Suasana yang mengharukan dan kitab cahaya kuning

Lama tak bertemu dengan sang guru sehingga mereka semua sejenak melupakan permasalahan yang sedang terjadi. Apa kabar kalian semua, serentak mereka menjawab "baik maha guru". Setelah berbincang dan suasana haru sudah selesai, baru lah aki slamet sakti memulai bertanya, ada rapat apa kalian sampai berkumpul di dalam istana ini semua.

Kami sedang melakukan rapat bulanan guru, sekalian membahas tentang pergolakan dunia persilatan sekarang, yang mana banyak bermunculan para pendekar aliran hitam dimana mereka sering berbuat onar, baik di lakukan berkelompok ataupun per orangan, tindakan mereka sebenarnya sangat meresahkan warga masyarakat apalagi para rakyat yang jauh dari kota istana, dan belum lama ini terdengar dari beberapa teleksandi kita bahwa, salah satu wali kota melakukan pungutan pajak yang tinggi dan melakukan tindakan semena-mena,hal tersebut sedang di selidiki oleh para prajurit istana langsung, agar tau apa tujuan sebenarnya wali kota tersebut, apakah hanya untuk mengumpulkan kan harta atau ada udang di balik batunya!kota itu bernama kota Tampin.

Sambil menikmati hidangan istana dan sambil bercanda bersama di istana saiya.

Saat mereka berbincang ternyata ada laporan dari penjaga istana kalau teleksandi baru datang dan masih ber istirahat di wisma prajurit, setelah mendapatkan laporan tersebut sang raja berkata, biarkan dia istirahat sebentar setelah itu suruh dia langsung memberikan laporan kerja nya.

Kemudian sang penjaga pergi undur diri, dan kebetulan saat itu jua aki slamet sakti ingat tentang peristiwa saat dia ingin kembali ke istana saiya, di perjalanan si sebuah kota, nama kota itu rakoton, wali kota di kota rakoton itu mengambil pajak ke para pedagang bisa lebih dari satu kali dalam sebulan! Mendengar info itu raja saiya jadi geram, apa sebenarnya yang di lakukan para abdi negara tersebut!

##kembali ke ananda fauzi yang sedang melakukan tapa brapa, mula-mula dia menutup matanya sambil merasakan dingin dan derasnya air terjun gunung kasali, dia mulai mematikan semua indranya dan memulai masuk alam bawah sadarnya, ber awal dari perasaan yang gelap kemudian ada seberkas cahaya yang lama kelamaan semakin besar.

Di alam bawah sadar nya dia mulai membuka matanya,di alam bawah sadar nya dia masih duduk bersila tiba-tiba merasakan kehadiran seseorang tidak jauh dari nya duduk, begitu dia melihat ternyata ada seseorang sedang duduk melayang di depan sejajar dengan kepala nya, kemudian dengan sikap waspada dan tetap dengan sopan ananda bertanya siapa kh senior gerangan, sehingga berada di alam bawah Sadar aku,, "aku adalah roh pedang kilat kuning dan nama ku Runtai penunggu gunung kasali ini. Aku hanya bisa menampakkan diri dalam bentuk roh saja, dan itu juga hanya kepada mu, dan untuk alasan itu aku juga tidak tahu.

Dan karna kita berjodoh tuk bertemu, dengan ini aku di titip kan sebuah kitab ber nama kitab cahaya kuning dari pendahulu mu. Karna kitab ini adalah pasangan dari pedang kilat kuning jawab roh pedang kemudian.

Anak muda, sebelum nya aku mau tahu dulu siapa nama kamu, karna dari tadi hanya aku yang panjang lebar menjelaskan siapa aku,,! Dengan menangkupkan tangannya di depan dada, ananda ber ucap''maaf kan aku senior nama aku ananda fauzi, aku murid dari aki slamet sakti.aku sengaja di suruh oleh guru ku bertapa di sini agar pada inti nya aku bisa mendapatkan pencerahan diri dan sekaligus bisa berharap mendapatkan kekuatan dari tirakat yang aku jalani ini.

Baiklah anak muda perkenalan nya kita sudahi dulu dan buat dirimu bersiap tuk memulai latihan ini, dengan santai nya sang roh pedang mendekat kan telapak tangan nya di atas kepala ananda, pelan tapi pasti cahaya kuning ke emasan keluar dari telapak tangan sang roh pedang, itu adalah kitab cahaya kuning yang langsung aku transfer kan ke pikiran mu, agar kau langsung ingat dan mulai belajar mempraktikkan nya, karna di setiap jurus itu mengandung ilmu tingkat tinggi.

