10. KACAMATA KUPU -KUPU

Dengan susah payah Artur melangkahkan kakinya , bukan cuman badannya yang sakit tetapi lebih lebih hatinya ..

kenapa tega ya cuma gara gara mobil kena bekas air minumnya ...iya harus menanggung pukulan bertubi tubih

hampir 30 menit berjalan tiba juga Arthur di rumah sederhana tempat nenek ,ibu dan dia tinggal sekarang.

"Akhirnya tiba juga rumah ' gumamnya Arthur yang tetap saja memegangi perutnya yang sakit .

"ha...suda pukul 23.15. semoga nenek dan ibu sudah tidur " ucapnya yang memandangi handpone kecil miliknya

Dengan perlahan Arthur membuka pintu dan berlari kecil menuju kamarnya dan segera mengunci.

setelah merasa aman Arthur segera mencari kotak p3k yang disimpanya dalam lemari kecilnya . setelah menemukan apa yang dicari Arthur terlebih dahulu membersihkan luka dan mengoles dengan obat merah dan tak lupa meminum obat peredah nyeri..

" Ha sakit .. " gumam arthur sambil menghempaskan tubuhnya diatas kasur .

Bayangan bayangan Ryo terbayang di setiap sudut kamarnya rasa dendamnya yang tak terimah dengan hukuman yang berlebihan membuatnya ingin mencabit cabit seluruh tubuh orang itu.

Karna terlalu lelah dan rasa sakit ditubuhnya , mata Arthur terpejam dan kini Arthur masuk ke alam mimpinya

Matahari pagi ini sangat cerah kokok ayam dan tiupan angin sepoi sepoi membuat mata Arthur terbuka .

" Uuugt......." suaranya khas orang bangun pagi" spontan keluar dari mulutnya

ukaku sudah agak mendingan semoga hari ini Arthur dapat kerja aku kasihan kepada ibu harus banting tulang mimbiayai kehidupan kami " ucapnya lagi diiringi doa .

Arthur bangun dari tempat tidur menuju kamar mandi untuk melakukan aktifitas mandinya

tidak butuh waktu lama dia sudah selesai dan keluar dengan pakaian lengkap.

" Lukaku udah mendingan semoga nenek dan ibu tidak melihat semua ini " ucapnya yang menatapi wajahnya dalam cermin

Wajah tampannya tempak di dalam cermin ada beberapa goresan kecil yang membuat Arthur risih melihatnya .

Toc ..tock ..tock ...

" Arthur i am coming ...." ucap Naomi dari arah luar kamar .

Suara cempreng dari balik pintu itu sangat famyliar buatnya siapa lagi kalau bukan Naomi nanek kesayanganya ...

Arthur bergegas memakai masker untuk menutupi luka yang ada di bagian wajahnya .

" Masuk nek tidak dikunci kok " ucap Arthur yang sudah selesai memakai maskernya .

Naomi masuk dan mendekat kearah Arthur .

"Hay bocah ! tumben wajahmu kau tutupi dengan masker " ucap naomi heran melihat Arthur yang tidak biasanya memakai benda itu .

" Untuk menghindari virus corona nek ! ucap arthur singkat dan padat .

" Ayo turun makan ! ibumu sudah menunggu di bawah " ucap naomi.

" zkenapa ibu menungguku tumben sekali ! ucap arthur yang merasa heran

" Untuk memberimu dua buah petih emas dan tiga kereta api karna kamu menang lotrei hari ini ! ayo cepat " ucap Naomi sambil menarik Arthur

Arthur membuntuti Naomi dari belakan dan tidak lama kemudian mereka sudah tiba di meja makan

" Nak sarapan dulu ibu sudah membuatkan nasi goreng kesukaanmu"!.ucap Maya kepada Arthur .

Karna tidak mau ketahuan dengan wajahnya yang babak belur Artur menolak dengan lembut.

" Maaf bu Arthur lagi buru buru jadi bolehkah ibu menyimpan makanan arthur pada rantang kecil itu saja ?" ucap Arthur sambil menunjuk rantang kecil yang tergeletak diatas meja makan.

"Arthur sudah dapat kerja ya ! kalau boleh tau anak ibu kerja dimana ? ucap Maya penasaran dengan kerja anaknya

"Cuman angkat barang- barang kok bu ditoko campur sari milik teman Arthur " ucap Arthur berbohong

"Tapi jangan sampai kamu kecapean ya sayang !" ucap Maya lagi sambil mengisi nasi goreng kedalam rantang .

