Tatapan

" Sttt dia tidur jangan diganggu " Ucap Sisi

" Kalian ini uda mahir banget boong nya ketahuan tau rasa untung pak Mamat ga sampai beneran cek keadaan Sheila " ujar Mia

" Yaaa hehehe kita kan IPA 1 " ucap Sisi

" Mantaplah jangan lupa gini lagi ya mateman! awas kalau aku ketiduran ga ada yang bantuin " teriak Grace

" Iya selow ngapa "

Mereka pun mengahabiskan jamkos dengan bermain walau sempat mengerjakan tugas mereka sampai selsai

Saat bel pulang berbunyi

Tett Tett tett tett

" Woi pulang woi " teriak Grace

" Itu Sheila gimana? " melihat ke arah Sheila yang masih tertidur pulas

" Ummm " pikir Mia

Seketika ide jahil muncul di otaknya

" Bentar gue chat kak Dirga dulu " Ucapnya sambil mengambil HP Sheila

Ia pun menelpon Dirga

Di telepon📞

" Hallo " ucap Mia

" Hallo , kamu dimana gue di parkiran cepetan turun "

" Ukhm maaf kak Dirga ini bukan Sheila "

" I..ini Mia? " tanya Dirga

" Yup anda benar 100 point " jawab Mia

" Sheila dimana? "

" Sheila di kelas masih tidur, keknya agak sakit gimana dong? "

" Yaudah gue kesana " kata Dirga bergegas menuju kelas Sheila

" Yah dimatiin " ucap Mia melihat hp Sheila

5 menit kemudian....

Dirga sampai ke kelas Sheila karena jarak kelas Sheila dengan parkiran sangat jauh maka ia harus belari menuju cintanya ~

Dirga melangkah ke arah Sheila dengan isi kelas yang sudah kosong hanya tersisa Sheila yang pulas disana

Dirga melihat sebuah catatan kecil disana terpapar jelas sebuah tulisan yang bertulis " Duluan ya kak ditunggu sama oppa dirumah kelasnya uda kami kosongkan khusus buat kalian~ JANGAN BERTERIMA KASIH!!! daaa~~ " isi pesan tersebut

Dirga tersenyum kecil sambil melihat ke arah Sheila

" Sheila....Sheila.....Sheila.... " Dirga memanggil Sheila untuk ketiga kalinya

" Uda aku bangunin ya... kamu aja yang ga bangun " membalik arah bangku di belakangnya menghadap Sheila

Dirga pun menatap Sheila dengan tatapan hangat

" Cantik... " gumamnya

" Ughhh " lirih Sheila membuka mata

Dirga pun secepatnya menutup matanya seolah-olah tertidur

" Hehehe cuman mimpi ntar juga bangun " mencubit pipinya

" Eh sakit, bukan mimpi? "

Kata-kata Sheila membuat Dirga tidak tahan ingin menyantapnya secepatnya sikap nya yang selalu cuek tetapi hanggat tentu saja itu membuat semua orang terpesona apalagi senyuman nya yang cantik membuat laki-laki meleleh melihat senyuman itu

" Ganteng " gumamnya sambil tersenyum

" Hmmmm " Dirga secepatnya mencoba bangun agar tidak terjerumus godaan setan

" E...eh kak Dirga uda bangun?! " ucap Sheila kaget

" Iya " ucap Dirga

" Yaudah kita pulang yuk " bangkit dari bangku

Dirga langsung dengan cepat menarik tangan Sheila

" Tunggu, sebentar saja seperti ini "

Dirga menatap Sheila yang penuh tatapan antara senang dan kasihan

" Yaudah jangan lamanya nanti yang extra uda mau pulang nanti bisa-bisa kita kekunci " ucap Sheila

" Hmmm "

" Kak kok bisa kesini?kenapa tadi ga mau bangunin " tanya Sheila

" Disuruh Mia " jawab Dirga

" Oh.."

