BAB 3

Saat Cantika dan Fatih sampai di Hotel tempatnya akan menginap, waktu menunjukkan tengah hari. Sudah masuk waktunya makan siang. Fatih meminta Cantika untuk ikut makan siang bersama dengan kliennya sambil membicarakan urusan pekerjaan. Sedangkan Alif sedang melobi pengusaha asing lainnya yang kebetulan sedang melakukan perjalanan bisnis ke Bali.

     Tidak terasa waktu rapat dengan klien sampai jam lima sore. Cantika memasuki kamar VIP-nya sambil berjalan dengan lunglai karena capek habis dari naik pesawat langsung diajak rapat. Apalagi rapatnya berlangsung lama karena negosiasi yang alot untuk menemukan titik kesepakatan bersama. Untungnya Cantika jeli melihat adanya keuntungan untuk kedua belah pihak. Dengan kata-kata yang di rangkai dengan baik disertai senyuman manisnya. Pemikiran yang bijaksana, akhirnya dapat disepakati proposal-nya. Tentu saja Fatih senang, karena kerja sama ini dapat mendatangkan keuntungan yang besar untuk perusahaannya.

                    * * * * * * *

"Al, kamu lagi dimana?" Fatih menelphone sambil berjalan menuju parkiran Hotel.

"Di bandara, cepat jemput. Risih tau banyak orang yang ngeliatin " terdengar suara di sebrang sana.

" Hahaha...mereka itu bukan ngeliatin. Kamu aja yang ke ge'er an," jawab Fatih langsung mengakhiri panggilannya. 

     Dengan di antar sopir Fatih datang ke bandara menjemput saudara sepupunya dari pihak mamanya, yang sekarang tinggal di Amerika.

     Terlihat seorang laki-laki bule berwajah tampan sedang duduk di kursi tunggu.

" Lama banget loe. Habis ngapain aja ?" Katanya sewot

     Fatih hanya bisa tertawa mendengar omelan Alexander. Ya, sepupunya itu tuan muda dari keluarga Anderson yang terkenal salah satu dari keluarga terkaya di dunia, seorang pengusaha muda asal Amerika.

" Sudah jangan ngomel-ngomel lagi. Kamu kesini sebenarnya mau apa?" Tanya Fatih saat masuk mobil.

" Ya mau liburan lah. Suntuk tau kerja melulu " Al masih sewot

" Heh, aku datang ke sini itu mau kerja bukan mau liburan. Awas saja kalau kamu ganggu!" Fatih memberi ancaman, karena pasti Al akan mengganggu dia minta ini itu, sesuai keinginannya.

                    * * * * * * *

  

     Dan benar saja sesuai perkiraan Fatih, Al terus mengganggunya mengajak main ini-itu, kesana-kemari. Ke tempat-tempat yang menurutnya indah dan enak buat hiburan melupakan masalahnya. Tentu saja dia juga ikut terlibat dalam membantu kerja sama antara Fatih dan para pengusaha lainnya, baik pengusaha dalam negeri maupun luar negeri. Tentu saja Al ada di belakang layar, memberi tahu informasi yang dibutuhkan Fatih mengenai calon-calon kliennya. Sebenarnya tujuannya agar pekerjaan Fatih lebih cepat selesai dan mau di ajak bermain.

     Akibatnya Alif dan Cantika jadi kewalahan mempersiapkan proposal kerja sama dadakan dengan para pengusaha yang tidak ada dalam rencana sebelumnya. Dasar Fatih berotak cerdas dan berjiwa pengusaha sejati, jadi dia tahu kira-kira ada hal yang dapat memberi keuntungan buatnya langsung saja diambil tanpa menyia-nyiakan kesempatan.

     Dan tidak terasa tiga hari di Bali sudah di jalani Cantika. Karena kelelahan akibat bekerja, sehingga dia tidak memperhatikan kesehatannya. Kadang melewatkan jam makan,saking sibuknya. Bahkan sehari sebelumnya dia, kehujanan dengan perut kosong karena belum makan, saat mengantarkan proposal yang di minta Fatih untuk di antarkan ke restauran tempat bertemunya dengan klien.

     Dengan jalan terseok-seok Cantika berusaha menuju kamar tempatnya menginap. Tanpa sengaja dia berpapasan dengan Alif.

