Terkuaknya rahasia

Marcho baru tiba, setelah beberapa hari melakukan perjalanan bisnisnya.

Kebetulan, Sanny lagi nginap di rumah Nadya ,kali ini Ana juga ikutan nginap.

Sanny masih tertidur di ayunan,di lantai dua,balkon ini dilindungi canopy,udara di luar hari ini sangat sejuk.

Marcho baru selesai mandi,dan menuju tempat Nadya dan temannya.

"Baru datang Mas?ujar Nadya".

"Iya......,mas baru sampai ,dari proyek.Gimana sekolah kalian?tanya Marcho".

"Tuh master lagi bobok syantik Mas,kami sudah dari tadi nungguin sleeping beauty bangun,tapi masih mimpi indah kayaknya,Nadya pun menahan tawanya."

"Marcho pun menuju ayunan dan memperhatikan wajah Sanny.Gadis ini sangat cantik,bulu matanya yang lentik,penampilan sederhananya sangat membuat jantung Marcho dag dig duk."

"Udahan mas mandangnya,Nanti kedapatan ,ujar Nadya".sambil tersenyum.

Nadya dan Ana sibuk mengerjakan tugas.

"ehh....sleeping beauty gak makan loh dari pagi,ujar Ana".

"iya....benar.....sarapan yang mama buat,gak disentuh.Di sekolahan juga tadi gak ada ke kantin.Ku telepon aja dech bang mamat,mesan makanan sleeping beauty,ujar Nadya".

Nadya:"hallo....".

Bang mamat:"yah hallo,non Sanny ya?tanya bang mamat."

Nadya:"Nadya bang.Bang...... ,Sanny belum makan dari pagi,bang mamat siapkan 10 bungkus bakso,4 jangan pakai mihun atau mie ya bang,tahu baliknya 5 porsi,ujar Nadya".

Bang Mamat:"Baiklah Nad,10 menitan bang Mamat sampai yah,ujar bang Mamat."(Kebetulan rumah bang Mamat sangat dekat dengan rumah Nadya).

Nadya:"okey bang.....sippp."

Sanny pun bangun,mengucek matanya dan menuju kamar mandi mencuci wajahnya.Kemudian, mengambil buku tugas matematikanya,mengerjakannya dengan serius dan menutup bukunya.

Marcho hanya memandang Sanny.

Yang lain juga.

Nadya membuka buku Sanny,semua soal sudah terjawab.

"San........,lu jago amat ,gue aja sama Ana dari pulang sekolah,ada beberapa gak bisa,lu nih ngerjain dengan secepat kilat,siap semua.Asal lu tau aja,kami udah di ajarin Mas Marcho 5 soal,ujar Nadya,sisanya lagi nyari sendiri,itupun baru setengah setengah siap,ujar Nadya".

"Ajarin San.......,ujar Ana."

Sanny dengan sabar mengajari kedua temannya,sampai mereka ngerti.

Ana dan Nadya pun mengerti,dan kemudian mengerjakan soal matematika tersebut.

Sanny mendengar teriakan Bang Mamat.

"Kalian pesan yah?sama bang Mamat?tanya Sanny".

"iya San......,gih ambil San,nanggung sedikit lagi, belum siap".

Sanny pun berdiri,Marcho mengikuti Sanny.Sanny mengambil ransel sekolahnya.

"Mau pulang?tanya Marcho".

"Yah ....... enggakla Mas."ujar Sanny.

"kok bawa ransel?tanya Marcho".

"Mau tau....atau mau tau banget?"ujar Sanny.

"Marcho hanya senyum".

Sanny pun bergegas menemui bang Mamat.

Membuka tasnya,dan mengambil tiga lembar uang seratus ribuan.

"Bang......bakso yang buat ke Inggris sudah habis dech dua hari lalu,besok abang antarin lagi yah,4 porsi aja.Packingnya seperti yang lalu,biar bisa Sanny makan di perjalanan,ujar Sanny."

Marcho menepis tangan Sanny yang mengulurkan uangnya.

"ini aja bang,ujar Marcho".

"Beres tuan....,nih uangnya kebanyakan ,ujar Bang Mamat".

"gak apa apa bang,ujar Marcho".

"ceritanya nih ditraktir?tanya Sanny?"

"Marcho mengangguk,tersenyum manis".

