Chapter 10

Seseorang Bernama Spart**a**

Sore Harinya

"Hoaamm Ngantuk"

"Oi Naori Ada apa? Rasanya hari ini kau sangat Lelah?"

"Aahhh Aku bekerja Shift malam kemarin jadi aku tidak punya Waktu tidur"

"Apa? kau bekerja?"

"Iya Sudah 3 Tahun jadi ya kurasa sudah saatnya mengeluh soal capeknya kerja"

"Apa? 3 Tahun mengapa kau tidak pernah cerita?"

"mengapa juga aku harus cerita?"

"maaf Algard Aku Hanya mengarangnya Aku harus punya alasan pada masa depan saat aku menunjukkan koin hasil Raidku saat Menjadi Dark Crow" Ucap Naori dalam hatinya.

"Ck Kukira kita ini Sudah seperti saudara ternyata-"

"Oi oi Tidak seperti itu oi Aku cuma tidak mau Uang hasil kerjaku digunakan untuk mentraktirmu"

"Dasar Sialan" Algard Langsung mencekik Naori dengan kedua tangannya.

"Aku benar-benar sudah salah menilaimu" Ucap Algard dengan perasaan marah.

"Urk sakit-sakit woi lepasin"

"Cih sudahlah Aku mau pulang lagian Hari ini kau tidak bisa ke Warnet kan?"

"Yahh maaf sangat deh aku beneran ngantuk hari ini"

"Ya sudah hati-hati dijalan ya Naori" Sambil melambaikan tanggannya Algard pergi.

"Yaaa Kau juga Algard"

Lalu Naori pun pergi menjemput Kaori dengan sepedanya dan pulang ke rumah.

"Kami pulang"

"Aaahhh kalian sudah pulang? sini cepat makan ibu sudah menyiapkan Daging panggang untuk kalian"

"Yeeyyy" Teriak Kaori.

Malam pun Tiba, Di Atas Menara Jam.

"Entah mengapa tetapi perasaanku benar-benar tidak enak hari ini" Ucap Naori

"Tentu sajalah Seluruh Awakening di Easteria menjadi musuhku" Jawab dirinya sendiri

"Yah aku hanya membela diri tidak ada yang salah dari tindakanku sebelum itu lebih baik kumasukkan 1 Point Stat ke Setiap Stat agar aku menjadi Awakening Transendence Rank"

Point Stat berhasil di Akumulasikan

Seluruh Stat telah Diriset

Rank anda saat ini adalah Transendence Rank

Achievement One Who Transcendent Power Telah didapatkan

"Gift akan Diberikan karena Pencapaian yang anda Raih"

"Apa ada Gift? Tunggu Pencapaian? aku kan hanya menggunakan Point Stat yang dihadiahkan"

Gift akan diberikan dalam 1 Jam karena lambatnya proses Transaksi Antar Dimensi kemungkinan Sebagian fungsi System tidak berfungsi

"Apa Antar Dimensi?"

Proses Transaksi dimulai

"Ehhh Tunggu beritahu aku Apa yang dimaksud Antar Dimensi?"

Saat Naori mengatakan itu Systemnya langsung Down dan tidak berfungsi lagi.

"Apa ini? Tunggu dahulu jika begini bisa bahaya kan kalau aku dikepung orang dari Asosiasi"

"Aaahhh sudahlah aku tidak peduli lagi pula aku kan bisa Teleportasi untuk apa khawatir"

"Sudah larut malam Rasanya sudah Saatnya Dark Crow muncul Khe khe khe

di taman Pusat Kota

"Aaahh Kapan Para Kontraktor dari Guild The Light of The Wizzard Emperor datang" Ucap Seorang pria dari militer itu.

"Apa kau tidak tahu Para Kontraktor dari konstelasi itu sedang Melakukan Raid di Gate SSS Rank tadi Siang" Jawab pria di sampingnya

"Aahhh lalu apakah kita harus menunggu Gate ini sampai besok?"

"Yah mau bagaimana lagi beginilah kerjaan kita andai saja jika bukan karena Gaji yang sedikit besar tidak mungkin aku akan memilih Gate ini"

"Haahhh andai saja kita Seorang Awakening maupun Kontraktor kita mungkin bisa mendapatkan pekerjaan yang lebih baik"

"Ya kau benar"

"Kalian ingin Awakening?" Ucap Seseorang di belakang mereka.

"Siapa itu?"

"Khe khe khe Aku Dark Crow"

"A-a-aaahhhh da-da-Dark Crow" Pria itu jatuh tersungkur karena ketakutan.

"A-a-a-a-apa yang kau inginkan?" Ucapnya sekali lagi.