" Cantika kamu kenapa ?"

" Tidak kenapa-napa Pak ".

" Tapi muka kamu pucat. Kamu seperti sedang sakit ?"

" Cuma demam sedikit, mungkin karena kemarin dan tadi pagi kehujanan ".

" Kalau begitu kamu cepat masuk kamar dan istirahat saja. Biar aku saja yang ikut rapat nanti ".

" Baik, Pak. Terima kasih atas perhatiannya ".

     Cantika pun terbaring lemas di atas kasur hotel yang empuk. Baru saja matanya terpejam, terdengar suara ketukan di pintu kamarnya. Dengan tubuh yang lemas sambil jalan terhuyung-uyung dia mencari jilbab instannya yang disimpan di lemari. Begitu pintu dibuka, terlihat Fatih sambil memasang wajah cemasnya.

" Cantika, aku dengar dari Alif kalau kamu sakit ?" Terdengar nada suaranya begitu cemas saat melihat muka Cantika begitu pucat.

" Cuma demam, Pak. Mungkin karena kehujanan," jawabnya lesu.

" Saya panggilkan dokter dulu, ya. Kamu istirahat saja, tidur dulu sambil menunggu dokter datang ".

     Sekitar lima belas menit kemudian dokter yang di janjikan Fatih datang. Dan memeriksa keadaan Cantika.

" Nona Cantika demam, akibat kelelahan. Sehingga tubuhnya kurang fit karena kurang istirahat. Begitu kena hujan langsung demam. Saya akan memberikan obat penurun panas dan obat tidur supaya pasien dapat istirahat total biar cepat sembuh," penjelasan dokter terkait sakitnya Cantika.

" Makan sesuai jadwal, ya nona. Jangan sampai telat, apalagi kelewat. Harus sering memperhatikan kesehatan. Apalagi sekarang lagi memasuki musim pancaroba ", lagi-lagi dokter memberi petuah pada Cantika.

     Cantika hanya manggut-manggut, menganggukkan kepalanya, mengerti akan pembicaraan dokter yang memeriksanya.

     Setelah dokter itu pergi, Fatih memesan makanan bergizi untuk Cantika ke pihak hotel. Dan memindahkan kamar Cantika ke kamar VVIP satu lantai dengan kamarnya tempat dia menginap. Agar mempermudah mengawasi Cantika, dan kalau ada apa-apa dia bisa cepat tanggap. Apalagi dia sudah berjanji pada Kakeknya Cantika untuk menjaganya agar tidak terjadi apa-apa yang menimpa kepada cucu kesayangannya itu.

     Fatih duduk di sofa sambil memperhatikan Cantika makan di tempat tidurnya. Dalam hatinya dia merutuki dirinya sendiri, karena kurangnya memperhatikan kondisi bawahannya. Sehingga kelelahan akibat pekerjaan yang secara spontan terjadi karena bertemu para pengusaha yang mengikuti perkumpulan para pengusaha muda yang di ikuti hampir seluruh negara-negara berkembang maupun negara maju di Bali. Yang membahas efek dari krisis ekonomi global yang terjadi hampir di seluruh negara di dunia ini. Agar perusahaannya tidak terjadi failed maka banyak dari mereka memperluas jaringan kerja samanya dengan berbagai perusahaan.

" Cantika, saya minta maaf. Akibat dari keegoisan saya, kamu jadi korbannya ".

" Pak Fatih bicara apa, sih. Saya sakit itu sudah merupakan takdir saya. Dan sebabnya, dikarenakan kehujanan ", jawab Cantika sambil tersenyum agar Fatih tidak menyalahkan dirinya sendiri, atas apa yang terjadi pada dirinya.

" Tapi tetap saja karena aku, kamu bekerja terlalu keras menyelesaikan semua urusan perusahaan, sehingga kurang istirahat ", lagi-lagi Fatih masih menyalahkan dirinya.

" Kita akan menginap beberapa hari lagi sampai kamu sembuh. Biar aku yang menghubungi Kakekmu, kalau kita akan memperpanjang perjalanan bisnis beberapa hari lagi disini".

