Menggetarkan Hati

Menggetarkan Hati

Hari Yang Cerah

Aku terlahir sebagai anak Pertama dari dua bersaudara, aku punya adik perempuan yang paling Cantik dan Manis bernama

" Reva Kamila Darmawan namanya ", sedangkan aku sendiri bernama, " Rendi Pratama Darmawan"

Orangtuaku sendiri bernama "Doddy Darmawan dan Dewi Kamila Syarif ".

Sekarang aku sudah kuliah di " Universitas Negeri MAWAR MERAH " (author saru ya guys nama Kampusnya ) di Jakarta daerah Depok Fakultas Ekonomi Jurusan Manajemen.

Karena Papa menginginkan aku suatu saat nanti menjadi penerus perusahaannya dan itu tidak bisa aku tolak karena Papa tidak punya anak lelaki lain hanya kami berdua anaknya,

Dan karena kasih sayang Papa lah yang menyebabkan aku mengikuti kemauan Papa dan menguburkan Impianku tuk Kuliah di Luar Negeri Jurusan Tehnik dan adikku masih SMA kelas satu.

Hari ini seperti biasa habis Sholat Subuh yang menjadi rutinitas dalam keluarga kami, aku olahraga jogging sambil lari-lari kecil,

kemudian siap-siap untuk berangkat ke Kampus karena hari ini aku hari pertama untuk Opek alias Orientasi Perkenalan Kampus....

Rendi..!" Reva.... !" ayo sarapan.. ,"suara Mama memangil kami ",

iya Ma.. ", Jawab kami serempak.

", oh iya Ma.. nanti Rendi pergi sendiri saja ya bawa motor ke Kampus tidak usah di anter sama Mang Ujang!! ", kataku.

Loh!" memangnya kenapa Nak? " , kan kamu biar enak di anter supir biar cepat juga sampenya.. ",kata Mamaku lagi.

Nggak usah Ma...!", Rendi pergi sendiri saja sekalian juga mau ke rumah Yunus biar bareng ke kampusnya ", Jawabku.

", Ya sudah... kalo gitu hati2 ya nak???", bawa motornya jangan ngebut ", Kata Mama.

Oke siap Bu bos hehe kataku sambil pergi ke kamar dan langsung siap2 ke kampus...

", Mang Ujang...!", panggilku.

Mang pergi anter dek Reva saja ya, saya pergi sendiri karena mau ke rumah Yunus juga... "kataku.

", Baik Den Rendi ", kata Mang Ujang.

", Hmmm Mang...Mang... udah berapa kali di bilang jangan panggil saya Den, panggil saja Rendi..!!!", kataku sedikit protes.

", Tapi Den...", Mamang mah udah enak nyebutnya Aden, tidak enak kalo tidak pakai Aden ", Jawab Mang Ujang.

Terserahlah Mang... jawabku sambil menyalakan sepeda motor Supra bututku...

Inilah aku walau terlahir di keluarga berada tapi aku tidak mau semua orang tau siapa keluargaku, aku hanya mau mareka mengenalku apa adanya tanpa sungkan kepadaku,

Aku tidak mau mareka tunduk menghormatiku karena aku orang Kaya Anak Konglomerat no 1 di Asia....

hmmm itu hanya kekayaan orang tuaku bukan aku...

Orang tuaku selalu menanamkan kesederhanaan dalam kehidupan sehari-hari walaupun kami mampu secara finansial.

Tapi itu tidak membutakan hati kami

dan selalu ingat dengan orang-orang di bawah kami.

", Assalamu'alaikum....'kataku.

begitu sampai di depan rumah Yunus sahabatku dari SMP dan SMA.

Kami selalu bersama bahkan sekarang juga kami di terima di kampus yang sama di Universitas Negeri di Depok..

Kampus yang di idam-idamkan semua orang dan kami salah satunya sekarang jadi mahasiswa di kampus tersebut..

", Wa'alaikum Salam...", Jawab ibu Yunus.

", ohh nak Rendi....", silahkan masuk nak?", Kata Bu Sumi.

