Alexa Renata wijaksana, gadis putih, tinggi, berhidung mancung, blasteran Thailand, Belanda dan Indonesia.
Alexa baru selesai mengoperasi pasiennya ,empat jam lamanya dia berkutat dengan berbagai alat medis, ketika mensterilkan tangan, Yudha bersandar di dinding tersenyum padanya.
" Cantik, cetakan. pintar, kapan dek nerima cintanya abang".
Renata tersenyum.
Yudha Prayoga adalah senior Alexa, sejak awal Alexa kuliah, Yudha sudah mendekatinya , Yudha malahan banyak membantu Alexa. Namun sampai saat ini,hubungan mereka di bilang jauh, dekat, di bilang dekat, mereka sama sekali belum ada kata pacaran.
Sebenarnya , sebagai perempuan, bukan hal mudah bagi Alexa menepis bayangan Yudha ,Yudha sangat baik, tampan, pintar, masa depan Yudha sangat cemerlang , di luar kekuasaan dan kekayaan kedua orangtuanya. Renata salut dengan Yudha, walau orangtuanya kaya, namun dia tidak pernah bergantung pada kedua orangtuanya. Bisnis kuliner, travel, dia rintis selain pekerjaannya menjadi dokter.
Langkah kaki Alexa dan kaki Yudha seiring, menyusuri lorong rumah sakit. Lelah, yah itu yang di alami Alexa.
" Ke ruangan mas yukkkk".
Alexa mengangguk . Alexa meneguk air mineral pemberian Yudha, dan ketika mereka ngobrol, Yudha tersenyum melihat Alexa tertidur.
Yudha menjadi sandaran Alexa tertidur.
Yudha mengabadikan moment itu sesekali Yudha mengecup puncak kepala Renata.
Sungguh , Alexa membuat dirinya tahluk, dan sudah saatnya memperjelas jalinan kedekatan mereka.Yudha harus memberanikan diri.
Siang itu udara sedikit gerah, Yudha menyetel AC ruangan lebih sejuk.
Perlahan setelah 3 jam lebih tertidur, Alexa membuka matanya dan terkejut, dia berada dalam dekapan Yudha. Getar di dalam dadanya pun berpacu. Alexa dan Yudha saling bertatapan.
Perlahan tanpa kata, Yudha mengecup bibir Alexa, jemudian Yudha mendekap wajah Alexa dan ******* bibir Alexa. 5reka saling berbalas kecupan.
Yudha seorang dokter spesialis anak, sangat berdedikasi pada karier. unya.
Yudha menaruh kedua telapak tangannya di pipi Alexa.
" Kita pacaran yuk", ujar Yudha.
" Segini aja lamaran pacarannya dok? " tanya Alexa.
" Maunya seperti apa?".
" Lebih romantis".
" Baiklah. nanti malam ,kita makan malam, gimana?".
" Boleh , ajak teman satu geng boleh???, "ujar Alexa tersenyum.
" Just the two of us," ujar Yudha.(hanya kita berdua).
" Okay.....," ujar Alexa sambil berdiri.
Namun Yudha langsung menarik tangan Alexa, dan Alexa jatuh di dada bidang Yudha.
" Dok.....," ujar Alexa.
" Hmmmmmm".
" Saya mau tugas, nih udah 2 jam lebih"
Yudha mengecup dahi Alexa.
" Baiklah yaaang, nanti kita makan siang okayyy".
Alexa mengangguk .
Alexa merapikan rambut dan pakaiannya, melambaikan tangan sambil tersenyum, keluar dari ruangan Yudha.
Alexa memeriksa pasien nya, begitu banyaknya pasien konsultasi, dan ada beberpaayang sudh mendapat hasil ,dari uji EKG
Elektrokardiogram (EKG) adalah pemeriksaan untuk mengukur dan merekam aktivitas listrik jantung. EKG umumnya dilakukan untuk memeriksa kondisi jantung dan menilai efektivitas pengobatan penyakit jantung.
Elektrokardiogram dilakukan menggunakan mesin pendeteksi impuls listrik jantung yang disebut elektrokardiograf. Dengan alat tersebut, impuls atau aktivitas listrik jantung akan terpantau dan tampak berupa grafik yang ditampilkan di layar monitor.