     Cantika hanya mengangguk saja menuruti ucapan atasannya itu. Lagipula tubuhnya masih sakit, semua tulangnya terasa linu akibat dari demam tingginya itu. Tubuhnya lemas tidak berdaya, takut kalau memaksakan besok pulang, makin parah sakitnya. Setelah makan dan meminum obatnya, Cantika membaringkan tubuhnya diselimuti kain yang tebal. Disaat bersamaan Cantika berbaring handphone Fatih berdering.

" Ada apa Alif ?"

" ... "

" Baik, aku berangkat sekarang kesana ".

" Cantika, aku mau menjemput Alif dulu, dia sekarang ada di kantor polisi. Kamu tutup pintunya, jangan di kunci supaya aku mudah mengecek keadaan kamu Tanpa harus membangunkan kamu, ya ".

     Mendengar ucapan Fatih, sontak saja Cantika menolak. Gimana kalau ada yang tiba-tiba masuk. Apalagi kalau dia tidur selalu melepas jilbabnya. Ditambah habis minum obat biasanya tubuhnya mengeluarkan keringat yang banyak.

" Maaf, Pak. Nggak bisa. Bagaimana kalau ada orang yang tiba-tiba masuk ke sini ?"

     Sebenarnya masuk akal juga penolakan Cantika itu. Untuk jaga-jaga agar tidak ada orang lain yang masuk sembarangan ke kamarnya.

" Ya udah kalau begitu kamu harus selalu aktifkan handphone kamu, jangan di mode getarkan. Kalau perlu nada deringnya di tingkatkan lagi volumenya agar mudah terdengar ".

" Aku tidak tau kapan pulangnya, mungkin nanti aku minta pihak hotel untuk mengecek ke adaan kamu, ya. Kalau urusanya nggak cepat kelar ".

     

     Cantika lagi-lagi hanya menganggukkan kepalanya pelan sambil memejamkan mata karena mulai merasakan pusing lagi di kepalanya.

                    * * * * * * *

     

     Baru satu jam sudah berselang saat Cantika tidur. Terdengar suara ketukan di pintu kamarnya. Dengan jalan terhuyung lemas dan terseok-seok, Cantika berjalan membukakan pintu. Dilihat ada karyawan hotel berdiri tegap di sana. Dia menanyakan keadaannnya saat ini, atas perintah Fatih yang ingin mengetahui mengenai kondisinya sekarang. Sebab Fatih belum bisa kembali ke hotel karena harus mengantar Alif terlebih dahulu ke rumah sakit.

     Cantika memberi tau karyawan itu, bahwa dirinya sudah lebih baik saat ini. Dia tidak mau membuat Fatih mengkhawatirkan kodisinya sekarang. Kemudian Cantika menutup pintu, dan lupa lagi untuk menguncinya.

     Dilihat jam di handphone miliknya, sudah menunjukan pukul setengah sembilan malam. Cantika berusaha bangun untuk melaksanakan kewajibannya sebagai orang muslim, yaitu sholat isya. Saat bangun kakinya ngak sengaja menginjak bungkus obat.

"Ini apa obat dari dokter, ya?" guman Cantika sambil melihat bungkus obat itu.

Dilihatnya lagi obat dari dokter tadi yang disimpan di meja kecil samping kasurnya, ternyata ada dua bungkus obat yang berbeda. Dia berpikir mungkin ini terjatuh saat dirinya menyimpan begitu Fatih memberikannya.

"Sholat isya dulu, ah. Baru minum obat ini."

     Cantika sholat dengan keadaan duduk karena baru saja satu rakaat, kepalanya mendadak pusing banget. Sehingga takut tidak mampu berdiri lama lagi, dan malah jatuh. Begitu selesai shalat dia meminum obat yang tertinggal tadi.

     Beberapa saat setelah minum obat itu, dia benar-benar tertidur pulas. Sampai-sampai dia terbangun karena merasakan sakit yang amat sangat di bagian kewanitaannya. Seperti ada yang memaksa masuk, membuat dia menjerit dengan suara mencicit karena kondisinya yang benar-benar lemah dan ngantuk yang teramat sangat. Sehingga dia mengira kalau dirinya sedang tidur dan bermimpi.

" Ahk.... sakit ...."