" Iya bu ..." ucap Arthur sambil menunggu Maya menyediakan bekalnya

Tidak lama kemudian rantang sudah siap Arthur segera memasukkan kedalam tas rangselnya.

Sementara itu Naomi yang sedari tadi hanya duduk terdiam mulai menggeser tubuhnya mendekati Arthur .

" Hay bocah nanti kalau gajian beliin nenek kacamata yang berbentuk kupu - kupu" bisik Naomi di dekat daun telinga Arthur

" Buat apa nek !sampai segitu amat bentuknya !, ujar arthur yang tak percaya dengan permintaan neneknya itu .

" Nenek ingin memakainya nanti saat berjemur di pantai keren khan ! ucap Naomi sambil mengedipkan matanya .

Mendengar perkataan Noami Arthur merasa geli tentang permintaan neneknya itu tapi apa boleh buat untuk menyenangkan nenek kesayanganya Arthur iyakan saja.

" 0KE manis " ucap Arthur lalu melangkah pergi setelah mencium punggung tangan kedua wanita itu .

👉like ,coment, favorite dan rate bintang 5 ya ..makasih👈

Terpopuler

Comments

𝐀⃝🥀❤️⃟Wᵃf🍾⃝ͩ ᷞᴛͧʀᷡɪͣ𝗚ˢ⍣⃟ₛ

𝐀⃝🥀❤️⃟Wᵃf🍾⃝ͩ ᷞᴛͧʀᷡɪͣ𝗚ˢ⍣⃟ₛ

semangat terus Thor kalo ada komentar yang kasar dan ga baik abaikan masih banyak kok yang mau baca cerita Author ok semangat 💪💪💪👍👍😍

