Tiba-tiba terdengar suara Gong yang sangat keras dan menandakan bahwa acara pelelangan sudah dimulai. "Gong...! Gongg...!! Gongg...!!!" Setelah Gong dibunyikan, seketika tempat dimana acara pelelangan tersebut menjadi ricuh.
"Kak! Lihat sudah mulai! Acaranya sudah mulai...!" Girang Pangeran Erlan sambil menggoyang goyangkan tubuh Queen.
"Ck! Erlan diam dan lihat saja! Kenapa harus berisik!" kesal Queen kepada Pangeran Erlan.
"Uhh... kakak kau sangat membosankan tak asik, Erlan sebel sama kakak!" keluh Pangeran Erlan kepada Queen.
"Bodo! Memang nya aku peduli?" sinis Queen. Pangeran Erlan yang melihat tingkah menyebalkan kakak nyapun memalingkan kepalanya kesamping, menghindari tatapan Queen yang menurutnya menyebalkan.
Aram yang melihat tingkah kakak beradik itu hanya bisa tertawa dalam hati karena merasa lucu dengan raut wajah Queen dan sikap dari Pangeran Erlan.
"Huh! Lihat saja kau kak! akan aku balas perbuatan mu dengan membeli barang-barang mahal dipelelangan ini! Hihihihi..." batin Pangeran Erlan dan secara tidak sengaja memperlihatkan raut wajah anehnya itu.
"Adik sinting! apa dia lupa aku bisa membaca batin seseorang, Ckckck sangat menyedihkan sekali! mengapa aku harus mempunyai adik yang sangat bodoh itu." dengus Queen merasa dirinya sangat malang karena mempunyai adik seperti Pangeran Erlan.
--- (Queen Queen~ pasti nanti juga kau meleduk-meleduk kayak kompor gas, pas ngeliat Pangeran Erlan mati diepisode selanjutnya,,,😐😑😶)
**Ok Back To Story**
Di aula pelelangan lebih tepatnya diatas panggung, terlihat bahwa ada seorang wanita cantik serta sexy yang terlihat sedang memegang salah satu barang yang tertutup dengan kain merah yang diduga merupakan salah satu barang yang akan dilelang, dan di sampingnya terdapat seorang pria cantik yang memegang sebuah Palu Spiritual.
Mereka bejalan mendekati meja yang bisa dibilang sangat mewah untuk tempat ditaruhnya barang-barang yang akan dilelang. Setelah sampai didepan meja tersebut sang wanita langsung menaruh barang yang ada di tangannya keatas meja.
"Selamat datang diacara pelelangan kami!! hari ini seperti biasa tempat pelelangan kami akan melelang barang-barang berkualitas sumper tinggi! Tetapi kali ini acara pelelangan kami memiliki suatu barang yang berbeda dari hari-hari biasanya!!! Karena untuk kali acara pelelangan kami terdapat barang yang merupakan barang yang sangat langka....!! YAITU BARANG YANG BERKUALITAS TAK TERTANDINGI SERTA MEMILIKI SIMBOL LEGENDARIS KUNO YANG HANYA ADA SATU DISELURUH ALAM DIMENSI!!!!" teriak sang pria yang tadi membawa sebuah Palu.
Teriakan yang sengaja di kencangkan oleh pria itu terdengar sampai keluar beberapa meter dari acara pelelangan, Hal itu bisa terjadi karena sang pria itu merupakan pengendali gelombang suara sehingga bisa membuat orang-orang yang ada diluar bisa mendengar kegemparan apa yang ada diacara pelelangan.
Dan benar saja orang-orang yang mendengar tidak peduli didalam pelelangan maupun diluar merasa kaget dan seketika mengakibatkan ricuh dimana mana.
Orang-orang yang ada diluar acara pelelangan segera berdatangan kearah tempat pelelangan karena ingin melihat apakah benar itu merupakan barang Legendaris Kuno.
********************
Berbeda sekali dengan seorang gadis serta dua lelaki yang berada diruangan VVIP yang ada dilantai tiga, orang-orang itu hanya bersikap tenang tanpa memperdulikan kericuhan yang ada disana.
Tetapi ada satu orang gadis yang diam-diam merasa senang dengan kericuhan yang ada, saking senangnya terlihat senyum penuh kepuasan serta kemenangan akibat rencana yang dia susun untuk membuat orang-orang gempar berhasil.
Berbeda juga dengan satu orang anak lelaki yang diam-diam mengutuk gadis yang membuat kericuhan yang sangat menggelegar di luar ruangan.
Anak lelaki itu hanya bisa mendengus sambil menampakkan wajah cemberut nya, dan satu orang lagi hanya bisa diam sambil memperhatikan dua orang didepan yang sesekali berubah-ubah ekspresi, dia hanya bisa tertawa dalam hati dan menganggap apa yang dia lihat adalah sebuah hiburan semata.
"Apa kau puas kakak? dengan apa yang kamu perbuat diluar sana?" ucap anak lelaki yang tak lain yaitu Pangeran Erlan.
"Tentu! kenapa tidak? Bukankah menyenangkan, anggap saja sabagai hiburan untuk menghilangkan rasa bosan?!" ucap seorang gadis dengan wajah penuh kemenangan. Gadis itu merupakan Queenza Anathsya De Valentine.
"Kak kenapa kau sangat suka membuat orang-orang terkejut serta jantungan? seakan-akan kau tak peduli dengan nyawa mereka... bagaimana jika ada diantara mereka yang terkena stroke, karena perbuatan kakak?!" ucap Pangeran Erlan merasa kasihan kepada korban kejahilan sang kakak.
"Tentu saja aku tak peduli dengan nyawa mereka" ucap Queen santai "Bahkan aku sendiri tidak merasa peduli dengan diriku ini, karena aku tak punya hati!!" sambung Queen dalam hati. "Lagi pula mereka tak bisa terkena stroke apa kau lupa?" ucap Queen pada pangeran Erlan.
Pangeran Erlan yang menyadari kesalahan apa yang dia ucapkan, karena memang benar orang-orang di kerajaan ini tidak bisa terkena stroke.
Tapi yang membuat Pangeran Erlan serta Penjaga Aram kaget yaitu ketika Queen mengatakan bahwa dia tidak peduli dengan nyawa orang lain dan lebih parahnya lagi Queen berkata seperti itu dengan raut wajah yang tenang seolah oalah dia tak punya hati.
……………………………………………
Halo guys Author Up lagi, tolong tinggalkan jejak setelah membaca episode ini ya~
Dan jangan lupa baca novel ku yang satu lagi^^
.
.
.
.
.
.
#Next
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 104 Episodes
Comments
Kadek Ningsih
ceritanya bagus thor, tp babnya terlalu pendek jd kesan agak gantung bacanya.
2020-10-20
6
Nha
🆙
2020-08-08
5
ŚÎ ßÛĹÙK ̄へ ̄
Next thor and semangat 😊
2020-08-08
8