ACT 9

CHAPTER 9

Matahari baru terbit burung - burung berkicau ayam berbunyi menandakan pagi sudah tiba, Sunguh pagi yang indah dengan udara sejuk dari pohon - pohon disekitarnya yang tertiup angin.

Rumput juga bergoyang tertiup angin dan ternyata pada malam hari kemarin hujan lebat yang membuat keadaan sekitar masih basah begitu juga dengan pohon disamping rumah mereka.

Keesokan harinya…

Sora pun bangun dan teman – teman nya masih tertidur disembarang tempat.

Sora bangun dan melihat piring , debu, sampah dan semua kekacauan yang membuatnya pusing harus memulai dari mana apakah mulai dengan membersihkan dirinya .

“ Hmm, ya sudah aku akan ke kamar mandi terlebih dahulu baru membereskan semuanya “ Ucap Sora.

Sora pun pergi ke kamar mandi dan membereskan semua nya sendiri, Sora pun mengambil sapu dan mulai membersihkan dan Sora juga harus memindahkan Haruto yang berada di lantai, karena tak mungkin Sora akan menyapu wajah Haruto yang masih tertidur. ia menyapu lantai mengepel dan membersihkan debu –debu Sora membersih kan meja , dan mencuci piring, Sora juga membereskan dapur.

“ Teman – teman ayo bangun !” Teriak Sora.

Mereka bertiga langsung terkejut dan bangun dan ada juga yang terjatuh dari sofa. Setelah mereka bangun Sora mulai mempersiapkan alat untuk ia memasak di dapur.

“ Aku akan memasak Sarapan kita kalian duduk dan ke kamar mandi cepat “ Ucap Sora tegas.

“ Ya “ Ucap mereka bertiga sangat kompak.

Mereka pun ke kamar mandi dan membersihkan tubuh mereka yang lengket dipenuhu remahan kue - kue . Dan sembari menungu Sora memasakan omlet keju kesukaan mereka. Sora mulai membuka kulkas dan mengambil beberapa bahan yaitu.

Bahan yang dibutuhkan.

-tujuh butir telur agar omletnya besar.

Bumbu- bumbu masakan ( garam, gula).

Bawang daun.

Keju parut dan mungkin keju mozarela.

Mentega.

Wortel

Tomat

Tiga buah sosis dan Baso.

Sora mulai memarut kejunya dan juga Sora mulai memotong Sayurannya dan juga Sosis dan Basonya. Lalu setelah itu mulai mengocok semua telur dan memanaskan air untuk merebus sayuran jangan lupa masukan sayurannya ya, Sora pun memasukan Sayuran kedalam air yang sudah lalu mulai merebus sayuran yang sudah dipotong.

Rebus hingga sepuluh menit saja jangan terlalu lama, sembari menungu Sora mencampur bumbu- bumbu dengan telur dan juga memasukan Sosis dan baso pada mangkuk berisikan telur.

Setelah sepuluh menit Sora mengeluarkan sayurannya dan mencampurnya dengan telur, aduk hingga rata dan bahannya tercampur lalu masaklah telur . Sora menaburkan keju yang tadi ia sudah parut diatas telur yang sudah hampir matang. Setelah matang sajikan dengan cantik diatas piring dengan daun seledri.

* Mate.. kenapa author jadi buat tutorial masak-=.

Saat mereka bertiga keluar kamar mandi mereka lansung mencium harum masakan yang Sora buat. Sebelum menuju meja makan mereka menuju kamar mereka terlebih dahulu untuk mengenakan pakaian.Setelah mengenakan pakaian mereka duduk pada kursi makan Sora pun menyajikan omlet keju tersebut. Mereka senang setelah mengetahui Sora memasakan makanan kesukaan mereka yaitu Omlet keju yang enak dan asin.

“ Wah omlet keju kesukaan kami wah terima kasih Sora “Ucap mereka sangat kompak.

“ Jangan salah faham ini hanya untuk hari ini saja!, cepat makan atau aku yang akan memakan semua ini.” Ucap Sora.

Sora memotong omlet keju tersebut dan membaginya lalu menyajikannya pada piring mereka. Mereka mengambil alat makan masing- masing.

