Sekarang Austin sedang mencoba menelah informasi dari alexa yang mengatakan bahwa hadiah nya adalah seorang dewi kehancuran dan dia memiliki tubuh surgawi..
tetapi yang tidak dia tau adalah apa manfaat tubuh surgawi ini, karena dia tidak pernah mendengar ini dari novel aslinya jadi dia tidak memiliki informasi apapun..
sedangkan keadaan zephyra sekarang..
[APAA?! ] Katanya kaget, yang membuat Austin ikutan kaget sekali lagi dan tersadar dari lamunan nya..
[aku adalah sebuah hadiah?!, dan lagi apa maksutnya menghadiahi ku seorang dewi ratu kepada se ekor semut ini!! ] teriaknya marah..
{tenanglah nona Zephyra, kamu harus tau bahwa tanpa ku dan tuanku sekarang dengan tubuh surgawinya yang menjagamu, kamu tidak akan bisa keluar dari segel terkutuk itu, meskipun suatu saat kamu berhasil keluar, kamu akan segera di ketahui dan di buruh oleh semua dewa dan dewi di alam atas} kata Alexa memperingati nya..
[tetapi meskipun gitu, kamu bahkan tidak meminta izin dariku, dan langsung menyegel ku kedalam tubuh semut ini] katanya masih marah..
mendengar itu Austin tidak marah dan malah kasihan padanya, karena dulu dewi kehancuran yang bernama Zephyra adalah salah satu dewi tercantik dan dewi yang ramah, bahkan meskipun dia memiliki kekuatan penghancuran, dia tidak pernah menggunakan nya sepenuhnya, bahkan ketika menghadapi musuhnya, dia tidak pernah memakai kekuatan penuhnya..
tetapi di dalam novel, semua dewa dan dewi begitu takut akan kekuatannya dan menjebaknya sehingga dia di fitnah Bersengkokol bersama dewa jahat untuk menghancurkan dunia dan alam atas yang membuat dewi ini sedih lalu mencoba melawan..
tetapi semuanya terlambat, dia akhirnya di kurung dan di segel karena tidak dapat di bunuh..
{tenanglah nona Zephyra, ini semua demi kebaikan kita semua, dan saya yakin tuanku akan memperlakukan anda dengan hormat juga} usul Alexa..
[aku tidak membutuhkan penghormatan nya dasar asisten gila!, dan apa maksutnya tubuh surgawi itu, jangan bilang itu adalah tubuh yang pernah di miliki dewa pencipta galhar sebelum hancur dan menghilang? ] tanya Zephyra..
{anda benar nona Zephyra, sekarang tuanku memiliki tubuh yang sama seperti dewa pencipta galhar, yang bahkan tidak pernah muncul lagi setelah dewa galhar hancur dan menghilang, meskipun di alam atas memiliki 3 dewa pencipta hanya galhar yang memiliki tubuh itu dan menjadi dewa terkuat} kata Alexa menjelaskan
"bisakah kalian berdua mengajak ku untuk berdiskusi juga?, aku disini seperti orang asing" kata Austin tiba tiba..
"dan untuk mu dewi Zephyra, aku tau bahwa apa yang di lakukan Alexa sangat kasar, tetapi jika kamu tetap tidak berkenan berada di tubuhku, aku akan berusaha untuk mengeluarkan mu di tempat yang aman tanpa di ketahui para dewa lain, apa kamu bisa membantuku juga Alexa?, " tanya Austin, karena merasa tidak tega kepada Zephyra yang sudah di hianati oleh teman teman terpecaya nya dulu, dan mungkin sekarang dia akan lebih sulit untuk percaya lagi pada orang lain
{saya bisa tuan Austin, tetapi saya tidak bisa membantu secara cuma cuma, anda harus melakukan hal hal yang berkontribusi untuk dunia ini untuk mendapatkan hadiah dari saya} jelas Alexa..
"baik Alexa terimakasih, kamu bisa menjelaskan nanti apa yang harus aku lakukan untuk berkontribusi untuk dunia ini" kata ku pada Alexa dengan lembut..
Zephyra yang melihat Austin tidak memaksanya bahkan ingin melepaskannya dan memastikan nya aman, ingin sekali percaya lagi pada seseorang tetapi baginya itu sulit, tetapi setelah berpikir dan tidak ada jalan lainnya, dia harus mencoba percaya lagi pada anak ini..
[aku akan bersamamu dulu untuk sementara waktu Austin, aku harap kamu tidak mencoba menghianati ku atau bahkan menipu ku, karena aku rela mati dan membawamu bersamaku ke neraka jika perlu] katanya tetap waspada..
