[ 4 ] CHILMIA SYIFANAZIA

𝘾𝙃𝙄𝙇𝙈𝙄𝘼 𝙋𝙊𝙑

𝐂𝐇𝐈𝐋𝐌𝐈𝐀 𝐒𝐘𝐈𝐅𝐀𝐍𝐀𝐙𝐈𝐀 adalah nama panjang ku, semua orang biasanya memanggilku dengan panggilan 𝐌𝐈𝐀.

Umurku baru 21 thn, aku seorang mahasiswa disalah satu kampus terkenal diindonesia. Aku adalah anak yatim piatu sejak masih duduk dibangku 3 smp dan aku juga tidak mempunyai keluarga, bisa dibilang aku hidup sebatangkara.

Sejak saat itulah hidupku mulai berubah, aku harus bekerja keras untuk bisa melanjutkan pendidikanku.

Aku tinggal dikontrakan dan aku bekerja sebagai pelayan di restoran dekat kampusku. Aku punya seorang kekasih bernama Andre. kami berpacaran sudah hampir satu tahun.

Andre adalah anak dari seorang pengusaha dikota ini, awalnya aku menolak pernyataan cinta darinya karna aku merasa status kami berbeda tapi lama kelamaan akhirnya aku menerima cintanya dan sepakat untuk berpacaran.

Menurutku Andre itu orang yang baik, sopan, perhatian, dan dia agak pemarah. Tapi entah kenapa sejak 6 bulan terakhir ini aku mulai merasa dia agak sedikit berubah, ia lebih sering diam jika sedang bersamaku padahal biasanya ia yang paling banyak bicara.

Aku tidak tahu bagaimana reaksi Andre ketika ia tahu kalo aku sudah menikah. Dan bagaimana jika Sarah mengetahui kalau pacarnya itu adalah Suamiku.

-

Hari ini adalah hari pertama aku menjadi seorang istri dari orang yang baru kemarin malam aku kenal.

Pagi hari setelah aku bangun aku langsung bergegas mandi lalu pergi ke dapur untuk membuat sarapan.

Setelah selesai membuat sarapan aku bergegas membawa makanan itu ke meja makan, aku sempat terkejut saat melihat ada laki laki yang sedang duduk dimeja makan sambil memandang ke arahku. Dan ternyata laki laki itu adalah kak farrel, suamiku sendiri.

"Kau memasak apa?." Kak Farrel bertanya kepadaku.

"Cuman buat nasi goreng saja kak. " jawabku, lalu aku mengambil sepiring nasi goreng dan memberikannya kepada Kak Farrel.

Selama sarapan kami berdua hanya diam tanpa berkata sepatah kata pun dan hanya dentingan suara sendok yang terdengar dimeja makan tersebut.

Setelah sarapan aku membersihkan piring kotor, kemudian aku kembali berjalan keruang tamu. Terlihat disana Kak Farrel sedang memakai kemeja lalu ia mencopot rambutnya.

Aku kaget saat melihat rambut gondrong Kak Farrel itu ternyata hanya wig ( rambut palsu ). Aku sempat terpesona kala melihat penampilan Kak Farrel yang menurutku tampan bahkan sangat tampan.

Sampai pada akhirnya Kak Farrel berbicara dan membuat lamunanku buyar.

"Aku pergi dulu." pamit Kak Farrel.

"Pagi pagi begini Kak Farrel mau kemana? dan kenapa penampilan Kakak seperti ini?. " aku bertanya dengan nada yang hati hati.

"Kerja, sudahlah kau jangan banyak bertanya, aku pergi dulu." ucapnya lalu ia pergi keluar kontrakan.

Setelah kepergian suamiku, aku pergi ke kamar dan bersiap siap.

Rencananya hari ini aku akan datang menemui Andre dirumahnya untuk memberitahukan kejadian semalam kepadanya. Selesai bersiap aku segera keluar kontrakan dan menaiki taksi untuk pergi ke alamat rumah Andre.

Kurang lebih 15 menit akhirnya aku sampai juga di depan rumahnya. Lantas aku segera turun dan berjalan masuk setelah membayar taksi tadi.

Dari kejauhan aku melihat Andre sedang berdiri di depan teras rumah, ia seperti sedang menelpon seseorang.

"Andre" panggil ku setelah aku berdiri di samping dirinya sambil memegang tangannya.

"Eh sayang, kau membuatku terkejut saja, ada apa? kenapa kau pagi pagi datang kerumahku?,. " tanya Andre padaku sambil mencium kening ku karna itu memang kebiasaannya.

"Aku ingin bicara penting sama kamu. " ucapku. Lalu Andre membawaku duduk dikursi yang ada dibawah pohon rumahnya.

"Bicara penting apa?. " Andre bertanya setelah kita berdua duduk.

