dion tersenyum dan memandang arya dari kaca spion.
bos,,, bagaimana ! apa kau sudah puas berbicara dengan nona cantik tadi. dan menurutku dia itu gadis yang cantik dan juga apa adanya.
aku juga mau kalau di nikahkan dengan wanita seperti dia.ucap dion tersenyum.
aduh,,, sakit bos . arya memukul bahu dion.
jangan macam-macam kau dengan wanitaku,dan jaga bicaramu itu.ucap arya dan tersenyum.
what ? kau bilang zahra wanitamu ! hello,,,,, bos apa aku tidak salah dengar, bukannya kau menolak untuk menikah dengannya,dan aku bersedia menikah dengannya menggantikan mu. hahahhahaah,,,.
jangan mimpi kau dion ,
dai akan aku nikahi segera dan dia juga akan ku jadikan sepenuhnya milik ku.
dion,,, apa kau tau , sepertinya aku sedang jatuh cinta.dan rasanya hatiku sudah berhasil di curi oleh seseorang.dan orang itu adalah zahra amalia wicaksono.dia gadis yang luar biasa .pandangannya,pengetahuannya ,attitude nya,dan semua yang berada pada gadis itu mampu menarik perhatianku dan ingatanku.
mama benar dion, kalau dia itu gadis luar biasa.tutur katanya seperti magnet bisa menarik siapa pun yang mendengarnya.
ujar arya dengan senyum yang terus berada di bibirnya.
aku senang bos, akhirnya kau bisa membuka hatimu yang beku itu kembali.
kau benar bos, nona zahra memang luar biasa dan dia memiliki daya tarik tersendiri.
aku senang melihat kau juga senang bos.
semoga kau dan nona zahra adalah sosok wanita yang kau cari selama ini, dan selalu membuatmu tersenyum.bukan untuk hari ini tapi, setipa harinya.hahahahahah,. dian berkata dan tertawa.
di dalam butik,
zahra melihat mobil mewah sedang terparkir dan keluarlah nyonya sandra. gadis itu kaget dan berlari menuju ruang kerja tantenya dan berkata,
dengan tergesa GESA gadis itu mengatur napasnya dan berkata ,tante,,, di luar adh mobil nyonya sandra.dan sepertinya nyonya akan ke sini.
tolong bantu zahra tante,
jika nyonya ingin bertemu dengan zahra,bilang saja kalau zahra tidak ada dan ada keluar untuk mengantar pesanan milik orang.
mira melihat keponkannya yang aneh hendak berkata,,, namun tertahan oleh ucapan zahra lagi.
seakan zahra mengerti maksud tantenya,lalu dia pun berkata, tante zahra tidak ingin bertemu dengan nyonya sandra saat ini.dan tolong bantu zahra tante, zahra mohon.
zahra juga punya privasi sendri tante untuk menata hati dan diri ini.
berikan zahra waktu sedikit lagi tante ,zahra mohon.ijar zahra dengan mengatupkan kedua tangannya di depan dadanya.
melihat keponakannya memohon seperti itu, mira pun tidak tega dan memeluk keponakannya dengan sayang.
meskipun dia sendiri bingung dengan keponakannya ,tapi saat ini dia turuti dulu kemauan keponakannya.nati saja dia akan tanyakan lebih jelasnya tentang sikap zahra.
zahra bersembunyi di dalam ruang kerja mira ,karena mungkin saja nyonya sandra hanya mampir sebentar saja pikirnya.
dan ternyata memang benar, sandra hanya mampir sebentar.karena ada keperluan di luar rumah dan kebetulan arahnya tidak terlalu jauh dengan butik mira.
maka ,sandra mampir sebentar ke dalam butik, sekalian ingin bertemu dengan zahra.
tapi kata mira ,zahra tidak berada di tempat .
jadi sandra pun tidak berlama lama dan pamit segera kembali ke rumah .
setelah kepergian sandra,
mira memasuki ruang kerjanya dan bertanya kepada zahra.
zahra mendengar suara pintu di buka, dia lalu bersembunyi di belakang sofa yang berada di ruangan itu.namun, gadis itu keluar karena bukan sandra yang datang tetapi mira.
