Episode 3

Herman dengan gerak cepat langsung menemui dokter yang sempat menangani sulaiman , Dan setelah melalui segala pemeriksaan .Ternyata sulaiman mengidap penyakit komplikasi dan yang lebih mengejutkan Herman , ada kangker hati yang di derita Sulaiman , dan sudah masuk stadium 3 .

Dan disinilah sekarang Singapura , tempat Sulaiman di rawat .Dengan segala pertimbangan dari Mayang dan Anaknya , dengan berat hati Ineke melepas kedua orang tuanya untuk berobat , sedangkan dia harus tetap di rumah karna dia harus sekolah mengingat dia sudah masuk kls 12.

Ineke di rumah sendirian , dan kalo malam ada bibi ,adeknya ibu mayang yang menemani tidur .

Tiga hari di rawat di rumah sakit terbaik tidak membuat Sulaiman membaik , bahkan sekarang tengah kritis , entah karna penyakit yang sudah parah dengan penanganan yang terlambat atau karna sudah takdirnya Sulaiman yang harus berakhir .Dan dengan berat hati dokter menyampaikan , bahwa Sulaiman tidak bisa di sembuhkan , Sulaiman telah meninggal .Mayang menangis histeris saat dokter menyatakan demikian , bahkan dia sempat pingsan Sekarang Silaiman sedang di makam kan tidak lama setelah di bawa pulang ke tempat kediamannya,

para pelayat banyak yang hadir karna memang Sulaiman terkenal sebagai orang baik .Tidak ada kata yang keluar dari mulut ineke , dia tampak diam memandangi makam ayahnya .

Dia sangat terpukul dengan kepergian ayah nya ,bahkan dia tak bisa menangis untuk meluap kan sedihnya .

Dia seperti tidak percaya bahwa ayahnya sudah pergi untuk selamanya , Baru setelah di rumah ,saat di adakan tahlilan baru dia bisa menagis , mungkit dia baru menyadari bahwa ini memang nyata ayahnya telah pergi untuk selamanya .

" kenapa ayah tega meninggalkan kita bu , kita masih membutuhkan ayah , ine belum bisa balas jasa ayah , " ratap ineke

"ine , sekarang kita iklaskan ayah ya neng , ayah sekarang udah gak ngrasain sakit lagi , ayah sudah bahagia di tempat barunya, sampai kapanpun ine gak akan mampu membalas jasa ayah , cukup ine jadi anak yang baik , selalu doakan ayah , itu sudah cukup bikin ayahmu bangga neng ," ucap mayang sambil di elus kepala putrinya yang sedang kacau itu.

"ibu , ibu janji jangan tinggalkan ine juga ya bu , ine gak kan sanggup itu ,..!

" ine...umur hanya allah yang tahu , sekarang jangan mikir yang terlalau jauh , pikirkan saja saat ini , kita harus tetap semangat , walau banyak ujian , belajar untuk jadi lebih baik , doakan selalu orang tua kamu , insyaallah suatu saat kamu akan bahagia neng" , ! Mayang menasehati anaknya agar dia tidak larut dalam kesedihan. Padahal

dia juga sedang terpuruk , tapi sebisa mungkin di tutupi , agar terlihat kuat di depan putrinya.

Sedangkan Herman dan keluarga saat ini sedamg mengikutu tahlilan di rumah Mayang saat tahlilan selsai mereka bergabung dengan mayang dan ineke

"mayang , ineke , kalian yang sabar ya , nenek juga sangat kehilangan ayahmu , setelah sekian lama berpisah, ketemu lagi tapi dengan kondisi yang berbeda , bahkan sekarang berpisah buat selamanya , dia udah duluin akuuuu..."!ucap nenek sambil terisak

"iya ma, mama juga yang sabar ya , maafin kang leman ya ma, mungkin dulu ada salah sama mama dan keluarga , dan minta doanya selalu buat kang leman "

"gak mayang , leman anak yang baik , bahkan mama belum bisa bales apa apa sama leman , tapi...ya sudah lah kita semua iklasin leman aja ya , biar dia tenang , dan buat kalian ikut ke rumah mama ya , kalian tinggal sama mama , mama kan sendirian di jakarta , Herman belum mau tinggal sama mama , dia masih betah di sini , di biarin ini mamanya sendirian,.ineke pindah aja sekolahnya "!kata nenek

" iya teh , kasian mama,kalo herman belum siap ma,nanti klo udah beres ,semua proyek sudah ada yang mengelola baru herman pindah, kan juga ada deon ma"!

"alah eta barudak mah ngalayap terus, mending si eneng ,sama mayang aja ya temani nenek"ajak nya

Ineke melirik ibunya menanti apa yang mau di ucapkan ibunya

"maaf ,bukan saya gak mau tapi masih berat ninggalin rumah , banyak kenanagan , yang gak bisa saya lupain , kalo mama mau main sini main aja jangan sungankan ,

Terpopuler

Comments

Lan Yumi

Lan Yumi

Aku gak pernah menyangka kalau membaca cerita bisa membuatku merasa sebahagia ini.

2024-05-28

1

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!