Sudah 3 bulan berlalu setelah terjadi kecelakaan itu cilla sudah bisa duduk meskipun masih menggunakan kursi roda, Cilla selalu bersemangat untuk menjalankan terapi, Cilla berharap bisa berjalan dengan normal kembali, hari ini Cilla di temani Mama dan Sabrina untuk terapi.
Mereka menyusuri koridor RS. MITRASANA, Sabrina begitu ceria sekarang sudah bisa berjalan tanpa tongkat lagi, kaki palsu Sabrina sudah di pasang.
Anak kecil ini sungguh luar biasa selalu ceria walau Dia telah kehilangan Ibu nya dan harus cacat karena kesalahan ku, " aaaahhh.... lagi-lagi rasa bersalah menghampiri ku, sungguh Aku orang yang sangat keji.
Kira-kira berapa meter lagi Cilla akan memasuki ruangan terapi, Cilla di kejutkan dengan sosok Laki-laki yang membuat nya terpuruk seperti sekarang ini.
Cilla.... kenapa Kamu zayang, Cilla hanya menatap nanar pada Widyo, mata nya mengisyaratkan pergi sana jauh-jauh. tanpa rasa canggung Ia mencium tangan Mama Cilla, "
" kenapa dengan Cilla Ma?
" maaf Widyo, Tante dan Cilla masih ada jadwal terapi.
Sambil mendorong kursi roda Cilla ke dalam ruangan terapi.
" Aunty.....kenapa diam saja,
Cilla tersenyum sambil memeluk Sabrina,
" Aunty tidak kenal sama Orang asing tadi?
Ternyata Widyo mencari informasi tentang Cilla di RS, Widyo sangat menyesal, akibat perbuatan nya Cilla jadi begini, Widyo akan meminta maaf kepada Cilla.
Dua jam berlalu Cilla selesai melakukan terapi, tujuan nya selanjut nya ke toko kue & coklat lalu mampir membeli ice cream dan menikmati nya di butik bersama Sabrina dan Karyawan butik nya.
" Cil... apakah bertemu dengan Widyo membuat Cilla sedih?
" tidak Ma, Cilla sudah melupakan nya, anggap saja Cilla tidak pernah mengenal nya.
Sampai di butik Cilla di sambut hangat Karyawan nya,
" non Cilla apa kabar?
Mereka bergantian memeluk Cilla,
Giliran terakhir pak Slamet,
"eeeeiitt... Saya ndak boleh meluk, nanti non Cilla sawanen,
"hahahhaaa... seketika sontak tertawa bersama.
" ayo Kita makan bersama mumpung jam istirahat nih!
Terasa sekali keakraban mereka,
" oh iya gimana keadaan butik selama Saya tidak datang?
" banyak Pelanggan nanyain non Cilla, ada juga yang ga jadi beli karena minta no hp nya non Cilla, macem-macem pokoknya non, ucap Gina.
" Aunty....Sabrina mau baju yang itu boleh ga?
sambil menujuk ke arah manakin,
" oowhh yang itu, tapi itu sarimbit sayang jadi harus semua,
" kalo gitu kita beli semua Aunty.
buat Sabrina, dd Tegar, Papa dan Aunty,
" hehehee.... iya-iya habisin dulu ice cream nya.
" makasih Aunty sayang, Sabrina.sambil memeluk Cilla,
" eeiiittt.... ga boleh cium mulut nya belepotan ice cream tuuuh.
" Cilla....Mama ke supermarket depan ya, mau beli buah, Sabrina temani Eyang ya,
" oke Eyang.
" Ma tolong beliin Cilla strawberry ya.
Jam istirahat selesai,.butik pun di buka kembali memang Cilla menerapkan jam istirahat dari jam 12:30 hingga 13:30 setiap hari nya.
Jam kerja dari Jam 8 pagi dan tutup jam 8 malam. Saat menjelang magrib pun tutup sementara dari jam 05:50 hingga 06;30 jadi tidak ada alasan Karyawan untuk tidak melaksanakan ibadah shalat, ketika waktu shalat ashar mereka bergantian shalat. Cilla tak mau Karyawan lalai beribadah karena jam kerja nya yang padat.
Untuk makan siang dan malam Karyawannya pun sudah di sedia kan secara gratis, ada dapur umum yang di sediakan Cilla, mang Endut juru masaknya, jadi semua Karyawan butik nya benar-benar di perhatikan oleh Cilla.
Kadang keuntungan butik tidak lah terlalu besar akan tertapi karena sifat dermawan Cilla selalu ada saja rejeki yang datang.
Cilla merasa puas ketika Karyawan nya hidup nya sejahterah.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 183 Episodes
Comments
Eva Rubani
semangat Cilla.
2023-05-24
0
Lili Ismail
Tetap semangat dan terus berkarya, lanjut thor
2022-11-08
1
Astuti Abata
penulisan jg gaya bahasanya msh hrs di perbaiki,utk alur ceritanya,bikin kening berkerut
2021-03-11
3