Happy reading 🤗
Zara sekarang sudah sembuh dan diizinkan untuk pulang. Dalam perjalanan pulang mereka hanya diam hanya ada suara deru mesin mobil. Setelah beberapa jam kemudian, sampailah mereka didepan rumah. Zahra pun langsung turun dan masuk kedalam kamarnya. Ia langsung masuk dan istirahat karna baru pulang dari rumah sakit. Zahra harus banyak istirahat untuk mengembalikan kondisi kesehatannya.
Arka memutuskan untuk tidur dikamar bawah tepatnya kamar Zahra. Sekarang Arka akan tidur seranjang dengan Zahra. Mungkin Arka sudah mulai cinta pada istrinya.
'' Ra, mas boleh ngk tidur disini?'' tanya Arka
'' Boleh, kok mas'' jawab Zahra
'' Makasih''
Zahra pun mengangguk lalu ia pun mulai tidur. Sedangkan Arka keluar kamar dan mengambil pakaiannya untuk dikenakan nanti malam saat dikamar Zahra.
Malam harinya Arka memesan makanan online untuk dirinya dan Zahra. Karna Zahra masih dalam proses pemulihan maka Arka tidak mengizinkan dirinya untuk keluar kamar apalagi untuk memasak. Sekarang Arka menjadi overprotektif semenjak mencintai istrinya.
'' Zahra, ayo makan'' ajak Arka
'' Iya mas sebentar '' jawan Zahra
'' Maaf yah, aku cuma pesen makanan ini aja.
besok aku akan cari pembantu, supaya bisa memasakkan makanan untuk kita.
'' Ngk usah mas, kan ada aku dirumah
aku bisa kok kalo cuma masak'' ucap Zahra
'' Ngk ada penolakan aku ngk mau kamu sakit lagi.
Zahra hanya bisa menghela nafasnya. karna percuma saja ia menolak karna Arka itu sangat keras kepala. Setelah selesai, Zahra pun langsung mencuci piring kotor dan menaruhnya di rak piring. Setelah selesai ia pun langsung masuk kedalam kamar dan mencuci wajahnya dan juga berwudhu sebelum tidur karna itu bagus untuk kita.
'' Selamat malam mas'' ucap Zahra lalu menarik selimut dan hendak tidur tapi Arka mencegahnya.
'' Kenapa mas?'' tanya Zahra
'' Aku mau itu'' jawab Arka
'' mau apa?''
'' Aku mau kamu Zahra
'' Maksudnya apa mas Zahra ngk ngerti
'' Kan kita sudah lama menikah tapi belum pernah malam pertama. Apakah aku boleh menagihnya sekarang?'' tanya Arka penuh harapan
Zahra baru dong otaknya yang sedari tadi muter-muter memikirkan maksud dari perkataan Arka tadi. Zahra pun mengerti dan ia pun mengangguk karna sudah kewajiban seorang istri untuk melayani suaminya.
Setelah mendapat persetujuan dari Zahra Arka langsung ******* bibir Zahra.
Zahra hanya diam tak merespon. Karna dia tidak tahu bagaimana caranya berciuman.
Zahra kan polos banget orangnya mana mungkin tau caranya berciuman.
Karna tak mendapat respon, maka Arka pun menggigit pelan bibir bawah Zahra. Zahra pun
langsung kaget dan membuka mulutnya. Arka menggunakan kesempatan ini lalu lidahnya memasuki mulut Zahra dan mengabsen setiap gigi takut ada yang alpa.
Tangan Arka tidak bisa diam, tangannya menggerayang ditubuh Zahra. Setelah merasa kehabisan oksigen maka Arka melepaskan ciumannya. dan menatap mata Zahra untuk bisa melanjutkan percintaan mereka.
Saat hendak membuka baju Zahra untuk melakukan hubungan intim, tiba-tiba mati lampu.
Blam
Arka yang tadinya mau membuka baju Zahra tidak jadi dan langsung memeluk erat tubuh Zahra seperti anak kecil yang takut. Zahra hampir tidak bisa bernapas karna Arka memeluknya sangat erat.
'' Mas lepasin aku ngk bisa napas tau''
'' Aku takut Zahra''
'' Takut apa mas?''
'' Gelap, aku sangat takut'' jawabnya sampai mengeluarkan keringat dingin dipelipisnya.
'' Tenang aja kan ada aku mas''
'' Kamu jangan pergi, aku takut''
'' iya mas aku ngk pergi kok, lagian juga gelap ngk keliatan jalannya.
Lalu mereka pun langsung tidur dengan posisi saling berpelukan. Arka memeluk tubuh Zahra seperti anak kecil yang mencari kehangatan dalam dekapan seorang ibu.
Menenggelamkan wajahnya di dada Zahra.
Sebenarnya Zahra merasa geli tapi dia kasihan saat melihat ketakutan Arka.
mungkin dia trauma dengan kegelapan.
To be continued
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 253 Episodes
Comments
its real gong ou❤
kakak aku cwok kalau gellap gitu gak bisa tdr😂😂 kalau misalnya dia lagi tdr trus mati lampu pasti langsung kebangun😂😂 daaan itu menurun kee ponakan aku wkwkwk
2021-02-15
0
Kholi Naza
haadeehh.... ada to cwok tkut gelap😆😆😆
2021-01-19
0
Leayanz Shafuri
arka ada"j
2020-12-04
2