PRADANA DALAM PENCARIAN

Katakan! Apakah ada caranya supaya aku bisa menghapus bayanganmu dari pikiranku? Dengan ramuan atau jampi- jampi apa supaya dengan cepat namamu tidak memenuhi jantungku. Tiap detak nya selalu menyebut dan memanggil namamu. Dunia seperti sepi jika belum mendengar suaramu. Dunia seperti runtuh ketika tidak kutemukan kabar baikmu. Hidupku sangat kacau karena salah ku perbuat denganmu. Menggoreskan tinta yang mewarnai jalan kehidupan mu. Dimana kamu sekarang, ketika rindu ini sungguh menyiksa batinku. Bernafas pun serasa tak leluasa ketika mengingat penderitaan ku karena aku meninggalkan mu. Bantulah aku! Cepat datanglah dan temui aku disini. Dengar kan suara panggilan jiwaku yang memanggil lembut namamu. Samantha Nuraskia Mandala.

Pradana melajukan mobilnya dengan penuh keyakinan. Berdasarkan informasi yang di peroleh dari sahabat Mandala, Mandala tinggal di rumah neneknya sekarang. Tentu saja informasi yang diberikan oleh sahabat Mandala cukup bisa dipercaya kebenarannya. Mandala terbilang tidak cukup banyak teman yang dekat dengan nya. Tipe Mandala adalah seorang gadis yang terbilang introvert dan pilih - pilih dalam bergaul. Mandala terbilang gadis cukup pendiam dan tipe gadis rumahan.

Sahabat Mandala bernama Jasmine. Jasmine menceritakan beberapa potong kisah yang dialami Mandala dari Mandala yang di asing kan di rumah nenek Mia karena kehamilan nya yang tidak mau di nikahkan dengan laki-laki pilihan orang tua nya sampai cerita Mandala yang berpacaran dengan Pradana ( dirinya). Mandala harus merelakan Pradana pergi darinya untuk menikahi gadis pilihan kedua orangtuanya. Pernikahan bisnis yang sudah menjadi kesepakatan kedua pihak keluarga.

Pradana masih berusaha fokus dengan menjalankan mobilnya. Pikirannya masih kacau akan penyesalannya meninggalkan Mandala. Apalagi kondisi Mandala kini sedang berbadan dua. Seorang wanita yang tidak berpenghasilan dan tidak cukup memiliki banyak tabungan, kini hidup di kampung bersama neneknya sedangkan ayah dari bayi yang dikandungnya berlebihan harta benda dan serba kecukupan.

Cukup jauh juga perjalanan yang ditempuh oleh Pradana untuk menuju rumah Nenek Mia sesuai alamat yang diberikan oleh Jasmine. Paling tidak, Pradana memiliki keyakinan untuk bisa bertemu dengan Mandala dan segera menikahinya. Demi anak yang dikandung oleh Mandala, Pradana harus secepatnya menikahi Mandala setelah kelahiran anaknya nanti pun, Pradana ingin tetap mengulangi pernikahan nya dengan Mandala lagi secara agama maupun hukum. Tekadnya sudah bulat, Pradana tidak ingin di atur oleh orang lain, apalagi soal perasaannya ini. Hatinya sudah sangat hancur mendengar berita akan penderitaan yang di alami oleh Mandala. Tidak hanya kekurangan ekonomi, hukum sosial yang membuat Mandala menjadi sorotan orang atas penghinaan karena hamil diluar nikah dan tidak ada laki- laki yang bertanggung jawab atas kehamilannya. Ini cukup tidak adil bagi Mandala sebagai wanita.

Dalam kasus hubungan pria dan wanita yang melakukan hubungan intim sebelum pernikahan memang sangat menguntungkan laki- laki. Ketika wanita hamil, laki- laki bisa lari dari tanggungjawab nya. Sehingga beban moril dan psikis akan di tanggung oleh wanita sepenuhnya ketika laki-laki tersebut tidak mau bertanggung jawab atas segala perbuatannya.

Wahai wanita! Jika kamu tidak mempunyai kekuatan dan nyali dalam menghadapi segala resiko yang sudah kamu perbuat, lebih baik jangan pernah kamu lakukan. Karena segala kemungkinan terburuk harus kamu pikirkan juga,jika menghadapi laki - laki yang tidak mau bertanggung jawab dan tidak bernyali dalam menghadapi segala sesuatu nya.