"Bukankah Kalian ingin Awakening?"

"Apa? Awakening? Apa kami bisa Awakening?" jawab pria yang satunya.

"Bisa dibilang seperti itu tetapi harus ada bayaran yang setimpal bukan?"

"Jadi? bayaran apa yang Anda minta Tuan Dark Crow" Tanya pria itu.

"Oi kau bercanda kan?" Ucap pria yang ketakutan itu

"Kalian dari militer bukan?"

"Iya kami dari militer Pasukan Khusus penjaga Gate" jawabnya.

"Bagus sungguh kebetulan yang langka, jadi apa kalian punya beberapa informasi soal gate yang belum diselesaikan"

"Ya kami punya, setiap hari puluhan informasi soal Gate yang ditulis dikertas ditempelkan di Papan misi"

"Bagus Berikan aku Informasinya setiap hari dan aku akan membuatmu Awakening jika Pointku sudah cukup"

"Baik Tuan Dark Crow"

"Dan kau apakah teman yang satu ini bisa menjaga rahasia?" Tanya Dark Crow

"Ya sa-saya bisa" jawab pria satunya lagi yang ketakutan saat melihat Dark Crow.

Skill Perception

Deg deg deg deg deg Suara detak jantung yang berdetak sangat cepat.

"Kau berbohong" Ucap Dark Crow.

"Ti-tidak saya tidak berani berbohong dihadapan anda"

Strike

Naori menendang kepala orang itu.

Skill Healing

"Yahh kurasa dia akan hilang ingatan dengan berturan sekeras itu"

"Ngomong-ngomong dia temanmu?" ucap Dark Crow sekali lagi.

"Bukan kami hanya kebetulan mengambil misi yang sama"

"Oohhh baguslah bagaimana kalau tempat pertukaran informasinya di Bawah jembatan di jalan xxxxx no 9"

"Itu agak jauh tetapi masih bisa dijangkau"

"Tenang saja biaya transportasimu akan kutanggung setelah kau memberiku informasi yang berguna"

"Baik" jawabnya dengan singkat

"Ngomong-ngomong siapa namamu?" Tanya Dark Crow.

"Kurasa anda tidak memerlukan nama dari orang rendahan seperti saya"

"Lalu bagaimana aku harus memanggilmu?"

"Sparta aku biasa dipanggil Black Heart karena sikapku yang suram saat di militer " Ucap pria itu

"Hhhmmm" Dark Crow Terkejut

"Aaahhhh Aku mengerti Kita memiliki kesamaan aku menyukaimu Bekerjalah untuk ku akan kubayar dengan harga yang pantas untuk informasimu"

"Baik Tuan Saya akan bekerja keras"

"Ohhh iya sebenarnya aku ingin Gate ini bagaimana kalau kubuat kau pingsan dan berpura-pura saja kalau kau diserang olehku dan juga itu memudahkanmu mencari alasan karena aku sudah membenturkan kepala orang ini?"

"silakan" Jawab pria itu

"Aku heran mengapa kau begitu penurut"

"Jujur saja saya sangat kagum dengan tindakan anda saat menghancurkan Gedung no 17 Asosiasi Awakener"

"Jadi?"

"Saya memiliki dendam dengan seseorang petinggi di Asosiasi Awakener Jadi kurasa anda sudah mengerti kan?"

"Aaahhhhh begitu ya"

"Jadi bagaimana jika aku membohongimu kalau sebenarnya kau tidak bisa awakening?"

"Anda tinggal membunuh seseorang yang saya pilih sebagai biaya informasinya lagi pula anda tidak mungkin tidak membalas orang yang sudah membantu anda" jawabnya dengan percaya diri seperti dia sudah mengetahui sifat Dark Crow yang sesungguhnya sejak awal.

"Hahaha kau sangat menarik Baiklah aku tidak akan bertanya lagi, aku mulai ya ini tidak akan sakit karena aku akan menggunakan healing saat sudah selesai"

"Baik Tuan"

Bu Tangan Dark Crow Memukul Leher Sparta.

Skill Healing

"Baiklah sekarang saatnya Grinding"

"maaf Sparta sebenarnya aku tidak tahu apa yang kau maksud tetapi Yang kutahu Hatimu sangat terluka dan kau sangat ingin balas dendam"

"Yahh jangan khawatir karena kau sudah bertemu denganku akan kubuat panggung yang hebat untuk pembalasan dendammu suatu hari nanti"

"Itu pun jika kau memberiku informasi yang berguna kedepannya"

Naori pun memasuki Gate

Tak lama setelah Naori memasuki Gate dan membantai para Bahemoth di dalamnya.

