Garden of Eden

Disebuah tempat yang tidak terlalu tinggi, dapat terlihat bahwa itu sebenarnya mungkin adalah hanya gundukan tanah yang cukup tinggi saja.

Terdapat dua buah gundukan tanah tinggi itu dan dari dua gundukan tanah tinggi itu semuanya ditumbuhi oleh dua buah Pohon yang sangat besar, saking besarnya diameter ditengah pohon itu saja bisa mencapai seratus meter, dan diameter dibawahnya mencapai tiga ratus meter.

Langit biru membentang indah disana dan dengan jelas pada Siang hari semua benda dilangit terlihat indah, ada dua benda angkasa langit yang sangat besar dapat terlihat itu adalah Bulan Apuy dan Bulan Pitag.

Segala jenis tumbuh-tumbuhan yang bertunas dan berbuah ada disana dan segala jenis hewan baik yang melata dan seluruh ternak dan binatang juga ada disana.

Semua yang ada disitu dikelilingi oleh sebuah danau yang luas, jika dibumi mungkin terlihat seperti lautan yang mengelilingi sebuah pulau besar.

Disebut danau karena tempat itu berada ditengah Benua Manusia, jadi bukan lautan lepas walaupun luas danau itu bisa menyamai lautan karena ujungnya yang tidak terlihat, pulau ditengah danau itu mungkin sebesar pulau Borneo di Indonesia tapi berbentuk Kotak sempurna.

Tepat ditengah pulau Massive tersebut ada disebuah gunung yang sangat tinggi.

Saking tingginya gunung itu puncaknya bahkan berada diatas awan, hanya badan gunung tersebut saja yang sering dilewati oleh awan-awan.

Keajaiban lain dari gunung itu adalah dibagian tengahnya yang sering dilalui oleh awan itu, tertutupi oleh lapisan es-es abadi dan puncaknya yang sangat tinggi tidak memiliki lapisan es tetapi penuh dengan tumbuh-tumbuhan, mungkin karena puncak yang melewati awan jadi paparan sinar matahari eden melelehkan es-es abadi dibawahnya.

Diatasnya merupakan puncak gunung yang memiliki lobang besar seperti lobang-lobang pada gunung berapi, tapi yang menjadi perbedaannya adalah di lobang kawah tersebut tidak miliki kawah api dan Lahar Panar ataupun semburan gas.

Terdapat disana adalah Dasar Lobang seluas hampir 1.00 km², Namun, di Eden hal itu masih tergolong kecil, karena Luas Planet Eden saja sudah 1.000 kali luas bumi.

“MOUNT OF EDEN”

Begitulah gunung itu disebut, dan dasar kawahnya disebut :

“GARDEN OF EDEN”

Tempat tersebut benar-benar seperti sebuah benteng raksasa karena puncak Mount of Eden memiliki inti yang terbuat dari Vibranium.

Sedangkan lapisannya luarnya terbuat dari Adamantium, dikatakan Adamantium adalah karena logam ini merupakan struktur logam pertama yang sebenarnya terbentuk di Eden, seperti manusia pertama bernama Adam.

Karena pembentukan Eden yang sering dihantam oleh benda-benda langit seperti meteorid dan asteroid yang membawa unsur-unsur logam mereka sendiri, sehingga secara alami di Eden terbentuk, beberapa Kristal dan Logam yang sangat kuat lainnya terkandung disana.

Permukaan dipuncak dinding terluar Mount of Eden ditutupi oleh tanah-tanah yang subur, di sekeliling puncak Mount of Eden itu tidak hanya dapat terlihat tanaman-tanaman tapi juga terlihat pohon-pohon besar.

Tetapi dinding-dinding tebing dalam Garden of Eden semua ditutupi logam kuat berwarna Silver, namun bersinar-sinar mengkilap seperti cahaya berlian sehingga Tebing puncak tersebut sering disebut Mirror of Heaven.

Akibat cahaya matahari yang berada dipusat tata surya Eden jika mengenai dinding tebing dari Garden of Eden, memantulkan cahaya yang sangat terang.