"Duh ....ganteng banget sih,dalam hati Sanny".

Marcho pun mengambil bungkusan dari tangan bang Mamat.

"Kenalkan bang,saya Marcho,calonnya Sanny,ujar Marcho sambil tersenyum manis memandang ke arah Sanny".

Sanny mengangkat tangannya,dengan telunjukknya membuat seolah ngatain Marcho sinting.

"Jangan gitu San,ujar Bang Mamat,tuh tuan Marcho beneran loh mencintai kamu,bisa dilihat dari tatapan dan sorot matanya."

"Biasa bang,cewek mah munafik,asliny suka,tapi pura- pura gak suka,ujar Marcho".

"Abang seperti cenayang dech,ujar Sanny".

"Bang mamat pun permisi ,dengan menaiki motor nya".

Sanny masuk dan membuka bakso nya,wangi banget,dalam hati Sanny.

"Mas mau?tanya Sanny."

"yah mau dong,ujar Marcho."

Sanny menyiapkan bakso buat Marcho.Dan Marcho melihat Sanny hanya makan daging tanpa mihun atau nasi."

"San....kamu gak makan dari tadi pagi,ini sudah sore,kamu mas sendokin nasi yah,ujar Marcho".

"Gak mau mas,gak...ujar Sanny".

"Kamu sejak kapan punya pola hidup seperti ini?tanya Marcho".

"sudah hampir 2 tahunan mas,ujar Sanny dengan nada enteng".

"Mas gak mau tau,ujar Marcho ."

Marcho mengambil sepiring nasi,kemudian menuju ruang nonton,karena Sanny makan sambil nonton drama korea.

"Kamu harus merawat diri dan sayang sama diri kamu sendiri,ujar Marcho".

"Sanny hanya diam menunduk".

"Marcho menyuapi Sanny nasi,dengan menaruh campuran kuah bakso."

"Sanny awalnya membantah,tapi tatapan Marcho membuat Sanny gak berkutik".

"Selesai makan,kamu bersih -bersih,mas akan bawa kamu keluar,ujar Marcho".

"badanmu sangat kurus,ujar Marcho".

Nadya dan Ana baru selesai makan bakso.

"Nad...kamu tau gak,kenapa pola makannya Sanny jadi seperti ini?tanya Marcho".

"Sejak terungkapnya kesalahan papinya,semangat hidup Sanny menurun Mas,hampir dua tahunan seperti ini.Hanya Mas David yang berhasil,menyuapi Sanny".

"Sanny seperti ........putus asa mas,ujar Ana".

"Mas akan bawa Sanny di cek teman mas,dokter Anto.Kalian jangan bilang dulu yah,ujar Marcho".

"Baiklah mas,good luck ujar Nadya".

⚘⚘⚘⚘⚘⚘⚘⚘

jangan lupa like,vote dan koment guyssss.

happy reading

Episodes
1 Sanny
2 Mengagumimu
3 waktunya weekend
4 Pulang
5 Pulang 2
6 Keberangkatan
7 Satu Kamar
8 Persahabatan
9 Trauma
10 Mansion
11 Sekolahku
12 Terungkapnya suatu Rahasia
13 Ragu
14 Denis
15 Terkuaknya rahasia
16 Terkuaknya rahasia 2
17 Nego
18 Inggris
19 Inggris 2
20 Beasiswa
21 Perusahaan papi
22 Ala Ala BTS dan Blackpink
23 Pernikahan Anto
24 Pernikahan Anto 2
25 Pernikahan Anto 3
26 Siapakah dia?
27 Sky
28 Rapat besar
29 Club
30 Jangan mencinta
31 Jangan mencinta 2
32 Berbeda
33 Mencintamu
34 Kelulusan
35 Pernikahan Sipil
36 pernikahan sipil 2
37 Menyelesaikan
38 Tanda tangan(Visual)
39 Pelarian
40 Hari Yang Baru
41 Teman Baru
42 Kampus
43 Kampus 2
44 Rumah sakit
45 Pertemuan
46 Buku
47 Pertemuan denganmu
48 Kamu
49 Kejutan
50 Marcho
51 Kembali bertugas
52 pengagum rahasia
53 Jimmy
54 Malam
55 Malam 2
56 Dari Hati
57 Wedding day(visual)
58 Party
59 Takut
60 Ragu
61 Pembicaraan Keluarga
62 Awan
63 Awan 2
64 Kejutan
65 Akhirnya
66 Akhirnya 2
67 Seminar
68 Spanyol
69 Spanyol 2
70 Kedatangan
71 Kecewa
72 Hujan
73 Hujan 2
74 Marcho
75 Marcho 2
76 Sanny
77 Sanny 2
78 Sanny 3
79 Mempertahankan
80 Sendiri
81 Tegar
82 Tegar yang gagal
83 Konflik
84 Istriku
85 Cemburu
86 Ditilang
87 Pernikahan Nadya dan Gilberth
88 Pernikahan Nadya& Gilberth 2
89 Musuh
90 Bingung
91 Firasat
92 Firasat 2
93 Kepergian Sahabat Baik
94 Hujan Duka
95 Arti mencinta
96 Cemburu
97 Cemburu 2
98 Kesakitan
99 Kesakitan 2
100 Sendiri
101 Menghilang
102 Ujian
103 Babymoon(Visual)
104 Kebahagiaan Sanny
105 Kebahagiaan Sanny 2
106 Badai
107 Badai 2
108 Kawatir
109 Kelahiran Twins
110 Sun dan Cloudy
111 Sun dan Cloudy 2
112 Kamu
113 Sendiri
114 Kediaman Marcho
115 Swiss
116 Jepang
117 Malam panjang
118 Twins
119 Kembali Bersama
120 End
Episodes

