6. Camilan (1)

Memasuki rumah, energi Qi Zhao Yu tiba-tiba melonjak, beredar dengan kacau seolah-olah ingin meninggalkan tubuhnya. Dia terkesiap, lalu berusaha menenangkan peredaran Qi di dalam tubuhnya.

Sepertinya bahkan energi Qi merasa tidak pantas untuk berada di sini? Mengerikan! Sosok seperti apa ahli tersebut?

Jantung Zhao Yu semakin berdegup kencang namun dia masih berhasil untuk mempertahankan postur tubuh dan raut wajahnya, meskipun masih terlihat sedikit gemetar.

"Tuan Zhao, silakan duduk, Guru akan segera menemui Anda," ucap Xu Xianying lembut.

"Terima kasih."

Xu Xianying berjalan ke ruangan lain, meninggalkan Zhao Yu yang tidak berhenti merasa kagum.

Betapa mengejutkan, bahkan seorang gadis yang terlihat lebih muda dari Senior Ye ternyata memiliki kekuatan yang tidak jauh berbeda.

Penatua Zhao juga tidak dapat mendeteksi fluktuasi spiritual milik Xu Xianying, namun mengingat saran Ye Shen, penatua Zhao juga tidak sembarangan untuk berani memanggil Xu Xianying dengan sebutan senior.

Menunggu pemilik rumah, Zhao Yu memperhatikan isi ruangan. Tidak ada yang istimewa sama sekali. Ruangan ini tidak luas juga tidak sempit. Meja, kursi, dan perabotan juga tidak ada yang terlihat mewah. Semuanya benar-benar sederhana. Di tengah perenungannya, mendadak energi Qi Zhao Yu kembali bergejolak dan itu jauh lebih kuat daripada sebelumnya. Secara hampir bersamaan, suara langkah kaki perlahan memasuki ruangan.

"Tamu yang terhormat, selamat datang di rumah saya yang sederhana."

Mengenakan jubah putih polos, Di Tian memasuki ruangan. Zhao Yu pun berdiri, sedikit membungkuk dan melakukan salam, "Junior Zhao menyapa Senior."

Di Tian mengernyit. Sebelumnya Xu Xianying mengatakan bahwa tamu kali ini adalah seorang kultivator tua, lalu kenapa dia memanggilnya senior?

Perubahan ekspresi Di Tian berhasil ditangkap oleh Zhao Yu. Darahnya berdesir.

Aku mati! Apakah pakar tidak suka disebut senior? Ah, haruskah aku memanggilnya guru seperti Senior Ye?

Di Tian melebarkan lengan jubahnya, mempersilakan Zhao Yu untuk kembali duduk, "Tamu yang terhormat, nama saya Di Tian. Sebelumnya saya minta maaf karena mengundang Anda secara mendadak."

Meskipun Di Tian mengetahui nama Zhao Yu dari Xu Xianying, dia tetap memanggilnya tamu karena mereka belum berkenalan satu sama lain secara langsung. Mendengar bahwa dirinya dipanggil tamu dan bukan dengan namanya, punggung Zhao Yu semakin basah oleh keringat. Pakar mungkin benar-benar tersinggung, pikirnya.

Setelah pemikiran serius yang berulang-ulang, akhirnya dia memberi salam ulang, "Adalah Zhao Yu yang merasa beruntung dapat bertemu dengan Tuan Di."

Zhao Yu hanya bisa bertindak pasif dan tidak berani menanyakan sesuatu seperti alasan kenapa dia diundang dan lain sebagainya.

Betapa menakutkan! Bahkan sekedar duduk bersama pakar ternyata mampu memberikan tekanan seperti ini!

"Tuan Zhao, langsung saja ke pokok permasalahan. Apa yang terjadi di luar sana? Kami di sini hanya mengalami kehidupan terpencil sehingga tidak begitu cocok dengan keriuhan," ucap Di Tian sopan.

Zhao Yu sudah memperkirakan bahwa Di Tian akan menanyakan hal ini, jadi dia mulai bercerita bahwa kejadian  ini dimulai sekitar dua ratus tahun yang lalu. Saat itu, seorang ahli dari sekte tertentu sedang mencari tempat untuk menghadapi Divine Lightning dalam upaya menerobos ke alam Martial General dan secara tidak sengaja telah menemukan gunung ini.

Karena ahli tersebut merasa bahwa penghalang ini merupakan tempat peluang besar yang tidak mampu dia tangani sendirian, maka dia memutuskan untuk kembali ke sektenya dan membawa beberapa penatua untuk melakukan penyelidikan, namun salah satu penatua tersebut membocorkan informasi ini ke pihak lain. Lambat laun, kabar ini menyebar dan akhirnya ada terlalu banyak pihak ingin mencoba peruntungannya.

Di Tian sendiri merasa terkejut.

Dua ratus tahun yang lalu?

