Eps 2 .

Sekarang sudah pukul 7 pagi, keenam sahabat sudah siap dengan gaya dan outfite masing-masing, hari ini sesuai rencana mereka akan berlibur bersama, libur panjang kali ini akan mereka habiskan untuk bersama, mengingat mereka nanti akan terpisah-pisah ketika memasuki SMA.

ROOMCHAT.

Meisya : "Hai guys kalian udah siap belum ?."

Reisya : "Ini udah siap, sekarang kalian gimana ?."

Clarisya : "Gw juga uda siap, ni gw lagi sarapan."

Reno : "Sama ni juga gw juga lagi sarapan."

Clarisya :" @raihan @aldi lu berdua gimana dah pada siap belum ?"

Raihan : "Hmmm gw udah kok tenang aja."

Aldi : "Sabar yah gw lagi packaging ni, jadi harap sabar yah."

"Apa !!! "jawab semua yang bersamaan tanpa janjian , karena emang dasarnya udah kompak .

Aldi : "Gak lah gw bercanda kok, pada serius amat , ini udah siap, sekarang gw lagi sarapan."

Clarisya : "Gak lucu tau gak Al, yang laen jangan lupa sarapan yang banyak yah."

Aldi : "Sorry sorry Clar, kan becanda hehehe, maapin yah guyss."

Jam Delapan mereka sudah berangkat dari rumah masing–masing untuk ke bandara, pada jam 9 mereka sudah sampai di bandara soerkano hatta.

Aldi : "Hai Mei , Gimana tadi macet gak ?."

Mei : "Gak si, lancar kok tadi di jalan, eh btw yang lain pada kemana yah ?."

Aldi :" Ehmm gw sama Reisya doang ni yang lain belum dateng, samperin Reisya dulu yuk mei ."

Mei : "Yaudah yuk."

Mei : "Hi Reisya ?."

Reisya : "Ehh hei, Mei lu udah ada ternyata, yang lain pada kemana yah, btw lu sendiri ?"

Mei : "Yang lain belum dateng sih, tunggu bentar keknya dah deket."

10 menit kemudian.

Reno : "Hai semua."

"Hai." sapa mereka bertiga bersamaan.

Reno : "Loh Raihan sama Clarisya di mana yah ?".

Meisya : "Hmm lagi di jalan mungkin."

Tiba-tiba ...

" Hai guyss." Sapa Raihan dan Clarisya bersamaan.

"Astaga sampe juga ni kalian berdua." Jawab Aldi yang terlihat sudah gak sabaran.

"Hehehe, iya tadi Raihan lama sih." Ucap Clarisy menumbalkan Raihan.

"Maaf yah." Ucap Raihan juga .

"Udah-udah gak usah di perpanjang yuk cek in." Ucap Reisya menengahi sahabat-sahabatnya.

Setelah 20 menit antri cek in akhirnya mereka selesai, dan menunggu di gate yang sudah di tentukan.

30 menit menunggu akhirnya mereka memasuki pesawat, dan sebelum berada di pesawat mereka sudah terlebih dahulu untuk berdoa dan meminta pertolongan supaya perjalanan liburan mereka kali ini bisa berjalan dengan lancar.

Reno : "Akhirnya mendarat dengan selamat."

Aldi : "Welcome to holiday time."

Clarisya : "Akhirnya sampe juga."

Setelah pengambilan bagasi masing-masing, mereka memutuskan untuk langsung menuju ke hotel, untuk langsung beristirahat, Karena mereka mengalami kelelahan selama perjalanan.

Keesokan harinya.

"Hallo semua, selamat pagi semua." Ucap Clarisya dengan senyum penuh semangat.

"Pagi." Jawab meisya yang baru bangun.

"Eh, tolong bangunin Reisya dong." Ucap Clarisya pada sahabatnya Meisya yang sudah melek.

Tanpa menjawab ucapan Clarisya, Meisya langsung membangunkan Reisya yang rada susah untuk di bangunkan.

"Reisya bangun udah pagi, bangun Rei, ayo sarapan dulu, sama mandi." ucap Meisya sambil menggoyangkan tangan sahabatnya tersebut.

"Hmmm sebentar lagi yah Mei, 5 menit lagi, janji." Ucap Reisya yang masing sangat mengantuk, nyawa dan kesadarannya tampak belum lima puluh persen.

"Yaudah lu mandi dulu aja Mei." Ucap Clarisya pada sahabatnya yang mulai kelelahan membangunkan putri tidur.

"Oke." Jawab Meisya tanpa membantah.

"Eh lu mau gw buatin teh sekalian gak ?" Tanya Clarisya sebelum Meisya masuk ke kamar mandi.

"Bole, eh jangan lupa tu sekalian sama si Reisya ." Ucap Meisya mengingatkan bagian sahabat kebonya Reisya.

"Hmm, oke." Jawab Clarisya, ia sendiri tidak mungkin lupa untuk bagian sahabat kebonya.

Sesudah itu meisya masuk ke kamar mandi, Sementara Clarisya langsung membuatkan teh, dan sesudah memastikan tehnya sudah selesai, ia langsung membangunkan Reisya.

"Rere bangun, udah lagi, ayoo jangan males dong." Ucap Clarisya stengah jengkel pasalnya sudah lebi dari lima menit, tapi tidak ada tanda-tanda jika Reisya akan bangun dari tidur nyenyaknya.

"Hmmm iya-iya, bawel banget si Cla, masih pagi juga. " Ucap Reisya yang tak kalah jengkel karna di bangunkan pagi-pagi.

"Abis ini lu siap-siap yah kita bakalan jalan ke pantai." Ucap Clarisya lagi setelah mendapat Respon dari Clarisya, ia tak peduli dan bodo amat jika sahabatnya kesal.