2022-04-27

0

Mamanya Ci Kembar

Mamanya Ci Kembar

bukanya sdh kaya ,knp msih kuli

2021-09-21

0

Indah Sary Hwi

Indah Sary Hwi

males lh ad iklan ny😐

2021-08-18

0

lihat semua
Episodes
1 1.ENTAH KE MANA
2 2.APA SEBENARNYA TERJADI
3 3. HADAPI DENGAN SENYUMAN
4 4.SURAT WASIAT
5 5. NENEK AMANDA
6 6. MENYEMBUNYIKAN RAHASIA
7 7. BABAK BARU 18
8 9 . ABRAHAM
9 10. ARTUR DAN DENDAMNYA
10 10. KACAMATA KUPU -KUPU
11 12. KEPANIKAN MULAI TERASA
12 13. CLENING SERVICE
13 14 . BERTEMU LAGI INIKAH TAKDIR
14 15. ABRAHAM VERSUS RYO
15 16. BIARKAN AKU MEMANGGiLMU AYAH
16 17 . NENEK SOSIAL MEDIA
17 18. BEKERJA DI CAFE.
18 19. AKU DAN DIRIMU
19 20 TRIPLEKS BERJALAN.
20 21 .MASKU
21 22. AKAL BULUS
22 23. TRAGEDI SECANGKIR COFFE
23 24. TIGA MELAWAN SATU
24 25 . KAU JUGA AKAN MERASAKAN APA YANG KAMI RASA.
25 26. AKU MENYUKAIMU SEJAK DULU .
26 27 . PERHATIAN ABRAHAM .
27 28 .TIGA GANK CENTIL
28 28. SISI LAIN DARI NAOMI .
29 29.PROTECTIF .
30 30.SAHAM BUAT VIONA.
31 32. RAHASIA BESAR RYO.
32 34. TERUS AZURA ANAK SIAPA?
33 35 .KESEDIHAN ARTHUR POV AYAH .
34 36. TAPI BOHONG..
35 37 . TAKTIK .
36 38. PEMILIHAN CEO SEASON 1
37 39. PEMILIHAN CEO SEASON 2
38 40 .PEMILIHAN CEO SEASON 3
39 41. PIMILIHAN CEO SEASON 4
40 41. CEO BARU.
41 42. KARTU MATI .
42 43 . CUCU DARI AMANDA
43 44. MISI DI MULAI .
44 45 . ARISAN TEMBAK
45 46. MAYA SANG IBLIS .
46 46 . KEHANCURAN ARCAN GRUP.
47 50 . AKU SUDAH KEMBALI .
48 51 . RABIES AKUT.
49 52. BAK SAMPAH.
50 53 . BELANG HARIMAU .
51 54. PENGHUNI MEJA 7
52 55. MANTAN
53 56 , AZU....RA.
54 57 . RASA CEMBURU .
55 58 .GAUN .
56 59. ANAK HARAM
57 60. KAU MANDUL
58 61. JO and NAOMI
59 62. SAUDARA TIRI
60 63. PENDERITAAN NAOMI.
61 64 . DIJUAL .
62 65 . MENIKAHLAH DENGANKU SAAT INI JUGA.
63 65 .PELABUHAN HATIKU YANG TERAKHIR .
64 66. JIKA RINDU JANGAN MALU MENGATAKANYA.
65 67 . IBU DILAMAR
66 68 . ASYIK
67 69 . ANDAI SAJA BISA MEMILIH
68 70 . SELAMAT JALAN AZURA .
69 71 .BUKAN MAHROM
70 72 .KEBERANIAN ARTHUR
71 75. DARAH DAGING
72 75. AKHIRNYA TUHAN MENDENGARKAN DOA KU .
73 77. ARTHUR ANAK RYO MOM .
74 78. HAMPIR SAJA .
75 79 . KE AMANDA GRUP .
76 80. EVEN GRUP
77 81 . EVAN GRUP SEOSON 2
78 82 .SYARAT .
79 83 . BABANG .
80 84 . D K J
81 85 . AYAH BOHONGAN .
82 86 . MANTAN ISTRI .
83 87. DIA ULAR BELUDAK
84 88. KARNA SAYA BABANGNYA ADE MAYA.
85 89 . CINCIN PERNIKAHAN .
86 90 . RENCANA APA ?.
87 91. AKU BUKAN TUHAN.
88 92.JANGAN MEMANDANGKU SEPERTI ITU
89 93. VIONA LAGI.
90 94 .DEWI KAYANGAN
91 95. AKU TULUS MENYAYANGI MEREKA .
92 96. WANITA DUA KARAKTER
93 97 .TERIMAH LAMARAN
94 98. SEMOGA IBU BAHAGIA.
95 99. HARI H.
96 100. MALAM INDAH.
97 101. MALAM INDAH 11.
98 102. KEMBALI KE RUMAH
99 103. INGIN BEKERJA DI PERUSAHAAN.
100 104. JALINAN DARAH
101 105. SEBENCI INIKAH KAU PADAKU.
102 106. MENCARI KEBERADAAN ARTHUR.
103 107. DI USIR LAGI .
104 108. RUMAH PORAK PORANDA.
105 109.TINGGAL DI MENSION