mira memanggilnya dan duduk di sofa ,
mendengar namanya di panggil dan dia melihat tidak ada sandra ,zahra pun keluar dari tempat sembunyinya dan duduk di samping mira.
setelah itu, mereka berdua bicara serius,namun masih dengan sedikit bercanda agar mereka berdua tidak tegang.
bisakah gadis cantik ini cerita kepada tante ,sebenarnya kenapa kamu menghindari nyonya sandra ! bukannya nyonya sandra begitu baik dan sayang sama kamu nak,,!
heheheheh,, iya tante, maaf.
zahra tau ko, kalau nyonya sandra itu baik dan sayang kepada zahra,tapi kan zahra malu tante.
kamu malu,,! iya tante,
kenapa malu nak !
hmmm,,, hehehe ,, zahra malu tante, kalau nyonya sandra tiba-tiba minya jawaban kepada zahra soal pernikahan dengan anaknya gimana dong.
kan zahra takut dan malu , kalau nanti nyonya merasa sedih dan kecewa dengan zahra,
jadi,,,, lebih baik zahra menghindar saja deh. hehehehe,.
mira yang dari tadi menyimak ,tertawa dan memeluk zahra dan berkata,
anak tante yang cantik,
tenang saja nak, tante tau ko,,, nyonya sandra itu orang yang baik.
beliau juga orang yang rendah hati, jadi meskipun zahra menolak lamarannya, tante yakin nyonya tidak akan marah.
yaaa palingan sedikit kecewa, tapi keluarga rahadian itu bisa menerimanya .karena, mereka tidak suka memaksa kehendak mereka terhadap orang lain .
jadi ,, jangan lagi menghindar ya sayang.
bicarakan dengan baik dan berterus terang saja.biar kamu juga tidak di hantui rasa cemas terus.
memangnya kamu mau hidup di bayang bayangi rasa bersalah terus ,karena ketidak jujuranmu.
tidak tante,
iya deh zahra janji tidak akan menghindar lagi dari nyonya sandra. dan zahra akan menjawab semua pertanyaannya nanti kalau nyonya bertanya.
tapi,,,,
tante tidak marah kan ! jika nanti jawaban zahra tidak seperti dan tidak sesuai dengan yang tante dam om inginkan.
mira tetap memeluk keponakannya , dan membelai lembut pipi gadis itu ,
untuk apa tante dan om marah atas keputusanmu sayang.
kamu lebih berhak dan lebih tau tentang diri kamu dan masa depan kamu nak.
tante dan om selalu mendukung keputusan kamu nak. kami sayang sama kamu , dan kami ingin kamu bahagia dengan keputusan kamu sendiri nak.
kamu juga harus betul yakin dengan keputusan yang kamu buat.
apalagi tentang masa depan kamu.
ingat ,setelah pernikahan ,masih ada cobaan dan rayuan yang selalu berada dalam hubungan rumah tangga.
maka dari itu, tante dan om juga tidak memaksakanmu nak, kamu berhak memilih jalan menuju masa depan kamu dengan lelaki yang kau pilih nanti.
kami akan bahagia jika, kamu bahagia zahra.
ujar mira dengan mata berkaca-kaca dan memeluk zahra,tangannya juga mengusap lembut pipi gadis itu.
sejenak mereka terdiam dengan pikiran masing-masing , akhirnya seorang karyawan datang mengetuk pintu ruangan kerja mira.
tok,,,tok,,,
masuk, suara dari dalam ruangan itu,
pintu terbuka menampilkan seorang perempuan berdiri di depan ruangan.
maaf bu dan mbak zahra,
di bawa ada seseoarang yang datang mencari mbak zahra, katanya ingin mengambil baju pesanan keluarganya.
zahra menepuk kepalanya pelan dan tertawa kecil kemudian menutup mulutnya dengan tangannya.
baiklah mbak dian, terima kasih ya,zahra lupa hehehe.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 98 Episodes
Comments
LELE•BERKUMIS
itu loh
2022-07-28
3