"Maaf." ucapku

"Maaf? maaf untuk apa?." Andre bertanya dengan alis terangkat satu.

"Maaf, aku harus bilang kekamu kalo aku sudah menikah. Aku menikah kemarin malam dengan pacarnya Sarah karna kami semalam digrebek warga lalu mereka juga menikahkan kami berdua." aku berkata sambil menunduk karna aku takut melihat ekspresi Andre nanti.

"APA!! jadi kau dan pria itu sudah menikah!! lalu bagaimana denganku. " bentak Andre padaku. Aku hanya diam menunduk tak berani menatap wajahnya.

"Mulai hari ini kita berdua PUTUS!!. " teriak Andre dengan sangat keras dan lantang hingga membuat Aku sedikit terlonjak.

"Maaf." aku terus meminta maaf sambil menangis.

Kemudian Andre berjalan meninggalkanku dan masuk kedalam rumahnya sambil membanting keras pintu tanpa menjawab permintaan maaf dariku.

Lalu aku pun berjalan keluar dari perkarangan rumah Andre dan pulang ke kontrakanku.

____________________________________

Jangan lupa tinggalkan jejak😍

Like komen gitu😁

See you next episode😘

Bersambung...

Awas plagiat☝☝

Terpopuler

Comments

Aqiyu

Aqiyu

cih si Andre pura-pura marah....

2022-05-06

0

Eryanti Anthi

Eryanti Anthi

moga bahagia

2022-04-30

0

Eryanti Anthi

Eryanti Anthi

semoga kedepannya bahagia

2022-04-30

0

lihat semua
Episodes
1 ▄︻̷̿┻̿═━一 PROLOG 一━═┻̿︻̷̿ ▄
2 [ 2 ] Rencana Jebakan
3 [ 3 ] Digrebek dan Dinikahkan
4 [ 4 ] CHILMIA SYIFANAZIA
5 [ 5 ] FARREL REYNALDO
6 [ 6 ] Reynald Company
7 [ 7 ] Rekaman Video
8 [ 8 ] Kampus
9 [ 9 ] Di Pecat
10 [ 10 ] Nonton Bareng
11 [ 11 ] Masakan Farrel
12 [ 12 ] Menceritakan
13 [ 13 ] Drama
14 [ 14 ] Naik Sepeda Bersama
15 [ 15 ] Berangkat Bersama
16 [ 16 ] Jualan Bakso
17 [ 17 ] Jalan Kaki
18 [ 18 ] Kalung Berlian
19 [ 19 ] Pergi ke makam
20 VISUAL TOKOH
21 [ 21 ] Senam jantung
22 [ 22 ] Sudah saatnya dia tau
23 [ 23 ] Persiapan
24 [ 24 ] Inilah diriku yang sebenarnya
25 [ 25 ] Kecewa
26 [ 26 ] Baikan..
27 [ 26 ] I LOVE YOU
28 [ 27 ] Empat Hari
29 [ 29 ] Tanda Merah
30 [ 30 ] Trending Topik
31 [ 31 ] Kesel
32 [ 32 ] Memakai Benda Pink
33 [ 33 ] Ketawa
34 [ 34 ] CEO Terkonyol
35 [ 35 ] Menggelitik
36 [ 36 ] Naik Becak
37 [ 37 ] Dua Benalu pengganggu!!
38 [ 38 ] Pergi Ke Kantor
39 [ 39 ] Rencana
40 [ 40 ] Di usir
41 [ 41 ] Kedinginan
42 [ 42 ] Kamar Sultan
43 [ 43 ] Sun Pagi
44 [ 44 ] Sepatu
45 [ 45 ] Bertemu Keluarga Andre
46 [ 46 ] Berdebat dengan pelayan
47 [ 47 ] Memasak Bersama