106 110. MENEMUI SESEORANG.
107 111. KEMARAHAN ABRAHAM.
108 112. RYO MABUK.
109 113. SALAM YANG TERJAWAB.
110 114. READERS KEPO.
111 115. SABAR IKAN LELE
112 116 . PENGENALAN AMANDA GRUP
113 117.ANTARA SELLY DAN DIANA.
114 118. KEJADIAN 19 TAHUN SILAM.
115 119. STASION TV.
116 120. DASAR MANJA.
117 121. CURHATAN RYO.
118 122. RICO MENGAKU
119 123. AKU KANGEN ARTHUR.
120 124. MAKAN MALAM BERSAMA.
121 125 .AMANDA tv.
122 126. M3MBL3
123 127. RENCANA BULAN MADU.
124 128. KE PANTAI.
125 129. DIA NENEKKU BUKAN IBUMU.
126 130. ARTHUR JADI CEO .
127 131. ARTUH ANAK SAH KAMI
128 132. TERLUKA
129 133. RUANG UGD.
130 134. SANG PENDONOR.
131 135. BUCIN TUA.
132 136. MULAI BEKERJA DI AMANDA TV.
133 137. MEETING.
134 138.KUMENANGIS MEMBAYANGKAN.
135 139. MEMPEREBUTKAN SATU SUAPAN.
136 140.CEMBURU .
137 141. ANCAMAN RITA.
138 142. RYO PAMIT.
139 143.STROCK.
140 144. JADI ICON AMANDA TIVI
141 145. BERPOSE.
142 146.KEJUTAN.
143 147. KEMBALI KE RUMAH LAMA
144 148.AKAN SAMA DENGAN RYO.
145 149. MUAL .
146 150. KESETIAN LEON.
147 151.GENDERANG PERANG
148 151.MERAWAT RITA.
149 152.RENCANA KE SULAWESI.
150 153.RYO MASIH PENASARAN
151 154. KESEMPATAN MEREBUT MAYA DAN ARTHUR.
152 155. TOLONG JAGAKAN IBUMU UNTUK AYAH.
153 156. KIRIMAN BUNGA.
154 157. BERTEMU SESEORANG.
155 158. MENJAGA PERASAAN ISTRIKU.
156 159. MAKAN BERSAMA DI CAFE ANDY.
157 160. KEMARAHAN NAOMI.
158 161. MAYA PINGSAN.
159 161. HAMIL.
160 161. MEMERIKSAKAN KANDUNGAN.
161 162. MISI PENCULIKAN.
162 163. ARTUR DI CULIK.
163 164. KE TKP.
164 165. AKU TAU PELAKUNYA.
165 166. TERTEMBAK.
166 167. SELAMAT JALAN TEOS.
167 168. KEDUANYA KRITIS.
168 169. ARTHUR KOMA.
169 170. DRAMA PENYELAMATAN.
170 171.TRANSPLANTASI GINJAL
171 172. OPERASI DI MULAI.
172 173. MULAI PULIH.
173 174. TERUNGKAP.
174 175. SANG PENDONOR GINJAL.
175 176. AYAH.....
176 177. BANDARA.
177 178.AKU MAU IBU NAOMI.
178 179. LIHAT IKAN LELE.
179 180. HUKUMAN SANG LELE.
180 181. MELAMAR NAOMI.
181 182. MINTA RESTU KE ARTHUR.
182 183. TIDAK......
183 184. HARI BAHAGIA NAOMI DAN JONATHAN.
184 185. DI RIAS.
185 186. SAH.......
186 187. DUDUK PENGANTIN.
187 188. KE HOTEL.
188 189. MP SEOSON 1(Jo & Naomi).
189 190. MP SEASON 2 ( Naomi & Jo).
190 191. CANGKANG KURA KURA.
191 192. USIL.
192 193. RENCANA KE SINGAPURA
193 194. KEGELISAHAN ABRAHAM.
194 195. KEPANIKAN ABRAHAM.
195 196. BAYI KEMBAR.
196 197. KABAR GEMBIRA DARI JO DAN NAOMI.
197 198. SIGAPURA.
198 199. KEDOK SANDY TERBONGKAR.
199 200. ORANG MISTERIUS.
200 201.KEKUATIRAN RYO.
201 202. TIBA DI INDONESIA.
202 203. RENCANA KERUMAH SAKIT.
203 204. DIA MASIH HIDUP.
204 205. ENAM BULAN KEMUDIAN.
205 206. RAYMOND HILANG.
206 207. MENGUNGKAP PENCULIKAN RAYMOND.
207 208. MULAI ADA JALAN TERANG.
208 209.MENUJU LOKASI PERSEMBUNYIAN.
209 210. PENYERANGAN.
210 211. AKU AKAN MELIHAT MEREKA DARI ATAS LANGIT.
211 212. SELAMAT JALAN ABRAHAM.
212 213. PENGUMUMAN.
Episodes

