Akhirnya pagi pun tiba....matahari memancarkan sinarnya.
Tampaklah lelaki gagah nan rupawan sedang melemaskan otot-ototnya.
Pagi itu Yugho menyempatkan diri berolah raga walau hanya 30 menit.
Dia tampak membasuh wajahnya dengan handuk kecilnya.
Sesekali dia melihat ponselnya...berharap sang pemilik hati menghubunginya.
Namun tak ada deringan telpon setelah sekian lama menunggu.
"Dasar abegeh, jam berapa dia akan bangun"
"Ini sudah siang loh....sebaiknya aku bersiap-siap"
"Kak...ini kopinya jangan lupa sarapannya kak...mau roti bakar atau roti selai kak?" Ujar Firnie
" Tidak usah repot-repor Fir, saya sarapan diluar saja, sudah lama juga saya tidak sarapan di luar.
"Tidak bisa kak, aku sudah nyiapain nasi goreng jadi kakak wajib sarapan dirumah".
"Sebaiknya aku mandi dulu Fir, biar tubuhku segar kembalì.
Setelah berkata demikian lalu Yugho meletakkan ponselnya dimeja dan dia pergi ke dalam kamarnya untuk membersihkan dirinya dan bersiap-siap pergi bertemu dengan cintanya, itu harapannya.
Tak berapa lama tampak ponsel Yugho bergetar dan berbunyi, Firnie yang sedang mengoleskan selai diroti terpaksa menghentikan kegiatannya dan meraih ponsel itu.
"YF?" siapa dia.
Akhirnya Firnie berjalan menuju balkon depan dan menerima telpon disana.
"Morning paksu....halooo...mass, mana baju-bajuku? aku mau berangkat ke kampus nih, jangan sampai aku telat ngampus mas"
"Oohhh, jadi itu baju-baju kamu j*l*ng kecil?"
Firda kaget seketika.
"Ini Firnie ya?"
"Iya, kenapa? dimana dia meninggalkanmu pel*c*r kecil?" Ujar Firnie jahat.
"Kamu lihatkan, setelah dia berhasil mendapatkanmu maka dia akan selalu kembali kepadaku...makanya kamu jangan ke ge-er an jadi wanita Fir...hehehe" ujar Firnie jahat.
"Kak Yugho itu tunangan aku dan aku pastikan kalau kami akan menikah suatu hari nanti" ujar Firnie lagi.
Tiba-tiba hati Firda mencelos dan tampaknya ia kaget tak lama kemudian tampak kesedihan diwajahnya tapi buru-buru Firda menyanggahnya.
"Hahaha....Firnie...Firnie...sebelum pernikahan kamu terwujud disitulah aku akan bermain" jawab Firda tak mau kalah.
"Saat dia tak bahagia bersamamu maka dia akan mencariku...apa kamu tau betapa dia amat memanjakanku..mencintaiku...dan selalu menyentuhku dengan amat bergairah" ujar Firda memancing amarah Firnie.
"Kasihan kamu j*l*ng kecil, begitu selesai dipakai ditinggalkan hahaha..dan akhirnya dia malah memelukku disini....hahhaha" ujar Firnie sambil tertawa meledek.
Firda tampak panas hati tapi tidak mungkin dia menjawab dengan amarah karena dia akan kalah jika seperti itu.
"Ahaaa....kasian kamu Firnie, kamu selalu nendapatkan sisaku...setelah mas Yugho puas denganku baru dia menghampirimu?...wkwkwk sisa woyy...sisaaaa....dapat sisa aja bangga...hahaha " Firda tertawa mengejek.
"Heyy...pel*cur kecil, kak Yugho sudah menjelaskan apa posisi kamu dihadapan orang tuanya.
Bahagia banget sih kamu memiliki hubungan tanpa status" ejek Firnie lagi.
"Ahhh...tidak penting berbicara denganmu, hanya membuang-buang waktuku saja...bilang sama mamasku, pacar tercinta menunggu disini...hehehe"
Klik lalu Firda mematikan ponselnya.
Firnie tampak kesal lalu dia mencoba menghubungi Firda kembali namun panggilannya di acuhkan begitu saja.
"Apa - apaan ini YF? Yugho-Firda atau Yugho-Firnie?"
"Aarrhhhh....kakak Yughooooo kamu membuatku kesal
"Kalau aku hapus nti kakak akan tau ponselnya aku sabotase...klo aku biarkan, mereka akan terus berkomunikasi....siall...perempuan sialan Firda itu"
"Hmmmm....aku kirim nomor Firda ke hp ku...okeeyy dah terkirim, aku langsung hapus biar mas Yugho tidak curiga"
"Aku akan hubungi paman sekarang".
Lalu Firnie keluar dari balkon dan langsung menuju ke dapur.
Diruang tamu tampak Yugho seperti sedang mencari sesuatu.
Buru-buru Firnie meletakkan handphone Yugho disamping televisi.
"Ehhmm....sedang cari apa kak?"
"Apa kamu melihat handphone ku Fir?"
"Tidak...aku sibuk didapur kak..yuk kita sarapan ..semua sudah siap" ajak Firnie
Lalu Firnie menarik tangan Yugho dan membawanya ke area ruang makan.
Tidak berapa ponsel Yugho tampak berdering.
"I wanna lay you down in the bed of roses"
Lalu Yugho bangkit dari kursi makan dan mencari asal suara handphonenya.
Begitu handphone ditangannya dia tampak enggan untuk mengangkatnya tetapi mau tidak mau dia harus mengangkatnya juga.
