nafasnya bersamaan dengan itu matanya ikut terbuka.

"Dok...."

"Nona..."

"Nyonya muda??"

"Tuan lihatlah"

"Ya Tuhan ku, berapa bulan, ya Tuhan berapa bulan kami menunggu"

"Panggil tuan sekarang juga"

Dia belum mengumpulkan semua kesadaran nya,suara berisik yang ada disekitar nya membuat sakit kepalanya.

Dia fikir mencoba mengumpulkan kesadaran nya lebih Dulu baru akan memperhatikan orang-orang disekitarnya.

Sejurus kemudian Terdengar beberapa langkah tergesa-gesa dari arah kanan nya, beberapa orang tampak menyeruak masuk.

"Irene,kau sudah bangun sayang?"

Seorang perempuan bicara cepat, mendekati dirinya kemudian meraih tanganknya dengan cepat lantas menatap dalam wajah gadis yang dia panggil Irene itu.

Sejenak gadis itu menatap orang yang memanggil nya,dia mencoba memperhatikannya untuk waktu yang sangat lama.

Seorang perempuan yang usianya mungkin sekitar 45 tahunan tampak asing baginya, dia terus menatap sosok orang itu, pandangan nya nanar dan begitu kosong serta penuh kebingungan.

"Aku fikir dia tidak akan mau menyadarkan dirinya dari tidur panjangnya selama ini"

Terdengar suara bariton namun terkesan dingin dan seksi dari bibir seorang laki-laki dari arah balik pintu,dapat dilihat semua orang menoleh kenudian menundukkan kepala mereka kepada laki-laki itu.

Gadis itu ikut menoleh, tatapannya menerawang kearah depan dan dia fikir bukankah laki-laki ini begitu rupawan,tapi nada bicaranya barusan sangat tidak beretika dan terdengar sangat angkuh serta dingin sekali.

"Kau ini bagaimana bicara begitu setelah sekian lama, Irene tidak disadarkan diri dalam kurun waktu yang sangat panjang"

Terdengar lagi suara bariton seorang laki-laki dari arah balik pintu, seorang laki-laki tua berumur lebih dari 55 tahunan menyeruak masuk ke dalam ruangan.

"Bagaimana perasaan mu,nak?"

Pria itu mendekati dirinya kemudian menyentuh pelan kepalanya.

"Kau melewati masa sulit sangat lama,nak."

Ucapnya lagi kemudian mencium hangat kening gadis yang masih dalam kondisi berbaring itu,entah kenapa seketika hati gadis itu menjadi tersentuh.

"Katakan pada Ayah,apa ada yang tidak nyaman Irene?,"

Dia mencoba kembali bertanya pada gadis itu.

Seolah masih bingung dengan apa yang terjadi,gadis itu mencoba melihat ke sekeliling nya beberapa waktu,dia benar-benar merasa asing dengan semua orang yang ada didalam ruangan ini,mungkin ini gila tapi sedetik kemudian dia bertanya.

"Siapa kalian?,"

Dia mengerutkan keningnya.

"Siapa anda? Ayah?."

Tanya nya lagi.

Seketika semua orang membelalakkan mata, menatap bingung gadis itu dalam jutaan tanda tanya.

Ya siapa orang-orang ini?aku bahkan tidak mengenal satu orang pun si antara mereka semua bahkan laki-laki berwajah angkuh serta sombong di depan pintu itu.

