19. PENGAKUAN

Noah menemui istrinya di kamarnya. Kanaya masih menangis tersedu-sedu, ia merasa semua orang kompak membohonginya. Noah yang bertanggung jawab dengan kebohongan ini mencoba untuk menjelaskan keadaan sebenarnya kepada Naya sebelum ia datang ke rumah itu.

"Naya maukah kamu mendengarkan alasanku sebenarnya, mengapa aku merahasiakan siapa mendiang ibu si kembar kepadamu?" Tanya Noah.

"Apakah kamu takut membuatku gila dengan merahasiakan identitas Kayla?" Timpal Nadia kesal.

"Tidak!"

"Lantas apa?"

"Kamu ingat dimalam aku menjemputmu untuk memintamu menyusui si kembar? malam itu, aku begitu ketakutan saat melihat wajahmu persis seperti mendiang istriku, ku pikir aku sedang bertemu dengan hantu Kayla atau aku sedang berhalusinasi karena begitu sedih kehilangan Kayla, sehingga mengira mataku telah ditipu oleh pikiranku yang kukira kamu adalah Kayla." Ujar Noah.

Kanaya mengenang lagi peristiwa di malam itu, di mana ia juga merasa bahwa Noah juga memiliki wajah yang sama dengan almarhum suaminya Andika.

"Jika ini benar, Noah dan Andika juga kembar, bagaimana dengan Naufal? siapa Naufal yang tidak memiliki kemiripan wajah layaknya anak kembar seperti aku dan Kayla?" Dan aku, bukankah aku yatim piatu sehingga aku dibesarkan di panti asuhan sampai aku tamat SMA dan berdikari bersama dengan Andika." Naya sibuk memikirkan rahasia takdir yang mempertemukan kembali dirinya dengan saudara kembarnya Kayla dan juga saudara kembar Andika yang lebih tepat bersanding dengan Noah ketimbang Naufal.

Aku harus mencari tahu ini semua, jika Kayla hanya anak adopsi orangtuanya sekarang berarti aku dan Kayla sama-sama yatim piatu. Jika orang tua Kayla adalah orang tua kandungnya, berarti tidak menutup kemungkinan bahwa aku juga putri kandung mereka. Ya Allah, aku makin bingung dengan permainan hidup ini, siapa aku dan siapa Andika juga Naufal?" Naya makin frustasi memikirkan hubungan mereka berempat.

"Naya, apakah kamu masih mendengarkan aku?" Tanya Noah yang melihat Kanaya sedang tenggelam dalam lamunannya.

"Iya, lanjutkan saja penjelasannya, aku ingin mendengarkan apa pun itu, sehingga aku bisa mencerna semua ini sebagai hikmah dari Tuhanku untuk mempertemukan aku dengan saudara kembarku." jawab Naya tersadar dari lamunannya.

"Aku takut kalau seandainya kamu tahu kamu dan Kayla memiliki wajah yang sama, kamu tidak ingin menikahiku ataupun menyusui putra kembarku. Aku menikahimu karena keinginanku untuk menjaga kehormatanmu di rumah ini, dan aku takut jika kamu menganggapku bagian dari obsesi semata bukan cinta tulus yang ku punya untukmu." Noah menjelaskan keadaan sebenarnya kepada Naya.

"Apakah Kayla adalah anak adopsi dari orang tuanya?" tanya Naya ingin tahu banyak tentang keluarga dari saudara kembarnya tersebut.

"Sepertinya tidak Naya, jika Kayla anak adopsi berarti ketika aku menikah dengannya ia tidak mungkin menggunakan nasab, nama belakang ayahnya binti Atala." Jawab Noah.

"Apakah kamu pernah dengar mereka menyebutkan Kayla memiliki saudara kembar yang hilang atau apapun cerita tentang saudara kembarnya?" tanya Naya lagi.

"Aku tidak mengetahui itu, selama pernikahanku hampir 6 tahun dengan Kayla, baik Kayla maupun orangtuanya tidak pernah menyinggung tentang anak lain selain Kayla sendiri yang aku tahu sebagai putri tunggal mereka." Ucap Noah.

"Kalau begitu tolong cari tahu untukku Noah, agar aku bisa tahu asal-usul aku dan Kayla yang tidak mungkin dipertemukan di rumah ini sebagai suatu kebetulan, Ini pasti sebuah jawaban dari suatu keadaan di mana Allah mempertemukan kembali kami berdua walaupun dalam situasi yang berbeda." Pinta Kanaya.

"Baiklah, kalau itu permintaanmu aku akan lakukan untukmu. Aku mohon maaf jika merahasiakan hal sebesar ini darimu agar kamu tidak salah paham ketika aku menikahimu sayang," jawab Noah lalu memeluk erat tubuh Kanaya.

"Tapi aku mohon, jangan dulu memberi tahu tentang aku kepada orang tua Kayla setelah kamu memiliki informasi yang akurat bahwa aku dan Kayla adalah putri kembar mereka." Pinta Kanaya.

"Iya sayang!" Aku akan mencoba menelusuri kebenarannya, karena aku juga penasaran dengan kalian."