"Iya juga sih gak mungkin juga dia bakal datang sendiri kan... " gumam Sheila dalam hati menatap Dirga

10 menit berlalu mereka sama sekali tidak melakukan apapun membuka mulut saja tidak

" Canggung " gumam Sheila dalam hati

" Tadi gue salah ngomong ya? " tanya Dirga dalam hati

" Kita!... " ucap mereka berdua bersamaan

" Kamu duluan " ucap Dirga

" Kita pulang yuk " ajak Sheila gugup

" Yaudah yuk " bangkit dari duduknya

Dirga berjalan keluar langkah kakinya terhenti seketika dia menoleh dan melihat Sheila masih menatap Dirga

" Tunggu apalagi gamau pulang?? "

" Eh iya " ucap Sheila mengemas buku-buku didalam laci

Mereka berjalan bersama di lorong kelas ketika Sheila fokus bermain hp tiba-tiba saja...

Srett Sheila hampir saja tergelincir untung saja Dirga dengan cekatan menangkap Sheila agar tidak jatuh ,tatapan mata mereka akhrinya menuju ke tatapan lawan tatap

1 menit 2 menit mereka masih saja saling menatap

" Ukhm maaf " ucap Dirga saat sadar dari tatapannya

" Eh iya "

" Kamu gpp? " tanya Dirga

" Ngak , makasih tadi uda nolongin " ucap Sheila gugup

" Yudah jangan main hp lagi , hpnya dimasukan kedalam tas "

" Iya nanti "

" S-E-K-A-R-A-N-G!! " Omel Dirga

" Iya...bentar "

" Gue lempar ke jendela masih gak simpan? "

" Iya iya bawel amat sih jadi cowok " Omel Sheila

" Hmm yayaya " ucap Dirga berjalan pergi

" Hei tungguin! " mengejar Dirga

" Ughhh gagal lagi!!! , tunggu aja dasar ******!" ucap seseorang dari jauh....

Terpopuler

Comments

Ainur Cutee

Ainur Cutee

psti itu si Shasha,,,

2020-12-30

3

Bungaaaa Fazaa😶🌷

Bungaaaa Fazaa😶🌷

happy ending kan thor😊 , jangan sad ending
nanti jadi sedih😭

2020-07-03

9

lihat semua
Episodes
1 Pertemuan
2 Penolakan
3 Pelaksanaan
4 Cemburu
5 Perpustakaan
6 Cantik
7 Permulaan konflik
8 Melamun
9 Konflik
10 Menahan
11 Sebuah sandaran
12 Kunjungan
13 Peluk
14 Perkelahian
15 Permulaan konflik (2)
16 Ini penyakit jantung?
17 Tatapan
18 Bubur kentan hitam
19 Terlalu terbuka
20 Penumpang bus
21 Rubah
22 Khawatir
23 Foto
24 Taman
25 Curhat
26 Marahanya seorang perempuan
27 Kencan?
28 Menghasut
29 Cemburu
30 Masalah
31 Dia kembali
32 Benci
33 Tersaingi
34 Mia
35 Terlalu manis
36 Permainan
37 Pelukan hangat
38 Jujur
39 Pembicaraan
40 Peramal
41 Hari yang buruk
42 Bahu lebarmu
43 Resmi
44 Takut
45 Can this be called a date?
46 Can this be called a date?#2
47 Ungkapan hati
48 Berubah
49 First
50 Ilmu baru Dirga
51 Mawar
52 Cemburu
53 Tingkah laku
54 Membekas
55 Cukup
56 Saling menyakiti
57 Macchiato
58 Rahasia kelam
59 Penawaran
60 Mesin minuman
61 Supermarket
62 Tamu tak diundang
63 Kekuatan sorang ibu
64 Bisa gila
65 Liburan
66 Dirga si tukang ngambek
67 Anjing supermarket
68 Tatapan
69 Dapat bahagia
70 Serakah
71 Tatapan membunuh
72 Ketahuan
73 Tak akan menghianati
74 awal mula kesalahan
75 Menyembunyikan rahasia
76 Berbohong
77 Ragu
78 RETAK
79 TUJUAN
80 TUJUAN(2)
81 TAK PERLU TAU
82 EGOIS
83 SALAH KU
84 CINTA SMA
85 TERSIKSA
86 HARAPAN YANG PATAH
87 PANCARAN CAHAYA
88 ZONA NYAMAN
89 DITO
90 TIDAK AKAN KU TINGALKAN!
91 ANTARA KITA BERDUA
92 HANCUR!
93 ANTARA KITA BERDUA(2)
94 BERTAHAN
95 PERASAAN YANG MUDAH BERUBAH
96 Rencana pernyataan cinta!
97 MILIKKU!
98 MILIKKU! (2)
99 CRAZY PEOPLE?
100 AYO KE PULAU!
101 TERCIDUK
102 DIRGA!
103 PERISAPAN
104 BERHASIL!!!
105 JADI GINI....
106 JANGAN TUNJUKAN ITU
107 DAG DIG DUG SUARA JANTUNG
108 LONCENG HATI
109 LONCENG HATI (2)
110 STORY OF MIA
111 STORY OF MIA(2)
112 BAHAGIA BERSAMA MU
113 KEMBALI BERULAH
114 KEMBALI BERULAH (2)
115 DETIK DETIK TERAKHIR
116 DETIK DETIK TERAKHIR (2)
117 THE FIRST NIGHT STARTED
118 THE FIRST NIGHT ON THE BED
119 THE BEST ENDING
120 AUTHOR NOTE
121 INFO!!
Episodes

