Bab 5 (Pernikahan)

Rio yang prihatin langsung menyebarang jalan, mendatangi Kissky yang sedang menyeka air matanya.

“Kau enggak apa-apa?” sapa Rio.

“Enggak, aku baik-baik saja,” Kissky menghapus air matanya.

“Apa yang tadi ibu mu? Tega sekali dia berbuat kasar! Seorang ibu tak sepatutnya begitu pada anaknya.” mendengar pembelaan Rio padanya membuat hati Kissky makin rapuh, ia pun menangis sesungukan di pelukan Rio.

“Itu ibu angkat ku, dia selalu menyiksa ku kalau salah di matanya, Rio, aku ingin kembali ke panti.”

Rio yang iba, memutuskan untuk membawa pulang Kissky ke panti asuhan tempat ia di besarkan.

Dalam sejarah hidup Kissky kecil, Rio adalah orang pertama yang berbaik hati padanya, tak pernah mengharapkan apapun, dan selalu membantunya.

Kissky yang kembali ke panti pun mendapat banyak sorotan tajam dari penghuni lainnya.

Ibu kepala panti pun bertanya dengan detail, alasan kepulangan Kissky.

Setelah Kissky dan Rio menjelaskan, ibu kepala panti pun mengerti, dan menerima Kissky untuk tinggal kembali, dan karena Rio tak punya sanak keluarga yang merawatnya, Rio di ijinkan untuk tinggal juga.

Sejak hari itu, Rio dan Kissky berteman baik, Rio juga selalu membela Kissky dari orang-orang yang selalu memusuhinya.

Rio yang terpaut lebih tua 1 tahun dari Kissky, sudah menganggap gadis malang itu adalah adiknya.

Pada suatu hari, tepatnya 2 hari setelah ulang tahun Kissky.

Pasangan Ahmad dan July datang untuk mengadopsi anak, mereka yang menginginkan anak yang masih muda dan belum sekolah pun memilih Kissky yang usianya baru genap 5 tahun.

Kissky yang trauma akan keluarga angkatnya sebelumnya menolak untuk di adopsi, namun karena di yakinkan oleh Rio dan ibu kepala panti, akhirnya ia pun bersedia.

Sebelum berpisah, Kissky dan Rio saling bertukar hadiah sebagai kenang-kenangan, yang mana Rio memberinya cincin imitasi polos berwarna silver anti karat, di dalamnya terukir nama Rio.

Sementara Kissky memberi Rio gelang tangan yang terbuat dari benang rajut berwarna kuning dan merah jambu. Gelang itu bisa di sesuaikan hingga sebesar tangan orang dewasa.

“Rio, jaga diri baik-baik ya, ku harap suatu saat kita bisa bertemu lagi, kalau ibu dan ayah baru ku bersikap baik, maka aku akan meminta untuk datang berkunjung kemari.” ucap Kissky, sebagai janjinya pada sahabat karibnya.

“Baiklah, akan ku tunggu, tapi enggak janji, mana tahu aku juga beruntung, bisa mendapat keluarga baru seperti mu,” terang Rio.

Setelah melakukan perpisahan, Kissky meninggalkan panti asuhan dan tak pernah kembali lagi.

Flash Back Off

“Rio, aku rindu.” gumam Kissky dengan perasaan berduka.

Ia yang masih di lema mendapatkan panggilan telepon dari July.

“Mama?” ia pun mengangkat panggilan tersebut.

📲 “Halo ma,” Kissky.

📲 “Halo, kau dimana nak?” July.

📲 “Aku di taman ma,” Kissky.

📲 “Pulanglah, ibu ingin bicara,” July.

📲 “Baik bu,” Kissky.

Pada akhirnya mama setuju juga, batin Kissky.

Ia pun bergegas pulang ke rumah dengan berjalan kaki.

Sesampainya ia, July yang ada di rumah tamu melambaikan tangannya pada putrinya.

“Sini sayang.”

“Iya ma.” Kissky duduk di sebelah July, Ahmad yang baru datang dari kamar pun ikut bergabung.

“Begini nak, maaf ya sebelumnya kalau mama terlihat atau teramat keras pada mu, disini ibu ingin bilang kalau, ibu menyetujui pernikahan mu dengan Zanjiil.” Demi masa depan keluarga mereka, July menyetujui pernikahan putri kecilnya.