Updated 212 Episodes

1
1.ENTAH KE MANA
2
2.APA SEBENARNYA TERJADI
3
3. HADAPI DENGAN SENYUMAN
4
4.SURAT WASIAT
5
5. NENEK AMANDA
6
6. MENYEMBUNYIKAN RAHASIA
7
7. BABAK BARU 18
8
9 . ABRAHAM
9
10. ARTUR DAN DENDAMNYA
10
10. KACAMATA KUPU -KUPU
11
12. KEPANIKAN MULAI TERASA
12
13. CLENING SERVICE
13
14 . BERTEMU LAGI INIKAH TAKDIR
14
15. ABRAHAM VERSUS RYO
15
16. BIARKAN AKU MEMANGGiLMU AYAH
16
17 . NENEK SOSIAL MEDIA
17
18. BEKERJA DI CAFE.
18
19. AKU DAN DIRIMU
19
20 TRIPLEKS BERJALAN.
20
21 .MASKU
21
22. AKAL BULUS
22
23. TRAGEDI SECANGKIR COFFE
23
24. TIGA MELAWAN SATU
24
25 . KAU JUGA AKAN MERASAKAN APA YANG KAMI RASA.
25
26. AKU MENYUKAIMU SEJAK DULU .
26
27 . PERHATIAN ABRAHAM .
27
28 .TIGA GANK CENTIL
28
28. SISI LAIN DARI NAOMI .
29
29.PROTECTIF .
30
30.SAHAM BUAT VIONA.
31
32. RAHASIA BESAR RYO.
32
34. TERUS AZURA ANAK SIAPA?
33
35 .KESEDIHAN ARTHUR POV AYAH .
34
36. TAPI BOHONG..
35
37 . TAKTIK .
36
38. PEMILIHAN CEO SEASON 1
37
39. PEMILIHAN CEO SEASON 2
38
40 .PEMILIHAN CEO SEASON 3
39
41. PIMILIHAN CEO SEASON 4
40
41. CEO BARU.
41
42. KARTU MATI .
42
43 . CUCU DARI AMANDA
43
44. MISI DI MULAI .
44
45 . ARISAN TEMBAK
45
46. MAYA SANG IBLIS .
46
46 . KEHANCURAN ARCAN GRUP.
47
50 . AKU SUDAH KEMBALI .
48
51 . RABIES AKUT.
49
52. BAK SAMPAH.
50
53 . BELANG HARIMAU .
51
54. PENGHUNI MEJA 7
52
55. MANTAN
53
56 , AZU....RA.
54
57 . RASA CEMBURU .
55
58 .GAUN .
56
59. ANAK HARAM
57
60. KAU MANDUL
58
61. JO and NAOMI
59
62. SAUDARA TIRI
60
63. PENDERITAAN NAOMI.
61
64 . DIJUAL .
62
65 . MENIKAHLAH DENGANKU SAAT INI JUGA.
63
65 .PELABUHAN HATIKU YANG TERAKHIR .
64
66. JIKA RINDU JANGAN MALU MENGATAKANYA.
65
67 . IBU DILAMAR
66
68 . ASYIK
67
69 . ANDAI SAJA BISA MEMILIH
68
70 . SELAMAT JALAN AZURA .
69
71 .BUKAN MAHROM
70
72 .KEBERANIAN ARTHUR
71
75. DARAH DAGING
72
75. AKHIRNYA TUHAN MENDENGARKAN DOA KU .
73
77. ARTHUR ANAK RYO MOM .
74
78. HAMPIR SAJA .
75
79 . KE AMANDA GRUP .
76
80. EVEN GRUP
77
81 . EVAN GRUP SEOSON 2
78
82 .SYARAT .
79
83 . BABANG .
80
84 . D K J
81
85 . AYAH BOHONGAN .
82
86 . MANTAN ISTRI .
83
87. DIA ULAR BELUDAK
84
88. KARNA SAYA BABANGNYA ADE MAYA.
85
89 . CINCIN PERNIKAHAN .
86
90 . RENCANA APA ?.
87
91. AKU BUKAN TUHAN.
88
92.JANGAN MEMANDANGKU SEPERTI ITU
89
93. VIONA LAGI.
90
94 .DEWI KAYANGAN
91
95. AKU TULUS MENYAYANGI MEREKA .
92
96. WANITA DUA KARAKTER
93
97 .TERIMAH LAMARAN
94
98. SEMOGA IBU BAHAGIA.
95
99. HARI H.
96
100. MALAM INDAH.
97
101. MALAM INDAH 11.
98
102. KEMBALI KE RUMAH
99
103. INGIN BEKERJA DI PERUSAHAAN.
100
104. JALINAN DARAH
101
105. SEBENCI INIKAH KAU PADAKU.
102
106. MENCARI KEBERADAAN ARTHUR.
103
107. DI USIR LAGI .
104
108. RUMAH PORAK PORANDA.
105
109.TINGGAL DI MENSION
106
110. MENEMUI SESEORANG.
107
111. KEMARAHAN ABRAHAM.
108
112. RYO MABUK.
109
113. SALAM YANG TERJAWAB.
110