Karenanya dinding-dinding tebing tersebut yang memiliki sifat memantulkan cahaya dan bahkan menyerap panas Matahari Eden, karena itulah dinding tebing dari Garden of Eden sangat panas, panasnya bisa mencapai 1.000 derajat.

Namun panas tersebut tidak cukup panas untuk dapat melelehkan lapisan logam Vibranium yang melapisi dinding dalam tebing Garden of Eden.

Dengan adanya Vibranium yang memantulkan dan menyerap panas tersebut, menjadikannya dinding tebing alami penjaga Garden of Eden, atau bangsa-bangsa Eden sering melegendakan hal tersebut sebagai Dinding - dinding Api.

Anggap saja ada satu Spesies terbang yang dapat sampai kesana, dan melihat puncak Eden setelah melewati lautan es-es abadi ditengah gunung eden, kemudian Spesies terbang tersebut mencoba masuk ke dalam Kawah besar disana.

Mahluk terbang memang dapat turun disana tanpa harus menyusuri tebing panas gunung tersebut.

Tapi yang membuat Garden of Eden dijaga dengan baik adalah karena adanya panas disekitar tebing dalam yang menyerupai Cincin itu, jelas dipusat lingkarannya juga terkonduksi Hawa panas yang sangat luar biasa.

Seperti ibaratkan panas dari tungku listrik yang memiliki kumparan tembaga teraliri oleh energi, saat benda masuk akan meleleh seketika.

Keanehan lain dari Garden of Eden adalah dibawah kawah tersebut benar-benar memiliki suhu dan temperatur normal sehingga segala tanaman-tanaman dan tumbuh-tumbuhan dapat hidup disana.

Namun, di inti Garden of Eden tidak sama dengan daratan eden diluarnya, karena inti tersebut tidak ditemui satupun binatang melata atau hewan ternak dan binatang lainnya, tempat itu hanya dihuni oleh tanaman dan tumbuh-tumbuhan.

**

Di dasar lembah Garden of Eden tersebut terdapat 2 gundukan tanah tinggi, yang mana gundukan tanah itu semuanya ditumbuhi oleh 2 buah Pohon Buah yang sangat besar, saking besarnya diameter ditengah pohon itu saja bisa mencapai 100 meter, dan diameter dibawahnya mencapai 300 meter.

Pohon-pohon buah itu di sebut “Pohon Pengetahuan” dan “Pohon Kehidupan”.

Jika manusia memakan buah dari Pohon Pengetahuan mereka akan mendapatkan Pengetahuan tentang yang baik dan yang Jahat (Kebijaksanaan, Kejahatan Hati, Kebaikan Hati).

Dan Jika Manusia Memakan buah dari Pohon Kehidupan mereka akan mendapatkan Kehidupan yang Abadi (Immortality / Keabadian).

Seberapa kuatpun manusia, atau seberapa tua pun umurnya, manusia adalah tetap mahluk yang fana dia tetap bisa mati.

Adam adalah sosok tersebut, setelah memakan Buah Pengetahuan dia memiliki kekuatan yang tidak terbatas, tapi dirinya tetap bisa Mati.

Setidak nya itulah yang dia pikirkan ...

***

Halo Pembaca,

Ku harap semangat kalian tidak pudar, tetap dukung author dan karya-karya nya, caranya Like dan Vote ya.

N/B : Terima Kasih yang sudah koment.

Thanks XL

Terpopuler

Comments

Ratmoko Ari

Ratmoko Ari

josssssss

2021-01-15

1

bekok

bekok

Mantap

2020-11-17

2

TARUBIN

TARUBIN

ceritanya berat ysh thor?

