MENGUNCINYA

Ethan menghentikan langkah kakinya, dan berbalik ke arah Clarissa. Ethan memandangi Clarissa dengan tatapan bingung.

"Hamil? denganku?" tanya Ethan dengan nada curiga.

"Ya, ya aku tengah mengandung anakmu. Aku bisa membuktikannya," jawab Clarissa asal.

"Ayo, kita bicara! tapi jangan di sini!" pinta Clarissa.

"Ikut aku!" perintah Ethan.

Ethan membawa Clarissa ke salah satu ruang VIP di Club tersebut. Setelah masuk Clarissa malah sibuk melihat Jam tangannya. dia masih harus menahan Ethan disini selama lebih dari 15 menit, jika ingin mencegah kejadiaan naas di dalam hidupnya.

"Katakan bagaimana kau akan membuktikannya?" tanya Ethan.

"Emm ....... siapa namamu?" tanya Ethan.

"Edna," jawab Clarissa, menyamarkan namanya karena setelah ini dia.benar-benar tidak ingin berhubungan dengan keluarga Efrat.

"Edna," pikir Ethan yang merasa selama ini tidak pernah berdekatan dengan gadis yang bernama Edna, apalagi mendurinya sampai hamil.

"jadi, apakah kau bisa membuktikan bahwa anak yang di dalam perutmu itu adalah anakku?" tanya Ethan lagi.

"Ya, tentu saja aku bisa. Itu hal yang mudah karena aku adalah salah satu mahasiswa di sekolah keperawatan," jawab Clarissa dengan memberikan kesan yakin.

"Tapi aku memerlukan bantuanmu, dalam hal ini," jawab Clarissa.

"Katakanlah!" jawab Ethan.

"Bisakah kau ke toilet dan memberikanku beberapa benda!" pinta Clarissa.

"Apa?" jawab Ethan.

"Berikan aku sebuah obat kumur dan pasta gigi!" pinta Clarissa asal.

"Apa kau sedang bercanda?" tanya Ethan.

"Hei ! aku ini sekolah medis lho. Hal dasar seperti ini tentu aku sangat mengetahuinya," ucap Clarissa dengan tatapan sangat meyakinkan.

Melihat tingkah Clarissa yang begitu meyakinkan, Ethan pun masuk kedalam toilet untuk mencari benda yang dimintanya tadi. Begitu Ethan masuk ke dalam toilet dengan segera saja Clarissa membawa sebuah kursi untuk menahan handle pintu toilet tersebut.

"Uuuh, maafkan aku. Setelah ini kita tidak akan pernah bertemu lagi," gumam Clarissa dan segera pergi meninggalkan club.

Sebelumnya Clarissa segera mengambil ponsel Ethan di atas meja, dan langsung saja menonaktifkan ponselnya. setelahnya Clarissa langsung berlari keluar Club.

Clarissa juga mematahkan kartu akses masuk ruang VIP tersebut, agar Ethan terkunci agak lama di dalam.

Clarissa hanya keluar dari Club, namun tidak pergi meninggalkan Club. Clarissa tetap memperhatikan mobil sarah yang masih terparkir.

Menunggu beberapa Jam namun Ethan tidak kunjung keluar dari Club, Sarah pun memutuskan pergi dari sana. Clarissa pun merasa lega melihatnya.

"Syukurlah," ucap Clarissa merasa lega.

Namun segera saja Clarissa merasa panik, dia baru saja membuat masalah dengan Tuan kedua dari keluarga Bangsawan Efrat.

Tak ingin berlama-lama di Club, juga tak ingin tertangkap. Clarissa segera saja kembali pulang. Sesampainya di rumah Tante Matilda, sudah menuju tengah malam.

Clarissa mengendap-endap masuk ke kamarnya, namun langkahnya terhenti ketika mendengar percakapan sarah di ponsel.

"Hari ini aku hampir saja membunuh Ethan," akuan Sarah di sambungan telponnya kepada teman baiknya, Hariet.

"Apa kau sudah gila?" ucap Hariet terkejut mendengar pengakuan Sarah.

"Hei tenanglah! bukankah ada Clarissa yang akan selalu ada untuk menanggung kesalahanku," jawabnya sambil tertawa.

'degh' hati Clarissa bagai terjatuh dari tempatnya mendengar perkataan sarah.

Dulu ketika semasa sekolah dasar, Clarissa juga menanggung kesalahan Sarah yang sudah mulai merokok, namun Clarissa mengakui bahwa rokok itu adalah miliknya. Sehingga Clarissa diberi hukuman oleh sekolah, dan juga di nyinyiri oleh teman-temannya kala itu.

"Dia adalah boneka terbodohku," Jawab Sarah lagi.

"Begitu juga dengan kedua orang tuanya, mereka memang pantas mati," Jawab Sarah lagi.