“Aku... ikut apa kata mama dan papa saja,” ucapnya dengan pandangan yang teduh.

“Kau enggak merasa terpaksa kan?” tanya July yang tak enak hati pada putrinya.

“Enggak kok ma, asalkan mama dan papa bahagia, itu sudah cukup bagiku.” ucap Kissky penuh dusta dalam hatinya.

Karena Kissky telah bersedia, Ahmad dengan segera memberikan kabar bahagia itu pada Basuki.

Zanjiil yang mendengar percakapan ayahnya, geleng-geleng kepala.

Enggak mikir masa depan anaknya banget, aku yang baru saja di sunat, sudah di suruh menikah, ampun deh! batin Zanjiil.

Meski hati keduanya sama-sama berontak, namun kehendak orang tua tak dapat di tolak.

Akhirnya pada Minggu tanggal 02 Juni 2021 keduanya melaksanakan pernikahan secara tertutup di kediaman orang tua angkat Kissky, acara sakral itu hanya di hadiri keluarga terdekat, pernikahan mereka baru akan di resmikan pada saat keduanya telah lulus SMA.

Kissky dan Zanjiil yang telah duduk bersebelahan di singgah sana bangku panas akad nikah mulai mengikuti penghulu untuk mengucap akad nikah.

Sempat ada tanda tanya di hati Zanjil dan ibunya saat Ahmad ada di tempat yang sama, namun malah wali hakim yang menikahkannya. Namun Zanjiil yang masih belia, di tambah ibunya yang tak faham soal pedoman menikah yang seharusnya, membuat kejanggalan tersebut tak di pertanyakan oleh keduanya

Sementara Basuki yang tahu akan status Kissky tak mempermasalahkannya, sebab ia sudah merasa cocok dengan keluarga Huwl.

Beruntung ibu enggak bisa datang, kalau enggak, bisa gagal pernikahan ini, batin Basuki

“Bismillahirrahmanirrahim, wahai Zanjil saya nikahkan dan kawinkan engkau dengan Kissky Huwl dengan walinya Ahmad Huwl, dengan mas kawin seperangkat alat sholat di bayar tunai.”

“Saya terima nikah dan kawinnya Kissky Huwl dengan mas kawin tersebut tunai.” Zanjiil melafalkannya dengan lancar.

“Bagaimana saksi? Sah?!” tanya sang wali hakim.

“Sahhhh!!!” jawab semua orang.

Akhirnya, keduanya resmi menikah pada usia 15 tahun. Kissky yang telah menjadi istri Zanjiil pun langsung di bawa ke rumah mertuanya.

Perasaannya teramat sedih, saat seluruh barang-barangnya di kemas dalam koper di bawa menuju rumah suaminya.

Akhirnya, aku menjadi istri seorang yang tidak ku cintai, sewaktu kecil aku selalu bermimpi, hidup dengan orang yang ku cintai dan yang menyayangi ku, yaitu kau Rio, batin Kissky.

Kissky menatap ke langit, agar air matanya tak jatuh, ia sangat menjaga, agar orang lain tak dapat melihat kesedihan yang ada dalam hatinya selama ini. Sebelum naik ke dalam mobil, Kissky memeluk ibu dan ayahnya.

“Baik-baik dengan keluarga baru mu ya nak, nanti kita akan sering bertemu.” July memeluk dan mengecup kening putri angkatnya .

“Iya ma, mama juga jaga kesehatan, jangan banyak pikiran.” timpal Kissky, lalu membalas ciuman July.

“Sering berkabar pada papa ya nak, pandai-pandailah mengambil hati mertua mu,” ujar Ahmad.

“Iya pa, terimakasih atas nasehatnya.” Kissky memeluk ayahnya, lalu Ahmad mengecup pipi putrinya.

Setelah selesai dengan acara perpisahan, keluarga Zanjiil, membawa Kissky menuju kediaman mereka. Selama dalam perjalanan, Zanjil mau pun Kissky tak mau bertegur sapa. Kissky hanya mengobrol dengan keluarga suaminya.

“Yang akur dengan Zanjiil ya nak, sekarang kalian sudah sah jadi suami istri,” ucap Pinkan.