"Iya paman"
"Yugho, apa Firnie bersamamu?" tanya orang dari seberang sana.
" Iya Firnie bersamaku paman" jawabnya
"Tolong antarkan dia pulang sekarang juga Go, tantenya membutuhkannya saat ini".
"Baiklah aku akan mengantarkan pulang sebentar lagi paman"
Akhirnya Yugho mengakhiri percakapannya.
Sementara didapur tampak Firnie menguping pembicaraan Yugho dan senyum manis terpampang diwajahnya.
Lalu dia keluar dan menghampiri Yugho.
Kak...ayo sarapan nasi goreng mumpung masih hangat kopipun masih hangat"...ajak Firnie seraya memegangi lengan Yugho dan nenariknya agar mengikutinya
Akhirnya Yugho melangkahkan kakinya ke ruang makan dan langsung menarik kursinya seraya duduk menghadap hidangan yang telah tersedia.
Seperti layaknya seorang istri, Firnie melayani Yugho dengan antusias.
Tampak Yugho menikmati sarapan pagi ini.
"Sebelum saya mengantar kamu, kita mampir dulu ya ketempat kawan aku Fir"
"Ohhh....boleh banget ka...aku bisa ikut dan berkenalan dengannya"
"Ohhh....tidak usah Fir, aku akan memakai jasa kurir saja dan aku langsung mengantar kamu pulang.
Ujar Yugho meralat Ucapannya.
Selesai sarapan Yugho nampak menghubungi seseorang dan langsung memberikan alamatnya.
Sementara Firnie membersihkan ruang makan dan mencuci piring.
"Hhmmmm.....sebentar lagi BOM akan meletus, aku tak sabar ingin melihat wajah marah pec*n kecil itu" ujar Firnie tersenyum penuh arti.
Begitu Firnie keluar dari dapur Yugho baru saja memberikan koper -koper Firda kepada seseorang.
Taklama kemudian Yugho tampak memasuki kamarnya dan menelpon seseorang
"Iya mas...kamu koq lama banget sih sampenya?aku hampir telat loh mas"
"Keenakkan ya semalam sampai gak bisa bangun pagi?pantesaaannn gak balik lagi kesini"
Firda nampak kesal menjawab telepon dari Yugho.
"Heeiii....baby, baby, ada apa sayang?maaf mas tidak bisa kesana semalam.
"Hoooo..jelas sekali kenapa mas tidak balik lagi kesini"
"Semuanya jelassss sekali maaaassss"
"Puas ya semalam kamu mas?"
"Puas apa Firda...mas bingung kenapa kamu marah-marah?"
"Baiklah mas minta maaf semalam sayang, gak mungkin mas meninggalkan keluarga mas sayang"
"Mas janji ini tidak akan terjadi lagi"
"Baby...maafin mas ya sayang, oh ya baju-baju kamu sudah mas kirim ke hotel, sebentar lagi mungkin sampai"
"Mas pamit dulu ya, ada tugas yang harus mas selesaikan, kuliah yang rajin baby, jangan suka bolos ya..pulang nanti mas jemput"
Tiba-tiba Firnie masuk ke kamar Yugho dan langsung menghamburkan ke pelukan Yugho.
"Kak...ayo kita berangkat sekarang, nanti keburu telat...jangan sampai paman menunggu"
Buru-buru Yugho mematikan ponselnya dan mengubah ke mode silent.
"Firnie, tolong kalau masuk usahakan ketuk pintunya terlebih dahulu"
"Saya tidak suka loh seperti ini" ujar Yugho menahan kesal.
"Maaf kak, aku tidak sengaja aku janji tidak akan terjadi lagi kejadian ini" ujar Firnie sambil menghadap Yugho dan melingkarkan tangannya dipinggang Yugho.
"Kakak makin tampan sekarang, dan aku makin cinta"
"Bicara apa sih kamu Fir? ayo cepat kita berangkat" ajak Yugho kepada Firnie.
Yugho berusaha melepaskan dekapan Firnie, begitu terlepas buru- buru Firnie menggandeng lengan Yugho dan mengajaknya keluar kamar.
Akhirnya mereka keluar apartemen dan menuju parkiran.
Taklama kemudian tampak Yugho mengendarai mobilnya untuk mengantarkan Firnie pulang.
********
"Bener-bener bikin kesel incess...apa benar mereka akan menikah? Koq gue jadi melow begini sih?Ya Tuhann...gue kayanya benar-benar cemburu"
"Mas Yughooooo....kamu bener-bener ngeselin mass, rasanya pengen aku gebukin kamu mas...ahhaaaa..haaaaa....aku bener2 keseel mas"
"Ini pasti mereka lagi jalan berdua..aarrgghh...aku benar-benar cemburu" ujar Firda.
*****************
Maaf ya manteman....hanya sanggup sehari 1 x updatenya😅😅😅
pengen ngasih bonus tapi takut besok gak bisa up
zheyeng😅
Semoga bisa up tiap hari walau hanya 1x
Jangan lupa kutunggu like n poin mu untuk Firda😅
Firda saat ngampus baju-baju the best nya diancurin Firnie😅 jadi cuma begini tampilannya
Yugho saat mengantar Firnie pulang
Firnie saat diantar Yugho pulang
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 136 Episodes
Comments
Nesa Satria
entahlah
2023-03-14
0
Rama Shandiva
yg jd firnie koq muka nya kyk artis cantik Haico y😁
2022-11-09
0
Fatim Ummu Ayes
panggilan pain wanitax sama" fir. jadi bingung donk kalo lgi barengan buat bedainx thor..
2022-09-14
0