Four

" Dan Kolam yang berada tepat di samping kastil adalah Air Suci. "

" Air Suci? " Tanyanya.

" Ya, Air Suci nona. Air tersebut dapat membantu seseorang meningkatkan kekuatannya dan dapat menyembuhkan segala kutukan. "

"Apakah aku bisa meminum air tersebut? " Tanyanya lagi.

" Bisa nona, mari. "

" Tunggu, apakah kau mempunyai nama? "

" Tidak nona. "

" Baiklah, aku akan memberikan nama untuk mu, Em Luan. Ya sekarang namamu adalah Luan. "

" Terimakasih Nona. " Ucap Luan senang.

" Baiklah Luan, mari kita ke Air Suci. "

Saat tiba di tepi kolam Air Suci tanpa aba-aba Alana langsung mengatupkan kedua tangannya dan meminum air tersebut. Tiba-tiba dalam tubuhnya terasa panas dan langsung saja ia memuntahkan seteguk darah namun berwarna gelap.

" Nona!!, anda baik-baik saja? " Tanya Luan khawatir.

" Apakah aku terlihat baik-baik saja? " Kesal Alana. " Mengapa setelah aku meminum air Suci ini tubuhku menjadi seperti ini?. "

" Itu karena bisa saja tubuh anda mendapatkan kutukan serta ada racun dalam tubuh anda. " Jawab Luan

" Lalu bagaimana cara aku menghilangkan nya? " Tanya Alena

" Anda hanya perlu berendam selama 2 jam di bawah air terjun itu setelah itu anda dapat meminum air Suci maka dengan sendirinya kutukan serta racun yang ada dalam tubuh anda akan menghilang. "

Tanpa mengucapkan kata-kata lagi, Alana langsung bergegas ke air terjun tersebut untuk berendam, setibanya di dekat air terjun ia langsung menanggalkan jubahnya yang panjang menyisakan kain tipis di tubuhnya.

Dengan perlahan ia mulai merendam tubuhnya di dalam air tersebut. 2 jam berlalu ia mulai merasa tubuhnya terasa ringan dan bagian dalam tubuhnya mulai dingin dan saat ia hendak keluar tiba-tiba terpancar cahaya yang amat terang dari tubuhnya namun Alana tak menyadarinya.

" Memang benar dialah Yang Terpilih. " Ucap Luan.

"Luan, aku sudah selesai. " Ucap Alana

" Nona, anda sangat cantik. " Ucap Luan sambil menahan darah yang mengalir dari kedua hidungnya.

" Apa maksud mu? " Tanya Alana bingung.

" A'a.. anda bisa melihatnya pada pantulan air nona. " Ucap Luan

" Huh, mengapa harus begini. " Ucap Alana

" Itu adalah berkat anda Nona. ", " Selama hidupku tak pernah ku lihat wanita secantik anda Nona. " Ucap Luan kagum

" Tidak, mungkin ada yang lebih cantik dariku. " Ucap Alana merendah.

" Tidak Nona, bagi saya tidak ada selain anda. "

Bantah Luan tak senang.

" Ya, sesukamu sajalah. " , " Aku ingin meminum air Suci itu lagi. " Lanjut Alana

"Baik nona, silahkan. " Jawab Luan

Alana segera bergegas ke kolam Air Suci dan mulai meminum air Suci.

" Luan, aku merasa tubuhku semakin ringan. " Ucap Alana bahagia.

" itu adalah efeknya nona. ", " Nona apakah anda sudah mengetahui kekuatan yang anda miliki? "

Tanya Luan.

" Ya, namun Elemenku tersegel, Tanah pencapaian ku barulah pada ranah ksatria. " Ucap Alana.

" Baiklah Nona, mari saya perlihatkan kekuatan anda dan membantu anda membuka segel Elemen anda. " Ucap Luan.

" Bagaimana Caranya? " Jawab Alana

" Anda hanya perlu duduk bersila didepan saya sambil membelakangi saya, dan anda perlu mempusatkan pikiran anda pada titik dantian milik anda. " Jawab Luan

" Baiklah. " Ucap Alana langsung mengambil posisi bersila di depan Luan.

" Apakah anda siap Nona? " Tanya Luan.

" Ya. " Ucapnya tegas

" Baiklah mari kita mulai. ", " Fokuskan perhatian anda Nona. " Instruksi Luan. Dan

Boomm

Yah ledakan tersebut terjadi karena segel dalam tubuh Alana telah terbuka dan terdapat kenaikan tingkat pada ranah kekuatan.

" Nona apakah anda baik-baik saja? , inilah yang akan terjadi bila segel seseorang terbuka. " Ucap Luan.

" Tidak masalah, aku baik-baik saja. " Jawab Alana.

" Nona, saat ini anda sudah berada pada Tingkat II, Ranah Kaisar. " Ucap Luan.

" Baru Ranah Kaisar?. " Ucap Alana.

" Nona, anda adalah jenius. Seorang kaisar yang ingin mendapatkan kekuatan pada tingkatan ini perlu ber puluhan tahun untuk mendapatkannya. " Ucap Luan

" Apakah aku dapat meningkatkannya lagi? " Tanya Alana

" Bisa Nona, anda hanya perlu ber kultivasi untuk meningkatkan kekuatan anda. " Jelas Luan

" Baiklah kapan-kapan aku akan melakukannya lagi. Aku ingin kembali. " Tutur Alana.

" Baiknlah Nona, apakah anda ingin saya antarkan? " tanya Luan.

" tidak perlu, aku bisa sendiri. " Jawab Alana.

" Sampai Jumpa. " Lanjutnya dan menghilang.

" Sampai jumpa Nona. " Jawab Luan.

Terpopuler

Comments

JanJi ◡̈⋆ⒽⒶⓅⓅⓎ😊

JanJi ◡̈⋆ⒽⒶⓅⓅⓎ😊

ceritanya seru..

2025-02-03

0

imelna

imelna

lnjut thoorrrr sya pling suka klo MC nya cewe kuat.. semngaattt up thorr😊😊😊

2023-08-19

6

Ibuk'e Denia

Ibuk'e Denia

aq suka cerita yang MC nya wanita kuat dan tidak mudah di tindas

2023-08-15

5

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!