ntapss

2020-10-30

1

lihat semua
Episodes
1 PROLOG
2 Genesis
3 Satelite of Eden
4 Buah Pengetahuan
5 Level Max
6 Mencoba Skill
7 Logam Terkuat di Eden
8 Skill Ciptaan Adam
9 Manusia dan Eden (Bag.I)
10 Manusia dan Eden (Bag.II)
11 Sinyal Antar Galaxy
12 Garden of Eden
13 Ras Naga
14 Elemental Dragon Eyes
15 Skill Serang dan Skill Pendukung (Bag.I)
16 Skill Serang dan Skill Pendukung (Bag.II)
17 Skill Serang dan Skill Pendukung (Bag.III)
18 Skill Serang dan Skill Pendukung (Bag.IV)
19 Bencana Tiba (Bag.I)
20 Bencana Tiba (Bag.II)
21 Bencana Tiba (Bag.III)
22 Menjadi Legenda (Bag.I)
23 Menjadi Legenda (Bag.II)
24 Keluar dari Kegelapan (Bag.I)
25 Keluar dari Kegelapan (Bag.II)
26 Belajar Sihir (Bag.I)
27 Belajar Sihir (Bag.II)
28 Belajar Sihir (Bag.III)
29 Belajar Sihir (Bag.IV)
30 Belajar Sihir (Bag.V)
31 Belajar Sihir (Bag.VI)
32 Item Sihir
33 Kristal Air
34 Seperti Dunia Game
35 Perebutan Posisi Ketua Klan (Bag.I)
36 Perebutan Posisi Ketua Klan (Bag.II)
37 Perebutan Posisi Ketua Klan (Bag.III)
38 Perebutan Posisi Ketua Klan (Bag.IV)
39 Perebutan Posisi Ketua Klan (Bag.V)
40 Perebuatan Posisi Ketua Klan (Bag.VI)
41 Pasukan Gabungan
42 Kamu dan Sejarahmu (Bag.I)
43 Kamu dan Sejarahmu (Bag.II)
44 Danau Trenan
45 Identitas Near
46 Ambil Langkah Pertama
47 Pimpin Langkah selanjutnya
48 Infinity Power
49 Awal Perubahan Zaman
50 Raja Pohon Treefolk
51 Kota Air Mata
52 Mendaftar di Guild (Bag.I)
53 Mendaftar di Guild (Bag.II)
54 Mendaftar di Guild (Bag.III)
55 Menjadi Penempa (Bag.I)
56 Menjadi Penempa (Bag.II)
57 Kaisar Funo dan Raja Yamato
58 Guild Sphinx Tiba
59 Putri Es Bergetar
60 Memasuki Dungeon
61 Kuil Anggrek Bulan
62 Siasat Adam
63 Menuju Kuil Anggrek Bulan
64 Aku dan Kedua Gadis Lainnya
65 Gunung Batu Haikad
66 Pao Chi
67 Zone of God Tiba !!!
68 Sistem Dewa Utama
69 Perang Dagang (Bag.I)
70 Perang Dagang (Bag.II)
71 Perang Dagang (Bag.III)
72 Perang Dagang (Bag.IV)
73 Perang Dagang (Bag.V)
74 Perang Dagang (Bag.VI)
75 Perang Dagang (Bag.VII)
76 Perang Dagang (Bag.VIII)
77 Perang Dagang (Bag.IX)
78 Perang Dagang (Bag. X)
79 Perang Dagang (Bag.XI)
80 Perang Dagang (Bag.XII)
81 Perang Dagang (Bag.XIII)
82 Utusan Dewa
83 Hembusan Permusuhan
84 Dua Jalan yang berbeda
85 Mob
86 Agh, Sial Dia Mengincar Ku
87 Bantuan Tiba
88 Guild Airy Glyph Tiba
89 Petunjuk Dunia Dimensi Air
90 Korban Level
91 Undead Army
92 Teleport Stone
93 Divisi ke 13
94 Rencana Membunuh Black Stalker
95 Monster Mechatronics Drone Marshal (Bag.I)
96 Monster Mechatronics Drone Marshal (Bag.II)
97 Monster Mechatronics Drone Marshal (Bag.III)
98 Skeleton King
99 Saburau Saburai
100 Lelang Virtual
101 Musuh Kuat Muncul
102 Samurai Dengan Armor Gelapnya
103 Storytelling - End of Seasson 1
Episodes

