Bab 21
Muka Argani berubah merah padam karena malu kepada Andhira dan marah terhadap Liana. Tidak salah ucapan mantan istrinya itu, tetapi ini merupakan aib bagi dirinya.
"Papa loyo. Papa ... dah gak loyo," celoteh Arya terlihat senang. Bocah itu menirukan ucapan Oma dan Opanya. Terlebih barusan And...
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 70 Episodes
Menikah Dengan Duda Loyo
Bab 21. Kisah Masa Lalu
Comments
Noor hidayati
kayaknya arya bakal mengacaukan hubungan argani dan andhira dengan celotehan² abzurdnya,bikin ketawa terus dan salah paham orang dewasa yang mendengarnya😂😂😂😂😂😂,ditunggu double upnya kak othor
2024-11-22
3
Sugiharti Rusli
karena sejatinya pasangan Argani yah kamu Andhira, bukan si Liana yant ga bisa bersabar dan meninggalkan suaminya pada saat terpuruk dulu,,,
2024-11-22
2
Eva Karmita
😱🙈 pasti di isi kepala mama Dhira sedang berkerja keras berpikir
Dhira : ini apa ya yg keras panjang kaya tongkat bisbol 🤔🙄😂😂😂👻
2024-11-22
2