Sudawira Mengembara dan Menolong Seseorang Senopati

Pagi yang sangat cerah, burung-burung loncat-loncat di ranting pepohonan sambil berkicau riang layaknya sedang bernyanyi.

Terlihat seorang pemuda sedang berjalan dijalan setapak menyusuri jalan yang turun.

Bagi Sudawira Ini merupakan untuk pertama kalinya untuk melihat dunia luar. Ada rasa bahagia ada pula rasa sedih. Bahagia karena ia sudah sejak lama menunggu momen ini. Sedih karena dirinya harus meninggalkan gurunya yang telah membesarkannya.

Ketika sedang berjalan langkah kakinya terhenti, ketika terdengar suara pertempuran tidak jauh dari tempatnya berdiri. Karena didesak rasa penasaran, ia mencoba mendekati pertempuran tersebut.

Dia bersembunyi di dalam semak-semak. Terlihat beberapa orang terlibat dalam suatu pertempuran. Namun dia mengernyitkanp dahinya karena pertempuran terasa berat sebelah.

Namun dia tidak ingin mengambil sikap dulu. Karena dia harus tahu dulu pokok permasalahan.

"Tamat riwayatmu Senopati!" bentak seorang pria berbadan kekar.

"Tidak ada manusia yang bisa menentukan kematian!" kata Senopati itu sambil terkekeh-terkekeh mengayunkan pedangnya untuk menahan gelombang serangan.

Para pendekar tersebut tertawa terbahak-bahak, " Baiklah akan lihat. Apa benar apa yang diucapkan kamu."

Senopati tersebut semakin lama semakin lemah akibat luka-luka sayatan yang menumpahkan darah sehingga membuat tenaganya melemah.

Ketika pria itu tidak kuat lagi bertahan karena tenaganya sudah habis ia jatuh tersungkur rubuh ke tanah. Melihat pria itu rubuh salah satu dari mereka mengayunkan pedangnya tepat kearah leher pria tersebut, namun tiba-tiba belum sempat pedang tersebut menebas batang lehernya pedang tersebut terpental beberapa meter.

Semua pendekar itu terkejut, kemudian melihat sekeliling namun tidak menemukan seorang pun berada di sana.

"Tunjukkan dirimu pengecut!" teriak pria bertubuh kekar.

Terdengar suara orang tertawa. Namun anehnya suara itu tidak dari satu arah melainkan seperti dari segala arah.

"Hahahaha ... Jangan mengatakan aku pengecut, kalian sendirilah yang pengecut."

"Kurang ajar. Jangan sembunyi kalau berani lawan aku!"

"Buat apa menunjukkan diri. Aku takut kalian bisa mati!" teriak Sudawira.

Pria bertopeng semakin marah ia merasa dipermainkan oleh suara misterius itu.

"Baiklah apa mau kamu?" tanya pria berbadan kekar.

Tiba-tiba lima orang anak buahnya terpental terjengkang.

"Itu yang aku mau, Hahahaha" Sudawira tertawa melihat ekspresi wajah pria berbadan kekar yang semakin marah.

Pria berbadan kekar sangat terkejut dengan serangan tiba-tiba itu. Hanya sedikit pendekar yang mampu menumbangkan beberapa orang hanya dalam satu kali serangan. Makan dia yakin orang yang dihadapinya sekarang bukan orang sembarangan. Untuk itu ia memberi tanda kepada Lima orang temannya yang tersisa untuk waspada.

Suasana menjadi mencekam ketika aura membunuh yang pekat menekan mereka. Bahkan kelima orang sudah jatuh berlutut, kecuali Pria berbadan kekar itu juga ia berusaha menyalurkan tenaga dalam supaya tidak ikut terjatuh.

Tampak terlihat sesosok pemuda berdiri tegak didepan mereka.

"Siapa pemuda itu, Kayaknya aku baru melihat nya," gumam pria berbadan kekar.

Pria berbadan kekar mencoba untuk menghindari pertarungan. Karena dia sudah dapat menilai bahwa pemuda dihadapannya melampaui kesaktian nya.

"Aku rasa kita tidak memiliki masalah, pendekar," ujar pria berbadan kekar.

Sudawira hanya tersenyum dingin.

"Sekarang kita punya masalah."

"Masalah apa pendekar?" Pria berbadan kekar mengernyitkan dahinya.

