Eps 3. Pertemuan (R)

Mengambil sebuah pilihan untuk menyelamatkan sebuah senyuman jauh lebih berarti, itu lah yang akan Octavia lakukan. Dia sudah membulatkan tekad untuk menerima tawaran Tuan Subroto, jika dilihat dari segi jangka panjang maka ini akan menyelamatkan dan memberikan keuntungan bagi perusahaan Z.

"Octavia, kamu tidak perlu menerima tawaran ini." Subroto datang menemui anaknya didalam kamar ketika sedang berias dimeja rias mempercantik diri untuk menyambut tamu terhormat yang akan datang.

"Ayah, tidak perlu takut. Pastinya Via mengambil tawaran ini karena sudah memikirkan untuk jangka kedepan nya Ayah." Ia tersenyum, walaupun hati nya terasa getir untuk menutupi semuanya dari sang Ayah.

"Ayah, maaf tak banyak yang bisa kulakukan untuk tapi hanya ini lah dapat kulakukan. Aku ingin melihatmu menampilkan senyuman itu lagi." batin Octavia, mereka memang tak saling bicara namun mata dan hati mereka sepemikiran saat ini.

Ternyata diluar sudah kedengaran suara tamu yang datang dan sambut oleh beberapa pelayan Tuan Nugroho. Octavia memang tidak terlalu banyak menggunakan riasan, ia hanya sederhana saja namun itu sudah membuat dirinya sangat begitu cantik ketika di padangan, sungguh luar biasa.

"Selamat datang Tuan dan Nyonya Subroto di kediaman saya yang sangat begitu sederhana ini." Sapa Tuan Nugroho, ia tidak bisa bohong dengan suasana hati dan ekspresinya saat ini.

"Ayolah teman jangan sungkan seperti itu, justru ini sambutan yang luar biasa bagi kami." balas Tuan Subroto sambil memuluk Tuan Nugroho.

Dibelakang mereka disusul oleh seorang pria muda yang tampan, dengan rahang wajah yang tegas dan posture tubuh yang sangat begitu bagus layaknya seorang atletik. Namun, sayang sekali ada begitu banyak fakta yang menguak bahwa pria ini adalah seorang maniac sex. Entah sudah berapa banyak berita yang bolak balik mengungkapkan di televisi serta media sosial, bahkan wanita-wanita yang selalu bersamanya tidak akan pernah lama kecuali satu orang.

Semua ini seperti melakukan transaksi timbal balik dengan menjadikan seorang perempuan sebagai objek transaksi, diluar pemikiran namun tidak ada paksaan disini, semua terjadi dengan kesadaran yang penuh dalam mengambil keputusan.

"Mari, silahkan duduk."

Pelayan menyediakan teh, dan beberapa cemilan kering diatas meja untuk dimakan oleh mereka. Tuan Nugroho tak sedikit pun melepas pandangan nya dari Putra Subroto saat ini, ia terus menatap seperti ingin menerkamnya. Seketika tatapan itu terahlikan ketika melihat Octavia datang menuju kearah mereka.

Ia tersenyum, sesuai dengan dress yang dikenakan berwarna putih untuk menutupi kesedihan nya. Sehingga tak sedikit pun memancarkan aura sedih ataupun getir.

"Halo Tuan dan Nyonya," Octavia meraih tangan kedua orang itu lalu mencium tangan mereka.

"Jangan panggil Tuan dan Nyonya dong sayang, sebentar lagi kami kan sudah menjadi orang tua mu juga." ujar Nyonya Subroto ia sangat begitu senang dengan Octavia.

"Baik, kalau begitu."

"Bagaimana tanggapanmu atas perjodohan ini nak?" tanya Tuan Subroto

"Aku menerimanya bukan karena keterpaksaan namun secara sadar aku  telah memilih pilihan ini." balas Octavia ia tidak tahu seberapa hancur nya sang Ayah mendengar hal itu.

"Luar biasa, tak salah aku memilihmu sebagai calon menantu keluarga Subroto. Kamu sungguh wanita yang luar biasa nak," puji Tuan Subroto.

Para orang tua dari kedua belak pihak memilih untuk berbicara ditempat terpisah dan memberikan ruang kepada anak-anaknya untuk saling berkenalan diruang tamu. Namun, pandangan Tuan Nugroho tak luput dari pria maniac sex itu, ia terus mengawasinya.