", Silahkan duduk!!", Sebentar ya si Yunus sedang pakai baju ", kata bu Sumi, Ibunya Yunus.

", Iya Bu... Terima kasih", Jawabku sopan.

", Hei bro... udah lama ", Tanya Yunus karena dia tidak mendengar kedatanganku karena habis mandi tadi.

",Nggak kok baru aja", Jawabku.

", udah lo santai aja, sarapan aja dulu masih ada waktu kok ", Kataku lagi ,

" ayo kita sarapan bareng , lo pasti suka nasi goreng kampung buatan Mak gue hehe..... ", kata Yunus ", Blesteran Betawi sama Sunda.

", Wah kalo itu gue gak bisa nolak bro!!!",

", Gue suka banget hehehe... ",kataku sambil nyengir kuda.

", Dasar singkong hahaha ", Kata Yunus", sambil merangkul bahuku menuju ke dalam.

Rumah Yunus sangat sederhana tapi asri dan teduh karena di sekelilingnya penuh dengan pohon...

Umumnya rumah orang Betawi dengan nuansa yang kental sangat terasa dengan halaman yang luas karena banyak pohon Rambutan, Mangga juga Sawo dll...

Sehabis sarapan kami berdua pamit kepada Ibunya Yunus untuk menuju ke kampus karena hari ini hari pertama kami Ospek...

Setelah menempuh perjalanan 1 jam sampailah kami di depan Kampus dan sudah banyak yang datang dan kami langsung menuju halaman depan kampus...

", Selamat pagi semua.... selamat datang di Kampus Tercinta...MAWAR MERAH ", kata KETUA OSPEK

Dan hari ini kalian semua akan mengikuti Ospek yaitu Orientasi Siswa Perkenalan Kampus selama 1 minggu.

3 hari di Kampus dan sisanya kita lanjutkan di Daerah Sukabumi oke...

"oke Kak jawab kami Serentak !", lalu mulailah kami di bagi-bagi kelompok.

", Aku kebagian kelompok Sakura namanya terdiri dari 3 cewek dan 3 cowok...

mulailah kami saling kenalan dengan nama masing-masing.

Perkenalkan nama Jelekku Rendi nama bagusnya Wortel ", kataku memperkenalkan diri.

lalu di ikuti temen-temen yang lain juga.

", Nama jelekku Bagus...", Nama Bagusnya ...Cabe "kata Bagus ,"

", lalu Mira dengan nama bagusnya Bayam.

Ratih dengan nama Kangkung.

Sonny dengan nama Terong.

Ika dengan nama Tomat.

Setelah semuanya sudah memperkenalkan diri mulailah kami mengikuti acaranya satu persatu.

Hei kamu Cabe sama Terong kesini " , kata Kakak Senior yang bernama Asih.

", kamu berdua nyanyikan lagu balonku tapi pake huruf O semua mengerti !

", Mengerti kak jawab Bagus dan Sonny serentak.

", Mulailah mareka menyanyikan lagu balonku dengan huruf O kami semua ketawa mendengarnya.

Siapa yang suruh kalian ketawa ", maju kedepan sini.

", Kami langsung diam.

Kamu cabe sama terong terus lanjutkan pake suara 1 dan suara 2 ," siap Kak jawab Sonny dan Bagus kompak.

Sesudah Sonny dan Bagus selesai nyanyi lalu Kakak Pembina maju ke depan kami satu-satu...

", kamu ganteng siapa nama jelek kamu ", tanya Mia kakak Pembina yang genit.

jawab Kak, nama jelek saya Rendi ", jawabku".

", Hmmm...Rendi udah punya pacar belum??", saya mau loh jadi pacar kamu ", Kata Mia lagi.

Aku cuma tersenyum karena lucu dengan pertanyaannya.

", Apaan sih lo Mia !!!" genit amat kata Nora!!".

", Hai.. ganteng...( dengan nada genit dan sambil mencolek daguku ),

",berapa nomor hp kamu, "tanya Nora lagi.