48 [ 48 ] Mengingat masa kecil
49 [ 49 ] Berkeliling Rumah utama
50 [ 50 ] Seperti mimpi
51 [ 51 ] Bodyguard khusus
52 [ 52 ] Nggak Mungkin
53 [ 53 ] Buket Bunga
54 [ 54 ] Malam Pertama yang tertunda
55 [ 56 ] Perih sekali
56 [ 56 ] Perih Sekali
57 [ 57 ] Salep
58 [ 58 ] Tawaran Proyek
59 [ 59 ] Ucapan Konyol Mama Andre
60 [ 60 ] Mengulang Kejadian Semalam
61 [ 61 ] Ingin kerja
62 [ 62 ] Anak bodoh
63 [ 63 ] Perpustakaan
64 [ 64 ] Wallpaper
65 [ 65 ] Apa! dia suami lo?!
66 [ 66 ] Pingsan
67 [ 67 ] Mesum dikantor
68 [ 68 ] Agnesia
69 [ 69 ] Pengganggu
70 [ 70 ] Kapan lo nikah?
71 [ 71 ] Istri lo cantik
72 [ 72 ] Cewek aneh
73 [ 73 ] Uang jajan berkurang
74 [ 74 ] Baju pesta
75 [ 75 ] Jual diri
76 [ 76 ] Pesta penikahan Agnesia
77 [ 77 ] Es krim & Strawberry
78 [ 78 ] Sangat aneh
79 [ 79 ] Raja dan Ratu
80 [ 80 ] Seleb dadakan
81 [ 81 ] Bukan orang kaya
82 [ 82 ] Untung Andre percaya
83 [ 83 ] Jalang teriak jalang
84 [ 84 ] Pusing dan mual
85 [ 85 ] Kecapean bukan stress
86 [ 86 ] Telat datang bulan
87 [ 87 ] Tespek
88 [ 88 ] Positif
89 [ 89 ] Maafkan kami tuan
90 [ 90 ] Hamil
91 [ 91 ] Kabar gembira
92 [ 92 ] Pesta sederhana
93 [ 93 ] Dokter Psikolog / Dokter RSJ?
94 [ 94 ] Hasil pemeriksaan
95 [ 95 ] Enam bulan
96 [ 96 ] Andre dan Mama Widya
97 [ 97 ] Mantan pengganggu
98 [ 98 ] Daddy and Mommy Reynald
99 [ 99 ] Andre menelponku
100 [ 100 ] Harus sering melakukan
101 [ 101 ] Apa kamu merindukan ku?
102 [ 102 ] Kenapa sudah pulang?
103 [ 103 ] Dasar wanita murahan!
104 [ 104 ] Sarah Jalang!
105 [ 105 ] Kita putus!
106 [ 106 ] Ciuman bianglala
107 [ 107 ] Jalan-jalan bersama
108 [ 108 ] Penyesalan Andre
109 [ 109 ] Acara wisuda
110 [ 110 ] Pesona ibu hamil
111 [ 111 ] Pidato dan pengumuman
112 [ 112 ] Tuan dan Nyonya Reynald
113 [ 113 ] Penyesalan Sarah
114 [ 114 ] Rencana
115 [ 115 ] Kita di serang
116 [ 116 ] Jangan takut
117 [ 117 ] Target sudah kena
118 [ 118 ] Lepasin gue!
119 [ 119 ] Chilmia hilang
120 [ 120 ] Dasar ceroboh!
121 [ 121 ] Gawat! dia sudah tau
122 [ 122 ] Kau milikku, baby
123 [ 123 ] Jauhi istriku!
124 [ 124 ] Kak Farrel awas!
125 [ 125 ] Ya tuhan, selamatkan keluargaku
126 [ 126 ] Cepatlah bangun sayang
127 [ 127 ] Wanita itu sudah mati
128 [ 128 ] ERLAND NAZIA REYNALDO
129 [ 129 ] CLARA SYIFA REYNALDO
130 ▄︻̷̿┻̿═━一 EPILOG 一━═┻̿︻̷̿ ▄
131 TAMAT
132 -
133 -
134 -
135 -
136 -
137 -
138 -
139 Announcement
Episodes

