BAB. 4

Kini Nisa sudah berada di hadapan dokter mira, siap akan meneria apapun hasilnya.

“siang dok” sapa Nisa

“Siang bu, suami ibu tidak ikut?” tanya dokter Mira

“tidak dok, tapi nanti ibu mertua saya yang akan menyusul kesini, sia penasaran akan hasilnya katanya” jelas Nisa

“Baik, silahkan ibu baca dulu hasil nya nanti saya jelaskan kalau ada yang tidak mengerti” kata doktwr mora menyerahkan hasil tes Nisa dan Niko

Nisa mengamati dua amplop yang terletak di hadapannya, dimana yang berisi hasil tes yang ia dan suaminya lakukan 3 hari yang lalu, yang satu atas nama dirinya dan yang satu lagi atas nama suaminya.

Nisa mulai membuk amplop yng tertulis atas nama dirinya dan membaca dengan teliti dia sampai meneteskan air mata membaca hasil tes yang beratas namakan dirinya, kalau dirinya baik sehat.

“alhamdulillah ya Allah” ucap syukur Nisa setelah membaca hasil tesnya, kini dia beralih padang ke ampolp yang bertulis atas nama Niko Pratama yaitu suaminya, Nisa pun mulai membuka amplop tersebut dan membaca hasil tes suaminya

Raut wajah yang membingungkan karena Nisa tak mengerti akan hasil tes suaminya, kenapa berbeda dengan diirinya, lalu dia menatap wajah dokter Mira seakan-akan meng isyaratkan meminta penjelasan kepada dokter Mira, kini dia pun di rundung rasa gelisah akan mendengar penjelasan dari dokter Mira.

“apa maksud dari semuanya dok, kenapa hasilnya berbeda dengan punya saya?” tanya Nisa penasaran

“saya akan jelaskan hasil tes dari saudara bapak Niko bu, di sini suami ibu dinyatakan tidak mandul akan tetapi suami ibu mempunyai ****** yang lebih sedikit jumlahnya dari jumlah ****** normalnya, itu lah yang menyebabkan kalian susah untuk mempunyai anak” jelas dokter Mira

“tapi dok apa kita masih ada kesempatan untuk bisa mempunyai anak?” tanya Nisa

“masih bisa bu, tetapi kemungkinan itu terjadi sangatlah tipis, tapi kita kembalikan lagi rezeki itu yang ngatur yang di atas bu, kalau Allah sudah berkehendak kan bisa aja ibu lebih cepet mengandung” jelas Dokter mira

“ alhamdulillah kalau kita masih ada kesempatan untuk punya anak, tapi dok sama minta tolong ke dokter ketika ibu mertua saya datang dan menanyakan hasil tesnya tolong dokter bilang kalau semuanya baik2 saja, saya gak mau ibu mertua saya dan suami saya mengetahui ini semuanya dok saya mohon ya dok” mohon Nisa

Sokter mira nampak terkejut mendengar permintaan yang baru dia dengar dari Nisa , belum sempat dokter mira menjawab iya atau tidak atas permintaan Nisa ada suara ketukan pintu dari luar.

Tok tok

“masuk” sahut dokter mira

“Siang dok, maaf saya terlamabat” kata mama erina ketika memasuki ruangan dokter. Niaa yang melihat ibu mertuanya yang datang langsung bergegas menyimpan hasil tesnya ke dalam tas.

“tidak papa bu, silahkan duduk” sahut dokter Mira

“gimana dok hasil tes anak dan menantu saya?” tanya mama Erina penasaran

Dokter Mira yang melihat raut wajah memohon dari Nisa yang seakan akan meminta supaya dokter Mira menyetujui permintaanya.

“Keduanya semuanya baik2 saja bu, semuanya sehat” jelas dokter mira

“Dokter yakin kalau menantu saya tidak mandul?” Tanya mama Erina masih belum percaya kalau menantunya itu tidak mandul.

“Iya bu, saya sebagai dokter hanya bisa membantu semampu kami jadi selepas dri itu semua akan ketentuan dari yang dia atas bu” kata dokter Mira membuat mama Erina tidak bertanya lagi akan hasilnya.

Lalu mama Erina menatap Nisa seolah olah masih tidak percaya kalau menantunya itu baik baik saja.