*******

Terpopuler

Comments

Ita rahmawati

Ita rahmawati

perhatiannya si fatih untung cantika gk baper 😅

2025-02-10

1

evvylamora

evvylamora

pintu kamar hotel itu biar kita tdk kunci, tp tertutup ga bakal bs dibuka dr luar Thor

2023-04-28

2

Marsha Andini Sasmita

Marsha Andini Sasmita

💪💪💪😭💪💪💪

2022-11-07

1

lihat semua
Episodes
1 Prolog
2 BAB 1
3 BAB 2
4 BAB 3
5 BAB 4
6 BAB 5
7 BAB 6
8 BAB 7
9 BAB 8
10 BAB 9
11 BAB 10
12 BAB 11
13 BAB 12
14 BAB 13
15 BAB 14
16 BAB 15
17 BAB 16
18 BAB 17
19 BAB 18
20 BAB 19
21 BAB 20
22 BAB 21
23 BAB 22
24 BAB 23
25 BAB 24
26 BAB 25
27 BAB 26
28 BAB 27
29 BAB 28
30 BAB 29
31 BAB 30
32 BAB 31
33 BAB 32
34 BAB 33
35 BAB 34
36 BAB 35
37 BAB 36
38 BAB 37
39 BAB 38
40 BAB 39
41 BAB 40
42 BAB 41
43 BAB 42
44 BAB 43
45 BAB 44
46 BAB 45
47 BAB 46
48 BAB 47
49 BAB 48
50 BAB 49
51 BAB 50
52 BAB 51
53 BAB 52
54 BAB 53
55 BAB 54
56 BAB 55
57 BAB 56
58 BAB 57
59 BAB 58
60 BAB 59
61 BAB 60
62 BAB 61
63 BAB 62
64 BAB 63
65 BAB 64
66 BAB 65
67 BAB 66
68 BAB 67
69 BAB 68
70 BAB 69
71 BAB 70
72 BAB 71
73 BAB 72
74 BAB 73
75 BAB 74
76 BAB 75
77 BAB 76
78 BAB 77
79 BAB 78
80 BAB 79
81 BAB 80
82 BAB 81
83 BAB 82
84 BAB 83
85 BAB 84
86 BAB 85
87 BAB 86
88 BAB 87
89 BAB 88
90 BAB 89
91 Season 2 #chapter 1
92 Season 2 #Chapter 2
93 Season 2 #Chapter 3
94 Season 2 #Chapter 4
95 Season 2 #Chapter 5
96 Season 2 #Chapter 6
97 Season 2 #Chapter 7
98 Season 2 #Chapter 8
99 Season 2 #Chapter 9
100 Season 2 #Chapter 10
101 Season 2 #Chapter 11
102 Season 2 #Chapter 12
103 Season 2 #Chapter 13
104 Season 2 #Chapter 14
105 Season 2 #Chapter 15
106 Season 2 #Chapter 16
107 Season 2 #Chapter 17
108 Season 2 #Chapter 18
109 Season 2 #Chapter 19
110 Season 2 #Chapter 20
111 Season 2 #Chapter 21
112 Season 2 #Chapter 22
113 Season 2 #Chapter 23
114 Season 2 #Chapter 24
115 Season 2 #Chapter 25
116 Season 2 #Chapter 26
117 Season 2 #Chapter 27
118 Season 2 #Chapter 28
119 Season 2 #Chapter 29
120 Season 2 #Chapter 30
121 #Chapter 31
122 #Chapter 32
123 Season 2 #Chapter 33
124 Season 2 #Chapter 34
125 Season 2 #Chapter 35
126 Season 2 #Chapter 36
127 Season 2 #Chapter 37
128 Season 2 #Chapter 38
129 Season 2 #Chapter 39
130 Season 2 #Chapter 40
131 Season 2 #Chapter 41
132 Season 2 # Chapter 42
133 Season 2 #Chapter 43
134 Season 2 #Chapter 44
135 Season 2 #Chapter 45
136 Season 2 #Chapter 46
137 Season 2 #Chapter 47
138 Season 2 #Chapter 48
139 Season 2 #Chapter 49
140 Season 2 #Chapter 50
141 Season 2 #Chapter 51
142 Season 2 #Chapter 52
143 #BINTANG 1
144 #BINTANG 2
145 #BINTANG 3
146 #BINTANG 4
147 #BINTANG 5
