Mendapatkan Layanan sistem balas dendam

Brakkk.......

Terdengar suara tabrakan yang sangat keras dan luar biasa hebat, membuat mobil Louis langsung terbolak balik hingga sepuluh kali dengan benturan yang sangat luar biasa,

Sekitar 10 km dari tempat kejadian, kini mobil rongsokkan itu telah ringsek tak berbentuk..

Dan sudah di pastikan jika pengemudinya tidak akan bisa selamat dan akan mati di tempat,

Tak lama kemudian, keluar lah 4 orang pria berbadan besar dari mobil yang menabrak kendaraan Louis,mereka mulai berjalan mendekati mobil ringsek itu, dan mengecek orang yang ada di dalam nya..

Saat ini, keadaan Louis benar-benar parah dan mengenas kan , wajah nya hancur terkena pecahan kaca mobil, dan tubuh nya terhimpit oleh body mobil yang sudah rusak dan ringsek,

Banyak darah yang sudah keluar membanjiri tubuh dan wajah nya, karena kepala Louis mengalami benturan yang sangat hebat dengan bentuk mobil yang masih terbalik

"Bagaimana....? "

Tanya seorang teman nya yang sudah berkeliling mengitari mobil itu dan mengecek ke adaan Louis

"Dia sudah mati... " jawab teman satu nya..

"Benar kah...? wah ternyata sangat mudah untuk membunuh nya! "

" Iya, untung saja kita sudah menutup jalan tol ini untuk sementara waktu, jadi bisa ku pastikan jika tidak akan ada orang yang bisa menyelamatkan dia"

"Bagus jika begitu, seperti nya pekerjaan kita sudah selesai, mari kita pergi memberi laporan kepada bos.. " ajak teman satu nya

"Tunggu..., apa sebaiknya tidak kita bakar saja mobil ini beserta jasad nya.. "

"Jangan...., biarkan dia mengalami penyiksaan terlebih dahulu, kau lihat lah jika minyak di mobil ini sudah mulai bocor, itu arti nya tanpa harus membakar nya, maka dia akan terbakar dengan sendirinya.." jawab teman nya yang lain

"Oh iya, kau benar..., minyak nya sudah mulai menetes dan tumpah.. "

"Ya sudah tunggu apa lagi, ayo kita pergi dari sini, kita katakan kepada bos jika mobil Louis sudah meledak setelah kita menabrak nya.. "

"Okey"

Dan ke empat orang itu pun kembali menaiki mobil besar nya dan pergi keluar dari jalan tol itu

Sesampainya di gerbang jalan tol, mereka kembali memberhentikan mobil nya dan memanggil penjaga tol

"Hey kau, cepat kemari"

"Iya ada apa lagi tuan, apa anda ingin sesuatu lagi? " tanya orang tersebut tersenyum senang

"Ini uang tambahan yang aku janjikan, ingat sampai malam baru bisa kau membuka jalan ini lagi, tulis di pamplet mu jika jalan sedang ada perbaikan.. "

"Baik tuan, aku akan melaksanakan nya, Terima kasih ya.. " ucap nya mengambil amplop itu

"Iya, kami pergi sekarang.. "

Pamit mereka dan pergi mengemudikan kembali mobil besar nya...

******

Sedangkan pria di balik mobil ringsek itu, saat ini benar-benar sudah berada di ambang kematian, antara hidup dan tiada,

Dan Tiba-tiba dia mengalami mimpi yang sangat aneh...antara sadar dan tidak, Louis mulai mendengar kan suara yang tiba tiba muncul dan mengajak nya berbicara..

Di ikuti dengan hadir nya layar hologram yang mengikuti arah penglihatan nya itu...

