Reuni SMA

"Berani bayar berapa kamu?" tanya lelaki yang Michie duga sebagai 9i9olo tadi dengan berbisik.

Bisikan Ardy barusan membuat Michie me re mang dan memalingkan wajahnya.

"Memangnya brapa tarif abang satu malam?" balas Michie yang justru balik bertanya.

"Satu juta?"

Pertanyaan Michie langsung dijawab dengan gelengan kepala oleh Ardy.

"Dua juta?"

Lagi-lagi Ardy menggelengkan kepalanya membuat Michie mendengus kesal.

"Ah, sudahlah. Lebih baik sekarang kita bergegas dari pada nanti terlambat. Untuk bayaran, aku yakin kau tidak akan kecewa denganku!" jelas Michie sambil menarik tangan Ardy menuju ke tempat parkiran motor.

"Tunggu sebentar!" pinta Ardy yang kembali masuk ke dalam Bar.

"Duh, kemana lagi sih dia. Udah waktunya tinggal dikit lagi!" gerutu Michie sambil terus melirik ke arah jam tangannya.

Tin! Tin!

Terdengar suara klakson mobil Jaguar F Type yang berhenti tepat di depan Michie.

Michie hanya mengerutkan dahinya karena tidak tahu siapa yang ada di dalam sana, namun setelah Ardy keluar dari mobil dan membukakan pintu untuknya, Michie sontak terkejut.

Saking terkejutnya, kali ini Michie tidak bisa berkata-kata lagi.

'Busyeet, kalo kencan semalam diantar pake Jaguar begini harus bayar berapa nih jadinya?' gumam Michie dalam hati.

Ia pun langsung mengambil ponselnya dan mencoba membuka M-Banking miliknya. Sedangkan Ardy diam diam memperhatikan Michie yang sedang mengecek saldo di rekeningnya.

"Kenapa? Bingung mau bayar berapa?" tanya Ardy yang langsung dijawab dengan anggukan kepala.

"Iya lah! Aku pikir bakal naik motor kamu tadi itu. Eh ternyata malah pinjem mobil orang," balas Michie membuat Ardy sedikit tidak terima.

"Apa kamu bilang?" tanya Ardy.

"Udah lah, ga usah dibahas. Lama-lama aku jadi pusing," balas Michie.

Ardy kini langsung mengemudikan mobilnya menuju ke salon sesuai arahan Michie. Setelah itu mereka langsung menuju ke restoran Out door yang sudah disewa Untuk acara Reuni.

Saat mobil Ardy tiba, semua mata langsung tertuju padanya tanpa terkecuali.

"Wow, siapa nih yang dateng naik Jaguar?"

"Iya nih, kayaknya bakal ngalahin Most Wanted Boy kita!"

Kasak kusuk anak-anak alumni mulai terdengar sampai di telinga Fredy dan membuat ia juga turut penasaran siapa sebenarnya yang datang. Fredy pun langsung menyeruak di tengah-tengah anak alumni yang menantikan pemilik mobil Jaguar F Type keluar.

Semua langsung terpana saat melihat Ardy keluar mobil. Ardy memang tampak sangat cool dan tampan malam ini. Tentu saja membuat para alumni perempuan banyak yang terpikat dengan pesona nya.

Namun mereka lebih terkejut saat mengetahui siapa wanita yang bersama oleh Ardy malam ini.

"Michie!" hampir semua alumni menyebut nama perempuan yang malam ini diajak taruhan oleh Fredy.

"Sial!" gerutu Fredy dengan mengepalkan tangannya saat melihat Michie berhasil membawa pasangan malam ini.

Ia pun langsung berbalik dan keluar dari kerumunan anak alumni yang kini menyambut kedatangan Michie.

Ardy dan Michie benar-benar sangat serasi dan tentunya membuat siapa pun yang melihatnya menjadi iri. Sedangkan Fredy segera menemui teman satu genk nya yang sebelumnya sudah di minta untuk mengorek informasi tentang Michie.

"Kalian gimana sih? Bukannya kemarin kalian bilang kalau Michie gak punya pacar?" tanya Fredy gusar.