“Tentu saja, aku akan mengabdi pada suami ku, melayaninya dengan baik.” kata-kata manis Kissky membuat Zanjil yang duduk di sebelahnya ingin muntah.

Dasar pembohong, pada hal dia sangat membenci ku, tapi bisa-bisa ngomong manis pada keluarga ku, batin Zanjil.

...Bersambung......

Terpopuler

Comments

Nm@

Nm@

Rio menyeberang jalan mendekati Beeve?

2022-05-29

1

pensi

pensi

mampir lagi

2022-05-26

0

diksiblowing

diksiblowing

hadir kembali

2022-05-20

0

lihat semua
Episodes
1 Bab 1 (Kissky Huwl)
2 Bab 2 (Zanjiil Rabbani)
3 Bab 3 (Kenangan)
4 Bab 4 (Teringat)
5 Bab 5 (Pernikahan)
6 Bab 6 (Minta 1 Kamar)
7 Bab 7 (Cari Gara-gara)
8 Bab 8 (Sampai Tua)
9 Bab 9 (Sepeda)
10 Bab 10 (Karma)
11 Bab 11 (Sekolah)
12 Bab 12 (Kena Hukum)
13 Bab 13 (Perkenalan)
14 Bab 14 (Gibran)
15 Bab 15 (Korban Yang Hilang)
16 Bab 16 (Muntah)
17 Bab 17 (Aneh)
18 Bab 18 (Bertengkar)
19 Bab 19 (Lari)
20 Bab 20 (Kempes)
21 Bab 21 (Drama)
22 Bab 22 (Penguntit?)
23 Bab 23 (Muhrim)
24 Bab 24 (Adik Ipar)
25 Bab 25 (Cinta Segi Tiga)
26 Bab 26 (Praktik)
27 Bab 27 (Trio Galak)
28 Bab 28 (Kepo)
29 Bab 29 (Ketahuan)
30 Bab 30 (Salah Faham)
31 Bab 31 (Jenny)
32 Bab 32 (Main Gila)
33 Bab 33 (Panas)
34 Bab 34 (Keputusan)
35 Bab 35 (Rena)
36 Bab 36 (Vending Mesin)
37 Bab 37 (Curiga)
38 Bab 38 (Ancaman)
39 Bab 39 (Buaya)
40 Bab 40 (Sesi Romantis)
41 Bab 41 (Jijik)
42 Bab 42 (Jujur Tapi Konyol)
43 Bab 43 (Pintu)
44 Bab 44 (Ruangan)
45 Bab 45 (Pantai)
46 Bab 46 (Gatot)
47 Bab 47 (Kecewa Berat)
48 Bab 48 (Jangan Jadi PHO)
49 Bab 49 (Absen)
50 Bab 50 (Joe)
51 Bab 51 (Cemburu)
52 Bab 51 (Enggak main-main)
53 Bab 53 (Kepribadian Ganda)
54 Bab 54 (Sreet)
55 Bab 55 (Ingin Cerai)
56 Bab 55 (Isi Hati)
57 Bab 57 (Balas Budi)
58 Bab 58 (Kaca Mata)
59 Bab 59 (Suara Setan)
60 Bab 60 (Luna Hilang)
61 Bab 61 (Telepon)
62 bab 62 (Tamu Tak Di Undang)
63 Bab 63 (Kena Marah)
64 Bab 64 (Khawatir)
65 Bab 65 (Rencana)
66 Bab 66 (Interogasi Polisi)
67 Bab 67 (Sesi Tanya Jawab)
68 Bab 68 (Melindungi)
69 Bab 69 (Kantin)
70 Bab 70 (Genggaman Tangan)
71 Bab 71 (Museum)
72 Bab 72 (Suami)
73 Bab 73 (Bakso Mercon)
74 Bab 74 (Jaket)
75 Bab 75 (Candu)
76 Bab 76 (Mengomel)
77 Bab 77 (IQ)
78 Bab 78 (200)
79 Bab 79 (Fitnah)
80 Bab 80 (Identitas Terbongkar)
81 Bab 81 (Melawan)
82 Bab 82 (Ketahuan)
83 Bab 83 (Keceplosan)
84 Bab 84 (Ayunan Bergoyang)
85 Bab 85 (Kronologi)
86 Bab 86 (Kebenaran)
87 87 (Hayat)
88 Bab 88 (Joe)
89 Bab 89 (Bringas)
90 Bab 90 (Ipar)
91 Bab 91 (Peran)
