1# Percobaan pembunuhan

Saat asyik mengobrol boboiboy tiba tiba merasa ada yang salah. Posisi mereka duduk di luar cafe. Awalnya boboiboy memilih di luar agar bisa mengawasi suasana sekitar tapi malah ia sepertinya menjadi incaran.

Walaupun boboiboy tidak yakin sepenuhnya jika yang diincar adalah dirinya tapi sepertinya salah satu dari kawan kawannya.

"lepas ni kita kemana lagi?" yaya

"balik ke kediaman Baron aquares saja" boboiboy

"aik cepatnya balik. kita keliling dulu kejap lah" ying

"kalau korang macam mana?" boboiboy

"kami ikut kau saja" fang

"baiklah, kalau macam tu aku temani korang" boboiboy

"jika nak balik tak ape, kamu saja nak keliling" yaya

Boboiboy tidak menjawab dan memberi isyarat mata. Mereka awalnya kurang paham sampai saat boboiboy mengumumkan.

"ade yang awasi kita. Sebaik mungkin jangan jalan sorang sorang" gumam boboiboy yang hanya bisa didengar mereka.

"macam mana jika kita ke taman, aku dengar taman kat sini cantik" ying

"sepertinya boleh juga" shylda

"korang tunggu kat sini kejap, aku nak bayar pesanan kita" boboiboy

"kau serius nak bayar semua ni boboiboy?" nut

"serius lah, buat ape bercanda" boboiboy

Boboiboy pun masuk ke dalam cafe dan membayar karena area sekitar cukup tenang bahkan di luar cafe juga mulai sepi membuat insting boboiboy memburuk.

Benar saja saat boboiboy keluar sebuah tembakan mengarah pada boboiboy. Boboiboy dengan cepat menghindar dan melihat arah serangan itu datang.

"BOBOIBOY!!!" all

"kau tak ape ke?" fang

"ye, sepertinya aku tau siapa yang diincar" boboiboy

"sebaiknya kita melapor pada komandan kokoci dan laksmana tarung" sai

"tak, korang pergi lapor biar aku urus dia dulu" boboiboy

Boboiboy langsung pergi menggunakan kuasa gamma sebelum kawan kawannya menghalangi. Melihat boboiboy yang pergi kawan kawannya langsung kembali ke kediaman Baron aquares.

Boboiboy menggunakan kuasa gamma berteleport langsung kebelakang pembunuhan bayaran itu dan membawanya pergi. Boboiboy kembali ke istananya dengan kuasa gamma dan mengikat pembunuh bayaran itu di kursi ruang interogasi.

"siapa yang kau incar" boboiboy

"heh anda kita saya akan membocorkan rahasia semudah itu" pembunuh bayaran

Boboiboy memanggil elemental nya. Tampak wajah pembunuh bayaran itu terkejut.

"periksa dia" boboiboy

"siap tuan" rimba

Rimba mendekati pembunuh bayaran itu dan memeriksa apakah ada racun yang disembunyikan nya atau tidak. Siapa sangka ternyata pembunuh bayaran itu menyembunyikan racun dilangit langit mulutnya.

"sesuai dugaan ku" boboiboy

"siapa target kau?" boboiboy

"CK, jangan harap aku akan memberi tahu mu!!" pembunuh bayaran

"main cara keras saja ke tuan?" beliung

"nanti, siapa tuan kau?" boboiboy

"sudah aku katakan aku tidak akan mau memberi tahu mu!!" pembunuh bayaran

"tolong geledah dia" boboiboy

"buat?" blizzard

"cari tau identitas nya" boboiboy

"baiklah tuan" crystal

Crystal dan blizzard menggeledah semua barang bawaan pembunuh bayaran itu. Sampai akhirnya mereka menemukan alat komunikasi yang berlambang kan bintang.

"kau bawahan pangeran Ans ya" boboiboy

"kalau iya kenapa, kau tidak akan bisa melawan tuanku" pembunuh bayaran

"kau hanya kandidat terbuang, jangan harap bisa mengalahkan pangeran Ans" pembunuh bayaran

"kau mengincar pangeran Aaron? Habis tu kenapa kau serang aku" boboiboy

"jangan munafik, kau lah pangeran Aaron itu!" pembunuh bayaran

"kurung dia, ah beri tanda juga" boboiboy

"baiklah" gamma

Gamma mendekati pembunuh bayaran itu dan menaruh sedikit energi nya di tubuh si pembunuh bayaran.

"apa yang kau lakukan ha!" pembunuh bayaran

"menanam energi ku, jika kau pergi dari istana ini maka kau akan meledak" gamma

Gamma langsung memasukkan pembunuh bayaran itu ke sel dan kembali ke boboiboy. Boboiboy berubah menjadi gamma lagi dan kembali ke wilayah Baron aquares.

Sesampainya di sana ia dikejutkan dengan semua anggota berkumpul.

"boboiboy kau tak pe? bagaimana dengan orang yang mengincar kau? ape kau berhasil menangkapnya?" komandan kokoci

"maaf komandan dia berhasil kabur" boboiboy

"tak ape, kau tak terluka kan" laksmana tarung

"ye laksmana" boboiboy

"sekarang kita harus macam mana, kita tak bisa tanya kondisi pada pangeran Aaron" yaya

"kita tunggu saja, dari yang sempat pangeran Aaron cakap dia selalu memperhatikan kita kan" boboiboy

"betul juga, lebih baik kita menunggu" komandan kokoci

Mereka pun akhirnya bubar tapi tanpa boboiboy sadari ada dua orang yang menatapnya dengan tatapan yang berbeda.

"dia menyembunyikan sesuatu" ?

"aku harap dia segera bagi tau semua" ??

"ye" ?

Kembali ke boboiboy.

Boboiboy segera ke kamar dan memanggil elemental nya.

"bagaimana bisa si siapa tadi namanya?" beliung

"Ans" crystal

"ye, bagaimana bisa si Ans tu tau jika tuan pangeran?" beliung

"karena kak Arles pernah jumpa aku saat masih kecil lagi. Mungkin dia masih tak yakin sekarang tapi setelah ni aku jamin dia yakin jika aku adalah target nya" boboiboy

"target?" elemental

"ye, sejak dulu dia berambisi untuk menaiki tahta. Dulu pun dia dekat dengan kak kay dan kak fei, tapi sejak tau jika suatu saat nanti bakal ada perebutan tahta dia mulai menjauh dan terus mengejar tahta itu" boboiboy

"lepas tu ape alasan tuan jadi target nya?" gamma

"kan jelas harusnya aku tak masuk kandidat" boboiboy

"iri lah tu" beliung nova

"dah lah, intinya sekarang tolong awasi pangeran Ans" boboiboy

"siapa?" blizzard

"cukup voltra dan beliung. Tolong jangan buat kekacauan ye" boboiboy

"baiklah" voltra

"siapa tuan, tapi untuk keributan aku usahakan" beliung

"beliung." voltra

"iya iya, kalau macam tu kami pergi dulu" beliung

"ye" boboiboy

Voltra dan beliung pun menghilang. Boboiboy juga memanggil sisanya kembali ke jam kuasa. Boboiboy pun keluar dari kamar dan melihat ada Baron aquares dan putranya.

"ape ade yang saya bisa bantu tuan Baron?" boboiboy

"ye..... pangeran" Baron aquares

Terpopuler

Comments

rimuru senpai

rimuru senpai

lah ko baronnya tau kalo Boboiboy itu seorang pangeran

2024-10-17

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!