Di Tian bukan orang bodoh. Dia langsung menyadari bahwa ada kemungkinan perbedaan aliran waktu, tetapi baginya, hal itu tidak masalah.

"Begitulah Tuan Di, namun yakinlah bahwa Medicine Mountain kami hanya mengamati dari samping dan tidak menonjol dalam hal apapun," lanjut Zhao Yu menutup cerita.

Di Tian mengangguk tipis. Dia mulai paham akan situasi di luar. Di Tian menoleh ke arah Xu Xuanying, "Xuanying, suguhkan air dan camilan."

Di Tian kembali menatap penatua Zhao, "Tuan Zhao tidak perlu khawatir, namun akan lebih baik jika Anda secepatnya kembali ke Medicine Mountain."

Di Tian ingat bahwa Sistem pernah mengatakan bahwa Gunung Tiandi bukanlah gunung biasa. Selain memiliki penghalang, itu juga mampu menyerang balik jika serangan yang diterima telah mencapai titik kerusakan tertentu. Karena Zhao Yu memberikan kesan yang cukup baik, Di Tian memutuskan untuk memberinya sedikit pengingat.

"Terima kasih atas nasehat Tuan Di."

Di Tian tidak mengatakan apapun setelah itu, menyebabkan suasana menjadi sedikit canggung. Beruntung Xu Xuanying segera datang membawa nampan, lalu meletakkan minuman dan dua mangkuk camilan ke atas meja. Xu Xuanying kemudian kembali berjalan ke ruangan lain.

"Tuan Zhao, tidak perlu merasa terkendali. Camilan di sini cukup enak, silakan."

Zhao Yu mengangguk sopan. Air putih tentu saja terlihat biasa, tetapi camilan itu ... dia belum pernah melihatnya. Camilan tersebut berbentuk persegi panjang, tipis, dan berwarna kuning keemasan. Sedikit potongan daun terlihat di beberapa titik. Karena penasaran, Zhao Yu mengambil satu kemudian menggigit ujungnya.

"Ini?!" Zhao Yu tercengang.

Meskipun tidak bisa dikatakan luar biasa dalam hal rasa, itu memang cukup lezat, tapi bukan itu intinya. Begitu Zhao Yu menelan potongan camilan itu, energi Qi mulai bergejolak memasuki tubuhnya. Dia merasa tersesat. Apakah ini camilan spiritual? Dia tidak bisa menahan diri dan menggigit lagi, kali ini satu gigitan besar!

Retak!

Fluktuasi energi Qi milik Zhao Yu memberontak dengan liar hingga membuat dantiannya berkedip. Ini adalah tanda untuk menerobos alam kecil kultivasi! Saat ini Zhao Yu berada di tahap Element Forging tingkat lima dan sudah cukup lama mengalami hambatan untuk maju ke tingkat enam. Terlepas dari apapun yang terjadi, saat ini dia merasa bahagia.

Di Tian tersenyum melihat pemandangan ini.

Lalu kenapa jika Anda adalah kultivator tua? Di hadapan camilan kami, Anda terlihat seperti anak-anak yang mendapat hadiah permen.

Saudaraku sesama rekan Taois, jangan lupa tinggalkan jejak Qi spiritual kalian di bawah ya.

Bersambung ....

Terpopuler

Comments

Zoelf 212 🛡⚡🔱

Zoelf 212 🛡⚡🔱

wow

2024-11-24

1

∆ Yuan Ji ∆

∆ Yuan Ji ∆

novel omong kosong lainya . cuma ganti nama MC . alurnya kek yg lain .

2024-01-10

1

Asura

Asura

mirip kaya seorang dao surgawi. tanpa kultivasi.