(Ding)

(Layanan sistem balas dendam telah datang, apa tuan rumah ingin menerima ya/tidak)

Dengan bingung, tampa sengaja Louis sudah menyentuh tombol ya yang ada di depan layar

(Ding)

( Memulai penyelamatan pertama)

(Layanan Sistem balas dendam sedang melakukan penyatuan kepada sang tuan rumah)

Terdengar suara yang sangat asing di dalam mimpi Louis, dan Louis yang masih sedikit sadar itu pun mulai mencari asal sumber suara

"Si... siapa kau....?? tolong aku...... " ucap Louis memohon

(Sistem sedang melakukan Penyatuan)

(1%............ 20%.......30%.........50%......20%.......)

( penyatuan gagal, tuan rumah mengalami kehancuran tubuh yang parah)

Dan Louis yang mendengar ucapan itu pun mulai berusaha berbicara dan memohon

"To.... tolong aku...., aku mohon....., se.. lamat kan aku.. "

( mohon cek status anda tuan rumah)

"Status.....??? " tanya Louis heran

( Ding)

Nama: Louis Anderson

Umur: 28 tahun

Kecepatan: 1

Ketampanan: 10

Kecerdasan: 20

Keterampilan: 10

Kemampuan: 2

Kesehatan: 1

Aset: -

Dana: 200.000

( Tuan rumah sangat lemah dan hampir koid)

"Tidak..., aku tidak mau, tolong aku siapa pun kamu...!! "

( Aku adalah Layanan sistem balas dendam dan tuan rumah bisa meminta apa pun kepada ku)

"Baiklah jika begitu..., tolong selamatkan aku"

( Misi penyelamatan di mulai untuk tuan rumah, silahkan pilih salah satu bentuk tubuh dan wajah yang ada di dalam layar)

(Ding)

Louis terkejut saat menatap foto 5 pria yang berbeda yang tampak gagah, tampan dan kaya

(Ding)

Louis mulai memilih satu di antara foto itu

( Tuan rumah sudah menentukan pilihan, penyatuan sedang di lakukakan)

( 10%.....20%.....50%.....80%..... 100%.....)

( Ding)

( Penyatuan selesai)

Dan tiba tiba Louis langsung berdiri di samping mobil yang sudah ringsek itu, Dia melihat tubuh nya sendiri yang terlihat berbeda jauh dari sebelum nya, hanya ada ke miripan sekilas bagi orang yang memperhatikan nya dengan lama, bahkan luka yang parah akibat kecelakaan hebat itu tidak ada sedikit pun membekas di tubuh nya

"Sistem ,mengapa kau mengubah tubuh dan wajah ku..? " tanya Louis heran

( Tuan rumah, tubuh anda mengalami kehancuran dan tidak bisa di perbaiki kembali)

"Baiklah, aku rasa ini akan lebih baik untuk menjalankan misi ku"

( Layanan Sistem balas dendam akan melakukan penyatuan kepada tuan rumah)

Dan tiba-tiba Louis merasakan sakit di kepala dan tubuh nya, membuat dia jatuh terduduk di aspal dan menjerit

(10%....... 30%.......60%.......100%.....)

( Ding)

( Penyatuan selesai, saat ini kita berada dalam satu tubuh tuan rumah)

Louis yang mendengar ucapan layanan sistem nya itu pun mulai tersenyum senang, kini rasa sakit sudah hilang dan dia mencoba untuk bangkit dan berdiri

" Terimakasih sistem, oya tolong kau beri aku satu setel pakaian, aku sudah sangat kedinginan saat ini"

(Ding)

(Permintaan tuan rumah di Terima, dan shop akan terbuka)

( Ding)

Terjatuh lah satu setel pakaian lengkap dari pakaian luar dan dalamnya,,

Dengan cepat Louis langsung mengambil pakaian itu dan segera mengenakan nya,

Setelah selesai, dia mencoba untuk meneliti penampil nya sekarang, terlihat tampan dan keren, Louis pun tersenyum senang melihat penampilan nya sekarang...