Updated 120 Episodes

1
Sanny
2
Mengagumimu
3
waktunya weekend
4
Pulang
5
Pulang 2
6
Keberangkatan
7
Satu Kamar
8
Persahabatan
9
Trauma
10
Mansion
11
Sekolahku
12
Terungkapnya suatu Rahasia
13
Ragu
14
Denis
15
Terkuaknya rahasia
16
Terkuaknya rahasia 2
17
Nego
18
Inggris
19
Inggris 2
20
Beasiswa
21
Perusahaan papi
22
Ala Ala BTS dan Blackpink
23
Pernikahan Anto
24
Pernikahan Anto 2
25
Pernikahan Anto 3
26
Siapakah dia?
27
Sky
28
Rapat besar
29
Club
30
Jangan mencinta
31
Jangan mencinta 2
32
Berbeda
33
Mencintamu
34
Kelulusan
35
Pernikahan Sipil
36
pernikahan sipil 2
37
Menyelesaikan
38
Tanda tangan(Visual)
39
Pelarian
40
Hari Yang Baru
41
Teman Baru
42
Kampus
43
Kampus 2
44
Rumah sakit
45
Pertemuan
46
Buku
47
Pertemuan denganmu
48
Kamu
49
Kejutan
50
Marcho
51
Kembali bertugas
52
pengagum rahasia
53
Jimmy
54
Malam
55
Malam 2
56
Dari Hati
57
Wedding day(visual)
58
Party
59
Takut
60
Ragu
61
Pembicaraan Keluarga
62
Awan
63
Awan 2
64
Kejutan
65
Akhirnya
66
Akhirnya 2
67
Seminar
68
Spanyol
69
Spanyol 2
70
Kedatangan
71
Kecewa
72
Hujan
73
Hujan 2
74
Marcho
75
Marcho 2
76
Sanny
77
Sanny 2
78
Sanny 3
79
Mempertahankan
80
Sendiri
81
Tegar
82
Tegar yang gagal
83
Konflik
84
Istriku
85
Cemburu
86
Ditilang
87
Pernikahan Nadya dan Gilberth
88
Pernikahan Nadya& Gilberth 2
89
Musuh
90
Bingung
91
Firasat
92
Firasat 2
93
Kepergian Sahabat Baik
94
Hujan Duka
95
Arti mencinta
96
Cemburu
97
Cemburu 2
98
Kesakitan
99
Kesakitan 2
100
Sendiri
101
Menghilang
102
Ujian
103
Babymoon(Visual)
104
Kebahagiaan Sanny
105
Kebahagiaan Sanny 2
106
Badai
107
Badai 2
108
Kawatir
109
Kelahiran Twins
110
Sun dan Cloudy
111
Sun dan Cloudy 2
112
Kamu
113
Sendiri
114
Kediaman Marcho
115
Swiss
116
Jepang
117
Malam panjang
118
Twins
119
Kembali Bersama
120
End

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!