Updated 121 Episodes

1
Pertemuan
2
Penolakan
3
Pelaksanaan
4
Cemburu
5
Perpustakaan
6
Cantik
7
Permulaan konflik
8
Melamun
9
Konflik
10
Menahan
11
Sebuah sandaran
12
Kunjungan
13
Peluk
14
Perkelahian
15
Permulaan konflik (2)
16
Ini penyakit jantung?
17
Tatapan
18
Bubur kentan hitam
19
Terlalu terbuka
20
Penumpang bus
21
Rubah
22
Khawatir
23
Foto
24
Taman
25
Curhat
26
Marahanya seorang perempuan
27
Kencan?
28
Menghasut
29
Cemburu
30
Masalah
31
Dia kembali
32
Benci
33
Tersaingi
34
Mia
35
Terlalu manis
36
Permainan
37
Pelukan hangat
38
Jujur
39
Pembicaraan
40
Peramal
41
Hari yang buruk
42
Bahu lebarmu
43
Resmi
44
Takut
45
Can this be called a date?
46
Can this be called a date?#2
47
Ungkapan hati
48
Berubah
49
First
50
Ilmu baru Dirga
51
Mawar
52
Cemburu
53
Tingkah laku
54
Membekas
55
Cukup
56
Saling menyakiti
57
Macchiato
58
Rahasia kelam
59
Penawaran
60
Mesin minuman
61
Supermarket
62
Tamu tak diundang
63
Kekuatan sorang ibu
64
Bisa gila
65
Liburan
66
Dirga si tukang ngambek
67
Anjing supermarket
68
Tatapan
69
Dapat bahagia
70
Serakah
71
Tatapan membunuh
72
Ketahuan
73
Tak akan menghianati
74
awal mula kesalahan
75
Menyembunyikan rahasia
76
Berbohong
77
Ragu
78
RETAK
79
TUJUAN
80
TUJUAN(2)
81
TAK PERLU TAU
82
EGOIS
83
SALAH KU
84
CINTA SMA
85
TERSIKSA
86
HARAPAN YANG PATAH
87
PANCARAN CAHAYA
88
ZONA NYAMAN
89
DITO
90
TIDAK AKAN KU TINGALKAN!
91
ANTARA KITA BERDUA
92
HANCUR!
93
ANTARA KITA BERDUA(2)
94
BERTAHAN
95
PERASAAN YANG MUDAH BERUBAH
96
Rencana pernyataan cinta!
97
MILIKKU!
98
MILIKKU! (2)
99
CRAZY PEOPLE?
100
AYO KE PULAU!
101
TERCIDUK
102
DIRGA!
103
PERISAPAN
104
BERHASIL!!!
105
JADI GINI....
106
JANGAN TUNJUKAN ITU
107
DAG DIG DUG SUARA JANTUNG
108
LONCENG HATI
109
LONCENG HATI (2)
110
STORY OF MIA
111
STORY OF MIA(2)
112
BAHAGIA BERSAMA MU
113
KEMBALI BERULAH
114
KEMBALI BERULAH (2)
115
DETIK DETIK TERAKHIR
116
DETIK DETIK TERAKHIR (2)
117
THE FIRST NIGHT STARTED
118
THE FIRST NIGHT ON THE BED
119
THE BEST ENDING
120
AUTHOR NOTE
121
INFO!!

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!