"Siap." Jawab Reisya stengah beresemangat.

Reisya langsung bangun dari tempat tidurnya dan langsung membereskan barang-barang pribadinya, serta ia juga menyiapkan pakaian yang akan iya gunakan saat pergi ke pantai pantai pagi ini, sementara Clarisya memainkan hp untuk menunggu Meisya yang sedang mandi.

10 menit kemudian Meisya keluar dari kamar mandi,

Clarisya yang melihat itu langsung masuk, dan Meisya sekarang tampak bersiap-siap mengganti pakaian, Setelah kurang lebih 20 menit akhirnya Clarisya keluar dari kamar mandi.

Dan untuk Reisya ia langsung masuk untuk mandi dan Clarisya bersiap-siap sementara meisya tampak bermain dengan hp nya untuk mengusir rasa bosan.

Pagi yang sama di kamar Raihan, Reno dan juga Aldi,

Terlihat ketiga laki-laki itu sudah terlihat rapi & siap untuk jalan, mereka masi menunggu ketiga perempuan yang sejak tadi bersiap- siap di kamar sebelah .

Sudah sekitar 15 menit, akhirnya ketiga pria tampan itu menghampiri tiga sahabatnya yang masi di kamar.

Tok tok tok ...

Clarisya bergegas membuka pintu, dan dia melihat ketiga sahabat pria itu telah siap, dan tentu saja sama seperti ia dan kedua sahabat perempuannya, ketiga sahabatnya juga tampak sangat antusias dengan liburan kali ini.

"Hallo Clarisya, selamat pagi." Sapa Aldi yang menyadari kehadiran Clarisya.

"Hai, selamat pagi juga, masuk dulu yuk ."Ajak Clarisya pada sahabatnya itu.

"Hai girl kalian lama sekali ." Sapa Reno yang sudah lelah menunggu.

Hehehe ketiga perempuan itu tampak hanya tertawa mendengar suara protes dari Reno yang sudah kesal menunggu.

"Kita breakfast dulu yuk di bawah. " Ajak Raihan yang sejak tadi diam dan memperhatikan kelima sahabatnya itu.

"Yukk." Jawab semua hampir bersamaan, mereka memang kompak.

Setelah makan pagi selesai keenam sahabat ini tampak memutuskan untuk pergi ke pantai kuta.

"Wah panas banget yah kalau siang kek gini." Ucap Reno syok dengan panasnya bali.

"Ahh kenapa panas sih." Ucap Meisya menimpahi keluhan dari sahabatnya Reno.

"Hmm namanya juga jam 11 siang, yah wajar aja kalau panas gimana si kalian berdua. " Protes Aldo kepada kedua temannya yang tampak tidak menyadari jam.

"Brisik." Jawab Reisya, Raihan dan Clarisya bersamaan.

"Hmmm" Aldo, Reno & Meisya hanya mangut tidak jelas .

"Gimana kalau kita cari caffe gitu buat foto-foto , kan di bali banyak tempat buat foto gitu, lumayan buat konten instagram." Ucap Clarisya memberi saran, hitung-hitung untuk melepas pengatnya.

"Ahhh setuju." Jawab Meisya & Reisya tanpa berpikir dua kali, apa lagi mendengar konten instagaram.

Ketiga laki-laki itu akhirnya memutuskan untuk mengikuti keingian sahabat perempuan tersebu. Dan akhirnya pilihan mereka jatuh pada Bottega italian. tempat yang cukup sejuk dan menyenangkan untuk mereka singgai untuk sekedar berfoto dan mengusir rasa bosan.

Jam sudah menunjukan pukul 14.00, ternyata sudah hampir lewat jam makan siang akhirnya mereka memutuskan untuk mencari makanan berat, tidak di tempat yang mewah tapi mereka memasuki rumah makan sederhana yang cukup nyaman dan lumayan merakyat. Mereka memesan cukup banyak makanan siang hari, mulai dari sayuran, ikan dan juga daging dan tak lupa dengan nasi, serta beberapa eskrim dan cake pada makanan penutup. Mereka menikmati makanan sampai habis tak tersisa.

Sekarang sudah menunjukan pukul setenga 4, Mereka menghabiskan waktu makan sekitar satu jam stengah, dan akhirnya mereka memutuskan untuk kembali ke pantai kuta, suasana masi terlihat panas tapi mereka memutuskan untuk duduk di salah satu tempat untuk memandangi suasana pantai, satu jam mereka menunggu sekarang sudah pukul 5 lebih, dan sebentar lagi matahari akan berangsur-angsur turun.

Ke enam sahabat terlihat memandangi langit yang berubah warna, langit terlihat begitu indah, matahari pelan-pelan turun dan mereka tak lupa untuk bisa menyimpan moment itu di hp mereka masing-masing .

Waktu sudah menunjukan pukul 18 / jam enam malam, ke enam sahabat memutuskan kembali ke hotel dan bersiap-siap untuk dinner.

Mereka menggunakan gaun dan kemeja yang tampak rapi, dan malam ini keenam remaja terlihat sangat menarik, mereka terlihat sangat cantik serta tampan.

Ketiga keenamnya memasuki area parkir, mereka menjadi sorotan karena menggunakan mobil mahal, mereka juga menjadi pusat perhatian banyak orang, untuk setiap orang yang tidak pernah mengenal mereka, pasti akan mengira jika mereka adalah tiga pasang kekasih yang sedang dinner.

Hari yang cukup melelah kan untuk mereka, dan pada akhirnya mereka kembali ke hotel dan beristirahat.

Hai guys, bagaimana dengan episode ini hehehe, aku minta Like sama komennya gak apa-apakan, sebagai penyemangat aku.

Me lovee u all :)

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!