148 #BINTANG 6
149 #BINTANG 7
150 #BINTANG 8
151 #BINTANG 9
152 #BINTANG 10
153 #BINTANG 11
154 #BINTANG 12
155 #BINTANG 13
156 #BINTANG 14
157 #BINTANG 15
158 #BINTANG 16
159 #BINTANG 17
160 #BINTANG 18
161 #BINTANG 19
162 #BINTANG 20
163 #BINTANG 21
164 #BINTANG 22
165 #BINTANG 23
166 #BINTANG 24
167 #BINTANG 25
168 #BINTANG 26
169 #BINTANG 27
170 #BINTANG 28
171 #BINTANG 29
172 #BINTANG 30
173 #BINTANG 31
174 #BINTANG 32
175 #BINTANG 33
176 #BINTANG 34
177 #BINTANG 35
178 #BINTANG 36
179 #BINTANG 37
180 #BINTANG 38
181 #BINTANG 39
182 #BINTANG 40
183 #BINTANG 41
184 #BINTANG 42
185 #BINTANG 43
186 #BINTANG 44
187 #BINTANG 45
188 #BINTANG 47
189 #BINTANG 48
190 #BINTANG 49
191 #BINTANG 50
192 #BINTANG 51
193 #BINTANG 52
194 #BINTANG 53
195 #LANGIT 01
196 #Langit 02
197 #LANGIT 03
198 #LANGIT 04
199 #LANGIT 05
200 #Langit 06
201 #LANGIT 07
202 #LANGIT 08
203 #LANGIT 09
204 #LANGIT 10
205 #LANGIT 11
206 #LANGIT 12
207 #LANGIT 13
208 #LANGIT 14
209 #LANGIT 15
210 #LANGIT 16
211 #LANGIT 17
212 #LANGIT 18
213 #LANGIT 19
214 #LANGIT 20
215 #LANGIT 21
216 #LANGIT 22
217 #LANGIT 23
218 #LANGIT 24
219 #LANGIT 25
220 #LANGIT 26
221 #LANGIT 27
222 #LANGIT 28
223 #LANGIT 29
224 #LANGIT 30
225 #LANGIT 31
226 #LANGIT 32
227 #LANGIT 33
228 #LANGIT 34
229 #LANGIT 35
230 #LANGIT 36
231 #LANGIT 37
232 #LANGIT 38
233 #LANGIT 39
234 #LANGIT 40
235 #LANGIT 41
236 #LANGIT 42
237 #LANGIT 43
238 #LANGIT 44
239 #LANGIT 45
240 #LANGIT 46
241 #LANGIT 47
242 #LANGIT 48
243 #LANGIT 49
244 #LANGIT 50
245 #LANGIT 51
246 #LANGIT 52
247 #LANGIT 53
248 #LANGIT 54
249 #LANGIT 55
250 #LANGIT 56
251 #ANGKASA 01
252 #ANGKASA 02
253 #ANGKASA 03
254 #ANGKASA 04
255 #ANGKASA 05
256 #ANGKASA 06
257 #ANGKASA 07
258 #ANGKASA 08
259 #ANGKASA 09
260 #ANGKASA 10
261 #ANGKASA 11
262 #ANGKASA 12
263 #ANGKASA 13
264 #ANGKASA 14
265 #ANGKASA 15
266 #ANGKASA 16
267 #ANGKASA 17
268 #ANGKASA 18
269 #ANGKASA 19
270 #ANGKASA 20
271 #ANGKASA 21
272 #ANGKASA 22
273 #ANGKASA 23
274 #ANGKASA 24
275 #ANGKASA 25
276 #ANGKASA 26
277 #ANGKASA 27
278 #ANGKASA 28
279 #ANGKASA 29
280 #ANGKASA 30
281 #ANGKASA 31
282 #ANGKASA 32
283 #ANGKASA 33
284 #ANGKASA 34
285 #ANGKASA 35
286 #ANGKASA 36
287 #ANGKASA 37
288 #Angkasa 38
289 #ANGKASA 39
290 #ANGKASA 40
291 #ANGKASA 41
292 #ANGKASA 42
293 #ANGKASA 43
294 #ANGKASA 44
295 #ANGKASA 44
296 #ANGKASA 45
297 #ANGKASA 46
298 #ANGKASA 47
299 #ANGKASA 48
300 #ANGKASA 49
301 #ANGKASA 50
302 Novel Baru
303 Novel Baru: Dzikir Cinta sang Pendosa
304 Novel Baru di Bulan Oktober
305 Novel: Mendadak Nikah Dengan Mantan Calon Kakak Ipar
Episodes