Di perjalanan menuju rumah Nisa hanya diam walaupun mertuanya bicara apapun dia tidak menanggapinya.

“Mama sih masih belum percaya yah kalu kamu itu kalau kamu itu baik2 saja, atau kamu tadi sebelum mama datang kamu sudah kerjasama sama dokternya, ya kita, tapi kita liat saja sih nanti kamu bakal bisa hamil apa tidak dalam waktu dekat ini kalau tidak berarti ya kamu bener2 mandul” ucap mama erina

“Apa aku jujur sja ya sama mas Niko dan mama, tapi aku gak sanggup nanti mas Niko akan down kalau sampai mengetahui ini semua, aku rela di bully di cemooh sama mama dari pada harus melihat kamu terpukul akan hasil tesnya apalagi mamansangat berharap banget sama mas Niko”ucap Nisa dalam hati

Hingga malam Nisa dapat kabar kalau suaminya akan pulang telat, selepas memasak makan malam untuk ibu mertuanya, Nisa memikirkan apa dia akan jujur sama suaminya atau tidak sampai dia terlelap, terbangun ketika ada seseorang yang memasuki kamarnya ternyata suaminya.

“Eh sayang aku ngagetin kamu ya samapai sampai kamu kebangun” ucap Niko ketika memasuki kamar yang tadinya melihat istrinya tengah tertidur kini terbangun.

“enggak mas tadi juga aku hanya ketiduran, mas uda makan belum?” tanya Nisa dia meraih tangan suaminya dan dicium punggung tangannya seperti biasa dia lakukan.

Sebelum Niko menjawab pertanyaan istrinya dia langsung memeluk istrinya sangat erat.

“Aku uda tahu haslinya dari mama, aku seneng sayang semua ketakutan kita tidak terjadi, kita hanya perlu berusaha dan terus berdoa ya, supaaya kita cepet2 punya baby” ucap Niko dengan wajah yang begitu bahagia.

Nisa yang tadinya ingin jujur kepada suaminya di urungkan jiatnya, dia tidak tega merusak kebahagiaan yang suaminya rasakan, yang penting dia percaya suatu saat nanti dia dan suaminya akan punya anak walaupun kesempatan itu sangatlah tipis.

***

Kini sudah 5 tahun pernikahan Nisa dan Niko, semenjak 3 tahun yang lalu mereka melakukan tes kepada dokter selama itu pula Nisa dan Niko berusaha dwngan segala cara untuk bisa cepat punya anak, tetapi benar apanyang dikatakan dokter Mira ketika itu, semua kembali pada yang di atas.

Karena selama tiga tahun ini Nisa tidak juga kunjung hamil, selama itu pula Nisa mendapatkan tuduhan kalau dia telah memberikan hasil tea palsu kepada ibu mertuanya dan juga suaminya, karena sampai sekarang belum ada juga bukti kalau memang bener Nisa itu baik2 aja dalam kata lain kalau Nisa itu tidak mandul.