Terpopuler

Comments

Wani Ihwani

Wani Ihwani

bingung aku cerita tentang iren terus alea terus tautau ke iren 🤦🤦🤦

2024-06-12

0

Rice Btamban

Rice Btamban

tetap semangat

2022-12-06

1

Asmainiati Pelis

Asmainiati Pelis

bingung,apa roh nya alea masuk ketubuh iren ya

2022-08-29

2

lihat semua
Episodes
1 Kematian gadis pilihan
2 Antara Mati dan cari pengganti
3 Ibu dan ayah tiri yang gila
4 Tak seperti yang dia harapkan
5 Bangun dari tidur yang panjang
6 Pasti ada kesalahan
7 Sudah dimanipulasi Sejak awal
8 Sepasang suami istri
9 Terkutuk lah kau
10 laki-laki pemaksa
11 Para pengganggu
12 Mengerjai dua kadal
13 Perempuan yang membuat nya meradang
14 Pura-pura tidak memiliki kemampuan
15 Cukup mengejutkan dirinya
16 Kediaman Kakek tua Mavericks
17 Ekspresi sang kakek tua yang tidak terduga
18 dia tidak akan mampu melakukan nya
19 Kedatangan dua pemeran antagonis
20 Dua titik tekanan untuk di laki-laki angkuh
21 Ditengah perdebatan panjang
22 Wajah manis penuh kepalsuan
23 Satu-satunya perempuan
24 Bibi tua Grim Reaper
25 Nina Tani
26 Masing-masing hati punya rahasia
27 sedikit bermain-main dengan nya
28 Terdengar Cukup adil
29 Memancing kemarahan sang Grim Reaper
30 Siapa dia sebenarnya
31 Selalu di luar ekspektasi
32 semua orang berlomba untuk mendapat kan nya
33 Saling memainkan rencana
34 Twin Mythconceptions "Telepati kembar"
35 Sang penyampai berita
36 Sampai ke telinga musuh
37 Saling memanipulasi
38 Menyembunyikan mereka dari dunia
39 Untuk cinta
40 Tanda lahir
41 Sejak awal sudah mengatur kembali nya sang Pack leader
42 Membelenggu dirinya
43 Tersadar dari keadaan
44 Sejuta tanda tanya
45 Kau fikir aku tidak punya kemampuan
46 Sang kegelapan yang ikut terjaga
47 Saling mengejar waktu
48 Mendapatkan nya
49 Mencari cara
50 Kasih dan cinta
51 Kemarahan sang Ibu
52 Dua kekuatan saling beradu
53 Mencari cara untuk menyelesaikan masalah
54 Dalam perundingan
55 Mari pergi bersama
56 Mencintai mu sayang
57 Sedikit penyesalan
58 Memacu waktu
59 berkhianat diam-diam
60 Sang pengendali nya
61 Khusus cinta
62 Kemarahan sang kegelapan
63 Sedikit kecemburuan
64 laki-laki dengan sedikit kecemburuan
65 Masih dalam rencana
66 Pagi yang hangat
67 Wanita yang gampang tersinggung
68 Mulai bergerak sempurna
69 Belenggu yang mulai terbuka
70 Sedikit menegang
71 Masih Sedikit menegang
72 Sandiwara
73 istri berharga jenderal besar
74 Gairah dan hasrat
Episodes

Updated 74 Episodes

1
Kematian gadis pilihan
2
Antara Mati dan cari pengganti
3
Ibu dan ayah tiri yang gila
4
Tak seperti yang dia harapkan
5
Bangun dari tidur yang panjang
6
Pasti ada kesalahan
7
Sudah dimanipulasi Sejak awal
8
Sepasang suami istri
9
Terkutuk lah kau
10
laki-laki pemaksa
11
Para pengganggu
12
Mengerjai dua kadal
13
Perempuan yang membuat nya meradang
14
Pura-pura tidak memiliki kemampuan
15
Cukup mengejutkan dirinya
16
Kediaman Kakek tua Mavericks
17
Ekspresi sang kakek tua yang tidak terduga
18
dia tidak akan mampu melakukan nya
19
Kedatangan dua pemeran antagonis
20
Dua titik tekanan untuk di laki-laki angkuh
21
Ditengah perdebatan panjang
22
Wajah manis penuh kepalsuan
23
Satu-satunya perempuan
24
Bibi tua Grim Reaper
25
Nina Tani
26
Masing-masing hati punya rahasia
27
sedikit bermain-main dengan nya
28
Terdengar Cukup adil
29
Memancing kemarahan sang Grim Reaper
30
Siapa dia sebenarnya
31
Selalu di luar ekspektasi
32
semua orang berlomba untuk mendapat kan nya
33
Saling memainkan rencana
34
Twin Mythconceptions "Telepati kembar"
35
Sang penyampai berita
36
Sampai ke telinga musuh
37
Saling memanipulasi
38
Menyembunyikan mereka dari dunia
39
Untuk cinta
40
Tanda lahir
41
Sejak awal sudah mengatur kembali nya sang Pack leader
42
Membelenggu dirinya
43
Tersadar dari keadaan
44
Sejuta tanda tanya
45
Kau fikir aku tidak punya kemampuan
46
Sang kegelapan yang ikut terjaga
47
Saling mengejar waktu
48
Mendapatkan nya
49
Mencari cara
50
Kasih dan cinta
51
Kemarahan sang Ibu
52
Dua kekuatan saling beradu
53
Mencari cara untuk menyelesaikan masalah
54
Dalam perundingan
55
Mari pergi bersama
56
Mencintai mu sayang
57
Sedikit penyesalan
58
Memacu waktu
59
berkhianat diam-diam
60
Sang pengendali nya
61
Khusus cinta
62
Kemarahan sang kegelapan
63
Sedikit kecemburuan
64
laki-laki dengan sedikit kecemburuan
65
Masih dalam rencana
66
Pagi yang hangat
67
Wanita yang gampang tersinggung
68
Mulai bergerak sempurna
69
Belenggu yang mulai terbuka
70
Sedikit menegang
71
Masih Sedikit menegang
72
Sandiwara
73
istri berharga jenderal besar
74
Gairah dan hasrat

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!