Updated 305 Episodes

1
Prolog
2
BAB 1
3
BAB 2
4
BAB 3
5
BAB 4
6
BAB 5
7
BAB 6
8
BAB 7
9
BAB 8
10
BAB 9
11
BAB 10
12
BAB 11
13
BAB 12
14
BAB 13
15
BAB 14
16
BAB 15
17
BAB 16
18
BAB 17
19
BAB 18
20
BAB 19
21
BAB 20
22
BAB 21
23
BAB 22
24
BAB 23
25
BAB 24
26
BAB 25
27
BAB 26
28
BAB 27
29
BAB 28
30
BAB 29
31
BAB 30
32
BAB 31
33
BAB 32
34
BAB 33
35
BAB 34
36
BAB 35
37
BAB 36
38
BAB 37
39
BAB 38
40
BAB 39
41
BAB 40
42
BAB 41
43
BAB 42
44
BAB 43
45
BAB 44
46
BAB 45
47
BAB 46
48
BAB 47
49
BAB 48
50
BAB 49
51
BAB 50
52
BAB 51
53
BAB 52
54
BAB 53
55
BAB 54
56
BAB 55
57
BAB 56
58
BAB 57
59
BAB 58
60
BAB 59
61
BAB 60
62
BAB 61
63
BAB 62
64
BAB 63
65
BAB 64
66
BAB 65
67
BAB 66
68
BAB 67
69
BAB 68
70
BAB 69
71
BAB 70
72
BAB 71
73
BAB 72
74
BAB 73
75
BAB 74
76
BAB 75
77
BAB 76
78
BAB 77
79
BAB 78
80
BAB 79
81
BAB 80
82
BAB 81
83
BAB 82
84
BAB 83
85
BAB 84
86
BAB 85
87
BAB 86
88
BAB 87
89
BAB 88
90
BAB 89
91
Season 2 #chapter 1
92
Season 2 #Chapter 2
93
Season 2 #Chapter 3
94
Season 2 #Chapter 4
95
Season 2 #Chapter 5
96
Season 2 #Chapter 6
97
Season 2 #Chapter 7
98
Season 2 #Chapter 8
99
Season 2 #Chapter 9
100
Season 2 #Chapter 10
101
Season 2 #Chapter 11
102
Season 2 #Chapter 12
103
Season 2 #Chapter 13
104
Season 2 #Chapter 14
105
Season 2 #Chapter 15
106
Season 2 #Chapter 16
107
Season 2 #Chapter 17
108
Season 2 #Chapter 18
109
Season 2 #Chapter 19
110
Season 2 #Chapter 20
111
Season 2 #Chapter 21
112
Season 2 #Chapter 22
113
Season 2 #Chapter 23
114
Season 2 #Chapter 24
115
Season 2 #Chapter 25
116
Season 2 #Chapter 26
117
Season 2 #Chapter 27
118
Season 2 #Chapter 28
119
Season 2 #Chapter 29
120
Season 2 #Chapter 30
121
#Chapter 31
122
#Chapter 32
123
Season 2 #Chapter 33
124
Season 2 #Chapter 34
125
Season 2 #Chapter 35
126
Season 2 #Chapter 36
127
Season 2 #Chapter 37
128
Season 2 #Chapter 38
129
Season 2 #Chapter 39
130
Season 2 #Chapter 40
131
Season 2 #Chapter 41
132
Season 2 # Chapter 42
133
Season 2 #Chapter 43
134
Season 2 #Chapter 44
135
Season 2 #Chapter 45
136
Season 2 #Chapter 46
137
Season 2 #Chapter 47
138
Season 2 #Chapter 48
139
Season 2 #Chapter 49
140
Season 2 #Chapter 50
141
Season 2 #Chapter 51
142
Season 2 #Chapter 52
143
#BINTANG 1
144
#BINTANG 2
145
#BINTANG 3
146
#BINTANG 4
147
#BINTANG 5
148
#BINTANG 6
149
#BINTANG 7
150
#BINTANG 8
151
#BINTANG 9
152
#BINTANG 10
153
#BINTANG 11
154
#BINTANG 12
155
#BINTANG 13
156
#BINTANG 14
157
#BINTANG 15
158
#BINTANG 16
159
