cinta dan benci 15

sepanjang perjalanan begitu macet nya, sehingga mereka sampai di rumah sakit, menjelang magrib

'' kita sholat dulu, atau langsung ke ruangan Aldo..tanya mama ana

'' aku lagi gak bisa ma..? jawab Hani

'' ya.. Uda deh..? nanti mama sama Tante Ella saja.. sholat nya.? ucap mama ana

Hani pun hanya mengangguk saja, karena mereka masih lelah dengan perjalanan mereka tadi

'' emang mana tau, dimana ruangan nya berada...tanya Hani

'' tau., tadi, mama sudah menghubungi Tante Ella..ucap ana

mereka pun menuju ruangan Aldo, Tampa bertanya terlebih dahulu, dan ana pun langsung saja membuka ruang inap aldo,

'' assalamu'alaikum'' ucap ana ketika ia membuka pintu

'' waalaikumsallam..jawab Ella

'' akhir nya kalian sampai juga?saya kira kalian tidak jadi kemari..ucap ella

'' tentu kami kemari dong, ucap ana

'' tadi kami baru saja sampai, dan mendapat kabar tentang Aldo yang masuk ke rumah sakit, lanjut ana lagi

'' iya..Aldo sampai sekarang juga belum mau makan..entah apa sebab nya...ucap Ella

sedang kan Hani ia langsung terduduk di sofa, ia lelah dan juga letih, tapi karena mama nya mengajak nya, mau tak mau ia harus mengantar kan mama nya

'' tapi, seingat saya, Aldo tidak memiliki asam lambung yang berlebih.. tanya ana heran

sedang kan Aldo, ia sesekali mencuri dengar dan sesekali juga ia melirik ke arah Hani yang terduduk di sofa, dengan wajah lelah nya

'' saya juga pun tak tau, apa yang tejadi dengan Aldo, sebelum nya Aldo biasa saja, namun pagi itu Aldo pulang dan mengurung diri selama dua hari, tak mau keluar kamar, dan juga tak mau makan juga.. ucap Ella

'' apa sebab nya, El..tanya ana

'' aku pun kurang tahu an, hingga sekarang Aldo, jarang berbicara...bila mana di tanya, baru lah ia mau berbicara...ucap Ella

tak terasa azan magrib pun berkumandang, Ella dan ana pun bergegas untuk melaksana kan sholat magrib

'' Tante titip Aldo, ya..Han..? ucap Ella kepada Hani

'' iya Tan, tenang aja..Aldo nya, Hani jagain kok...ucap Hani

Ella dan ana pun berlalu dari ruang inap Aldo menuju ke mushola yang di sedia kan di rumah sakit tersebut, dengan berpindah tempat duduk ke dekat tepat tidur Aldo

'' aneh sekali, kenapa kamu yang mengurung diri kamu sendiri.? sampai tak makan pula lagi..ucap Hani berdecak heran

'' itu semua, karena kamu..? jawab Aldo begitu lirih.

yang mana membuat Hani berjingkat kaget, mendengar suara Aldo, bukan kah tadi Tante Ella berkata, bahwasa nya Aldo tak mau buka suara dengan siapa pun

mengapa sekarang hanya tinggal mereka berdua, Aldo mau

sejak tadi Aldo sudah melihat Hani yang duduk menjauh, begitu Ella dan ana pergi, dan Hani pun mendekat ia mulai membuka mata nya dan pura-pura masih tertidur

'' a..ku...di mana kesalahan ku..? tanya ku pada nya dengan nada heran ku

'' pokok nya,, ada di kamu..? ucap Aldo kekeh

'' sungguh aneh kamu Al,, kemarin, kamu menghina ku.! dan sekarang? kamu menyalah kan ku..? ucap ku lagi, apa maksud nya ini coba

aku sungguh tak percaya atas apa yang di katakan Aldo kepada ku, ia menyalah kan ku sekarang, atas dasar apa ia mengata kan seperti itu, bukan kah ia sendiri yang mengata kan bahwa Aldo membenci diri nya! dan meminta nya untuk menjauhi nya