Updated 103 Episodes

1
PROLOG
2
Genesis
3
Satelite of Eden
4
Buah Pengetahuan
5
Level Max
6
Mencoba Skill
7
Logam Terkuat di Eden
8
Skill Ciptaan Adam
9
Manusia dan Eden (Bag.I)
10
Manusia dan Eden (Bag.II)
11
Sinyal Antar Galaxy
12
Garden of Eden
13
Ras Naga
14
Elemental Dragon Eyes
15
Skill Serang dan Skill Pendukung (Bag.I)
16
Skill Serang dan Skill Pendukung (Bag.II)
17
Skill Serang dan Skill Pendukung (Bag.III)
18
Skill Serang dan Skill Pendukung (Bag.IV)
19
Bencana Tiba (Bag.I)
20
Bencana Tiba (Bag.II)
21
Bencana Tiba (Bag.III)
22
Menjadi Legenda (Bag.I)
23
Menjadi Legenda (Bag.II)
24
Keluar dari Kegelapan (Bag.I)
25
Keluar dari Kegelapan (Bag.II)
26
Belajar Sihir (Bag.I)
27
Belajar Sihir (Bag.II)
28
Belajar Sihir (Bag.III)
29
Belajar Sihir (Bag.IV)
30
Belajar Sihir (Bag.V)
31
Belajar Sihir (Bag.VI)
32
Item Sihir
33
Kristal Air
34
Seperti Dunia Game
35
Perebutan Posisi Ketua Klan (Bag.I)
36
Perebutan Posisi Ketua Klan (Bag.II)
37
Perebutan Posisi Ketua Klan (Bag.III)
38
Perebutan Posisi Ketua Klan (Bag.IV)
39
Perebutan Posisi Ketua Klan (Bag.V)
40
Perebuatan Posisi Ketua Klan (Bag.VI)
41
Pasukan Gabungan
42
Kamu dan Sejarahmu (Bag.I)
43
Kamu dan Sejarahmu (Bag.II)
44
Danau Trenan
45
Identitas Near
46
Ambil Langkah Pertama
47
Pimpin Langkah selanjutnya
48
Infinity Power
49
Awal Perubahan Zaman
50
Raja Pohon Treefolk
51
Kota Air Mata
52
Mendaftar di Guild (Bag.I)
53
Mendaftar di Guild (Bag.II)
54
Mendaftar di Guild (Bag.III)
55
Menjadi Penempa (Bag.I)
56
Menjadi Penempa (Bag.II)
57
Kaisar Funo dan Raja Yamato
58
Guild Sphinx Tiba
59
Putri Es Bergetar
60
Memasuki Dungeon
61
Kuil Anggrek Bulan
62
Siasat Adam
63
Menuju Kuil Anggrek Bulan
64
Aku dan Kedua Gadis Lainnya
65
Gunung Batu Haikad
66
Pao Chi
67
Zone of God Tiba !!!
68
Sistem Dewa Utama
69
Perang Dagang (Bag.I)
70
Perang Dagang (Bag.II)
71
Perang Dagang (Bag.III)
72
Perang Dagang (Bag.IV)
73
Perang Dagang (Bag.V)
74
Perang Dagang (Bag.VI)
75
Perang Dagang (Bag.VII)
76
Perang Dagang (Bag.VIII)
77
Perang Dagang (Bag.IX)
78
Perang Dagang (Bag. X)
79
Perang Dagang (Bag.XI)
80
Perang Dagang (Bag.XII)
81
Perang Dagang (Bag.XIII)
82
Utusan Dewa
83
Hembusan Permusuhan
84
Dua Jalan yang berbeda
85
Mob
86
Agh, Sial Dia Mengincar Ku
87
Bantuan Tiba
88
Guild Airy Glyph Tiba
89
Petunjuk Dunia Dimensi Air
90
Korban Level
91
Undead Army
92
Teleport Stone
93
Divisi ke 13
94
Rencana Membunuh Black Stalker
95
Monster Mechatronics Drone Marshal (Bag.I)
96
Monster Mechatronics Drone Marshal (Bag.II)
97
Monster Mechatronics Drone Marshal (Bag.III)
98
Skeleton King
99
Saburau Saburai
100
Lelang Virtual
101
Musuh Kuat Muncul
102
Samurai Dengan Armor Gelapnya
103
Storytelling - End of Seasson 1

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!