Sebelum kamu memulai latihan mu, ada baiknya kamu melakukan latihan meditasi untuk menyerap energi alam,energi itu kamu serap dan kamu bentuk menjadi Qi, tunggu dulu, boleh kah aku dulu bertanya potong ananda''kenapa menjadi bentuk Qi bukannya tenaga dalam seperti yang pernah kakek guru ku jelaskan?.anak muda,kenapa aku mengatakan menjadi Qi, karna Qi itu adalah sebuah energi yang sangat murni dan lagi sangat padat,dalam seratus lapisan tenaga dalam, itu sama dengan satu benang qi saja, dan jika kamu menyerap dengan langsung menjadikan Qi maka energi mu akan sangat berlimpah, di tambah lagi dengat kekuatan fisikmu yang sangat sempurna ini.baiklah jika seperti itu penjelasannya maka aku akan turuti''ucap ananda fauzi

Anak muda coba kamu lakukan penyerapan energi alam tersebut, pusatkan pikiran mu rasakan aliran energi itu mengalir secara perlahan ke seluruh bagian tubuh mu, lakukan selama dan sebanyak yang kamu bisa tampung, kemudian langsung kamu olah menjadi Qi. Kemudian ananda memejamkan matanya dan dia mulai berkonsentrasi menyerap energi alam secara perlahan.

Hampir satu bulan dalam diam ananda menyerap energi alam tersebut dan sungguh mengejutkan roh pedang ternyata ananda masih belum selesai menyerap energi tersebut, sungguh anak yang jenius katanya, dan alangkah lebih terkejut lagi roh pedang begitu merasakan lapisan benang Qi milik ananda yang sudah mencapai sepuluh ribu lingkaran. Sungguh diluar dugaan roh pedang, padahal dia hanya menargetkan sekitar seribu lingkaran benang Qi saja.dengan berguman pelan roh pedang berkata,''latihan fisik yang seperti apa kerasnya yang di lakukan anak muda Ini.

Dengan Qi sebanyak ini dia akan berlatih jurus pedang tanpa tanding ini, di mana ribuan tahun lalu sang pemilik jurus ini menduduki gelar pendekar no satu tanpa tanding. Semoga dia menjadi manusia yang berbudi luhur, dan menjunjung tinggi kebenaran,agar dunia ini menjadi aman selalu .dan beberapa saat kemudian ananda membuka matanya, betapa terkejut nya dia karna memiliki tenaga yang luar biasa.

Bagus anak muda, dengan tenaga Qi mu yang sebesar ini aku rasa kamu akan mudah tuk mempelajari setiap jurus yang ada di kitab cahaya kuning itu.

Terimakasih atas petunjuknya senior, kemudian ananda menangkupkan tangannya didada. Dengan tersenyum Runtai berkata, aku rasa dirimu sudah bisa mulai berlatih jurus tersebut ,dan ingat setiap melakukan latihan terhadap jurus tersebut lakukan lah secara ber urutan dan lakukan dengan sabar serta telaten, agar hasilnya maksimal. Baik senior aku akan melakukan sesuai arahan senior ''jawab ananda fauzi.

Di dalam kitab cahaya kuning tersebut ada beberapa tingkatan jurus yang di pelajari

Pertama jurus langkah kilat, atau jurus berpindah dengan sekejab.

Kedua jurus terbang. Terbang layak nya se ekor burung.

Ketiga jurus pertahanan dan menghindar

Ke empat jurus menyerang.

Terpopuler

Comments

Budi Efendi

Budi Efendi

mantap

2022-12-04

0

Trisna Tris

Trisna Tris

lanjut Thor... gk pakai lama....