", Huuuhhh dasar lo yee pada, nggak bisa liat cowok bersih dikit pada nyosoooorrr semua.

", kata Mila.

", Rendi mau kah kamu menjadi pacar saya hehe... ", kata Mila dengan pedenya.

", huuuhhh dasar si Mila sama aja...", kata Nora sambil cemberut lucu.

", Woi kalian semua ngapain sih godain anak baru... udah-udah bubar!!!", Teriak Ketua Ospek.

", Ini sudah jam makan siang, habis itu semua kumpul di aula ya jangan sampe telat!!! ", kata Lukman sang ketua Ospek.

Akhirnya kami pun bubar.

aku langsung menemui Yunus, habis itu kami ke Mushola untuk Sholat dan lanjut ke kantin tuk makan siang.

", Ren... gue tadi habis nyanyi lagu Peterpan yang berjudul Yang Terdalam...sumpah gue lupa liriknya haha! " , kata Yunus sambil nyengir.

Gue gak sempat nyanyi karena udah kehabisan waktu ", kataku.

", Gimana tidak habis waktu, wong semua kakak2 senior pada naksir sama Rendi.

" jawab Sonny sambil duduk disebelahku".

Aku cuma tersenyum saja... aku malas membahas tentang makhluk yang namanya wanita.

Pernah teman-teman SMP DAN SMA menyangka aku gay tapi aku tidak perduli karena orang -orang terdekat tau siapa aku sebenarnya...

Dan yang penting aku suka dengan wanita tapi belum ketemu yang bisa menggetarkan hatiku.

Dan Yunus sahabatku tau siapa aku sebenarnya.

Sebenarnya gampang bagi Rendi tuk dapatkan wanita, dengan wajahnya yang tampan dan latar belakang keluarganya,

Wanita mana yang tidak mau sama dia?, tapi Rendi adalah sosok lelaki sederhana yang tidak mau pamer di depan kaum wanita

", Kata - kata Yunus yang membuat mata ku melotot tidak percaya dengan perkataan si Yunus.

", Nus udah deh bisa diem gak sih!!!", inget kata -kata gue ", kataku mengancam Yunus.

Yunus langsung minta maaf sambil menangkupkan tangan didada..

", sorry bro gw kebawa suasana tapi lo percaya sama gue rahasia lo aman sama gue ", kata yunus mantap.

Terpopuler

Comments

Cut Fatjal

Cut Fatjal

terima kasih thor untuk sarannya... aku senang bgt jadi dpt ilmu lg dari author....😀

2023-01-12

0

Red Jasmine

Red Jasmine

hi kak aku mampir nih ,mampir juga dikaryaku yah

2023-01-12

1

Nefertari Atika

Nefertari Atika

Dari segi cerita kamu okey, tapi dari segi tag dialog, kamu masih belajar😁 mampir juga iya ke punya ku.