Kehangatan dan perhatian Noah ditanggapi dingin oleh Kanaya.

"Tidak Noah!" Jangan berpikir setelah ini, hubungan kita akan baik-baik saja, aku hanya ingin menyelamatkan perusahaan keluargamu demi putra kembarku setelah itu kita akan bercerai dan aku akan meninggalkanmu," Ucap Naya membatin sambil memeluk suaminya.

🌷🌷🌷🌷

Noah yang sudah berjanji untuk menyelidiki keluarga istri pertamanya ini, terbang ke Swiss menemui mertuanya itu atas izin Kanaya dan maminya Ambar. Perjalanan menuju kota Jenewa itu dengan waktu tempuh 18 jam dengan perbedaan waktu 6 jam lebih lama dengan kota Jakarta.

Tiba di kota Jenewa Swiss, Noah langsung bertandang ke rumah mertuanya. Ini kali ke empat ia mendatangi rumah mertuanya yang sebelumnya ia selalu datang bersama dengan mendiang istrinya Kayla. Rumah itu tetap sama seperti terakhir ia berkunjung di sini, tiga tahun lalu sebelum Kayla hamil si kembar. Ayah Kayla adalah seorang konsulat yang merupakan penduduk asli Jenewa sedangkan ibu Kayla asli pribumi Indonesia. Tuan Atala adalah seorang mualaf dengan nama sebelumnya adalah Balthis mengikuti agama istri.

"Assalamualaikum mommy!" Sapa Noah yang sudah berada di kediaman mertuanya tersebut.

"Waalaikumuslam Noah, kenapa nggak kabarin mommy kalau kamu mau berkunjung ke sini nak?" Ucap Nyonya Ami sambil cipika cipiki dengan menantunya ini.

"Mau kasih surprise aja mommy," ucap Noah basa basi.

"Hallo Noah, apa kabar!" Tuan Atala menyapa menantunya dengan pelukan.

"Baik father!" Noah tersenyum senang melihat kedua mertuanya ini sudah lebih baik keadaannya setelah kepergian Kayla.

"Apa kabar dengan cucu kembarku Noah, kami mohon maaf tidak bisa menemani cucuku saat putri kami meninggal dunia. Kami merasa masih tidak percaya mengapa Kayla pergi secepat itu di usianya yang masih sangat mudah. Harusnya ia yang menangisi kematian kami, bukan kami yang menangisi kematiannya Noah.... hiks...hiks..hiks!" Tangisnya kembali pecah mengenang kembali putrinya.

"Mommy ini sudah jalan Allah, kita tidak bisa menyelamatkannya kecuali bayinya yang saat itu yang ia pertahankan sampai nafasnya yang terakhir." Noah menghibur ibu mertuanya.

"Apakah cucu kembarku tumbuh sehat? bagaimana dengan Zhifa?" apakah dia mirip dengan Kayla?" Tanya Nyonya Ami.

"Iya mommy Zhifa sangat mirip dengan ibunya. Kebetulan aku sengaja membawa foto mereka." Noah menyerahkan amplop coklat ukuran 10R kepada nyonya Ami.

Nyonya Ami mengambil foto itu dari tangan menantunya dan mengeluarkan foto tersebut dari amplop coklat tersebut. Nyonya Ami menangis sejadi-jadinya melihat cucu kembarnya tumbuh dengan baik. Berkali-kali ia menyeka air matanya karena sangat kasihan dengan cucunya yang tumbuh tanpa seorang ibu di tengah mereka.

"Oh cucuku, kasihan sekali kalian nak, menjadi piatu di usia sehari....hiks..hiks..hiks!" Tangisnya sambil memeluk foto-foto lucu cucunya yang sangat tampan dan cantik itu.

"Oh ya Noah ku dengar kamu menikahi seorang wanita yang pernah menyelamatkan cucuku ketika mereka sedang kelaparan dan menolak minum susu formula di hari mereka dilahirkan?" Tanya Tuan Atalah yang penasaran dengan cerita besannya tempo hari tentang istri Noah sekarang ini.

"Benar Father" Aku tidak punya alasan lain untuk menyelamatkan bayiku dengan menikahinya karena saat itu ia sendiri kehilangan bayinya karena gagal jantung dan suaminya yang memiliki riwayat penyakit yang sama." Jawab Noah.

"Kasihan, gadis malang itu, beruntunglah ia dihibur oleh cucu-cucuku, aku sangat kagum ketika mengetahui cerita itu dari mamimu Noah, gadis itu tidak memikirkan apapun saat itu, kecuali ingin menolong cucu kembarku. Aku ingin melihatnya Noah." Pinta Nyonya Ami.