Episodes
1 PERKENALAN TOKOH
2 PERJODOHAN
3 MANDALA
4 KOYAK SUDAH
5 KESEPAKATAN
6 HAMIL
7 RUMAH TANGGA YANG RUMIT
8 PRADANA DALAM PENCARIAN
9 PERJUMPAAN DENGAN MANDALA
10 BERTANGGUNG JAWAB
11 SAMPAI RUMAH
12 SAMPAI RUMAH
13 IJIN PAK BRATA
14 HATI YASINTA
15 MEMASAK BUAT KAMU
16 YASINTA IJIN KELUAR
17 CERIA
18 NGOBROL BARENG YUK
19 DUDA ISTRI MENINGGAL
20 SANTAI DI KAFE
21 TERBAWA SUASANA
22 ISTIRAHAT
23 AWALNYA NYAMAN
24 AKHIRNYA ADAKAN?
25 HANYA MENCINTAI MANDALA
26 YASINTA INGIN
27 MENANTIMU
28 SAKITNYA
29 SUDAH BERANI NYUBIT
30 ISTRIKU TIDAK TERGANTI
31 NGOCEH TAK JELAS
32 YULIANA SAHABAT YANG DILUPAKAN
33 CURHAT
34 BIAR CEPAT BOBOK
35 MANDALA LAHIRAN
36 DI RUMAH SAKIT
37 TIDAK PERCAYA
38 WANITA KU YANG PENURUT
39 PEMBUKTIAN
40 BEREBUT
41 PINDAH KAMAR
42 SEJARAH PERJODOHAN ANTARA YASINTA DENGAN PRADANA
43 BUKA SEGEL
44 BELAJAR MENCINTAI
45 DI TEMPAT KERJA
46 BELUM SADAR RASA SUKA ITU ADA
47 PERTEMUAN DENGAN NAUFAL
48 MAU ATAU TIDAK?
49 JANGAN BLOKIR
50 AROMA ITU
51 SALING MELENGKAPI
52 DI PUNCAK
53 MALAM PANJANG
54 ROMANTIS NYA PRADANA
55 KECELAKAAN ITU
56 INGATAN ITU
57 PULANG
58 RENCANA CERAI
59 SAKIT TAK BERDARAH
60 BERSIKERAS
61 ADU MULUT
62 PINGSAN
63 BAIK SAJA
64 PELAN- PELAN JELAS
65 SAYANG
66 BERJUANG KEMBALI
67 HAMIL?
68 PERCAYALAH
69 SECEPATNYA
70 MUNGKIN SUDAH JODOHNYA
71 KE PELUKAN PRADANA
Episodes

Updated 71 Episodes

1
PERKENALAN TOKOH
2
PERJODOHAN
3
MANDALA
4
KOYAK SUDAH
5
KESEPAKATAN
6
HAMIL
7
RUMAH TANGGA YANG RUMIT
8
PRADANA DALAM PENCARIAN
9
PERJUMPAAN DENGAN MANDALA
10
BERTANGGUNG JAWAB
11
SAMPAI RUMAH
12
SAMPAI RUMAH
13
IJIN PAK BRATA
14
HATI YASINTA
15
MEMASAK BUAT KAMU
16
YASINTA IJIN KELUAR
17
CERIA
18
NGOBROL BARENG YUK
19
DUDA ISTRI MENINGGAL
20
SANTAI DI KAFE
21
TERBAWA SUASANA
22
ISTIRAHAT
23
AWALNYA NYAMAN
24
AKHIRNYA ADAKAN?
25
HANYA MENCINTAI MANDALA
26
YASINTA INGIN
27
MENANTIMU
28
SAKITNYA
29
SUDAH BERANI NYUBIT
30
ISTRIKU TIDAK TERGANTI
31
NGOCEH TAK JELAS
32
YULIANA SAHABAT YANG DILUPAKAN
33
CURHAT
34
BIAR CEPAT BOBOK
35
MANDALA LAHIRAN
36
DI RUMAH SAKIT
37
TIDAK PERCAYA
38
WANITA KU YANG PENURUT
39
PEMBUKTIAN
40
BEREBUT
41
PINDAH KAMAR
42
SEJARAH PERJODOHAN ANTARA YASINTA DENGAN PRADANA
43
BUKA SEGEL
44
BELAJAR MENCINTAI
45
DI TEMPAT KERJA
46
BELUM SADAR RASA SUKA ITU ADA
47
PERTEMUAN DENGAN NAUFAL
48
MAU ATAU TIDAK?
49
JANGAN BLOKIR
50
AROMA ITU
51
SALING MELENGKAPI
52
DI PUNCAK
53
MALAM PANJANG
54
ROMANTIS NYA PRADANA
55
KECELAKAAN ITU
56
INGATAN ITU
57
PULANG
58
RENCANA CERAI
59
SAKIT TAK BERDARAH
60
BERSIKERAS
61
ADU MULUT
62
PINGSAN
63
BAIK SAJA
64
PELAN- PELAN JELAS
65
SAYANG
66
BERJUANG KEMBALI
67
HAMIL?
68
PERCAYALAH
69
SECEPATNYA
70
MUNGKIN SUDAH JODOHNYA
71
KE PELUKAN PRADANA

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!