Wedding Agreement

Wedding Agreement

Awal

Pak Rahmat dan pak bowo sudah sepakat untuk menjodohkan anak mereka sedari mereka lahir.

Pak rahmat mempunyai seorang anak perempuan yang cantik, putih, tinggi dan pintar namanya adalah Aera. Sementara pak bowo anaknya seorang pria yang ganteng, maco tetapi memiliki sikap dingin,. Sebut saja dia Arif.

*

Setelah Area berumur 20 tahun dan Arif berumur 28 tahun mereka di pertemukan.

Aera dan arif menolak perjodohan ini karena masing masing sudah punya kekasih.

Area mempunyai pacar bernama Rei mereka sudah 3 tahun berpacaran. Tapi ayah area tdk menyetujui hubungan mereka. Sementara arif baru 1 tahun berpacaran dengan ira.

Tapi mereka tak bisa menolak keinginan orang tua mereka. Mereka terpaksa setuju. Setelah mereka di beri tahu kapan mereka menikah, Area mengajak arif untuk ngobrol sebentar,

"aku mau ngomong bisa ngak" ucap area Sambil berjalan, arif pun mengikuti nya. Setelah sampai di tempat area berhenti, area langsung berbalik mengeluh ada arif.

"kita harus gimana, aku gak mau berjodh sama kamu. Aku udah punya pacar. Dan kami udah lama banget." ucap area.

"emang cuma kamu aja yang punya pacar aku juga udah punya, aku pcran sama ira udah 1 tahun" ucap arif.

"what's?? Setahun, aku pacaran udah 3 tahun dan itu gak singkat." ucap area.

"trus mau kamu apa?" ucap arif.

"bagaimana kalau kita buat perjanjian aja. Gimana kalau setelah pernikahan 1 tahun kita cerai. Selama 1 tahun itu aku jadi istri kamu tapi kita tetap punya batasan. Kita gak boleh tidur sekamar." ucap area.

"OK, nanti ku buat perjanjiannya." ucap arif.

"gak usah aku udah punya kamu tinggal tanda tangan aja skarang." ucap Aera.

"Tapi kita harus terlihat mesra kalau kamu gak mau di curigai." ucap arif

"Tapi cuman di depan orang tua kita aja" ucap Aera.

Setelah mereka selesai ngobrol mereka kembali.

Pak rahmat dan pak bowo pun sudah sepakat nunggu depan mereka akan menikah. Area dan arif pun tak kaget karena masalah mereka sudah selesai. Mereka hanya berpura-pura bahagia.

Setelah pertemuan itu selesai, pak bowo menyuruh Aera dan arif melihat lihat gaun pengantin bersama. Aera pun setuju karena ini hanyalah setahun yang menurut Aera itu singkat.

****

Setelah selesai memilih gaun. Mereka pulang, arif pun menurunkan Aera di pinggir jalan karena area ingin menemui Rei dan memberi penjelasan mengenai pernikahannya agar Rei gak kaget. Bgitu pin dengan arif dengan ira.

****

Pagi hari arif pun datang menjemput Aera untuk ke tempat kuliah Aera. Aera kaget.

"ngapain sih dia menjemput. Baru aja kemarin aku ketemu aku udah bosan lihat muka dia, gimana nanti kalau udah nikah tiap hari ketemu." ucap Aera yang mengintip dari jendela.

.

Setelah Aera selesai berpakaian, Aera langsung menuju mobl arif.

"kamu ngapain jemput sih" ucap Aera.

"ayah yang nyuruh." ucap arif dengan cuek.

Setelaj jalan arif bertanya dimana tempat kuliah Aera. Arepaun Menunjukanny. Dan tiba tiba arif kaget kantor dan tempat kuliah Aera bertentangga. Dan ira pacar arif pun kuliah di tempat Aera.

Arif pun bertanya apakah Aera kenal sama ira.

"ira semester berapa? Di fakultas mana? Ucap Aera.

" dia semester 6 ekonomi"ucsp arif.

"ohh yang hitam manis itu, yang rambut pendek kan, aku sekelas sama dia." ucap Aera.

Aduhhh giaman yan nanti kalau kalian wisuda aku arus gimana. Istri aku sama pacar aku sekelas. Ucap arif.

"kamu ke ira aja akukan punya Rei."

Terpopuler

Comments

💜🌷halunya jimin n suga🌷💜

💜🌷halunya jimin n suga🌷💜

nyimak

2021-02-03

0

Dewi Nur Aeini

Dewi Nur Aeini

namanya yg benar mana?
Aera apa Area?
jd bingung sndri

2020-11-14

2

Astin Dj Haba

Astin Dj Haba

sdh lupa kelamaan abis ganti hp akun baru, jd baca ulang de'🤔🤭

2020-10-24

0

lihat semua

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!