Clarissa meneruskan, langkahnya masuk ke kamarnya. Memikirkan bahwa selama ini Sarah tidak sebaik yang dia kira, membuat hatinya terasa sakit.

Tiga tahun penderitaan menanggung kesalahan yang tidak seharusnya dia tanggung, tiba-tiba saja mematik rasa amarah di hatinya. Mengingat perkataan Sarah tentang kedua orang tuanya, mengulik rasa ingin tahu Clarissa tentang kematian orang tuanya.

Terpopuler

Comments

aphrodite

aphrodite

bego bin tolol si Clarisa pantesan di kehidupan pertamanya begitu miris dan tragis..

2025-01-14

0

inayah machmud

inayah machmud

pasti orang tua nya clarisa jg meninggal karena perbuatannya sarah...

2023-06-30

0

paty

paty

suka sekali sih tokoh utama dijadikan bodoh kek drama sinetron

2023-03-03

0

lihat semua
Episodes
1 SENYUM YANG TERENGGUT
2 BUKAN AKU
3 DIA
4 CCTV
5 LEBIH BAIK MATI
6 TERTANGKAP
7 PERDEBATAN
8 KEHILANGAN NYAWA
9 REWIND (Mengulang kembali)
10 TIME TRAVEL
11 MENGUNCINYA
12 BERBALIK MELAWAN
13 MENEMUKANNYA
14 MENGELAK
15 MENGHINDAR
16 PERTUKARAN
17 PLAKAT
18 SILENT READER
19 ITU ........
20 BERTEMU LAGI
21 MENCURI
22 MEMOHON
23 MI GENTE (biar kujelaskan)
24 MENARIK PERHATIANNYA
25 73.641
26 MEMUASKAN DIRINYA
27 DIBUAT KESAL
28 JATUH CINTA
29 KAKAK BERADIK
30 PERGI BERDANSA
31 MENANTANGNYA
32 MENANG MELAWANNYA
33 LUKA TEMBAK
34 ASISTEN DOKTER
35 INTERNAL AUDIT
36 PERAWAT PRIBADI
37 MY LOVE IS ON FIRE (berapi-api)
38 PRIA-KU
39 WAJIB PATUH
40 GUNUNG ES
41 DYNAMITE
42 MY LITTLE GIRL (GADIS KECIL-KU)
43 DENGANMU
44 MY LADY (gadis-ku)
45 TENTANG KAMI
46 CUNNING SINGGLE LADY (Wanita licik)
47 KENAPA TERLUKA?
48 VOTE TERUS YAAAH
49 MENURUTMU ? BISA JADI APA?
50 BAYI
51 KOKI
52 SERASI
53 SERIGALA BERWUJUD MANUSIA
54 TIPIKAL
55 VIEWER'S
56 BAD GUY (Pria jahat)
57 POSSESIVE
58 MEDUSA
59 MENGHILANG
60 MENJEMPUTNYA
61 BUKAN AKU, TAPI DIA
62 LIHAT AKU SAJA
63 HILANG KENDALI - MENGAMBIL ALIH
64 PELURU YANG SEPADAN
65 MENJAGANYA
66 KILLIAN
67 BAHASAMU, TUTURMU ADALAH GAMBARANMU
68 PINDAH
69 MEMBANTUNYA MEMBALAS
70 BERUANG KUTUB
71 LUPIN
72 MENGURUNGNYA
73 JIWA YANG TERTUKAR (1)
74 ANALISA
75 JIWA YANG TERTUKAR (2)
76 TIME TRAVEL LAGI YAH
77 NENEK = DEAN
78 LAKI-LAKI
79 RAMADHAN
80 NENEK
81 HARI-HARI BERSAMANYA
82 TES DNA
83 BERAPA USIAMU
84 MENU MINUMAN SEHAT SAHUR DAN BERBUKA.
85 DESPACITO (PERLAHAN)
86 MENTOR
87 INSPIRASI
88 KAPAL KAYU
89 SEMOGA BERHASIL
90 TERSADAR
91 TUAN EFRAT KEMBALI
92 LIBUR UP
93 PAHLAWAN
94 OVER PROTECTIVE
95 FIRASAT DAN KOMA
96 BAYI
97 KIKUK
98 PAPA KIKUK
99 BERCERMINLAH
100 PAHLAWANNYA
101 MEMBAYANGKAN GADIS-GADIS MENGEJARNYA
102 GENRE YANG TAK DIMINATI
103 GENRE YANG TAK DIMINATI (2)
104 PAPA ELAZAR
105 NYONYA SMITH
106 PERHITUNGAN DEAN (1)
107 PERHITUNGAN DEAN (2)
108 -
109 AKSI
110 DEAN, VINCENT, XAVIER
111 TERASA MANIS
112 KEBAHAGIAAN
113 SELAMAT HARI LEBARAN
114 MENIKAH
115 JANJI SUCI
116 TANPA SEIJINKU
117 THANK YOU - ARIGATO
118 BAHASAMU = KUALITASMU
119 KOMENTAR FAVORITE AUTHOR
120 NOVEL TERBARU AUTHOR (BUKAN UP)
121 PARTNER IN LOVE (BUKAN UP)
122 BERSIH-BERSIH GC
123 NEW : PENGANTIN PENGGANTI
Episodes