Keinginannya untuk memiliki Michie kali ini gagal total melihat Michie sudah tentu memenangkan pertaruhan ini.

"Bener, Bro! Kemarin kita lihat sendiri kok Cika sama Tifa ngadain audisi untuk mencari pacar bayaran buat Michie.

"Kita yakin banget deh kalo itu pacar bayaran Michie." tukas teman yang satunya lagi.

"Oh Iya, aku punya ide brilian untuk mengalahkan Michie malam ini," tukas salah satu dari genk Fredy yang kemudian membisikkan sesuatu kepada Fredy.

Fredy langsung setuju dengan apa yang disarankan sahabatnya itu. "Okey, good idea. Aku yakin Michie tidak akan berani menerima tantangan kali ini," balas Fredy sambil tersenyum smirk.

Acara Reuni pun dimulai. Mata Fredy tidak lepas memandang ke arah Michie yang berdiri tepat di samping Ardy sambil berpegangan tangan.

'Michie benar-benar tampak semakin cantik membuat aku tidak bisa menahan diriku sendiri. Kali ini aku pastikan Michie akan kalah dalam taruhan ini,' gumam Fredy dalam hati.

Sedangkan Ardy yang melihat Fredy terus memandangi Michie langsung menggeser tubuhnya dan menutupi Michie dari pandangan Fredy.

"Ada apa, Ar?" tanya Michie.

"Aku menghalangi pandangan Fredy yang terus saja memandang ke arahmu," jawab Ardy dengan berbisik dan membuat mereka tampak semakin mesra.

"Thanks you," balas Michie dengan berbisik juga membuat Fredy langsung merasa seperti terbakar hatinya.

"Tenang Bro! Sebentar lagi kita akan memenangkan taruhan ini, dan Michie pasti akan jatuh di tanganmu," ucap sahabat Fredy sambil menepuk bahunya.

Kini tiba pada acara dimana akan diumumkan pemenang taruhan antara Michie dan juga Fredy. Suara para alumni langsung bergemuruh karena mereka sudah menebak jika Michie lah yang akan memenangkan taruhan ini.

"Dan pemenangnya adalah..."

"Tunggu dulu!" cegah Fredy yang langsung di soraki oleh para teman alumni.

"Huuu! Gak mau kalah!" sorak mereka.

"Tenang semuanya, karena aku menemukan ada kecurangan disini," ucap Fredy membuat semuanya langsung terdiam.

"Kalian semua tahu bukan siapa sahabat dari Michie?"

Pertanyaan Fredy barusan membuat semua mata tertuju kepada dua orang sahabat Michie.

"Ya, Cika dan Tifa beberapa hari yang lalu menggelar sayembara tertutup untuk mencari lelaki yang pantas menjadi pacar bayaran Michie."

Semua mata kini beralih mengarah ke tempat Michie dan Ardy berdiri. Merasa dirinya menjadi bahan tontonan, Michie tetap berusaha bersikap santai seolah Ardy memang pacar sungguhannya.

'Arrrggghhh! Ternyata dia dan teman-temannya selalu memata-matai gerak gerikku!' teriak Michie dalam hati.

"Jadi bisa dipastikan jika lelaki yang kini berdiri di samping Michie bukanlah pacarnya yang asli. Karena selama ini Michie memang belum pernah menjalin hubungan dengan lelaki mana pun!" jelas Fredy membuat suasana kembali riuh ramai.

"Ternyata kau terjebak dalam perangkapku, Fredy! Sayembara itu memang dilakukan hanya untuk menjebak kalian semua yang terbukti sudah memata-matai aku," balas Michie.

"Bahkan kalian tidak tahu bukan jika lelaki yang kami undang untuk mengikuti sayembara itu justru kami bayar?" lanjut Michie lagi.

Kini para alumni yang datang mulai dibingungkan, kira-kira mana yang akan memenangkan taruhan antara 2 orang most wanted ini.

"Jangan bohong, Michie! Aku yakin kau tidak akan mungkin menjalin hubungan spesial dengan lelaki mana pun!" balas Fredy yang mulai gusar.