92 Bab 92 (Gombal)
93 Bab 93 (Selingkuh)
94 Bab 94 (Pinkan)
95 Bab 95 (Retak)
96 Bab 96 (Pabrik)
97 Bab 97 (Operasi)
98 Bab 98 (Colt 1911 dan G2 Combat Kal. 9 mm)
99 Bab 99 (KKN)
100 Bab 100 (Fentanil)
101 Bab 101 (Ketahuan)
102 Bab 102 (Istri Muda)
103 Bab 103 (Nasehat Zanjiil)
104 Bab 104 (Mata Pisau)
105 Bab 105 (Patah Hati Nasional)
106 Bab 106 (Berpisah)
107 Bab 107 (Liburan Dadakan)
108 Bab 108 (Esra)
109 Bab 109 (Asal)
110 Bab 110 (Liza... Liza...)
111 Bab 111 (Tersesat)
112 Bab 112 (Sialan)
113 Bab 113 (Kepiting Batu)
114 Bab 114 (Mala Petaka)
115 Bab 115 (Di Temukan)
116 Bab 116 (Keputusan)
117 Bab 117 (Di Permainkan)
118 Bab 118 (Zona Pinkan)
119 Bab 119 (Di Hukum)
120 Bab 120 (Pingsan)
121 Bab 121 (Kecewa)
122 Bab 122 (Panas)
123 Bab 123 (Manja)
124 Bab 124 (Selamat Tinggal)
125 Bab 125 (Menyesal)
126 Bab 126 (Berli Rabbani)
127 Bab 127 (Tahta Atau Cinta)
128 Bab 128 (Tentang Rasa)
129 Bab 129 (Bye Esra)
130 Bab 130 (Menangis)
131 Bab 131 (Saudara)
132 Bab 132 (Kelepasan)
133 Bab 133 (Surat Cinta)
134 Bab 134 (Kencan)
135 Ban 135 (Pindah Rumah)
136 Bab 136 (Setan Merah)
137 Bab 137 (Kejam)
138 Bab 138 (Menggugurkan)
139 Bab 139 (Kena Marah)
140 Bab 140 (Copot)
141 Bab 141 (Di Paksa Menikahi)
142 Bab 142 (Setuju)
143 Bab 143 (Pengkhianat)
144 Bab 144 (Basuki)
145 Bab 145 (Marah!)
146 Bab 146 (Air Garam)
147 Bab 147 (Hera)
148 Bab 148 (Minta Pisah)
149 Bab 149 (10 Tahun)
150 Bab 150 (Eric Arsy)
151 Bab 151 (Jujur)
152 Bab 152 (Lari-lari)
153 Bab 153 (Jlub)
154 Bab 154 (Nyebur)
155 Bab 155 (Bandung)
156 Bab 156 (Cemburu)
157 Bab 157 (Lewat)
158 Bab 158 (Wanita)
159 Bab 159 (Dita)
160 Bab 160 (Mengerjai Liza)
161 Bab 161 (Tespek)
162 Bab 162 (Perjodohan)
163 Bab 163 (Syok)
164 Bab 164 (Flash Back)
165 Bab 165 (Gendong)
166 Bab 166 (Memilih)
167 Bab 167 (Ta'aruf)
168 Bab 168 (Rencana Menikah)
169 Bab 169 (Rebutan Orang Sholeh)
170 Bab 170 (Bahaya)
171 Bab 171 (Kena Patuk)
172 Bab 172 (Plak)
173 Bab 173 (Kena Ceramah)
174 Bab 174 (Melahirkan)
175 Bab 175 (Drama)
176 Bab 176 (Jumlah Anak)
177 Bab 177 (Pacat)
178 Bab 178 (Menyatu)
179 Bab 179 (Sadar)
180 Bab 180 (Usil)
181 Bab 181 (Kacau)
182 182 (Berbadan Dua)
183 Bab 183 (Rencana Pembunuhan)
184 Bab 184 (Minder)
185 Bab 185 (Mertua Ikut Campur)
186 Bab 186 (Kissky Huwl)
187 Bab 187 (Air Mata)
188 Terimakasih.
189 Kualat Di Gunung Keramat
190 Lelaki Buaya Darat Pantasnya Di Apakan??
191 Menghajar Selingkuhan Suami Ku
192 Terpaksa Menikahi Perjaka Tua
Episodes