2022-11-15

0

Manu Mere

Manu Mere

luar biasa bertèmu roh up up up 💋💋💋💋💋💋👼💓💓💓💓💓💓🙏🏽🙏🏽🙏🏽🙏🏽🙏🏽🙏🏽👍👍👍👍👍

2022-07-02

0

lihat semua
Episodes
1 Anak yang di temukan
2 Perkembangan yang memukau
3 Suasana yang mengharukan dan kitab cahaya kuning
4 Latihan kitab cahaya kuning 1
5 Latihan kitab cahaya kuning 2
6 Terbangun setelah tapabrata
7 Perjalanan mencari jati diri
8 Pertarungan pertama dan perguruan bukit secawan
9 Perguruan bukit secawan dua
10 Kemenangan dan latih tanding
11 Perpisahan dan kembali berpetualang.
12 Pertarungan di kota Tampin
13 Pertarungan di kota Tampin 2
14 Lima pendekar kelabang
15 Pertarungan lima pendekar kelabang
16 Perjalanan baru dan rumah makan sesama
17 Pertarungan melawan golok setan
18 Pertarungan melawan golok setan 2
19 Perguruan kelabang merah.
20 Bertemu kembali dengan kakek guru.
21 Mencoba teknik baru
22 Pergi ke arah utara
23 Pertarungan di tepi hutan berkabut
24 Perguruan hutan bambu kuning.
25 Pertarungan hutan bambu kuning 1
26 Pertarungan hutan bambu kuning 2
27 Perguruan hutan bambu kuning
28 Berpisah
29 Kota Atang Bawo
30 Rumah makan padang
31 Rumah makan padang 2
32 Permintaan kecil
33 Wali kota Atang bawo
34 Pertarungan di tepi bukit
35 Pertarungan di tepi bukit 2
36 Pertarungan di tepi bukit 3
37 Pertarungan di tepi bukit 4
38 Perguruan Bipak kali kencana
39 Bertarung dengan siluman ular
40 Pertarungan di rumah makan
41 Pertarungan di kota puri
42 Tahanan walikota puri
43 Pertarungan di kediaman walikota
44 Pertarungan di kediaman walikota 2
45 Kediaman yang baru buat wali kota baru
46 Kediaman yang baru untuk walikota yang baru 2
47 Rencana musuh!
48 Kota raja!
49 Pertarungan di pasar kota raja
50 Menyelamatkan gulungan
51 Suasana bersantap di rumah makan padang
52 Pertarungan di perguruan satria menawan 1
53 Pertarungan di perguruan satria menawan 2
54 Berita buruk untuk walikota puri
55 Kejutan istana saiya
56 Pergi kekota puri
57 Pemakaman jasad anggota perguruan satria menawan
58 Memulai pencarian
59 Pencarian berlanjut
60 Pertarungan di dalam hutan Luir
61 Pertarungan di hutan Luir 2
62 Pertarungan di hutan Luir 3
63 Jurak langit
64 Sahabat lama
65 Menjemput Ananda fauzi
66 Roh tanaman jurak langit loli
67 Kisah Limbau dan Lola
68 Berkenalan dengan Loli dan perguruan Gagak Hitam
69 Jurus gabungan
70 Berpisah dengan kakek guru dan Maha Raja Patih
71 Pulang ke istana
72 Rencana aliran hitam dan latihan prajurit
73 Latihan prajurit istana saiya
74 Latihan berat prajurit di mulai
75 Latihan lanjutkan dan penculikan anak
76 Pertarungan di tepi hutan Timur
77 Mengembalikan anak-anak
78 Resmi bertunangan
79 Pamit pergi ke Gunung kasali
80 Kembali ke Gunung kasali.
81 Memberi nasehat buat putri Sivana
82 Latihan keras dan perkenalan dengan Runtai
83 Menerima ilmu dari sang kakek
84 Tapabrata dan duka cita
85 Berlatih dengan keras
86 Berlatih dengan keras 2
87 Berlatih dengan keras 3
88 Berlatih dengan keras 4 dan gadis yang malang
89 Tekad dan Menyelesaikan latihan keras
90 Rencana gusti prabu petir
91 Perkawinan di istana saiya
92 Membahas rencana lanjutan
93 Kitab Cakrawala Racun dan Kitab Bayangan Sakti
94 Pamit memulai perjalanan
95 Akhir pertarungan
96 Kota Jihi
97 Pertarungan dengan aliran hitam
98 Pertarungan Dengan aliran hitam 2
99 Kembali ke kota Jihi
100 Larangan untuk balas dendam dan rencana aliran hitam
101 sedikit info pribadi
102 Melanjutkan perjalanan kembali
103 Pertarungan di hutan gelap
104 Pertarungan di hutan gelap 2
105 Pertarungan di hutan gelap 3
106 Pertarungan di hutan gelap 4
107 Perjalanan ke perguruan Pasir Putih dan menggali informasi
108 Pertarungan di perguruan Pasir Putih
109 Pertarungan di perguruan Pasir Putih
110 Rahasia yang terbuka dan kembali ke kerajaan Malawen.
111 Perpisahan Dan Membuat kekacauan
112 Membuat Kekacauan Di kerajaan Malawen 2
113 Penyelamatan Dan Permohonan Prabu petir
Episodes