114. READERS KEPO.
111
115. SABAR IKAN LELE
112
116 . PENGENALAN AMANDA GRUP
113
117.ANTARA SELLY DAN DIANA.
114
118. KEJADIAN 19 TAHUN SILAM.
115
119. STASION TV.
116
120. DASAR MANJA.
117
121. CURHATAN RYO.
118
122. RICO MENGAKU
119
123. AKU KANGEN ARTHUR.
120
124. MAKAN MALAM BERSAMA.
121
125 .AMANDA tv.
122
126. M3MBL3
123
127. RENCANA BULAN MADU.
124
128. KE PANTAI.
125
129. DIA NENEKKU BUKAN IBUMU.
126
130. ARTHUR JADI CEO .
127
131. ARTUH ANAK SAH KAMI
128
132. TERLUKA
129
133. RUANG UGD.
130
134. SANG PENDONOR.
131
135. BUCIN TUA.
132
136. MULAI BEKERJA DI AMANDA TV.
133
137. MEETING.
134
138.KUMENANGIS MEMBAYANGKAN.
135
139. MEMPEREBUTKAN SATU SUAPAN.
136
140.CEMBURU .
137
141. ANCAMAN RITA.
138
142. RYO PAMIT.
139
143.STROCK.
140
144. JADI ICON AMANDA TIVI
141
145. BERPOSE.
142
146.KEJUTAN.
143
147. KEMBALI KE RUMAH LAMA
144
148.AKAN SAMA DENGAN RYO.
145
149. MUAL .
146
150. KESETIAN LEON.
147
151.GENDERANG PERANG
148
151.MERAWAT RITA.
149
152.RENCANA KE SULAWESI.
150
153.RYO MASIH PENASARAN
151
154. KESEMPATAN MEREBUT MAYA DAN ARTHUR.
152
155. TOLONG JAGAKAN IBUMU UNTUK AYAH.
153
156. KIRIMAN BUNGA.
154
157. BERTEMU SESEORANG.
155
158. MENJAGA PERASAAN ISTRIKU.
156
159. MAKAN BERSAMA DI CAFE ANDY.
157
160. KEMARAHAN NAOMI.
158
161. MAYA PINGSAN.
159
161. HAMIL.
160
161. MEMERIKSAKAN KANDUNGAN.
161
162. MISI PENCULIKAN.
162
163. ARTUR DI CULIK.
163
164. KE TKP.
164
165. AKU TAU PELAKUNYA.
165
166. TERTEMBAK.
166
167. SELAMAT JALAN TEOS.
167
168. KEDUANYA KRITIS.
168
169. ARTHUR KOMA.
169
170. DRAMA PENYELAMATAN.
170
171.TRANSPLANTASI GINJAL
171
172. OPERASI DI MULAI.
172
173. MULAI PULIH.
173
174. TERUNGKAP.
174
175. SANG PENDONOR GINJAL.
175
176. AYAH.....
176
177. BANDARA.
177
178.AKU MAU IBU NAOMI.
178
179. LIHAT IKAN LELE.
179
180. HUKUMAN SANG LELE.
180
181. MELAMAR NAOMI.
181
182. MINTA RESTU KE ARTHUR.
182
183. TIDAK......
183
184. HARI BAHAGIA NAOMI DAN JONATHAN.
184
185. DI RIAS.
185
186. SAH.......
186
187. DUDUK PENGANTIN.
187
188. KE HOTEL.
188
189. MP SEOSON 1(Jo & Naomi).
189
190. MP SEASON 2 ( Naomi & Jo).
190
191. CANGKANG KURA KURA.
191
192. USIL.
192
193. RENCANA KE SINGAPURA
193
194. KEGELISAHAN ABRAHAM.
194
195. KEPANIKAN ABRAHAM.
195
196. BAYI KEMBAR.
196
197. KABAR GEMBIRA DARI JO DAN NAOMI.
197
198. SIGAPURA.
198
199. KEDOK SANDY TERBONGKAR.
199
200. ORANG MISTERIUS.
200
201.KEKUATIRAN RYO.
201
202. TIBA DI INDONESIA.
202
203. RENCANA KERUMAH SAKIT.
203
204. DIA MASIH HIDUP.
204
205. ENAM BULAN KEMUDIAN.
205
206. RAYMOND HILANG.
206
207. MENGUNGKAP PENCULIKAN RAYMOND.
207
208. MULAI ADA JALAN TERANG.
208
209.MENUJU LOKASI PERSEMBUNYIAN.
209
210. PENYERANGAN.
210
211. AKU AKAN MELIHAT MEREKA DARI ATAS LANGIT.
211
212. SELAMAT JALAN ABRAHAM.
212
213. PENGUMUMAN.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!