"Tersisa 15 menit sebelum System kembali Normal Ucapnya Sambil Menggunakan Skill Magic Shield"

"Yahh bukan masalah Sudah saatnya membunuh Bahemoth Sialan ini"

Magic Missile

Boom!!

Level up! Level up! Level up!

"Heee lumayan juga Aku sudah Level 10"

"Sambil meregangkan tubuhnya Naori berkata Kurasa Magic Stone segini sudah cukup untuk memenuhi kebutuhan Ibu dan Kaori selama beberapa bulan dan itu pun masih tersisa banyak"

"Sudah saatnya keluar"

Saat berada di depan gate keluar Naori berhenti sejenak.

Skill Perception

"Rasanya seperti sudah ada yang menungguku di luar Khe khe khe Asosiasi memang hebat tetapi yah maaf saja Begitu aku keluar Akan langsung kugunakan Teleportasi"

Naori pun keluar dari Gate dan seketika Gate itu menghilang.

"Tangkap dia jangan biarkan dia kabur "

Seketika Puluhan orang menerjang Naori.

"maaf saja tetapi jika kalian ingin menangkapku maka"

"BERMIMPILAH!"

Teleportasi

Whush Naori pun menghilang dari sana.

"Aaahhhh Sial dia menghilang lagi" Ucap Kapten Yola.

"Awas Saja Kau Dark Crow" Teriaknya.

Episodes
1 Chapter 1
2 Chapter 2
3 Chapter 3
4 Chapter 4
5 Chapter 5
6 Chapter 6
7 Chapter 7
8 Chapter 8
9 Chapter 9
10 Chapter 10
11 Chapter 11
12 Chapter 12
13 Chapter 13
14 Chapter 14
15 Chapter 15
16 Chapter 16
17 Chapter 17
18 Chapter 18
19 Chapter 19
20 Chapter 20
21 Chapter 21
22 Chapter 22
23 Chapter 23
24 Chapter 24
25 Chapter 25
26 Chapter 26
27 Chapter 27
28 Chapter 28
29 Chapter 29
30 Chapter 30
31 Chapter 31
32 Chapter 32
33 Chapter 33
34 Chapter 34
35 Chapter 35
36 Chapter 36
37 Chapter 37
38 Chapter 38
39 Chapter 39
40 Chapter 40
41 Chapter 41
42 Chapter 42
43 Chapter 43
44 Chapter 44
45 Chapter OVA 1.1
46 Chapter 45
47 Chapter 46
48 Chapter 47
49 Chapter 48
50 Chapter 49
51 Chapter OVA 1.2
52 Chapter 50
53 Chapter 51
54 Chapter 52
55 Chapter 53
56 Chapter 54
57 Chapter OVA 1.3
58 Chapter 55
59 Chapter 56
60 Chapter 57
61 Chapter 58
62 Chapter 59
63 Chapter OVA 1.4
64 Chapter 60
65 Chapter 61
66 Chapter 62
67 Chapter 63
68 Chapter 64
69 Chapter OVA 1.5
70 Chapter 65
71 Chapter 66
72 Chapter 67
73 Chapter 68
74 Chapter 69
75 Chapter OVA 1.6
76 Chapter 70
77 Chapter 71
78 Chapter 72
79 Chapter 73
80 Chapter 74
81 Chapter OVA 1.7
82 Chapter 75
83 Chapter 76
84 Chapter 77
85 Chapter 78
86 Chapter 79
87 Chapter OVA 1.8
88 Chapter 80
89 Chapter 81
90 Chapter 82
91 Chapter 83
92 Chapter 84
93 Chapter OVA 1.9
94 Chapter 85
95 Chapter 86
96 Chapter 87
97 Chapter 88
98 Chapter 89
99 Chapter OVA 1.10 (End)
100 Chapter 90
101 Chapter 91
102 Chapter 92
103 Chapter 93
104 Chapter 94
105 Chapter 95
106 Chapter 96
107 Chapter 97
108 Chapter 98
109 Chapter 99
110 Chapter 100
111 Chapter 101
112 Chapter 102
113 Chapter 103
114 Chapter 104
115 Chapter 105
116 Chapter 106
117 Chapter 107
118 Chapter 108
119 Chapter 109
120 Chapter 110
121 Chapter 111
122 Chapter 112
123 Chapter 113
124 Chapter 114
125 Chapter 115
126 Chapter 116
127 Chapter 117
128 Chapter 118
129 Chapter 119
130 Chapter 120
131 Chapter 121
132 Chapter 122
133 Chapter 123
134 Chapter 124
135 Chapter 125
136 Chapter 126
137 Chapter 127
138 Chapter 128
139 Chapter 129
140 Chapter 130 (Spesial)
141 Chapter 131
142 Chapter 132
143 Chapter 133
144 Chapter 134
145 Chapter 135
146 Chapter 136
147 Chapter 137
148 Chapter 138
149 Chapter 139
150 Chapter 140
151 Chapter 141
152 Chapter 142
153 Chapter 143
154 Chapter 144
155 Chapter 145
156 Chapter 146
157 Chapter 147
158 Chapter 148
159 Chapter 149
160 Chapter 150
161 Chapter 151
162 Chapter 152
163 Chapter 153
164 Chapter 154
165 Chapter 155
166 Kabar Singkat
Episodes