Updated 113 Episodes

1
Anak yang di temukan
2
Perkembangan yang memukau
3
Suasana yang mengharukan dan kitab cahaya kuning
4
Latihan kitab cahaya kuning 1
5
Latihan kitab cahaya kuning 2
6
Terbangun setelah tapabrata
7
Perjalanan mencari jati diri
8
Pertarungan pertama dan perguruan bukit secawan
9
Perguruan bukit secawan dua
10
Kemenangan dan latih tanding
11
Perpisahan dan kembali berpetualang.
12
Pertarungan di kota Tampin
13
Pertarungan di kota Tampin 2
14
Lima pendekar kelabang
15
Pertarungan lima pendekar kelabang
16
Perjalanan baru dan rumah makan sesama
17
Pertarungan melawan golok setan
18
Pertarungan melawan golok setan 2
19
Perguruan kelabang merah.
20
Bertemu kembali dengan kakek guru.
21
Mencoba teknik baru
22
Pergi ke arah utara
23
Pertarungan di tepi hutan berkabut
24
Perguruan hutan bambu kuning.
25
Pertarungan hutan bambu kuning 1
26
Pertarungan hutan bambu kuning 2
27
Perguruan hutan bambu kuning
28
Berpisah
29
Kota Atang Bawo
30
Rumah makan padang
31
Rumah makan padang 2
32
Permintaan kecil
33
Wali kota Atang bawo
34
Pertarungan di tepi bukit
35
Pertarungan di tepi bukit 2
36
Pertarungan di tepi bukit 3
37
Pertarungan di tepi bukit 4
38
Perguruan Bipak kali kencana
39
Bertarung dengan siluman ular
40
Pertarungan di rumah makan
41
Pertarungan di kota puri
42
Tahanan walikota puri
43
Pertarungan di kediaman walikota
44
Pertarungan di kediaman walikota 2
45
Kediaman yang baru buat wali kota baru
46
Kediaman yang baru untuk walikota yang baru 2
47
Rencana musuh!
48
Kota raja!
49
Pertarungan di pasar kota raja
50
Menyelamatkan gulungan
51
Suasana bersantap di rumah makan padang
52
Pertarungan di perguruan satria menawan 1
53
Pertarungan di perguruan satria menawan 2
54
Berita buruk untuk walikota puri
55
Kejutan istana saiya
56
Pergi kekota puri
57
Pemakaman jasad anggota perguruan satria menawan
58
Memulai pencarian
59
Pencarian berlanjut
60
Pertarungan di dalam hutan Luir
61
Pertarungan di hutan Luir 2
62
Pertarungan di hutan Luir 3
63
Jurak langit
64
Sahabat lama
65
Menjemput Ananda fauzi
66
Roh tanaman jurak langit loli
67
Kisah Limbau dan Lola
68
Berkenalan dengan Loli dan perguruan Gagak Hitam
69
Jurus gabungan
70
Berpisah dengan kakek guru dan Maha Raja Patih
71
Pulang ke istana
72
Rencana aliran hitam dan latihan prajurit
73
Latihan prajurit istana saiya
74
Latihan berat prajurit di mulai
75
Latihan lanjutkan dan penculikan anak
76
Pertarungan di tepi hutan Timur
77
Mengembalikan anak-anak
78
Resmi bertunangan
79
Pamit pergi ke Gunung kasali
80
Kembali ke Gunung kasali.
81
Memberi nasehat buat putri Sivana
82
Latihan keras dan perkenalan dengan Runtai
83
Menerima ilmu dari sang kakek
84
Tapabrata dan duka cita
85
Berlatih dengan keras
86
Berlatih dengan keras 2
87
Berlatih dengan keras 3
88
Berlatih dengan keras 4 dan gadis yang malang
89
Tekad dan Menyelesaikan latihan keras
90
Rencana gusti prabu petir
91
Perkawinan di istana saiya
92
Membahas rencana lanjutan
93
Kitab Cakrawala Racun dan Kitab Bayangan Sakti
94
Pamit memulai perjalanan
95
Akhir pertarungan
96
Kota Jihi
97
Pertarungan dengan aliran hitam
98
Pertarungan Dengan aliran hitam 2
99
Kembali ke kota Jihi
100
Larangan untuk balas dendam dan rencana aliran hitam
101
sedikit info pribadi
102
Melanjutkan perjalanan kembali
103
Pertarungan di hutan gelap
104
Pertarungan di hutan gelap 2
105
Pertarungan di hutan gelap 3
106
Pertarungan di hutan gelap 4
107
Perjalanan ke perguruan Pasir Putih dan menggali informasi
108
Pertarungan di perguruan Pasir Putih
109
Pertarungan di perguruan Pasir Putih
110
Rahasia yang terbuka dan kembali ke kerajaan Malawen.
111
Perpisahan Dan Membuat kekacauan
112
Membuat Kekacauan Di kerajaan Malawen 2
113
Penyelamatan Dan Permohonan Prabu petir

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!