Updated 139 Episodes

1
▄︻̷̿┻̿═━一 PROLOG 一━═┻̿︻̷̿ ▄
2
[ 2 ] Rencana Jebakan
3
[ 3 ] Digrebek dan Dinikahkan
4
[ 4 ] CHILMIA SYIFANAZIA
5
[ 5 ] FARREL REYNALDO
6
[ 6 ] Reynald Company
7
[ 7 ] Rekaman Video
8
[ 8 ] Kampus
9
[ 9 ] Di Pecat
10
[ 10 ] Nonton Bareng
11
[ 11 ] Masakan Farrel
12
[ 12 ] Menceritakan
13
[ 13 ] Drama
14
[ 14 ] Naik Sepeda Bersama
15
[ 15 ] Berangkat Bersama
16
[ 16 ] Jualan Bakso
17
[ 17 ] Jalan Kaki
18
[ 18 ] Kalung Berlian
19
[ 19 ] Pergi ke makam
20
VISUAL TOKOH
21
[ 21 ] Senam jantung
22
[ 22 ] Sudah saatnya dia tau
23
[ 23 ] Persiapan
24
[ 24 ] Inilah diriku yang sebenarnya
25
[ 25 ] Kecewa
26
[ 26 ] Baikan..
27
[ 26 ] I LOVE YOU
28
[ 27 ] Empat Hari
29
[ 29 ] Tanda Merah
30
[ 30 ] Trending Topik
31
[ 31 ] Kesel
32
[ 32 ] Memakai Benda Pink
33
[ 33 ] Ketawa
34
[ 34 ] CEO Terkonyol
35
[ 35 ] Menggelitik
36
[ 36 ] Naik Becak
37
[ 37 ] Dua Benalu pengganggu!!
38
[ 38 ] Pergi Ke Kantor
39
[ 39 ] Rencana
40
[ 40 ] Di usir
41
[ 41 ] Kedinginan
42
[ 42 ] Kamar Sultan
43
[ 43 ] Sun Pagi
44
[ 44 ] Sepatu
45
[ 45 ] Bertemu Keluarga Andre
46
[ 46 ] Berdebat dengan pelayan
47
[ 47 ] Memasak Bersama
48
[ 48 ] Mengingat masa kecil
49
[ 49 ] Berkeliling Rumah utama
50
[ 50 ] Seperti mimpi
51
[ 51 ] Bodyguard khusus
52
[ 52 ] Nggak Mungkin
53
[ 53 ] Buket Bunga
54
[ 54 ] Malam Pertama yang tertunda
55
[ 56 ] Perih sekali
56
[ 56 ] Perih Sekali
57
[ 57 ] Salep
58
[ 58 ] Tawaran Proyek
59
[ 59 ] Ucapan Konyol Mama Andre
60
[ 60 ] Mengulang Kejadian Semalam
61
[ 61 ] Ingin kerja
62
[ 62 ] Anak bodoh
63
[ 63 ] Perpustakaan
64
[ 64 ] Wallpaper
65
[ 65 ] Apa! dia suami lo?!
66
[ 66 ] Pingsan
67
[ 67 ] Mesum dikantor
68
[ 68 ] Agnesia
69
[ 69 ] Pengganggu
70
[ 70 ] Kapan lo nikah?
71
[ 71 ] Istri lo cantik
72
[ 72 ] Cewek aneh
73
[ 73 ] Uang jajan berkurang
74
[ 74 ] Baju pesta
75
[ 75 ] Jual diri
76
[ 76 ] Pesta penikahan Agnesia
77
[ 77 ] Es krim & Strawberry
78
[ 78 ] Sangat aneh
79
[ 79 ] Raja dan Ratu
80
[ 80 ] Seleb dadakan
81
[ 81 ] Bukan orang kaya
82
[ 82 ] Untung Andre percaya
83
[ 83 ] Jalang teriak jalang
84
[ 84 ] Pusing dan mual
85
[ 85 ] Kecapean bukan stress
86
[ 86 ] Telat datang bulan
87
[ 87 ] Tespek
88
[ 88 ] Positif
89
[ 89 ] Maafkan kami tuan
90
[ 90 ] Hamil
91
[ 91 ] Kabar gembira
92
[ 92 ] Pesta sederhana
93
[ 93 ] Dokter Psikolog / Dokter RSJ?
94
[ 94 ] Hasil pemeriksaan
95
[ 95 ] Enam bulan
96
[ 96 ] Andre dan Mama Widya
97
[ 97 ] Mantan pengganggu
98
[ 98 ] Daddy and Mommy Reynald
99
[ 99 ] Andre menelponku
100
[ 100 ] Harus sering melakukan
101
[ 101 ] Apa kamu merindukan ku?
102
[ 102 ] Kenapa sudah pulang?
103
[ 103 ] Dasar wanita murahan!
104
[ 104 ] Sarah Jalang!
105
[ 105 ] Kita putus!
106
[ 106 ] Ciuman bianglala
107
[ 107 ] Jalan-jalan bersama
108
[ 108 ] Penyesalan Andre
109
[ 109 ] Acara wisuda
110
[ 110 ] Pesona ibu hamil
111
[ 111 ] Pidato dan pengumuman
112
[ 112 ] Tuan dan Nyonya Reynald
113
[ 113 ] Penyesalan Sarah
114
[ 114 ] Rencana
115
[ 115 ] Kita di serang
116
[ 116 ] Jangan takut
117
[ 117 ] Target sudah kena
118
[ 118 ] Lepasin gue!
119
[ 119 ] Chilmia hilang
120
[ 120 ] Dasar ceroboh!
121
[ 121 ] Gawat! dia sudah tau
122
[ 122 ] Kau milikku, baby
123
[ 123 ] Jauhi istriku!
124
[ 124 ] Kak Farrel awas!
125
[ 125 ] Ya tuhan, selamatkan keluargaku
126
[ 126 ] Cepatlah bangun sayang
127
[ 127 ] Wanita itu sudah mati
128
[ 128 ] ERLAND NAZIA REYNALDO
129
[ 129 ] CLARA SYIFA REYNALDO
130
▄︻̷̿┻̿═━一 EPILOG 一━═┻̿︻̷̿ ▄
131
TAMAT
132
-
133
-
134
-
135
-
136
-
137
-
138
-
139
Announcement

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!