Terpopuler

Comments

Sri Lestari

Sri Lestari

kalau jujur kan bisa diobati atau bisa pake cara buatan

2024-09-16

0

Olive Ova Ambitan

Olive Ova Ambitan

salah kamu sndiri nisa kenapa gak jujur. aneh

2023-11-07

1

Intan IbunyaAzam

Intan IbunyaAzam

cba qm jjur pasti mti kejang" tu mertua laknat

2023-09-07

1

lihat semua
Episodes
1 BAB. 1
2 BAB. 2
3 BAB. 3
4 BAB. 4
5 BAB. 5
6 BAB. 6
7 BAB. 7
8 BAB. 8
9 BAB. 9
10 BAB. 10
11 BAB. 11
12 BAB. 12
13 BAB. 13
14 BAB. 14
15 BAB. 15
16 BAB. 16
17 BAB. 17
18 BAB. 18
19 BAB. 19
20 BAB. 20
21 BAB. 21
22 BAB. 22
23 BAB. 23
24 BAB. 24
25 BAB. 25
26 BAB. 26
27 BAB. 27
28 BAB. 28
29 BAB. 29
30 BAB. 30
31 BAB. 31
32 BAB. 32
33 BAB. 33
34 BAB. 34
35 BAB. 35
36 BAB. 36
37 BAB. 37
38 BAB. 38
39 BAB. 39
40 BAB. 40
41 BAB. 41
42 BAB. 42
43 BAB. 43
44 BAB. 44
45 BAB. 45
46 BAB. 46
47 BAB. 47
48 BAB. 48
49 BAB. 49
50 BAB. 50
51 BAB. 51
52 BAB. 52
53 BAB. 53
54 BAB. 54
55 BAB. 55
56 BAB. 56
57 BAB. 57
58 BAB. 58
59 BAB. 59
60 BAB. 60
61 BAB. 61
62 BAB. 62
63 BAB. 63
64 BAB. 64
65 BAB. 65
66 BAB. 66
67 BAB. 67
68 BAB. 68
69 BAB. 69
70 BAB. 70
71 BAB. 71
72 BAB. 72
73 BAB. 73
74 BAB. 74
75 BAB. 75
76 BAB. 76
77 BAB. 77
78 BAB. 78 TAMAT
79 Ekstra Part 1
80 Ekstra Part 2
81 Ekstra Part 3
82 Ekstra Part 4
83 Ekstra part 5
84 Ekstra Part 6
85 Ekstra part 7
86 Ekstra Part 8
87 Ekstra Part 9
88 Ekstra Part 10
89 Ekstra Part 11
90 Ekstra Part 12
91 Promo Novel Bucin Dari Kecil
92 Ekstra Part 13
93 Ekstra part 14
94 Ekstra Part 15
95 Ekstra Part 16
96 Ekstra Part 17
97 Ekstra Part 18
98 Ekstra Part 19
99 Ekstra part 20
100 Promo Karya Baru
101 Karya Baru
Episodes

Updated 101 Episodes

1
BAB. 1
2
BAB. 2
3
BAB. 3
4
BAB. 4
5
BAB. 5
6
BAB. 6
7
BAB. 7
8
BAB. 8
9
BAB. 9
10
BAB. 10
11
BAB. 11
12
BAB. 12
13
BAB. 13
14
BAB. 14
15
BAB. 15
16
BAB. 16
17
BAB. 17
18
BAB. 18
19
BAB. 19
20
BAB. 20
21
BAB. 21
22
BAB. 22
23
BAB. 23
24
BAB. 24
25
BAB. 25
26
BAB. 26
27
BAB. 27
28
BAB. 28
29
BAB. 29
30
BAB. 30
31
BAB. 31
32
BAB. 32
33
BAB. 33
34
BAB. 34
35
BAB. 35
36
BAB. 36
37
BAB. 37
38
BAB. 38
39
BAB. 39
40
BAB. 40
41
BAB. 41
42
BAB. 42
43
BAB. 43
44
BAB. 44
45
BAB. 45
46
BAB. 46
47
BAB. 47
48
BAB. 48
49
BAB. 49
50
BAB. 50
51
BAB. 51
52
BAB. 52
53
BAB. 53
54
BAB. 54
55
BAB. 55
56
BAB. 56
57
BAB. 57
58
BAB. 58
59
BAB. 59
60
BAB. 60
61
BAB. 61
62
BAB. 62
63
BAB. 63
64
BAB. 64
65
BAB. 65
66
BAB. 66
67
BAB. 67
68
BAB. 68
69
BAB. 69
70
BAB. 70
71
BAB. 71
72
BAB. 72
73
BAB. 73
74
BAB. 74
75
BAB. 75
76
BAB. 76
77
BAB. 77
78
BAB. 78 TAMAT
79
Ekstra Part 1
80
Ekstra Part 2
81
Ekstra Part 3
82
Ekstra Part 4
83
Ekstra part 5
84
Ekstra Part 6
85
Ekstra part 7
86
Ekstra Part 8
87
Ekstra Part 9
88
Ekstra Part 10
89
Ekstra Part 11
90
Ekstra Part 12
91
Promo Novel Bucin Dari Kecil
92
Ekstra Part 13
93
Ekstra part 14
94
Ekstra Part 15
95
Ekstra Part 16
96
Ekstra Part 17
97
Ekstra Part 18
98
Ekstra Part 19
99
Ekstra part 20
100
Promo Karya Baru
101
Karya Baru

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!