"Ck, yang jelas malam ini aku sudah memperkenalkan pacarku di depan semuanya dan aku adalah orang yang memenangkan taruhan denganmu, Fredy," tukas Michie.

"Tidak semudah itu, Michie! Sekarang berikan kita semua yang ada disini bukti jika kamu memang berpacaran dengan lelaki bayaranmu itu!" pinta Fredy menantang keberanian Michie.

"Aku bukan lelaki bayaran, tapi aku memang benar-benar kekasih Michie." Kali ini Ardy mulai buka suara untuk membela Michie.

"Daripada menghabiskan waktu dengan hal yang sia-sia, lebih baik kita pulang, sayang!" ajak Ardy yang sudah siap membawa Michie pergi.

"Jika kau meninggalkan tempat ini sebelum diputuskan siapa pemenangnya, sudah tentu kali ini kau kalah dan kau harus berkencan denganku selama satu minggu!" ucap Fredy dengan lantang.

"Sekarang katakan saja bagaimana aku membuktikan pada kalian semua jika Ardy memang benar-benar pacarku?!" tanya Michie kesal.

"Aku mengenalmu dengan sangat baik, Michie. Lebih baik menyerahlah dari pada kau harus mengorbankan dirimu untuk pria bayaran sepertinya!" pinta Fredy.

"Aku tidak akan pernah menyerah padamu, Fredy!" balas Michie yang tetap dengan pendiriannya.

Jawaban Michie benar-benar membuat Fredy semakin kesal, "Kalau begitu, cium kekasihmu di depan kita semua tepat di bibirnya!" pinta Fredy yang sangat yakin jika Michie tidak akan melakukan tantangan yang ia berikan.

Deg!

Permintaan Fredy kali ini membuat Michie harus berfikir berkali kali.

☘️☘️☘️

Jangan lupa untuk dukung terus karya Author dengan

Like 👍

Comment 💬

Subscribe ❤️

Vote 💞

Gift 🌹☕💺

Dan Tonton iklannya 📹📽️ juga ya.

Terpopuler

Comments

Ita rahmawati

Ita rahmawati

cus lah ciuman doang mah 😅

2023-12-10

1

Qaisaa Nazarudin

Qaisaa Nazarudin

Cuman ciuman doang kan, gak yg aneh2 lainnya..

2023-10-11

0

༄༅⃟𝐐Shanum🎀

༄༅⃟𝐐Shanum🎀

duhh kok aku yg degdegan ya 😂

2023-10-09

0

lihat semua
Episodes
1 Pacar Bayaran Michie
2 Reuni SMA
3 Lost My First Kiss
4 Apa yang sudah terjadi?
5 5 Years Later
6 Meet Up
7 Akhirnya Bertemu Lagi
8 I'm Still Virgin
9 UnFocuss
10 Terciduk
11 Sama-sama Terkejut
12 Syarat dari Rein
13 Penentuan Pernikahan
14 Tekad Rein
15 Pertemuan Yang Tidak Diinginkan
16 Drop
17 At Hospital
18 Kehangatan Keluarga Rein
19 Fredy Tidak Terima
20 Keributan di Mansion
21 Keributan di Mansion 2
22 Prewedding Season 1
23 Get Rest
24 Prewedding Season 2
25 Meet with Advokat
26 Ada yang hilang
27 Peperangan Dimulai
28 Be Okay
29 Mansion Michie
30 Rencana Gila
31 Persiapan Pernikahan Cika
32 Pernikahan Cika
33 Pernikahan Cika 2
34 Pernikahan Cika 3
35 Pernikahan Cika 4
36 Dilarikan ke RS
37 Dijenguk Mantan Pacar
38 Dalam Penjagaan Ketat
39 Lukisan Terindah
40 Bridal Shower
41 Wedding Day
42 Prepare for Wedding Party
43 Prepare For Wedding Party 2
44 Wedding Party 1
45 Wedding Party 2
46 Wedding Party 3
47 Tragedi di Hari Pertama
48 Di Kantor Polisi
49 Seranjang Lagi
50 Menjenguk Risa
51 Mencari Tahu
52 Michie Meet Rima
53 Kemarahan Rein
54 Jangan dibahas!
55 Rencana Michie
56 Lelaki Bayaran
57 Angkat Bendera Perang
58 Belum Mengaku
59 Pernyataan Cinta Michie
60 Akhirnya...
61 Trik Cerdik
62 Sangat Mirip
63 Pengumuman (Iklan Novel Baru)
64 Rein * Reihan
65 At Office
66 Sebelum Lamaran
67 Risa dilamar Reihan
68 Menyesal
69 Pernikahan Terselubung
70 First Noon
71 Tidak bisa berkutik
72 Mau Juga Sama Reihan
73 Sopir Baru Michie
74 Kalah 1 Tumbuh 1
75 Back to Work
76 Mencurigakan!
77 Meet Hizkiel
78 Keinginan Hizkiel
79 Rein Is Back
80 Miss you
81 Cerita Hizkiel
82 Sarapan Pagi
83 Siap Bertemu
84 Akankah Berdamai?
85 Pulang ke Mansion Mom Lili
86 Siang yang Panas
87 Rein tidak setuju
88 Paris, We're Coming
89 Honeymoon
90 Iklan Tawanan Duda Tampan
91 You'll be a...
92 The End
Episodes