Dokter kemudian akan mengevaluasi aktivitas listrik jantung pasien melalui monitor tersebut. Selain itu, grafik yang menunjukkan aktivitas listrik jantung pasien juga dapat dicetak di kertas dan dilampirkan pada rekam medis pasien.
Dokter umumnya akan menyarankan EKG pada pasien yang mengalami gejala-gejala gangguan jantung, seperti sulit bernapas, tubuh mudah lelah dan lemas, nyeri dada, dan jantung berdebar.
Indikasi dan Kontraindikasi Elektrokardiogram
Elektrokardiogram dapat digunakan untuk mendeteksi kondisi-kondisi berikut:
Serangan jantung
Kardiomiopati
Hangguan Irama jantung
Penyakit jantung koroner
Gangguan Elektolik
Keracunan obat-obatan
Dokter juga dapat menggunakan EKG untuk memeriksa kesehatan jantung pasien sebelum dan setelah menjalani operasi, serta untuk menilai efektivitas pengobatan penyakit jantung, seperti penggunaan alat pacu jantung dan obat-obatan.
Tes EKG tidak menyakitkan, cepat, dan aman dilakukan. Oleh karena itu, secara umum, tidak ditemukan kontraindikasi pada elektrokardiogram, kecuali pasien menolak untuk menjalani pemeriksaan tersebut. Dengan kata lain, EKG dapat dijalankan pada siapa saja dalam semua golongan usia.
Sebelum Elektrokardiogram
EKG sering kali dilakukan pada kondisi gawat darurat untuk mendeteksi serangan jantung. Namun, pada beberapa kasus, EKG dapat dilakukan melalui perencanaan sebelumnya atau ketika pasien menjalani pemeriksaan kesehatan rutin (Check up).
Jika hasil EKG normal, maka pemeriksaan lain mungkin tidak diperlukan. Tetapi bila hasil EKG menunjukkan suatu penyakit, pasien mungkin akan diminta menjalani EKG ulang atau pemeriksaan lain, misalnya pemeriksaan enzim jantung ,tergantung pada penyakit yang dicurigai oleh dokter.
Beberapa informasi yang bisa didapatkan dari pemeriksaan EKG adalah:
Irama jantung teratur atau malah tidak teratur (aritmia)
Denyut jantung normal, terlalu lambat (bradikardia), atau terlalu cepat (takikardia)
Suplai darah dan oksigen ke jantung cukup atau kurang
Kondisi jantung masih bagus atau telah muncul tanda-tanda kerusakan, misalnya karena pernah mengalami serangan jantung
Struktur jantung normal atau mengalami perubahan, misalnya akibat pembesaran pada bilik jantung.
Alexa harus selalu sangat detail.dan hati- hati, karena ahli bedah dan spesialis jantung, bukan hal mudah, menyangkut nyawa manusia.
Alexa selalu berusaha profesional, dalam menangani pasien nya.Pasien yang dihadapi juga sangat beragam ,pemikiran, ulah mereka juga berbeda - beda.Alexa selalu dekat dan membangun jalianan pada pasien, memberi pasien semangat agar pemulihan mereka cepat, memberi dukungan semangat agar semangat melawan penyakit mereka.
🥰🥰🥰🥰🥰🥰
Jangan Lupa
Like
Vote
Koment
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 187 Episodes
Comments
Haslinda Subhan
karya2mu bagus thor sy suka membacanya selain terhibur pembaca juga bisa menambah wawasan krn baxk istilah didalamnya yg author jelaskan dengan rinci , sukses selalu 🙏👍
2024-05-26
0
᪙ͤæ⃝᷍𝖒ᵗᵃʳⁱ♡⃝𝕬𝖋🦄❁︎⃞⃟ʂᶬ⃝𝔣🌺
Detail bner thorrr tntg jantung... Othorrr jua sorang dokter yeaaaa🤭🤭🤭
2021-10-23
1
¢ᖱ'D⃤ ̐Nu⏤͟͟͞R❗☕𝐙⃝🦜
Jadi keinget Mas Yudha Jenderal nih 😁✌️,
dr Yudha dan dr Alexa jadian jadi nunggu pj nih 😂
2021-08-22
2