'' apa sebenar nya? yang kamu ingin kan, dan apa yang kamu mau...tanya ku pada nya,

setelah aku mengucap kan itu, Aldo pun meraih tangan ku, apa maksud nya ini coba, ia meraih tangan ku dan menggenggam nya dan meletak kan nya di atas dada nya

'' mungkin, saat ini aku memang egois dan bodoh,, tapi aku.'' mengingin kan mu merasa di sisi ku saat ini..? ucap Aldo yang mana membuat aku tersenyum miris atas pengakuan nya terhadap ku

'' lolucon macam apa, yang sedang engkau peran kan saat ini..? tanya ku dengan wajah sinis ku,

'' aku berkata serius han,, aku minta maaf, atas kesalahan ku dan perlakuan ku selama ini kepada mu.! aku akui, aku egois dan selalu menyakiti hati mu.. dan aku mengakui, selama ini aku salah,, aku mohon maaf kan lah aku..? ucap Aldo lagi

aku pun tertawa sumbang atas apa yang di pinta Aldo kepada ku, ini terlalu mengerti kan bagi ku, seperti mimpi buruk saja

'' tidak semudah itu Al..! tidak semudah membalikan telapak tangan.. untuk bisa memaaf kan mu.. ucap ku jujur, aku sudah terlanjur sakit hati atas apa yang dia ucap kan selama ini kepada ku

'' aku sudah terlanjur kecewa pada mu, dan aku sudah terlanjur patah hati, atas semua ucapan mu..lanjut ku dengan tersenyum miris, betapa pahit nya pernyataan nya kali ini

'' beri aku kesempatan satu kali saja...pinta Aldo kepada ku, dengan aku menarik kembali tangan ku yang di genggam nya,

'' tak ada lagi kesempatan bagi mu Al,, cukup sudah aku berlaku seperti wanita murahan selama ini..tidak untuk kali ini,, dulu, kau yang meminta aku untuk menjauh.! dan sekarang kau, meminta ku untuk mendekat kepada mu..! dalam rangka apa..? tanya ku pada nya, aku tidak habis pikir dengan nya, yang begitu mudah nya berubah pikiran

'' beri aku kesempatan ha..aku mohon..? ucap nya lagi sambil mencoba meraih tangan ku kembali

namun dengan cepat aku mengangkat kedua tangan ku, agar ia tak bisa menggapai tangan ku kembali

aku tak mau lagi, berjuang mati-matian seorang diri seperti dulu, hanya karena cinta buta, cinta yang membuat nya hilang akal sehat dan kewarasan nya

aku pun berdiri dari duduk ku, dan segera berlari keluar pintu ruang rawat inap yang di tempati Aldo ini, aku tak ingin menjadi gila karena nya,

tepat ketika aku membuka pintu, semua mata melihat ku, ternyata semua orang sedang mendengar kan keributan antara aku dan Aldo

dan mama papa ku berdiri ketika aku membuka pintu, begitu juga Dion dan juga Tante Ella dan om Adam, mereka semua ada di sini

Tampa menghirau kan mereka semua memanggil ku, aku pun berlari dan menuju ke parkiran mobil ku berada, aku tak memperduli kan lagi mama ku, toh. papa ku sudah ada di sini bersama Dion juga

'' pa, Dion kejar mbak Hani..papa bawa mama pulang, biar Dion saja yang menenang kan mbak Hani..ucap Dion..? tanpa aku tahu, ternyata Dion mengejar ku dari belakang

sedang kan Aldo tak bisa berbuat apa-apa, ingin mengejar pun tak bisa. tubuh nya begitu lemas dan tak berdaya sama sekali, yang bisa Aldo lakukan hanya mengamuk tak tentu arah, tak perduli dengan jarum impus nya yang sudah terlepas dari tangan nya, ia sudah seperti orang gila yang tak bisa di tenang kan

hingga semua orang di buat panik oleh nya, hingga suster menyuntik kan obat penenang lah jalan satu-satunya agar Aldo tak lagi menyakiti diri nya sedndiri

