...Bab 20. Belajar dan misi awal....
Ding! Dong! Ding! Don!
Suara bell pulang sekolah pun berbunyi.
Juan dan murid-murid yang lain merapihkan bukunya untuk kembali ke asrama mereka masing-masing. Tidak hanya itu, sejak beberapa orang yang menyebarkan rumor bahwa Juan peringkat ketiga serta sang Hidden Genius seringkali banyak murid yang mencuri pandang kearah nya tapi, tidak ada yang berani mengajak nya mengobrol. Meski begitu, Juan tidak mempedulikan nya.
Tapi berbeda dengan seseorang, disaat Juan keluar dari kelas. Seorang Siswi dari kelas nya.
"Hei, kami Juan kan?" tanya siswi tersebut.
Seorang wanita berambut panjang dengan twin kepang di turunkan kebawah dengan wajahnya yang seperti anak kecil.
"Kalau tidak salah, kamu Haruka Shiya."
"Wua ... Senang nya. Kamu mengingat nama ku."
"Lalu, ada apa?" tanya Juan.
"Bolehkah kita saling bertukar nomor?" pinta Haruka.
"Iya, baiklah."
Juan dan Haruka pun saling bertukar nomor.
"Sudah masuk, ya." jawab Juan sambil membalikan badan dan meninggalkan Haruka.
"Juan, malam nanti kita ada pertemuan kelas di cafe, datang ya!" teriak Haruka.
Awalnya Juan tidak ingin datang namun, dia juga tidak ingin ada masalah dikelasnya maka dari itu, mau tidak mau Juan harus hadir disana.
Pemikiran Juan sama dengan pemikiran Tae Woong. Meski, hadir di pertemuan kelas yang diadakan di cafe namun mereka berdua tetap sulit untuk akrab dengan yang lainnya.
Juan pun tidak lama didalam cafe karena ada rasa ketidak nyamanan. Lalu, Juan pun keluar dari cafe dan berdiri di luar sisi pojok cafe.
"Ahuffu ... memang sulit untuk berkumpul dengan orang-orang baru," ucap Juan seusai menghela nafas panjang.
Sesudah itu, Juan pun terpikir untuk mencoba fitur baru nya, Voice Command.
Didalam keterangan nya, fitur Voice command merupakan fitur perintah suara untuk mengaktifkan extraordinary system dengan perintah yang tidak jauh seperti smartphone atau komputer. Memahami itu, Juan pun tersenyum senang.
"Baiklah, waktu nya kucoba."
Juan pun menekan menu Voice command (VC) dan mengaturnya otomatis.
"VC. Open Menu. Status."
Sesaat Juan mengatakan hal itu, layar udara status Juan pun terbuka. Juan pun tersenyum lantaran percobaannya berhasil. Juan pun beralih pada percobaan yang lain. Kali ini, Juan mencoba memerintahkan Sistem dengan suara hati.
"VC. Open Menu. Virtual Smartphone." batin Juan.
Lagi-lagi Juan tersenyum dikarenakan percobaan kedua telah sukses. Selanjutkan percobaan yang ketiga. Kali ini Juan ingin mengaktifkan skill.
"VC. Skill refresh. Active."
Sesaat kemudian, Juan pun ada perasaan tenang dan lega. Hal ini menandakan bahwa skill telah aktif. Maka dengan ini segala percobaan pun sukses.
Tidak lama kemudian, Tae Woong datang menghampiri Juan dan mengajak nya untuk kembali ke asrama. Juan pun menyetujuinya dan mereka pun kembali.
Malam pun tiba dan inilah waktu yang ditunggu-tunggu Juan. Tepat jam satu malam, Juan bangun dari rebahan nya dan mengambil laptop dari ranselnya. Laptop itu merupakan laptop yang baru dibelinya sebelum masuk sekolah. Meski, harga nya 10 jutaan tapi spesifikasi nya lah yang membuat Juan harus mengeluarkan jumlah uang yang cukup banyak.
Dengan ini total Saldo Juan sekitar 59 juta rupiah.
Sesaat laptop menyala, Juan pun menutup matanya dan memberikan perintah.
"VC. Unique Skills SEED. Active."
"VC. Skill Hacking. Active."
Sesudah merapal semua itu Juan pun memulai membuka command prompt dan melakukan pengetikan program secara cepat.
Juan pun menelusuri sekitar 300 komputer yang ada di sekolah Utopia High school dengan sangat cepat. Inilah tujuan utama Juan masuk ke sekolah Utopia High school agar menjadi siswa disana dan mendapatkan akses Internet disana.
Juan sebelumnya pernah mencoba untuk meretas Utopia High School namun, Juan gagal lantaran Utopia High School memiliki keamanan jaringan terbaik di ASIA. Maka dari itu, Juan memakai jaringan dalam hingga membuat Juan dengan mudah menelusuri data.
Beberapa jam pun berlalu, Juan masih berada di layar monitor laptop namun masih belum menemukan data yang berisikan kasus tabrak lari. Hal itu membuat Juan menyandarkan badan nya di kursi , menghela nafas lalu menggarukan kepala belakangnya.
"Seperti nya aku harus mencari ditempat yang berbeda."
...ΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩΩ...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 136 Episodes
Comments
S H 10
mesti ada sesuatu nih/Facepalm/
2024-12-18
0
Endro Budi Raharjo
cari di pribadi....
2025-02-11
0
Ds Phone
ada yang tersemunyi
2024-11-03
0