****

Semoga kalian suka. terus beri dukungan apapun bentuknya.

Jaga kesehatan selalu tetap dirumah lindungi keluarga anda.

# covid 19

Terpopuler

Comments

akp

akp

kok setiap chapter sedikit sekali thor, mulai suka nih..

2021-05-06

0

Grenjeng

Grenjeng

awal yg bagus

2021-03-08

0

Seno Aji

Seno Aji

mantab terus berkreasi Thor semoga slalu diberi kesehatan👍👍👍

2021-02-11

0

lihat semua
Episodes
1 Sudawira dan Eyang Bayu Rekso
2 Kehidupan Orang Tua Sudawira
3 Kematian Jayapati dan Malam Perpisahan Sudawira
4 Sudawira Mengembara dan Menolong Seseorang Senopati
5 Ki Parapanca
6 Sudawira Yang Malang
7 Berkeliling Kampung
8 Pertempuran Di Kalangsawu 1
9 Pertempuran Di Kalangsawu 2
10 Pertempuran Di Kalangsawu 3
11 Telik sandi Kerajaan Ramapala
12 Pasukan Awan Putih
13 Persembunyian Pangeran Danurweda
14 Tiga Gagak Hitam
15 Perguruan Rajawali Putih
16 Di Malam Bulan Purnama
17 Penyambutan Sudawira
18 Perpisahan Yang Tidak Diinginkan
19 Rencana Prabu Kamandaka
20 Patih Ajidarma
21 Sepasang Pendekar Teratai Putih
22 Sepasang Pendekar melawan Tiga Pendekar dari bukit Tenggarong
23 Hutan Halimun
24 Pertarungan di Hutan Halimun 1
25 Pertarungan Di Hutan Halimun 2
26 Pertarungan Di Hutan Halimun 3
27 Pertarungan Di Hutan Halimun 4
28 Kemarahan Ketua Lembah Hitam
29 Tubuh Kesatria Suci
30 Kembalinya Patih Ajidarma
31 Aku Adalah Dirimu
32 Ilmu Desandria
33 Kehebatan Jurus Tarian Pedang Penghancur
34 Misteri Kitab Kesatria Suci
35 Ambisi Perguruan Lembah Hitam
36 Rahasia Jurus Rajawali Pemusnah
37 Rencana Penyerangan
38 Penyerangan Segera Di Mulai
39 Serangan Markas Perbatasan Kotaraja
40 Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 1
41 Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 2
42 Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 3
43 Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 4
44 Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 5
45 Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 6
46 Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 7
47 Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 8
48 Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 9
49 Pengangkatan Kembali Prabu Surasesa Menjadi Raja.
50 Salinan Kitab Kesatria Suci
51 Mengemban Sebuah Amanah
52 Sakitnya Sebuah Perpisahan
53 Perpisahan & Ki Wanaraja
54 Bukit Agung 1
55 Bukit Agung 2
56 Latihan Pertama
57 Di Tempat Yang Berbeda
58 4 Poin Perjalanan Kehidupan
59 Cerita Sudawira dan Pertemuan Para Ketua Perguruan Golongan Putih.
60 Penculikan Adiwangsa
61 Perguruan Rajawali Putih Di Serang
62 Pertempuran Di Perguruan Rajawali Putih
63 Jurus Tapak Lima Jari
64 Mundurnya Perguruan Rajawali Putih
65 Kemunculan Kelompok Pemuja Surga Dunia
66 Pendekar Misterius
67 Terbentuknya Aliansi Aliran Putih
68 Kekuatan Baru Sudawira
69 Sejarah Tubuh Kesatria Suci
70 Sudawira Keturunan Yang Diramalkan
71 Kadipaten Majapada
72 Pertempuran Di Kadipaten Majapada 1
73 Pertempuran Di Kadipaten Majapada 2
74 Kelompok Pemuja Surga Dunia Menarik Diri Dari Pertempuran
75 Wanita Bercadar Putih
76 Dewi Manik
77 Ki Surota dan Sudawira
78 Dewi Manik di Culik
79 Misi Penyelamatan
80 Sebuah Lamaran
81 Pertempuran Di Tanjungsari
82 Pasukan Rajawali Emas
83 Hancurnya Markas Cabang Kelompok Pemuja Surga Dunia
84 Membentuk Kerajaan Baru
85 Hancurnya Kelompok Pemuja Surga Dunia Dan Sebuah Akhir
86 Pendekar Bulan Bintang
87 Musnahnya Perguruan Atas Angin
88 Keberanian Mayangsari
89 Pendekar Bertopeng Perak
Episodes