"Sistem aku ingin mengecek status ku sekarang"

( Tuan rumah harus mengatakan status)

"Status"

(Ding)

Nama: Louis Anderson

Umur: 28 tahun

Kecepatan:30

Ketampanan:90

Kecerdasan:40

Keterampilan:20

Kemampuan:30

Kesehatan: 80

Aset: -

Dana: 200.000

Louis pun menatap status nya dengan mata terbelalak

"Apa ini sistem..? kenapa status ku masih jelek semua, dan dimana uang 200 ribu ku? tanya Louis heran

( Tuan rumah harus menjalankan misi jika ingin menaiki status dan level)

" Misi apa yang harus aku lakukan sistem? "

( Misi penyelamatan perampokan Bank, pukul 15.00 sore hari ini)

"Hah..........!!!! apa aku bisa sistem, aku kan tidak memiliki kekuatan? "

( Tuan rumah bisa membuka shop dan hadiah grandprize)

"Baiklah, aku ingin membuka hadiah Grandprize ku terlebih dahulu, sedia kan aku mobil sport sebagai hadiah"

( Ding)

( Permintaan tuan rumah berhasil di buka)

Dan dengan sekejap mata, Tiba-tiba sudah hadir mobil sport berwarna hitam kilat yang terparkir di depan mata Louis,

Louis langsung mendatangi nya dan menyentuh body mobil dengan tersenyum senang..

"Wah..... aku kaya sekarang, aku kaya sistem, terimakasih layanan Sistem ku....! dengan begini aku bisa membalas kan dendam ku kepada bajingan Alexander " teriak Louis senang..

Terpopuler

Comments

Shahrul Yoe

Shahrul Yoe

hahaha hebat sistem belum jalankan mizi udah dapat mobil spor..ketapanan 10 aja udah puteri mafia jatuh cinta😅