"Hai, usiamu jauh lebih muda dariku ternyata. dan sebentar lagi akan tepat 20 bukan?" pria itu memulai pembicaraan lebih dulu, walaupun raut wajahnya tak bersahabat.

"Yah, anda benar."

"Kalau begitu, bisakah berbicara diluar sebentar ada hal yang ingin kusampaikan."

Octavia menatap pria itu, mereka saling bertatapan namun belum saling berkenalan. hal ini sangat begitu canggung diantara mereka berdua, lagi-lagi tatapan pria itu tak bersahabat dengan Octavia. Dia menghembuskan napas dengan berat.

"Ayolah!" terima Octavia, ia beranjak dari sofa dan berjalan mendahului pria itu.

See u guys

Terpopuler

Comments

Airin Olhshop Haerianinsih

Airin Olhshop Haerianinsih

lanjut

2020-07-31

0

Asmi Wati

Asmi Wati

Lanjut thor

2020-07-08

0

Nar Si

Nar Si

lanjut Thor

2020-07-07

0

lihat semua
Episodes
1 Eps 1. Prolog (R)
2 Eps 2. Pilihan (R)
3 Eps 3. Pertemuan (R)
4 Eps 4. Kontrak Pernikahan (R)
5 Eps 5. Lusyana (R)
6 Eps 6. Makan Malam (R)
7 Eps 7. Ingin Melompat (R)
8 Eps 8. Mie Buatan Ayah (R)
9 Memilih Gaun Pengantin:)
10 Harry Potter, Sihir.
11 Patung Liberty
12 Hotel Jd. Lotus //
13 Joe Nugroho//
14 Chandra Baperan//
15 De Beres Platinum//
16 Stella Wijaya//
17 Eps 17!
18 Eps 18!
19 Eps 19!
20 Hari Pernikahan!
21 Eps 21!
22 Siapa Dia?
23 YELLOW
24 PURPEL
25 BLACK
26 GULALI
27 RED
28 GREEN
29 BERUSAHA UNTUK BAIK!
30 PERLAKUKAN AKU DENGAN BAIK!
31 ULANG TAHUN
32 WANITA BARU!
33 SABAR!
34 BUKAN URUSANMU!
35 KECELAKAAN!
36 BERPELUKAN!
37 TERIMAKASIH
38 5 HARI !
39 SAKIT PERUT!
40 AKTING!
41 MOBIL?
42 Tersandung!
43 MEMERAH!
44 JUS LEMON!
45 CORETAN DI WAJAH!
46 TIDAK BERTEMU!
47 PERGI LAH!
48 DUFAN!
49 SUASANA BAHAGIA!
50 KISS
51 ILUSI!
52 HUJAN!
53 JANGAN!
54 SURAT!
55 CERAIKAN!
56 123rb
57 TOLONG LAH!
58 FOTO!
59 SIAPA KAU SEBENARNYA?
60 OBAT!
61 CIUM?
62 TERTAWA!
63 1 PORSI!
64 BAPER!
65 IYA KAN SAYANG!
66 CIUMAN!
67 MANTAN TUNANGAN
68 PENJELASAN!
69 Tidak Ada Tempat Untuk Ku:)
70 Maaf Jika Menyakitkan:)
71 Suami Istri?
72 Tidak Bisa Minum Susu?
73 Semoga Saja:)
74 Mama Chandra Jatuh Sakit:)
75 Meluapkan Segala Nya:)
76 Canggung Sekali Rasa Nya:)
77 Komik Sebelah:)
78 Sumpah Serapah!
79 Kepiting Rebus:)
80 Jatuh Cinta?
81 Mood Yang Hancur:)
82 Brakk!
83 Cemas:)
84 Manja:)
85 Paman Joe:)
86 Mengungkit Kembali:)
87 Penculikan!
88 Tembakan!
89 Operasi!
90 Kuciran:)
91 Pemakaman Joe!
92 Kembali Dari Rumah Sakit:)
93 1 Tahun 7 Bulan:)
94 Bertemu David:)
95 Maling Kecil:)
96 Cemburu:)
97 Bercinta:)
98 Tingkah Konyol:)
99 Permintaan Maaf:)
100 Calon Istri Tony:)
101 Istriku Yang Manis:)
102 Amy&Tony
103 Kebahagian :)
104 Terimakasih Amy:)
105 Tamat Dan Terimakasih Untuk Kalian Semua:)
106 Awal Untuk Season 2
107 Season ll "Laurent Merona"
108 Season ll "Anna Subroto, Menginap."
109 Season ll "Body Gitar Spanyol"
110 Season ll "Tante Cantik"
111 Season ll "Paman Capek!"
112 Season ll "Bertemu Wanita Iblis"
Episodes