Terpopuler

Comments

Nanik Lestari

Nanik Lestari

lemot

2023-02-24

2

fayya_naz

fayya_naz

andika kembaran noah yg tertukar dng naufal

2022-01-22

3

LISA

LISA

Berarti Kanaya & Kayla kembar

2022-01-22

1

lihat semua
Episodes
1 1. TERTEGUN
2 2. TAMU DI TENGAH MALAM
3 3. PERMINTAAN
4 4. BABY KEMBAR
5 5. PERJANJIAN
6 6. RIVAL
7 7. PERNIKAHAN
8 8. MALAM PENGANTIN
9 9. SAUDARA KEMBAR NOAH
10 10. KECEMBURUAN BRENDA
11 11. PERUBAHAN BRENDA
12 12. KETULUSAN
13 13. KECURIGAAN
14 14. BANGKRUT
15 15. ISI PERJANJIAN KONTRAK NIKAH
16 16. RAPAT KELUARGA
17 17. RAYUAN MAUT
18 18. KEDATANGAN MARISA
19 19. PENGAKUAN
20 20. DIAM
21 21. MENOLAK
22 22. PRIA MISTERIUS
23 23. KAGUM
24 24. KEJUTAN
25 25. KETUA MAFIA
26 26. ULANG TAHUN ZEIN DAN ZHIFA
27 27. PENYESALAN
28 28. CURIGA
29 29. PENJELASAN
30 30. BUKTI
31 31. PENYELIDIKAN
32 32. KETAKUTAN
33 33. DIAM
34 34. TERUNGKAP
35 35. NGIDAM
36 36. KEJARAN
37 37. HANCUR
38 38. KEPERGIAN
39 39. PENOLAKAN
40 40. BIMBANG
41 41. SAKIT
42 42. PERTEMUAN
43 43. PENGORBANAN
44 44. HAK ASUH
45 45. MINGGAT
46 46. PENCARIAN
47 47. KECELAKAAN
48 48. KEMENANGAN
49 49. RESTU
50 50. MELEWATI MALAM YANG INDAH
51 51. KESEDIHAN
52 52. PENJELAJAHAN
53 53. HONEY MOON
54 54. BABY KWARTET
55 55. CEMBURU
56 56. OBAT TIDUR ALAMI
57 57. BERTEMU MERTUA
58 58. SERANGAN
59 59. MENGGAGALKAN
60 60. KANGEN
61 61. ANGGOTA KELUARGA BARU
62 62. WAJAH PENCULIK
63 63. ALASAN
64 64. PERMOHONAN
65 65. PENGUNTIT
66 66. DADDY
67 67. BUJUKAN
68 68. TERSANGKA
69 69. BUNDA
70 70. LUKA MASA LALU
71 71. BERDEBAR
72 72. KESEDIHAN
73 73. CELOTEH
74 74. KABAR BAHAGIA
Episodes

Updated 74 Episodes

1
1. TERTEGUN
2
2. TAMU DI TENGAH MALAM
3
3. PERMINTAAN
4
4. BABY KEMBAR
5
5. PERJANJIAN
6
6. RIVAL
7
7. PERNIKAHAN
8
8. MALAM PENGANTIN
9
9. SAUDARA KEMBAR NOAH
10
10. KECEMBURUAN BRENDA
11
11. PERUBAHAN BRENDA
12
12. KETULUSAN
13
13. KECURIGAAN
14
14. BANGKRUT
15
15. ISI PERJANJIAN KONTRAK NIKAH
16
16. RAPAT KELUARGA
17
17. RAYUAN MAUT
18
18. KEDATANGAN MARISA
19
19. PENGAKUAN
20
20. DIAM
21
21. MENOLAK
22
22. PRIA MISTERIUS
23
23. KAGUM
24
24. KEJUTAN
25
25. KETUA MAFIA
26
26. ULANG TAHUN ZEIN DAN ZHIFA
27
27. PENYESALAN
28
28. CURIGA
29
29. PENJELASAN
30
30. BUKTI
31
31. PENYELIDIKAN
32
32. KETAKUTAN
33
33. DIAM
34
34. TERUNGKAP
35
35. NGIDAM
36
36. KEJARAN
37
37. HANCUR
38
38. KEPERGIAN
39
39. PENOLAKAN
40
40. BIMBANG
41
41. SAKIT
42
42. PERTEMUAN
43
43. PENGORBANAN
44
44. HAK ASUH
45
45. MINGGAT
46
46. PENCARIAN
47
47. KECELAKAAN
48
48. KEMENANGAN
49
49. RESTU
50
50. MELEWATI MALAM YANG INDAH
51
51. KESEDIHAN
52
52. PENJELAJAHAN
53
53. HONEY MOON
54
54. BABY KWARTET
55
55. CEMBURU
56
56. OBAT TIDUR ALAMI
57
57. BERTEMU MERTUA
58
58. SERANGAN
59
59. MENGGAGALKAN
60
60. KANGEN
61
61. ANGGOTA KELUARGA BARU
62
62. WAJAH PENCULIK
63
63. ALASAN
64
64. PERMOHONAN
65
65. PENGUNTIT
66
66. DADDY
67
67. BUJUKAN
68
68. TERSANGKA
69
69. BUNDA
70
70. LUKA MASA LALU
71
71. BERDEBAR
72
72. KESEDIHAN
73
73. CELOTEH
74
74. KABAR BAHAGIA

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!