2023-07-04

1

Harman LokeST

Harman LokeST

kuuaaaaaaaaaaaaaaaaaaattkkaaaannnnnnn teekaaaaaaaaaaaaaaaayaaaaaddmuuuuu Louis

2023-06-27

0

anggita

anggita

ding. Louis anderson

2023-01-02

0

lihat semua
Episodes
1 Terungkap nya hubungan terlarang
2 Kehilangan keluarga
3 Mendapatkan Layanan sistem balas dendam
4 Menjadi kaya
5 Menjalan kan Misi pertama
6 Memulai rencana balas dendam
7 Menjadi Ceo perusahaan
8 Louis mulai menyusun rencana
9 Kejahatan yang mulai muncul
10 Emeli Guzman
11 Akal licik Emeli Guzman
12 Kesedihan Emeli
13 Louis berusaha Menahan diri
14 Tekad Louis Anderson
15 Mencari penyusup perusahaan
16 Gantian menjebak penyusup
17 Penyerangan secara halus
18 Emeli yang gesrek
19 kemarahan Alexander
20 Emeli menyadari siapa majikannya
21 Menghabisi para Lintah kecil
22 Memulai pembasmian Lintah penyusup
23 Misi satu berhasil
24 Sedikit panas
25 Musuh mulai mengamuk
26 Rapat darurat Alexander
27 Memperkuat perusahaan
28 Pertahanan perusahaan 100% berhasil
29 Mendatangi Villa tersembunyi
30 Persemian Geng mafia Tiger Fang
31 Kecurigaan Alexander
32 Menghabisi Lintah selanjutnya
33 Mark mencurigai Louis
34 Emeli yang menggoda
35 Sistem yang mulai berulah
36 Rencana selanjutnya
37 Emeli yang setia menemani
38 Pembasmian mafia Alexander
39 Misi selanjutnya
40 Alexander yang berkuasa
41 Penyerangan di kampung penduduk
42 Louis semakin terdepan
43 Louis dan Menteri Pertahanan
44 Sepakat bekerja sama
45 Louis dan Emeli
46 Kekonyolan Louis dan Emeli
47 Peringatan sistem
48 Detik. detik penyerangan musuh
49 Kedatangan Mark Wilson
50 Penyerangan Mark Wilson
51 Mark menantang Louis
52 Siapa Louis Anderson
53 Rencana Alexander dan presiden
54 Kekuatan Louis di pemerintahan
55 Emeli yang terlalu waspada
56 Pencabutan izin perusahaan milik Louis
57 Pemerintah mulai menentang Alexander
58 Kekhawatiran seorang putri
59 Albert sang penguntit
60 Berbelanja di mall
61 Kejadian di mall
62 Terkena jebakan
63 Persahabatan Albert dan Louis
64 Emeli sudah 2 bulan menghilang
65 Mark Wilson kembali menyerang
66 Peringatan yang diberikan Sistem
67 Albert memulai misi nya
68 Muslihat yang bisa terbaca
69 Louis dan Asisten Mike di serang
70 Louis menemukan sang penyusup
71 Keterkejutan Louis Anderson
72 Kecurigaan Louis Anderson
73 Louis mengetahui sang penyusup
74 Penyerangan untuk musuh
75 Ancaman untuk Albert
76 Penyerangan Markas Alexander
77 Penyerangan Markas Alexander 2
78 Penyamaran Louis
79 Penyamaran Louis 2
80 Awal mula kemenangan
81 Kesedihan Emeli
82 menguasai perusahaan Alexander
83 Rencana Louis Anderson
84 Dendam Jessica
85 Kecurigaan Jessica
86 Ancaman Asisten Mike
87 Kebenaran yang terungkapkan
88 meminta restu Alexander
89 Mark dan Sekutu mulai bergerak
90 Louis mengetahui rencana musuh
91 Pernikahan Louis dan Emeli
92 Kematian Alexander
93 Penyerangan Louis dan Albert
94 Kemenangan Louis dan Tiger Fang
95 Peringatan sistem
96 Rencana Louis di malam hari
97 Malam yang mendebarkan
98 Malam yang berkesan
99 Pesawat tempur ATHENA
100 Peperangan yang sesungguhnya
101 musuh habis tak tersisa
102 Kekalahan Jessica
103 Balasan setelah berperang
104 Kebahagiaan Louis dan Emeli
105 misi yang tiba tiba
106 Keinginan Emeli
107 olahraga pagi. ala Emeli
108 Kemarahan Emeli
109 Perlawanan Emeli
110 Tingkah konyol Emeli
111 Albert kena prank
112 misi mulia dari sistem
113 Anak pilihan sistem
114 Masa lalu Chris
115 Albert kurang waras
116 Tugas untuk Albert
117 ke anehann Emeli
118 Emeli yang kejam
119 Albert yang panik
120 Kehebatan Louis dan Albert
121 Keterkejutan Louis
122 Louis yang di siksa Emeli
123 Pergi ke dokter kandungan
124 Emeli positif hamil
125 kedatangan Jessica
126 Sisi lemah Jessica
127 Emeli menyukai Chris
128 Akhir bahagia Louis dan Emeli
Episodes