Updated 112 Episodes

1
Eps 1. Prolog (R)
2
Eps 2. Pilihan (R)
3
Eps 3. Pertemuan (R)
4
Eps 4. Kontrak Pernikahan (R)
5
Eps 5. Lusyana (R)
6
Eps 6. Makan Malam (R)
7
Eps 7. Ingin Melompat (R)
8
Eps 8. Mie Buatan Ayah (R)
9
Memilih Gaun Pengantin:)
10
Harry Potter, Sihir.
11
Patung Liberty
12
Hotel Jd. Lotus //
13
Joe Nugroho//
14
Chandra Baperan//
15
De Beres Platinum//
16
Stella Wijaya//
17
Eps 17!
18
Eps 18!
19
Eps 19!
20
Hari Pernikahan!
21
Eps 21!
22
Siapa Dia?
23
YELLOW
24
PURPEL
25
BLACK
26
GULALI
27
RED
28
GREEN
29
BERUSAHA UNTUK BAIK!
30
PERLAKUKAN AKU DENGAN BAIK!
31
ULANG TAHUN
32
WANITA BARU!
33
SABAR!
34
BUKAN URUSANMU!
35
KECELAKAAN!
36
BERPELUKAN!
37
TERIMAKASIH
38
5 HARI !
39
SAKIT PERUT!
40
AKTING!
41
MOBIL?
42
Tersandung!
43
MEMERAH!
44
JUS LEMON!
45
CORETAN DI WAJAH!
46
TIDAK BERTEMU!
47
PERGI LAH!
48
DUFAN!
49
SUASANA BAHAGIA!
50
KISS
51
ILUSI!
52
HUJAN!
53
JANGAN!
54
SURAT!
55
CERAIKAN!
56
123rb
57
TOLONG LAH!
58
FOTO!
59
SIAPA KAU SEBENARNYA?
60
OBAT!
61
CIUM?
62
TERTAWA!
63
1 PORSI!
64
BAPER!
65
IYA KAN SAYANG!
66
CIUMAN!
67
MANTAN TUNANGAN
68
PENJELASAN!
69
Tidak Ada Tempat Untuk Ku:)
70
Maaf Jika Menyakitkan:)
71
Suami Istri?
72
Tidak Bisa Minum Susu?
73
Semoga Saja:)
74
Mama Chandra Jatuh Sakit:)
75
Meluapkan Segala Nya:)
76
Canggung Sekali Rasa Nya:)
77
Komik Sebelah:)
78
Sumpah Serapah!
79
Kepiting Rebus:)
80
Jatuh Cinta?
81
Mood Yang Hancur:)
82
Brakk!
83
Cemas:)
84
Manja:)
85
Paman Joe:)
86
Mengungkit Kembali:)
87
Penculikan!
88
Tembakan!
89
Operasi!
90
Kuciran:)
91
Pemakaman Joe!
92
Kembali Dari Rumah Sakit:)
93
1 Tahun 7 Bulan:)
94
Bertemu David:)
95
Maling Kecil:)
96
Cemburu:)
97
Bercinta:)
98
Tingkah Konyol:)
99
Permintaan Maaf:)
100
Calon Istri Tony:)
101
Istriku Yang Manis:)
102
Amy&Tony
103
Kebahagian :)
104
Terimakasih Amy:)
105
Tamat Dan Terimakasih Untuk Kalian Semua:)
106
Awal Untuk Season 2
107
Season ll "Laurent Merona"
108
Season ll "Anna Subroto, Menginap."
109
Season ll "Body Gitar Spanyol"
110
Season ll "Tante Cantik"
111
Season ll "Paman Capek!"
112
Season ll "Bertemu Wanita Iblis"

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!