Perjodohan

“Baik bi terimakasih,” ucap Shaka

Beberapa menit kemudian ada suara muncul dari balik kamar dengan suara yang melencang sangat keras.

“Assalamualaikum ibuuuuuuu,” langsung masuk ke dalam kamar tanpa melihat ke arah sofa kamar, yang di situ ada Shaka.

“Ibu gimana hari ini, apa lebih membaik?” tanya Via kepada sang ibu nya, karena sudah menjadi rutinitas Via setelah pulang sekolah harus ke kamar ibu nya terlebih dahulu menanyakan apakah ibu nya hari ini lebih baik.

‘Ini anak sangat Romatis sekali kepada ibu nya, jika dia Benar jodoh untuk saya apakah saya bisa membimbing dia? dan apakah dia bisa menerima perjodohan dari ibu nya sendri,’ batin shaka.

“Iya sayang ibu baik baik saja,”

“Sayang lihatlah di belakang kamu ada yang memperhatikan kita, ucapkan salam kepadanya,” jawab sang ibu .

“Hah,” Via kaget dan langsung membalikkan badan melihat ke arah belakang.

“Eh om ustadz ngapain disini,” tanya Via

Via sekarang memiliki nama panggilan kepada Shaka karena dari penampilan dan tutur kata nya Via mengira Shaka seperti ustadz.

“Via jangan begitu Ucapkan salam terlebih dahulu,” ucap Sang ibu.

“Baiklah assalamualaikum om ustad,” Via mengucapkan salam meskipun terpaksa.

“Waaalikumsalam wr wb,” jawab Shaka.

“Nah bu sudah kan, ibu ngapain dia kesini?” Tanya Via.

“Shaka kesini hanya ingin menjenguk ibu saja, belajar sopan santun sama orang sayang, ga boleh begitu ya,” ucap ningsih dengan lembut kepada putri nya.

“Iya iyaa bu, yaudah deh via ingin ke kamar dulu bye,” sambil mengecup pipi kanan ibu nya.

‘Masya Allah anak ini di luar seperti pereman suka balapan dan nakal, tapi di rumah dia sangat romantis dengan ibu nya,’ batin Shaka di buat kaget dengan tingkah Via yang begitu romantis dengan sang ibu, karena biasanya anak yang berandalan di luar akan di bawa ke rumah kenakalan nya, seperti yang Shaka ketahui bahwa waktu itu bu ningsih masuk rumah sakit awal nya di sebabkan oleh Alivia balapan.

“Ya sudah bu kalau tidak ada lagi yang di bicarakan saya pamit pulang dan semoga ibu selalu di sehatkan oleh Allah,” ucap Shaka.

“Baik nak, silahkan terimakasi sudah menyempatkan waktu kesini. Aamiin na terimakasi juga doanya,” jawab bu ningsih.

“Sama sama bu, tidak perlu sungkan jika bu ningsih perlu saya, saya usahakan membantu. Saya pamit Assalamualaikum wr wb,” Shaka berpamitan kepada bu ningsih.

“Waalaikumsalam wr wb.” Jawab bu ningsih

Shaka berlalu untuk pergi dari rumah bu Nongsih, tapi ketika melewat ruang tamu ada Alivia sedang duduk dan memakai celana pendek.

“Astagfirullah,” Shaka beristigfar ketika melihat Via memakai celana pendek seperti itu dan langsung memalingkan mata nya ke arah lain.

Alivia selama sekolah memakai rok nya yang selutut sedangkan pas pulng dia mengganti rok nya dengan celana jans

“Ehh om belum pulang kirain udah pulang,” ucap Via dengan tangan nya langsung mengambil bantal untuk di taro di paha nya yang terlihat terbuka.

“Lain kali kalau di rumah pun tidak boleh memakai celana pendek seperti itu kecuali di kamar karena tidak tau jika mendadak ada tamu yang datang dan yang utama perempuan harus bisa menutup auratnya. Assalamualaikum,” ucap Shaka sambil berlalu begitu saja.

“Aih lagian gapapa dong, lagian di rumah ini jarang banget ada yang ke rumah,” bantah Shaka dan sedikit berteriak karena Shaka berlalu begitu saja ketika berbicara seperti itu kepada Vi.

“Waalaikumsalam,” Via menjawab lagi dengan ketus.

Shaka berlalu begitu saja dan sampai masuk ke dalam mobil nya masih teringat dengan perjodohan yang di tawarkan oleh ibu ningsih sambil memijat pelipis nya yang terlihat sangat pusing.

‘Ya Allah beri hamba petunjuk mengenai tawaran ini, ya Allah sebagai mana jodoh atau pun maut ada di tangan mu ya Allah,’ batin Shaka.

Bersambung ……

jangan lupa untuk memberikan like dan komentar nya ya, vote juga yang banyak biar semangat nulis nya dan up setiap hari.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!