Updated 128 Episodes

1
Terungkap nya hubungan terlarang
2
Kehilangan keluarga
3
Mendapatkan Layanan sistem balas dendam
4
Menjadi kaya
5
Menjalan kan Misi pertama
6
Memulai rencana balas dendam
7
Menjadi Ceo perusahaan
8
Louis mulai menyusun rencana
9
Kejahatan yang mulai muncul
10
Emeli Guzman
11
Akal licik Emeli Guzman
12
Kesedihan Emeli
13
Louis berusaha Menahan diri
14
Tekad Louis Anderson
15
Mencari penyusup perusahaan
16
Gantian menjebak penyusup
17
Penyerangan secara halus
18
Emeli yang gesrek
19
kemarahan Alexander
20
Emeli menyadari siapa majikannya
21
Menghabisi para Lintah kecil
22
Memulai pembasmian Lintah penyusup
23
Misi satu berhasil
24
Sedikit panas
25
Musuh mulai mengamuk
26
Rapat darurat Alexander
27
Memperkuat perusahaan
28
Pertahanan perusahaan 100% berhasil
29
Mendatangi Villa tersembunyi
30
Persemian Geng mafia Tiger Fang
31
Kecurigaan Alexander
32
Menghabisi Lintah selanjutnya
33
Mark mencurigai Louis
34
Emeli yang menggoda
35
Sistem yang mulai berulah
36
Rencana selanjutnya
37
Emeli yang setia menemani
38
Pembasmian mafia Alexander
39
Misi selanjutnya
40
Alexander yang berkuasa
41
Penyerangan di kampung penduduk
42
Louis semakin terdepan
43
Louis dan Menteri Pertahanan
44
Sepakat bekerja sama
45
Louis dan Emeli
46
Kekonyolan Louis dan Emeli
47
Peringatan sistem
48
Detik. detik penyerangan musuh
49
Kedatangan Mark Wilson
50
Penyerangan Mark Wilson
51
Mark menantang Louis
52
Siapa Louis Anderson
53
Rencana Alexander dan presiden
54
Kekuatan Louis di pemerintahan
55
Emeli yang terlalu waspada
56
Pencabutan izin perusahaan milik Louis
57
Pemerintah mulai menentang Alexander
58
Kekhawatiran seorang putri
59
Albert sang penguntit
60
Berbelanja di mall
61
Kejadian di mall
62
Terkena jebakan
63
Persahabatan Albert dan Louis
64
Emeli sudah 2 bulan menghilang
65
Mark Wilson kembali menyerang
66
Peringatan yang diberikan Sistem
67
Albert memulai misi nya
68
Muslihat yang bisa terbaca
69
Louis dan Asisten Mike di serang
70
Louis menemukan sang penyusup
71
Keterkejutan Louis Anderson
72
Kecurigaan Louis Anderson
73
Louis mengetahui sang penyusup
74
Penyerangan untuk musuh
75
Ancaman untuk Albert
76
Penyerangan Markas Alexander
77
Penyerangan Markas Alexander 2
78
Penyamaran Louis
79
Penyamaran Louis 2
80
Awal mula kemenangan
81
Kesedihan Emeli
82
menguasai perusahaan Alexander
83
Rencana Louis Anderson
84
Dendam Jessica
85
Kecurigaan Jessica
86
Ancaman Asisten Mike
87
Kebenaran yang terungkapkan
88
meminta restu Alexander
89
Mark dan Sekutu mulai bergerak
90
Louis mengetahui rencana musuh
91
Pernikahan Louis dan Emeli
92
Kematian Alexander
93
Penyerangan Louis dan Albert
94
Kemenangan Louis dan Tiger Fang
95
Peringatan sistem
96
Rencana Louis di malam hari
97
Malam yang mendebarkan
98
Malam yang berkesan
99
Pesawat tempur ATHENA
100
Peperangan yang sesungguhnya
101
musuh habis tak tersisa
102
Kekalahan Jessica
103
Balasan setelah berperang
104
Kebahagiaan Louis dan Emeli
105
misi yang tiba tiba
106
Keinginan Emeli
107
olahraga pagi. ala Emeli
108
Kemarahan Emeli
109
Perlawanan Emeli
110
Tingkah konyol Emeli
111
Albert kena prank
112
misi mulia dari sistem
113
Anak pilihan sistem
114
Masa lalu Chris
115
Albert kurang waras
116
Tugas untuk Albert
117
ke anehann Emeli
118
Emeli yang kejam
119
Albert yang panik
120
Kehebatan Louis dan Albert
121
Keterkejutan Louis
122
Louis yang di siksa Emeli
123
Pergi ke dokter kandungan
124
Emeli positif hamil
125
kedatangan Jessica
126
Sisi lemah Jessica
127
Emeli menyukai Chris
128
Akhir bahagia Louis dan Emeli

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!