Updated 166 Episodes

1
Chapter 1
2
Chapter 2
3
Chapter 3
4
Chapter 4
5
Chapter 5
6
Chapter 6
7
Chapter 7
8
Chapter 8
9
Chapter 9
10
Chapter 10
11
Chapter 11
12
Chapter 12
13
Chapter 13
14
Chapter 14
15
Chapter 15
16
Chapter 16
17
Chapter 17
18
Chapter 18
19
Chapter 19
20
Chapter 20
21
Chapter 21
22
Chapter 22
23
Chapter 23
24
Chapter 24
25
Chapter 25
26
Chapter 26
27
Chapter 27
28
Chapter 28
29
Chapter 29
30
Chapter 30
31
Chapter 31
32
Chapter 32
33
Chapter 33
34
Chapter 34
35
Chapter 35
36
Chapter 36
37
Chapter 37
38
Chapter 38
39
Chapter 39
40
Chapter 40
41
Chapter 41
42
Chapter 42
43
Chapter 43
44
Chapter 44
45
Chapter OVA 1.1
46
Chapter 45
47
Chapter 46
48
Chapter 47
49
Chapter 48
50
Chapter 49
51
Chapter OVA 1.2
52
Chapter 50
53
Chapter 51
54
Chapter 52
55
Chapter 53
56
Chapter 54
57
Chapter OVA 1.3
58
Chapter 55
59
Chapter 56
60
Chapter 57
61
Chapter 58
62
Chapter 59
63
Chapter OVA 1.4
64
Chapter 60
65
Chapter 61
66
Chapter 62
67
Chapter 63
68
Chapter 64
69
Chapter OVA 1.5
70
Chapter 65
71
Chapter 66
72
Chapter 67
73
Chapter 68
74
Chapter 69
75
Chapter OVA 1.6
76
Chapter 70
77
Chapter 71
78
Chapter 72
79
Chapter 73
80
Chapter 74
81
Chapter OVA 1.7
82
Chapter 75
83
Chapter 76
84
Chapter 77
85
Chapter 78
86
Chapter 79
87
Chapter OVA 1.8
88
Chapter 80
89
Chapter 81
90
Chapter 82
91
Chapter 83
92
Chapter 84
93
Chapter OVA 1.9
94
Chapter 85
95
Chapter 86
96
Chapter 87
97
Chapter 88
98
Chapter 89
99
Chapter OVA 1.10 (End)
100
Chapter 90
101
Chapter 91
102
Chapter 92
103
Chapter 93
104
Chapter 94
105
Chapter 95
106
Chapter 96
107
Chapter 97
108
Chapter 98
109
Chapter 99
110
Chapter 100
111
Chapter 101
112
Chapter 102
113
Chapter 103
114
Chapter 104
115
Chapter 105
116
Chapter 106
117
Chapter 107
118
Chapter 108
119
Chapter 109
120
Chapter 110
121
Chapter 111
122
Chapter 112
123
Chapter 113
124
Chapter 114
125
Chapter 115
126
Chapter 116
127
Chapter 117
128
Chapter 118
129
Chapter 119
130
Chapter 120
131
Chapter 121
132
Chapter 122
133
Chapter 123
134
Chapter 124
135
Chapter 125
136
Chapter 126
137
Chapter 127
138
Chapter 128
139
Chapter 129
140
Chapter 130 (Spesial)
141
Chapter 131
142
Chapter 132
143
Chapter 133
144
Chapter 134
145
Chapter 135
146
Chapter 136
147
Chapter 137
148
Chapter 138
149
Chapter 139
150
Chapter 140
151
Chapter 141
152
Chapter 142
153
Chapter 143
154
Chapter 144
155
Chapter 145
156
Chapter 146
157
Chapter 147
158
Chapter 148
159
Chapter 149
160
Chapter 150
161
Chapter 151
162
Chapter 152
163
Chapter 153
164
Chapter 154
165
Chapter 155
166
Kabar Singkat

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!