Updated 192 Episodes

1
Bab 1 (Kissky Huwl)
2
Bab 2 (Zanjiil Rabbani)
3
Bab 3 (Kenangan)
4
Bab 4 (Teringat)
5
Bab 5 (Pernikahan)
6
Bab 6 (Minta 1 Kamar)
7
Bab 7 (Cari Gara-gara)
8
Bab 8 (Sampai Tua)
9
Bab 9 (Sepeda)
10
Bab 10 (Karma)
11
Bab 11 (Sekolah)
12
Bab 12 (Kena Hukum)
13
Bab 13 (Perkenalan)
14
Bab 14 (Gibran)
15
Bab 15 (Korban Yang Hilang)
16
Bab 16 (Muntah)
17
Bab 17 (Aneh)
18
Bab 18 (Bertengkar)
19
Bab 19 (Lari)
20
Bab 20 (Kempes)
21
Bab 21 (Drama)
22
Bab 22 (Penguntit?)
23
Bab 23 (Muhrim)
24
Bab 24 (Adik Ipar)
25
Bab 25 (Cinta Segi Tiga)
26
Bab 26 (Praktik)
27
Bab 27 (Trio Galak)
28
Bab 28 (Kepo)
29
Bab 29 (Ketahuan)
30
Bab 30 (Salah Faham)
31
Bab 31 (Jenny)
32
Bab 32 (Main Gila)
33
Bab 33 (Panas)
34
Bab 34 (Keputusan)
35
Bab 35 (Rena)
36
Bab 36 (Vending Mesin)
37
Bab 37 (Curiga)
38
Bab 38 (Ancaman)
39
Bab 39 (Buaya)
40
Bab 40 (Sesi Romantis)
41
Bab 41 (Jijik)
42
Bab 42 (Jujur Tapi Konyol)
43
Bab 43 (Pintu)
44
Bab 44 (Ruangan)
45
Bab 45 (Pantai)
46
Bab 46 (Gatot)
47
Bab 47 (Kecewa Berat)
48
Bab 48 (Jangan Jadi PHO)
49
Bab 49 (Absen)
50
Bab 50 (Joe)
51
Bab 51 (Cemburu)
52
Bab 51 (Enggak main-main)
53
Bab 53 (Kepribadian Ganda)
54
Bab 54 (Sreet)
55
Bab 55 (Ingin Cerai)
56
Bab 55 (Isi Hati)
57
Bab 57 (Balas Budi)
58
Bab 58 (Kaca Mata)
59
Bab 59 (Suara Setan)
60
Bab 60 (Luna Hilang)
61
Bab 61 (Telepon)
62
bab 62 (Tamu Tak Di Undang)
63
Bab 63 (Kena Marah)
64
Bab 64 (Khawatir)
65
Bab 65 (Rencana)
66
Bab 66 (Interogasi Polisi)
67
Bab 67 (Sesi Tanya Jawab)
68
Bab 68 (Melindungi)
69
Bab 69 (Kantin)
70
Bab 70 (Genggaman Tangan)
71
Bab 71 (Museum)
72
Bab 72 (Suami)
73
Bab 73 (Bakso Mercon)
74
Bab 74 (Jaket)
75
Bab 75 (Candu)
76
Bab 76 (Mengomel)
77
Bab 77 (IQ)
78
Bab 78 (200)
79
Bab 79 (Fitnah)
80
Bab 80 (Identitas Terbongkar)
81
Bab 81 (Melawan)
82
Bab 82 (Ketahuan)
83
Bab 83 (Keceplosan)
84
Bab 84 (Ayunan Bergoyang)
85
Bab 85 (Kronologi)
86
Bab 86 (Kebenaran)
87
87 (Hayat)
88
Bab 88 (Joe)
89
Bab 89 (Bringas)
90
Bab 90 (Ipar)
91
Bab 91 (Peran)
92
Bab 92 (Gombal)
93
Bab 93 (Selingkuh)
94
Bab 94 (Pinkan)
95
Bab 95 (Retak)
96
Bab 96 (Pabrik)
97
Bab 97 (Operasi)
98
Bab 98 (Colt 1911 dan G2 Combat Kal. 9 mm)
99
Bab 99 (KKN)
100
Bab 100 (Fentanil)
101
Bab 101 (Ketahuan)
102
Bab 102 (Istri Muda)
103