Episodes
1 benci dan cinta
2 benci dan cinta 1
3 benci dan cinta 2
4 benci dan cinta 3
5 benci dan cinta 4
6 benci dan cinta 5
7 benci dan cinta 6
8 benci dan cinta 7
9 benci dan cinta 8
10 benci dan cinta 9
11 benci dan cinta 10
12 benci dan cinta 11
13 benci dan cinta 12
14 benci dan cinta 13
15 benci dan cinta 14
16 cinta dan benci 15
17 benci dan cinta 16
18 benci dan cinta 17
19 benci dan cinta 18
20 benci dan cinta 19
21 benci dan cinta 20
22 benci dan cinta 21
23 benci dan cinta 22
24 benci dan cinta 23
25 benci dan cinta 24
26 benci dan cinta 25
27 benci dan cinta 26
28 benci dan cinta 27
29 benci dan cinta 28
30 benci dan cinta 29
31 benci dan cinta 30
32 benci Dan cinta 31
33 benci dan cinta 32
34 benci dan cinta 33
35 benci dan cinta 34
36 benci dan cinta 35
37 benci dan cinta 36
38 benci dan cinta 37
39 benci dan cinta 38
40 benci dan cinta 39
41 benci dan cinta 40
42 benci dan cinta 40
43 benci dan cinta 41
44 benci dan cinta 42
45 benci dan cinta 43
46 benci dan cinta 44
47 benci dan cinta 45
48 benci dan cinta 46
49 benci dan cinta 47
50 benci dan cinta 48
51 benci dan cinta 49
52 benci dan cinta 50
53 benci dan cinta 51
54 benci dan cinta 52
55 benci dan cinta 53
56 benci dan cinta 54
57 benci dan cinta 55
58 benci dan cinta 56
59 benci dan cinta 57
60 benci dan cinta 58
61 benci dan cinta 59
62 benci dan cinta 60
63 benci dan cinta 61
64 benci dan cinta 62
65 benci dan cinta 63
66 benci dan cinta 64
67 benci dan cinta 65
68 benci dan cinta 66
69 benci dan cinta 67
70 benci dan cinta 68
71 benci dan cinta 69
72 benci dan cinta 70
73 benci dan cinta 71
74 benci dan cinta 72
75 benci dan cinta 73
76 benci dan cinta 74
77 benci dan cinta 75
78 benci dan cinta 76
79 benci dan cinta 77
80 benci dan cinta 78
81 benci dan cinta 79
82 benci dan cinta 80
83 benci dan cinta 81
84 benci dan cinta 82
85 benci dan cinta 83
86 benci dan cinta 84
87 benci dan cinta 85
88 benci dan cinta 86
89 benci dan cinta 87
90 benci dan cinta 88
91 benci dan cinta 89
92 benci dan cinta 90
93 benci dan cinta 91
94 benci dan cinta 92
95 benci dan cinta 93
96 benci dan cinta 94
97 benci dan cinta 95
98 benci dan cinta 96
99 benci dan cinta 97
100 benci dan cinta 98
101 benci dan cinta 99
102 benci dan cinta 100
103 benci dan cinta 101
104 benci dan cinta 102
105 benci dan cinta 103
106 benci Dan cinta 104
107 benci Dan cinta 105
108 benci dan cinta 106
109 benci Dan cinta 107
110 benci dan cinta 108
111 benci dan cinta 109
112 benci dan cinta 110
113 benci dan cinta 111
114 benci dan cinta 112
115 benci dan cinta 113
116 benci dan cinta 114
117 Benci dan cinta 115
118 benci dan cinta 116
119 benci dan cinta 117
120 benci dan cinta 118
121 benci dan cinta 119
122 benci dan cinta 120
123 benci dan cinta 121
124 Ben i dan cinta 122
125 benci dan cinta 123
126 benci dan cinta 124
127 benci dan cinta 125
128 benci dan cinta 126
129 benci dan cinta 127
130 Beni dan cinta 128
131 benci dan cinta 129
132 Benci dan cinta 130
133 benci dan cinta 131
134 benci dan cinta 132
135 benci dan cinta 133
136 benci dan cinta 134
137 benci dan cinta 135
138 benci dan cinta 136
139 benci dan cinta 137
140 benci dan cinta 138
141 promosi
142 promosi karya baru
Episodes

