episode 15

Dan saat Bu Maya sudah masuk ke dalam rumah,Beni sedang duduk d ruang tv dan dia nonton film kartun.

"Sore Beni"kata Bu Maya.

"Sore Bu".kata Beni.

"ibu bawa oleh-oleh gak".

"ini Ben macam 2 lho".kata Nina

Dan Nina pun berjalan menuju dapur untuk membuka makanan yang di bawa ibu nya dan Bu Maya berjalan menuju kamar nya.

"wah Ben ibu bawa ayam bakar".

"ibu juga bawa tahu bakso dan Risol".

"aku minta kak tahu bakso nya"

"iya ambil saja Ben "

"kak Nina kan hanya menata saja"

Sementara di kantor nya Pak Sarmin sedang membenahi berkas yang akan d bawa besok dan terlebih dahulu menata di box masing-masing sesuai dengan tempat yang akan di kunjungi.

"Min udah lengkap semua apa belum"kata Pa Sutar.

"Bentar Tar nunggu yang sedang d ketk Adi".

"iya pak tunggu bentar " kaa Beni.

Sambil menunggu Adi Pak Sarmin menyusun dan menata ulang di bantu oleh Pak Sutar.

Setelah selesai Adi segera ngeprint berkas tersebut dan di berikan ke pak Sarmin.

"akhirnya selesai sudah ya Adi".kata Pak Sarmin.

"iya Pak jadi besok kita GK terlalu tergesa gesa" kata Adi.

Pak Sarmin harus lembur lagi karena ada pekerjaan yang harus di selesaikan karena besok ada tugas keluar kota.

Seorang laki-laki yang berusaha membahagiakan keluarga dan pekerja keras.

Letih lelah dan capek yang d rasakan oleh pak Sarmin.Tapi kebahagiaan keluarga lebih di utamakan.

Setelah beberapa jam menyelesaikan pekerjaan akhirnya pak Sarmin pulang ke rumah

Tapi sebelum pulang ke rumah Pak Sarmi. Sholat magrib terlebih dahulu ke masjid yang ada di kantor beserta Pak Sutar dan Adi.

Setelah selesai sholat magrib Pak Sarmin berjalan menuju parkiran motor dan Pak Sarmin mengendarai motor nya dengan pelan2.

kurang lebih hampir 30 menit Pak Sarmin sampai ke rumah nya dan Pak Sarmin memasukan motor nya di teras dan kemudian mengunci pagar rumah.

"assalamualaikum "kata Pak Sarmin .

"walaikum salam" kata Nina.

"eh ayah udah pulang".

"iya Nina ayah lembur soal nya besok mau keluar kota "

"ini ayah Nina buat kan teh hangat buat ayah".

"makasih Nina".

"lha Beni sama Ibu mana"

"itu ayah masih pada di kamar"

"ya udah ayah ke kamar dulu ya karena badan udah lengket semuanya".

Setelah ngobrol sebentar dengan Nina di dapur Pak Sarmin berjalan menuju ke kamar nya untuk mandi dll.

Setelah Pak Sarmin pergi Nina kembali menata makanan untuk di letakkan di meja makan .

Saat Pak Sarmin masuk kamar ,;Bu Maya baru saja selesai sholat magrib.

"bapak udah pulang".

"udah slsi pak pekerjaan nya"

"Alhamdulillah sudah selesai kok Bu".

"Alhamdulillah"

"ya sudah bapak mandi dulu ya Bu".

"iya pak".

Setelah ngobrol sebentar dengan pak Sarmin,Bu Maya keluar kamar untuk berjalan menuju dapur.

"lho Nina udah di dapur tho"kata Bu Maya.

"udah Bu "

Bu Maya pun ikut membantu Nina menata makanan dan piring di meja makan.

Dan beberapa saat kemudian Beni sudah keluar dari kamar untuk berjalan menuju dapur.

"eh ada ibu sama kak Nina".

"Bu aku mau buat es susu coklat".

"bikin lha Beni"kata Bu Maya.

Beni pun membikin es susu coklat dan setelah itu Beni mengambil risol mayo 2 biji untuk di bawa ke ruang tengah sambil nonton tv.

"beni udah belajar apa belum". tanya Bu Maya

"belum Bu nanti saja habis makan malam"

"oh ya sudah".

Setelah 15 menit pa Sarmin mandi akhirnya beliau keluar dari kamar nya untuk makan malam bersama keluarga nya.

"wah udah pada kumpul semua nya ya*kata pak Sarmin"

"udah pak" kata Nina.

"ya sudah ayo kita makan malam sama2 "kata pak Sarmin.

Pak Sarmin,Bu Maya ,Nina dan Beni akhirnya makan malam bersama.

Saat makan malam Pa Sarmin bilang k anggota keluarga nya.

"besok bapak ada tugas keluar kota dari kantor".

"Nina seperti biasa anter Beni ke sekolah "

"ibu maaf ya mungkin naik bis"

"iya gpp Pak nanti biar Nina yang akan mengantar sampai halte"

Setelah sedikit ngobrol keluarga Pak Sarmin menikmati makan malam dengan nikmat dan enak.

Untuk episode selanjutnya Nina dan Beni sudah masuk ke Universitas ya readers.

Setelah 3 tahun berlalu dan anak2 Pak Sarmi. juga akan semakin besar dan kebutuhan juga banyak .

Nanti akan di bahas di episode selanjutnya

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!