Bab 103 (Nasehat Zanjiil)
104
Bab 104 (Mata Pisau)
105
Bab 105 (Patah Hati Nasional)
106
Bab 106 (Berpisah)
107
Bab 107 (Liburan Dadakan)
108
Bab 108 (Esra)
109
Bab 109 (Asal)
110
Bab 110 (Liza... Liza...)
111
Bab 111 (Tersesat)
112
Bab 112 (Sialan)
113
Bab 113 (Kepiting Batu)
114
Bab 114 (Mala Petaka)
115
Bab 115 (Di Temukan)
116
Bab 116 (Keputusan)
117
Bab 117 (Di Permainkan)
118
Bab 118 (Zona Pinkan)
119
Bab 119 (Di Hukum)
120
Bab 120 (Pingsan)
121
Bab 121 (Kecewa)
122
Bab 122 (Panas)
123
Bab 123 (Manja)
124
Bab 124 (Selamat Tinggal)
125
Bab 125 (Menyesal)
126
Bab 126 (Berli Rabbani)
127
Bab 127 (Tahta Atau Cinta)
128
Bab 128 (Tentang Rasa)
129
Bab 129 (Bye Esra)
130
Bab 130 (Menangis)
131
Bab 131 (Saudara)
132
Bab 132 (Kelepasan)
133
Bab 133 (Surat Cinta)
134
Bab 134 (Kencan)
135
Ban 135 (Pindah Rumah)
136
Bab 136 (Setan Merah)
137
Bab 137 (Kejam)
138
Bab 138 (Menggugurkan)
139
Bab 139 (Kena Marah)
140
Bab 140 (Copot)
141
Bab 141 (Di Paksa Menikahi)
142
Bab 142 (Setuju)
143
Bab 143 (Pengkhianat)
144
Bab 144 (Basuki)
145
Bab 145 (Marah!)
146
Bab 146 (Air Garam)
147
Bab 147 (Hera)
148
Bab 148 (Minta Pisah)
149
Bab 149 (10 Tahun)
150
Bab 150 (Eric Arsy)
151
Bab 151 (Jujur)
152
Bab 152 (Lari-lari)
153
Bab 153 (Jlub)
154
Bab 154 (Nyebur)
155
Bab 155 (Bandung)
156
Bab 156 (Cemburu)
157
Bab 157 (Lewat)
158
Bab 158 (Wanita)
159
Bab 159 (Dita)
160
Bab 160 (Mengerjai Liza)
161
Bab 161 (Tespek)
162
Bab 162 (Perjodohan)
163
Bab 163 (Syok)
164
Bab 164 (Flash Back)
165
Bab 165 (Gendong)
166
Bab 166 (Memilih)
167
Bab 167 (Ta'aruf)
168
Bab 168 (Rencana Menikah)
169
Bab 169 (Rebutan Orang Sholeh)
170
Bab 170 (Bahaya)
171
Bab 171 (Kena Patuk)
172
Bab 172 (Plak)
173
Bab 173 (Kena Ceramah)
174
Bab 174 (Melahirkan)
175
Bab 175 (Drama)
176
Bab 176 (Jumlah Anak)
177
Bab 177 (Pacat)
178
Bab 178 (Menyatu)
179
Bab 179 (Sadar)
180
Bab 180 (Usil)
181
Bab 181 (Kacau)
182
182 (Berbadan Dua)
183
Bab 183 (Rencana Pembunuhan)
184
Bab 184 (Minder)
185
Bab 185 (Mertua Ikut Campur)
186
Bab 186 (Kissky Huwl)
187
Bab 187 (Air Mata)
188
Terimakasih.
189
Kualat Di Gunung Keramat
190
Lelaki Buaya Darat Pantasnya Di Apakan??
191
Menghajar Selingkuhan Suami Ku
192
Terpaksa Menikahi Perjaka Tua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!