Updated 142 Episodes

1
benci dan cinta
2
benci dan cinta 1
3
benci dan cinta 2
4
benci dan cinta 3
5
benci dan cinta 4
6
benci dan cinta 5
7
benci dan cinta 6
8
benci dan cinta 7
9
benci dan cinta 8
10
benci dan cinta 9
11
benci dan cinta 10
12
benci dan cinta 11
13
benci dan cinta 12
14
benci dan cinta 13
15
benci dan cinta 14
16
cinta dan benci 15
17
benci dan cinta 16
18
benci dan cinta 17
19
benci dan cinta 18
20
benci dan cinta 19
21
benci dan cinta 20
22
benci dan cinta 21
23
benci dan cinta 22
24
benci dan cinta 23
25
benci dan cinta 24
26
benci dan cinta 25
27
benci dan cinta 26
28
benci dan cinta 27
29
benci dan cinta 28
30
benci dan cinta 29
31
benci dan cinta 30
32
benci Dan cinta 31
33
benci dan cinta 32
34
benci dan cinta 33
35
benci dan cinta 34
36
benci dan cinta 35
37
benci dan cinta 36
38
benci dan cinta 37
39
benci dan cinta 38
40
benci dan cinta 39
41
benci dan cinta 40
42
benci dan cinta 40
43
benci dan cinta 41
44
benci dan cinta 42
45
benci dan cinta 43
46
benci dan cinta 44
47
benci dan cinta 45
48
benci dan cinta 46
49
benci dan cinta 47
50
benci dan cinta 48
51
benci dan cinta 49
52
benci dan cinta 50
53
benci dan cinta 51
54
benci dan cinta 52
55
benci dan cinta 53
56
benci dan cinta 54
57
benci dan cinta 55
58
benci dan cinta 56
59
benci dan cinta 57
60
benci dan cinta 58
61
benci dan cinta 59
62
benci dan cinta 60
63
benci dan cinta 61
64
benci dan cinta 62
65
benci dan cinta 63
66
benci dan cinta 64
67
benci dan cinta 65
68
benci dan cinta 66
69
benci dan cinta 67
70
benci dan cinta 68
71
benci dan cinta 69
72
benci dan cinta 70
73
benci dan cinta 71
74
benci dan cinta 72
75
benci dan cinta 73
76
benci dan cinta 74
77
benci dan cinta 75
78
benci dan cinta 76
79
benci dan cinta 77
80
benci dan cinta 78
81
benci dan cinta 79
82
benci dan cinta 80
83
benci dan cinta 81
84
benci dan cinta 82
85
benci dan cinta 83
86
benci dan cinta 84
87
benci dan cinta 85
88
benci dan cinta 86
89
benci dan cinta 87
90
benci dan cinta 88
91
benci dan cinta 89
92
benci dan cinta 90
93
benci dan cinta 91
94
benci dan cinta 92
95
benci dan cinta 93
96
benci dan cinta 94
97
benci dan cinta 95
98
benci dan cinta 96
99
benci dan cinta 97
100
benci dan cinta 98
101
benci dan cinta 99
102
benci dan cinta 100
103
benci dan cinta 101
104
benci dan cinta 102
105
benci dan cinta 103
106
benci Dan cinta 104
107
benci Dan cinta 105
108
benci dan cinta 106
109
benci Dan cinta 107
110
benci dan cinta 108
111
benci dan cinta 109
112
benci dan cinta 110
113
benci dan cinta 111
114
benci dan cinta 112
115
benci dan cinta 113
116
benci dan cinta 114
117
Benci dan cinta 115
118
benci dan cinta 116
119
benci dan cinta 117
120
benci dan cinta 118
121
benci dan cinta 119
122
benci dan cinta 120
123
benci dan cinta 121
124
Ben i dan cinta 122
125
benci dan cinta 123
126
benci dan cinta 124
127
benci dan cinta 125
128
benci dan cinta 126
129
benci dan cinta 127
130
Beni dan cinta 128
131
benci dan cinta 129
132
Benci dan cinta 130
133
benci dan cinta 131
134
benci dan cinta 132
135
benci dan cinta 133
136
benci dan cinta 134
137
benci dan cinta 135
138
benci dan cinta 136
139
benci dan cinta 137
140
benci dan cinta 138
141
promosi
142
promosi karya baru

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!