Updated 89 Episodes

1
Sudawira dan Eyang Bayu Rekso
2
Kehidupan Orang Tua Sudawira
3
Kematian Jayapati dan Malam Perpisahan Sudawira
4
Sudawira Mengembara dan Menolong Seseorang Senopati
5
Ki Parapanca
6
Sudawira Yang Malang
7
Berkeliling Kampung
8
Pertempuran Di Kalangsawu 1
9
Pertempuran Di Kalangsawu 2
10
Pertempuran Di Kalangsawu 3
11
Telik sandi Kerajaan Ramapala
12
Pasukan Awan Putih
13
Persembunyian Pangeran Danurweda
14
Tiga Gagak Hitam
15
Perguruan Rajawali Putih
16
Di Malam Bulan Purnama
17
Penyambutan Sudawira
18
Perpisahan Yang Tidak Diinginkan
19
Rencana Prabu Kamandaka
20
Patih Ajidarma
21
Sepasang Pendekar Teratai Putih
22
Sepasang Pendekar melawan Tiga Pendekar dari bukit Tenggarong
23
Hutan Halimun
24
Pertarungan di Hutan Halimun 1
25
Pertarungan Di Hutan Halimun 2
26
Pertarungan Di Hutan Halimun 3
27
Pertarungan Di Hutan Halimun 4
28
Kemarahan Ketua Lembah Hitam
29
Tubuh Kesatria Suci
30
Kembalinya Patih Ajidarma
31
Aku Adalah Dirimu
32
Ilmu Desandria
33
Kehebatan Jurus Tarian Pedang Penghancur
34
Misteri Kitab Kesatria Suci
35
Ambisi Perguruan Lembah Hitam
36
Rahasia Jurus Rajawali Pemusnah
37
Rencana Penyerangan
38
Penyerangan Segera Di Mulai
39
Serangan Markas Perbatasan Kotaraja
40
Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 1
41
Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 2
42
Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 3
43
Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 4
44
Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 5
45
Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 6
46
Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 7
47
Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 8
48
Pertempuran Di Kerajaan Ramapala 9
49
Pengangkatan Kembali Prabu Surasesa Menjadi Raja.
50
Salinan Kitab Kesatria Suci
51
Mengemban Sebuah Amanah
52
Sakitnya Sebuah Perpisahan
53
Perpisahan & Ki Wanaraja
54
Bukit Agung 1
55
Bukit Agung 2
56
Latihan Pertama
57
Di Tempat Yang Berbeda
58
4 Poin Perjalanan Kehidupan
59
Cerita Sudawira dan Pertemuan Para Ketua Perguruan Golongan Putih.
60
Penculikan Adiwangsa
61
Perguruan Rajawali Putih Di Serang
62
Pertempuran Di Perguruan Rajawali Putih
63
Jurus Tapak Lima Jari
64
Mundurnya Perguruan Rajawali Putih
65
Kemunculan Kelompok Pemuja Surga Dunia
66
Pendekar Misterius
67
Terbentuknya Aliansi Aliran Putih
68
Kekuatan Baru Sudawira
69
Sejarah Tubuh Kesatria Suci
70
Sudawira Keturunan Yang Diramalkan
71
Kadipaten Majapada
72
Pertempuran Di Kadipaten Majapada 1
73
Pertempuran Di Kadipaten Majapada 2
74
Kelompok Pemuja Surga Dunia Menarik Diri Dari Pertempuran
75
Wanita Bercadar Putih
76
Dewi Manik
77
Ki Surota dan Sudawira
78
Dewi Manik di Culik
79
Misi Penyelamatan
80
Sebuah Lamaran
81
Pertempuran Di Tanjungsari
82
Pasukan Rajawali Emas
83
Hancurnya Markas Cabang Kelompok Pemuja Surga Dunia
84
Membentuk Kerajaan Baru
85
Hancurnya Kelompok Pemuja Surga Dunia Dan Sebuah Akhir
86
Pendekar Bulan Bintang
87
Musnahnya Perguruan Atas Angin
88
Keberanian Mayangsari
89
Pendekar Bertopeng Perak

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!