Updated 123 Episodes

1
SENYUM YANG TERENGGUT
2
BUKAN AKU
3
DIA
4
CCTV
5
LEBIH BAIK MATI
6
TERTANGKAP
7
PERDEBATAN
8
KEHILANGAN NYAWA
9
REWIND (Mengulang kembali)
10
TIME TRAVEL
11
MENGUNCINYA
12
BERBALIK MELAWAN
13
MENEMUKANNYA
14
MENGELAK
15
MENGHINDAR
16
PERTUKARAN
17
PLAKAT
18
SILENT READER
19
ITU ........
20
BERTEMU LAGI
21
MENCURI
22
MEMOHON
23
MI GENTE (biar kujelaskan)
24
MENARIK PERHATIANNYA
25
73.641
26
MEMUASKAN DIRINYA
27
DIBUAT KESAL
28
JATUH CINTA
29
KAKAK BERADIK
30
PERGI BERDANSA
31
MENANTANGNYA
32
MENANG MELAWANNYA
33
LUKA TEMBAK
34
ASISTEN DOKTER
35
INTERNAL AUDIT
36
PERAWAT PRIBADI
37
MY LOVE IS ON FIRE (berapi-api)
38
PRIA-KU
39
WAJIB PATUH
40
GUNUNG ES
41
DYNAMITE
42
MY LITTLE GIRL (GADIS KECIL-KU)
43
DENGANMU
44
MY LADY (gadis-ku)
45
TENTANG KAMI
46
CUNNING SINGGLE LADY (Wanita licik)
47
KENAPA TERLUKA?
48
VOTE TERUS YAAAH
49
MENURUTMU ? BISA JADI APA?
50
BAYI
51
KOKI
52
SERASI
53
SERIGALA BERWUJUD MANUSIA
54
TIPIKAL
55
VIEWER'S
56
BAD GUY (Pria jahat)
57
POSSESIVE
58
MEDUSA
59
MENGHILANG
60
MENJEMPUTNYA
61
BUKAN AKU, TAPI DIA
62
LIHAT AKU SAJA
63
HILANG KENDALI - MENGAMBIL ALIH
64
PELURU YANG SEPADAN
65
MENJAGANYA
66
KILLIAN
67
BAHASAMU, TUTURMU ADALAH GAMBARANMU
68
PINDAH
69
MEMBANTUNYA MEMBALAS
70
BERUANG KUTUB
71
LUPIN
72
MENGURUNGNYA
73
JIWA YANG TERTUKAR (1)
74
ANALISA
75
JIWA YANG TERTUKAR (2)
76
TIME TRAVEL LAGI YAH
77
NENEK = DEAN
78
LAKI-LAKI
79
RAMADHAN
80
NENEK
81
HARI-HARI BERSAMANYA
82
TES DNA
83
BERAPA USIAMU
84
MENU MINUMAN SEHAT SAHUR DAN BERBUKA.
85
DESPACITO (PERLAHAN)
86
MENTOR
87
INSPIRASI
88
KAPAL KAYU
89
SEMOGA BERHASIL
90
TERSADAR
91
TUAN EFRAT KEMBALI
92
LIBUR UP
93
PAHLAWAN
94
OVER PROTECTIVE
95
FIRASAT DAN KOMA
96
BAYI
97
KIKUK
98
PAPA KIKUK
99
BERCERMINLAH
100
PAHLAWANNYA
101
MEMBAYANGKAN GADIS-GADIS MENGEJARNYA
102
GENRE YANG TAK DIMINATI
103
GENRE YANG TAK DIMINATI (2)
104
PAPA ELAZAR
105
NYONYA SMITH
106
PERHITUNGAN DEAN (1)
107
PERHITUNGAN DEAN (2)
108
-
109
AKSI
110
DEAN, VINCENT, XAVIER
111
TERASA MANIS
112
KEBAHAGIAAN
113
SELAMAT HARI LEBARAN
114
MENIKAH
115
JANJI SUCI
116
TANPA SEIJINKU
117
THANK YOU - ARIGATO
118
BAHASAMU = KUALITASMU
119
KOMENTAR FAVORITE AUTHOR
120
NOVEL TERBARU AUTHOR (BUKAN UP)
121
PARTNER IN LOVE (BUKAN UP)
122
BERSIH-BERSIH GC
123
NEW : PENGANTIN PENGGANTI

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!