2022-02-01

1

lihat semua
Episodes
1 1. Penghuni Gunung Tiandi (1)
2 2. Penghuni Gunung Tiandi (2)
3 3. Rencana Berbagai Pihak
4 4. Kemunculan Ye Shen
5 5. Zhao Yu Memasuki Gunung
6 6. Camilan (1)
7 7. Camilan (2)
8 8. Penatua Zhao Kembali
9 9. Vitamin C (1)
10 10. Vitamin C (2)
11 11. Pemikiran Di Tian
12 12. Zhang Huiying (1)
13 13. Zhang Huiying (2)
14 14. Sikap Medicine Mountain (1)
15 15. Sikap Medicine Mountain (2)
16 16. Xu Xianying Yang Salah Paham
17 17. Lukisan Pakar
18 18. Maksud Kedatangan Xu Xianying
19 19. Wikipedia Nine Heavens
20 20. Zhang Lihua
21 21. Sejarah Leluhur Zhangyuan
22 22. Ye Shen Yang Tersisihkan
23 23. Latih Tanding (1)
24 Latih Tanding (2)
25 Apakah Anda Mengenal Zhang Lihua?
26 Kakak Tian
27 Permintaan Zhang Lihua
28 Zhang Lihua Kembali ke Istana
29 Xu Xianying Terharu
30 Vitamin E (1)
31 Vitamin E (2)
32 Vitamin E (3)
33 Vitamin E (4)
34 Efek Diperkuat?
35 Niat Berhutang
36 Kandang Manusia (1)
37 Kandang Manusia (2)
38 He Yulan
39 Kemarahan Komandan Prajurit Perak
40 Serangan Meriam Qi
41 Jurnal Surga
42 Jebakan Xu Xianying
43 Wanita Memang Menakutkan
44 Obat Pencahar (1)
45 Obat Pencahar (2)
46 Pemikiran Kedua Orang Sekte Taishang
47 Tiga Jenis Energi Qi
48 Niat Untuk Mencoba
49 Di Tian Tercengang!
50 Jawaban Mengejutkan
51 Pernyataan Mengejutkan
52 Status Baru
53 Itu Hanya Sebuah Proses
54 Alasan Sekte Taishang
55 Bunga Lili
56 Ying'er Begitu Pengertian
57 Kabar Mulai Menyebar
58 Tamu Mulai Bermunculan
59 Niat Kedatangan
60 Anugerah Yang Mencengangkan!
61 Makna Dibalik Kejadian di Kota Fanlang
62 Zhang Baihe Si Penjilat
63 Ye Shen vs Ahli Klan Zhu (1)
64 Ye Shen vs Ahli Klan Zhu (2)
65 Grand Elder Ternyata ....
66 Jimat Pemanggil
67 Benang Qi Kegelapan
68 Tahap Ketiga : Dekrit Nada (1)
69 Tahap Ketiga : Dekrit Nada (2)
70 Dua Saudari
71 Rumah Baru (1)
72 Pengumuman
73 Rumah Baru (2)
74 Perpisahan Bukanlah Akhir!
Episodes

Updated 74 Episodes

1
1. Penghuni Gunung Tiandi (1)
2
2. Penghuni Gunung Tiandi (2)
3
3. Rencana Berbagai Pihak
4
4. Kemunculan Ye Shen
5
5. Zhao Yu Memasuki Gunung
6
6. Camilan (1)
7
7. Camilan (2)
8
8. Penatua Zhao Kembali
9
9. Vitamin C (1)
10
10. Vitamin C (2)
11
11. Pemikiran Di Tian
12
12. Zhang Huiying (1)
13
13. Zhang Huiying (2)
14
14. Sikap Medicine Mountain (1)
15
15. Sikap Medicine Mountain (2)
16
16. Xu Xianying Yang Salah Paham
17
17. Lukisan Pakar
18
18. Maksud Kedatangan Xu Xianying
19
19. Wikipedia Nine Heavens
20
20. Zhang Lihua
21
21. Sejarah Leluhur Zhangyuan
22
22. Ye Shen Yang Tersisihkan
23
23. Latih Tanding (1)
24
Latih Tanding (2)
25
Apakah Anda Mengenal Zhang Lihua?
26
Kakak Tian
27
Permintaan Zhang Lihua
28
Zhang Lihua Kembali ke Istana
29
Xu Xianying Terharu
30
Vitamin E (1)
31
Vitamin E (2)
32
Vitamin E (3)
33
Vitamin E (4)
34
Efek Diperkuat?
35
Niat Berhutang
36
Kandang Manusia (1)
37
Kandang Manusia (2)
38
He Yulan
39
Kemarahan Komandan Prajurit Perak
40
Serangan Meriam Qi
41
Jurnal Surga
42
Jebakan Xu Xianying
43
Wanita Memang Menakutkan
44
Obat Pencahar (1)
45
Obat Pencahar (2)
46
Pemikiran Kedua Orang Sekte Taishang
47
Tiga Jenis Energi Qi
48
Niat Untuk Mencoba
49
Di Tian Tercengang!
50
Jawaban Mengejutkan
51
Pernyataan Mengejutkan
52
Status Baru
53
Itu Hanya Sebuah Proses
54
Alasan Sekte Taishang
55
Bunga Lili
56
Ying'er Begitu Pengertian
57
Kabar Mulai Menyebar
58
Tamu Mulai Bermunculan
59
Niat Kedatangan
60
Anugerah Yang Mencengangkan!
61
Makna Dibalik Kejadian di Kota Fanlang
62
Zhang Baihe Si Penjilat
63
Ye Shen vs Ahli Klan Zhu (1)
64
Ye Shen vs Ahli Klan Zhu (2)
65
Grand Elder Ternyata ....
66
Jimat Pemanggil
67
Benang Qi Kegelapan
68
Tahap Ketiga : Dekrit Nada (1)
69
Tahap Ketiga : Dekrit Nada (2)
70
Dua Saudari
71
Rumah Baru (1)
72
Pengumuman
73
Rumah Baru (2)
74
Perpisahan Bukanlah Akhir!

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!