2023-01-12

1

lihat semua
Episodes
1 Hari Yang Cerah
2 Gunung Pangrango Sukabumi
3 Nasehat Papa
4 Fakultas Ekonomi
5 Sebuah Harapan
6 Ketua BEM
7 Menyita Waktu
8 Bencana Alam
9 TSUNAMI Aceh
10 Bantuan untuk Tsunami
11 Menyalurkan Bantuan
12 Berangkat Ke Aceh
13 Berangkat ke Aceh II
14 Berangkat Ke Aceh III
15 Berangkat ke Aceh IV
16 Mengunjungi Korban Tsunami
17 Menghibur Adik Adik Di Pengungsian
18 Ke Batoh
19 Tiga Minggu Di Aceh
20 Ke LHOK NGA
21 Masih di LHOK NGA
22 Perpisahan Yang Mengurai Air Mata
23 Rindu Yang Tertahan
24 Kebimbangan Hati Rendi
25 Kegundahan Jiwaku
26 Pertemuan Yang Menggetarkan Hati.
27 Mencari Tau Tentang Aisha
28 Rencana Masuk Pesantren
29 Primadona Desa
30 Santri Mukiman
31 Merasakan Jadi Santri
32 Menemui Ustadz Ahmad Ma'ruf
33 Lamaran Pak Kyai Abdul Somad
34 Bareng Yunus ke Kampus
35 Misi dari Rendi
36 Rapat
37 Salah Paham
38 Menanti Kabar
39 Doa Faisal
40 Suasana Kantor BEM
41 Usulan David dan Malik
42 Kabar Tak Enak
43 Janji Ke Rumah Pak Ustadz
44 Deg-degkan
45 Salah Sangka
46 Menemui Abah Aisha
47 Syarat Dari Abah
48 Kesibukan Yang Padat
49 Saran Untuk Andi
50 Ke Kantor Papa
51 Impian Anita
52 Lumayan Sibuk
53 Penutupan Pendaftaran Calon BEM
54 Seleksi Calon Ketua BEM
55 Terpilih Ketua BEM Yang Baru
56 Hafalan Surah AR-RAHMAN
57 Persiapan Menuju Pernikahan
58 Menikah dengan Gadis Pujaanku
59 Malam Pertama Yang Tertunda
60 Kerinduan Pada Aisha
61 Menemui Bidadariku
62 Menjemput Istriku
63 Hadiah Untuk Aisha
64 Malam Yang Indah Tuk Rendi Dan Aisha
65 Akibat Perbuatanku
66 Janjiku
67 Menginap Di Rumah Mama.
Episodes

Updated 67 Episodes

1
Hari Yang Cerah
2
Gunung Pangrango Sukabumi
3
Nasehat Papa
4
Fakultas Ekonomi
5
Sebuah Harapan
6
Ketua BEM
7
Menyita Waktu
8
Bencana Alam
9
TSUNAMI Aceh
10
Bantuan untuk Tsunami
11
Menyalurkan Bantuan
12
Berangkat Ke Aceh
13
Berangkat ke Aceh II
14
Berangkat Ke Aceh III
15
Berangkat ke Aceh IV
16
Mengunjungi Korban Tsunami
17
Menghibur Adik Adik Di Pengungsian
18
Ke Batoh
19
Tiga Minggu Di Aceh
20
Ke LHOK NGA
21
Masih di LHOK NGA
22
Perpisahan Yang Mengurai Air Mata
23
Rindu Yang Tertahan
24
Kebimbangan Hati Rendi
25
Kegundahan Jiwaku
26
Pertemuan Yang Menggetarkan Hati.
27
Mencari Tau Tentang Aisha
28
Rencana Masuk Pesantren
29
Primadona Desa
30
Santri Mukiman
31
Merasakan Jadi Santri
32
Menemui Ustadz Ahmad Ma'ruf
33
Lamaran Pak Kyai Abdul Somad
34
Bareng Yunus ke Kampus
35
Misi dari Rendi
36
Rapat
37
Salah Paham
38
Menanti Kabar
39
Doa Faisal
40
Suasana Kantor BEM
41
Usulan David dan Malik
42
Kabar Tak Enak
43
Janji Ke Rumah Pak Ustadz
44
Deg-degkan
45
Salah Sangka
46
Menemui Abah Aisha
47
Syarat Dari Abah
48
Kesibukan Yang Padat
49
Saran Untuk Andi
50
Ke Kantor Papa
51
Impian Anita
52
Lumayan Sibuk
53
Penutupan Pendaftaran Calon BEM
54
Seleksi Calon Ketua BEM
55
Terpilih Ketua BEM Yang Baru
56
Hafalan Surah AR-RAHMAN
57
Persiapan Menuju Pernikahan
58
Menikah dengan Gadis Pujaanku
59
Malam Pertama Yang Tertunda
60
Kerinduan Pada Aisha
61
Menemui Bidadariku
62
Menjemput Istriku
63
Hadiah Untuk Aisha
64
Malam Yang Indah Tuk Rendi Dan Aisha
65
Akibat Perbuatanku
66
Janjiku
67
Menginap Di Rumah Mama.

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!