Updated 92 Episodes

1
Pacar Bayaran Michie
2
Reuni SMA
3
Lost My First Kiss
4
Apa yang sudah terjadi?
5
5 Years Later
6
Meet Up
7
Akhirnya Bertemu Lagi
8
I'm Still Virgin
9
UnFocuss
10
Terciduk
11
Sama-sama Terkejut
12
Syarat dari Rein
13
Penentuan Pernikahan
14
Tekad Rein
15
Pertemuan Yang Tidak Diinginkan
16
Drop
17
At Hospital
18
Kehangatan Keluarga Rein
19
Fredy Tidak Terima
20
Keributan di Mansion
21
Keributan di Mansion 2
22
Prewedding Season 1
23
Get Rest
24
Prewedding Season 2
25
Meet with Advokat
26
Ada yang hilang
27
Peperangan Dimulai
28
Be Okay
29
Mansion Michie
30
Rencana Gila
31
Persiapan Pernikahan Cika
32
Pernikahan Cika
33
Pernikahan Cika 2
34
Pernikahan Cika 3
35
Pernikahan Cika 4
36
Dilarikan ke RS
37
Dijenguk Mantan Pacar
38
Dalam Penjagaan Ketat
39
Lukisan Terindah
40
Bridal Shower
41
Wedding Day
42
Prepare for Wedding Party
43
Prepare For Wedding Party 2
44
Wedding Party 1
45
Wedding Party 2
46
Wedding Party 3
47
Tragedi di Hari Pertama
48
Di Kantor Polisi
49
Seranjang Lagi
50
Menjenguk Risa
51
Mencari Tahu
52
Michie Meet Rima
53
Kemarahan Rein
54
Jangan dibahas!
55
Rencana Michie
56
Lelaki Bayaran
57
Angkat Bendera Perang
58
Belum Mengaku
59
Pernyataan Cinta Michie
60
Akhirnya...
61
Trik Cerdik
62
Sangat Mirip
63
Pengumuman (Iklan Novel Baru)
64
Rein * Reihan
65
At Office
66
Sebelum Lamaran
67
Risa dilamar Reihan
68
Menyesal
69
Pernikahan Terselubung
70
First Noon
71
Tidak bisa berkutik
72
Mau Juga Sama Reihan
73
Sopir Baru Michie
74
Kalah 1 Tumbuh 1
75
Back to Work
76
Mencurigakan!
77
Meet Hizkiel
78
Keinginan Hizkiel
79
Rein Is Back
80
Miss you
81
Cerita Hizkiel
82
Sarapan Pagi
83
Siap Bertemu
84
Akankah Berdamai?
85
Pulang ke Mansion Mom Lili
86
Siang yang Panas
87
Rein tidak setuju
88
Paris, We're Coming
89
Honeymoon
90
Iklan Tawanan Duda Tampan
91
You'll be a...
92
The End

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!