"terimakasih atas kepercayaan mu Zephyra, aku akan berjanji atas nama diriku, kehormatan ku dan sumpahku bahwa aku, tidak akan mencoba menghianati mu, dan jika aku menghianati mu maka aku akan mati di hukum oleh surga" kata Austin tegas..
dan tiba tiba dahi Austin muncul tanda berlambang ular, bahwa dia sudah berjanji dan bersumpah atas namanya, dan jika tidak di tepati dia akan benar benar mati..
melihat Austin yang bersumpah tanpa ragu, Zephyra pun kaget dan ekspresi nya serta suaranya melembut..
[padahal kamu tidak perlu sejauh itu untuk mendapatkan kepercayaan ku] katanya melembut..
"itu perlu, karena aku ingin membuat mu percaya 100 persen padaku" kata Austin dengan tegas..
[dan apa gunanya membuat ku percaya padamu 100 persen Austin] tanya Zephyra penasaran..
dengan begitu Austin langsung berjongkok selayaknya ksatria dan menundukkan kepalanya..
"saya ingin belajar dari mu nona Zephyra, mohon ajari aku dengan kemampuanmu" kata Austin tegas..
[kamu ingin menjadi lebih kuat karena ingin menolong dunia ini dari kehancuran di masa mendatangkan?, kenapa?, bukannya kamu bukan manusia asli dari dunia ini? ] tanya Zephyra kepada Austin..
"yah aku tau bahwa sejak kamu memasuki diriku, kamu akan mengetahui ingatanku juga, tetapi kamu tau bahwa di kehidupan ku sebelumnya aku tidak bisa berbuat banyak untuk memperbaiki hidupku, meskipun aku tidak ingin menjadi pahlawan di dunia ini, aku hanya ingin kebahagian ku dan orang-orang di sekitar ku tidak hancur, karena sekarang aku mempunyai keluarga. " kata Austin bertekad..
[baiklah aku akan menurunkan kekuatan penghancurku kepadamu Austin, aku juga tidak akan percaya bahwa kamu ingin menjadi pahlawan, tetapi keinginan mu untuk selalu menjaga keluargamu adalah keinginan mulia, jadi aku akan mengajarimu juga] kata Zephyra dengan lembut..
tetapi saat Austin ingin berteriak bahagia, pintu kamarnya tiba tiba terbuka..
"brakk.. " pintu kamar terbuka dengan keras..
disana berdiri seorang wanita dewasa berambut hitam panjang yang tampilannya sangat cantik..
"Austin..? " katanya sambil air matanya menetes..
dan dia langsung berlari kearah Austin dan memeluknya..
"anak ku, apakah kamu sudah sembuh?, apakah masih sakit sayang? " tanya nya khawatir akan keadaan ku..
ya dia adalah ibu Austin, namanya adalah adelia Alistair, di novel aslinya dia adalah salah satu wanita berpengaruh karena kekuatannya, dia adalah wanita yang sering di sorot di dalam novel bersama ayahku bernama Arden Alistair, sedangkan aku sendiri Austin Alistair selalu jarang tersorot di novelnya yang membuat ku sekarang bingung karena tidak mengerti banyak tentang sifat nya, bahkan meskipun memiliki ingatannya..
"gimana Austin, kamu masih sakit apa tidak?" tanya nya sekali lagi membuyarkan lamunan ku..
"ahh ibu, Austin gapapa, dan sudah agak enakan" kataku mencoba menenangkan nya..
"gimana ibu tidak khawatir?! ibu bahkan tidak tau siapa yang menyerang mu hingga kamu di temukan sekarat di hutan" tanya nya pada Austin..
mendengar itu, Austin pun ingat bahwa sebenarnya dia sedang di sergap oleh kelompok pembunuh bayaran, dan meskipun Austin di hajar sampai sekarat, tetapi dia memiliki Shield of Alistair yang akan menjaga nya jika dia sekarat, dan hanya bisa di tembus oleh kekuatan 2 tingkat diatas Austin sekarang.
karena Austin tidak ingin membuat kedua orang tuanya khawatir maka sekarang dia hanya bisa berbohong..
"aku saat itu di serang sekelompok beruang, yang saat itu berada di pinggir hutan bu, jadi ketika aku di kepung aku hanya bisa pasrah" kataku padanya dengan kata lemah dan seolah olah tidak ingin mengingat kejadian itu lagi..
"ah kalau kamu masih trauma dan tidak ingin mengingatnya, maka lupakan saja Austin" kata ibuku
dan Austin hanya mengangguk..
sejujurnya di novel aslinya pun begini, tetapi seharusnya Austin masih belum sadar hingga protagonis dan salah satu heroine datang untuk membantu menyembuhkan nya..
di saat membantu menyembuhkan Austin, protagonis dan heroine itu pun terlibat hubungan romantis dan akhirnya menjadi pasangan..
"sial plot yang membuatku pertama kali muncul, hanya jadi ajang protagonis menarik haremnya" kata Austin dalam hati..
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 36 Episodes
Comments
Shogo Makishima
Wow!
2025-03-07
1