Ternyata omletnya sangat lezat sekali, Sora memang sangat hebat.

“ Baik,selamat makan” Ucap mereka bertiga.

Mereka pun makan dengan bahagia.

Setelah mereka selesai makan dan akan mencuci piring, tiba - tiba mereka dikejutkan oleh kedatangan Putri Seina.

“ Oh iya maafkan kami Putri Seina ,Tapi ada keperluan apa ya? “ Ucap Sora.

Putri Seina memberi tahu mereka bahwa ia sudah mengetahui letak kristal api berada. Mereka sangat penasaran sekali dengan letaknya kristal api, Sora bertanya dimana tempat kristal api berada.

“ Letak nya tidak jauh dari sini kalian harus berjalan terus lurus kearah barat tepat nya disini di guha fantasy world .” Ucap Putri Seina. Putri Seina memberikan sebuah peta yang berbentuk kotak pada mereka. Sora begitu penasaran dengan peta yang diberikan oleh Putri Seina karena peta iru berwarna - warni, seperti bukan oeta yang biasa mereka lihat didalam museum.

“ Ini adalah peta tempat Kristal api berada namun di sana ada sesosok penjaga monster rubah api atau fire fox. ,Itu adalah rubah yang memiliki kekuatan semburan api dan racun yang membuat kalian tak sadarkan diri selama 1 minggu jadi kalian berhati –

hatilah “ Ucap Putri Seina.

“ Baik Putri Seina kami akan berhati- hati “ Ucap Sora.

“ Aku akan memberi tahu kalian cara mengalah kan Monster rubah tersebut dengan cara kalian hanya perlu menyerang monster tersebut berbarengan jika tidak berhasil gunakan pedang Sora untuk menusukan pada bagian dada monster tersebut namun, mungkin akan sulit “ Ucap Putri Seina.

Mereka berempat menganguk faham.Putri Seina berpesan untuk berhati hati pada monster tersebut karena bisa saja monster itu menerkam mereka..

Mereka kembali menganguk faham

“ tentu saja teman- teman aku akan pergi “ Ucap Putri Seina.

Setelah percakapan tadi Sora dan teman – temanya pun memberes kan perlengakapan untuk mereka pergi pada tempat yang berada didalam peta didalam peta terlihat seperti sebuah goa berwarna - warni dan nampak seperti Museum yang saat Sora berumur lima tahun sepertinya ia pernah berjalan - jalan dengan ibu dan ayahnya pada sebuah museum pertambangan dan isinya dipenuhi kristal yang mengkilat seakan - akan lampu LID yang membuatnya sangat ingin menyentuhnya namun saat ingin menyentuhnya ia terbangun karena itu hanya mimpi hahah.

Sora mengambil jubah yang berada di kamar nya dan

memberikan nya pada teman teman nya namun, Hideko melupakan dimana letak sepatu milik nya berada.

Mereka pun mencari sepatu milik Hideko.

beberapa menit kemudian sepatu milik Hideko akhirnya sepatunya tertemukan di bawah kasur Hideko.

Dan tidak lupa juga Hideko memasukan pedang yamg waktu itu mereka temuakan untuk berjaga - jaga mungkin mereka akan membutuhkan nya diperjalanan nanti. Mereka keluar dan mengunci pintu rumah agar tidak ada yang berani memasuki rumah mereka sekali pun.

Setelah selesai bersiap – siap mereka pun pergi mengikuti peta yang diberika Putri Seina…..

*

To be continue.

***auhor :maaf ya author baru up date soalnya habis ulangan author harus ngapalin atau gak gak naik kelass .... maaf juga buat yang udah nunngu lama author udah up ya makasih yang udah mau baca maaf klo ada beberapa kata yang membuat kalian tidak mengerti dan maaf klo auhor terlalu lama gak up ya maaf ..

selamat membaca*** .

Terpopuler

Comments

Aᴺᴵᴹ᭄Dཇཀབས᭄ཧ꒒ཞꌩཇའ᭄ᴴᴵᴳᴴ

Aᴺᴵᴹ᭄Dཇཀབས᭄ཧ꒒ཞꌩཇའ᭄ᴴᴵᴳᴴ

gw cma like ga komen!

2020-09-13

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!