#BINTANG 17
160
#BINTANG 18
161
#BINTANG 19
162
#BINTANG 20
163
#BINTANG 21
164
#BINTANG 22
165
#BINTANG 23
166
#BINTANG 24
167
#BINTANG 25
168
#BINTANG 26
169
#BINTANG 27
170
#BINTANG 28
171
#BINTANG 29
172
#BINTANG 30
173
#BINTANG 31
174
#BINTANG 32
175
#BINTANG 33
176
#BINTANG 34
177
#BINTANG 35
178
#BINTANG 36
179
#BINTANG 37
180
#BINTANG 38
181
#BINTANG 39
182
#BINTANG 40
183
#BINTANG 41
184
#BINTANG 42
185
#BINTANG 43
186
#BINTANG 44
187
#BINTANG 45
188
#BINTANG 47
189
#BINTANG 48
190
#BINTANG 49
191
#BINTANG 50
192
#BINTANG 51
193
#BINTANG 52
194
#BINTANG 53
195
#LANGIT 01
196
#Langit 02
197
#LANGIT 03
198
#LANGIT 04
199
#LANGIT 05
200
#Langit 06
201
#LANGIT 07
202
#LANGIT 08
203
#LANGIT 09
204
#LANGIT 10
205
#LANGIT 11
206
#LANGIT 12
207
#LANGIT 13
208
#LANGIT 14
209
#LANGIT 15
210
#LANGIT 16
211
#LANGIT 17
212
#LANGIT 18
213
#LANGIT 19
214
#LANGIT 20
215
#LANGIT 21
216
#LANGIT 22
217
#LANGIT 23
218
#LANGIT 24
219
#LANGIT 25
220
#LANGIT 26
221
#LANGIT 27
222
#LANGIT 28
223
#LANGIT 29
224
#LANGIT 30
225
#LANGIT 31
226
#LANGIT 32
227
#LANGIT 33
228
#LANGIT 34
229
#LANGIT 35
230
#LANGIT 36
231
#LANGIT 37
232
#LANGIT 38
233
#LANGIT 39
234
#LANGIT 40
235
#LANGIT 41
236
#LANGIT 42
237
#LANGIT 43
238
#LANGIT 44
239
#LANGIT 45
240
#LANGIT 46
241
#LANGIT 47
242
#LANGIT 48
243
#LANGIT 49
244
#LANGIT 50
245
#LANGIT 51
246
#LANGIT 52
247
#LANGIT 53
248
#LANGIT 54
249
#LANGIT 55
250
#LANGIT 56
251
#ANGKASA 01
252
#ANGKASA 02
253
#ANGKASA 03
254
#ANGKASA 04
255
#ANGKASA 05
256
#ANGKASA 06
257
#ANGKASA 07
258
#ANGKASA 08
259
#ANGKASA 09
260
#ANGKASA 10
261
#ANGKASA 11
262
#ANGKASA 12
263
#ANGKASA 13
264
#ANGKASA 14
265
#ANGKASA 15
266
#ANGKASA 16
267
#ANGKASA 17
268
#ANGKASA 18
269
#ANGKASA 19
270
#ANGKASA 20
271
#ANGKASA 21
272
#ANGKASA 22
273
#ANGKASA 23
274
#ANGKASA 24
275
#ANGKASA 25
276
#ANGKASA 26
277
#ANGKASA 27
278
#ANGKASA 28
279
#ANGKASA 29
280
#ANGKASA 30
281
#ANGKASA 31
282
#ANGKASA 32
283
#ANGKASA 33
284
#ANGKASA 34
285
#ANGKASA 35
286
#ANGKASA 36
287
#ANGKASA 37
288
#Angkasa 38
289
#ANGKASA 39
290
#ANGKASA 40
291
#ANGKASA 41
292
#ANGKASA 42
293
#ANGKASA 43
294
#ANGKASA 44
295
#ANGKASA 44
296
#ANGKASA 45
297
#ANGKASA 46
298
#ANGKASA 47
299
#ANGKASA 48
300
#ANGKASA 49
301
#ANGKASA 50
302
Novel Baru
303
Novel Baru: Dzikir Cinta sang Pendosa
304
Novel Baru di Bulan Oktober
305
Novel: Mendadak Nikah Dengan Mantan Calon Kakak Ipar

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!