''Iya harusnya tadi pagi,cuman tadi pagi aku ke pasar di suruh teh Nurul belanja kebutuhan!'' jawab Aisyah.
''Kok gak ngajak sih,aku mau jalan jalan!'' pekik Dina
''Aku juga di ajak,mana bisa aku ngajak!'' jawab Aisyah.
''Ya sudah,kalau kamu mau menghapal! Aku mau tidur!'' kata Dina.
''Ayo!'' ajak Aisyah.
Merekapun pergi meninggalkan kamar mandi.Dina dan Aisyah pergi menuju asrama.Aisyah bermaksud untuk menghapal,sedangkan Dina bermaksud untuk tidur.
𝘿𝙞𝙨𝙚𝙗𝙪𝙖𝙝 𝙧𝙪𝙢𝙖𝙝 𝙡𝙪𝙢𝙖𝙮𝙖𝙣 𝙗𝙚𝙨𝙖𝙧 𝙙𝙖𝙣 𝙢𝙚𝙬𝙖𝙝...
Sebuah keluarga sedang berkumpul untuk mendiskusikan sebuah masalah yang terjadi pada keluarganya.
''Ma,bagaimana kabar Aisyah,apa dia baik baik saja?'' tanya Dimas
''Aisyah baik pa!'' jawab Lena.
''Kenapa dia belum pulang juga?,ini sudah satu tahun lebih tapi dia belum pulang?!'' tanya Dimas
''Mungkin dia masih ada yang harus dikerjakan,katanya sih begitu!'' jawab Lena.
''Oh,kalau gitu,jika Aisyah telpon suruh dia pulang dulu sebentar.Ada yang harus papa bicarakan sama dia!'' kata Dimas.
''Baik pa,nanti kalau Aisyah telpon aku akan menyampaikannya.Tapi kenapa gak lewat telepon aja pa,kan bisa.Takut Aisyah masih repot di pondoknya!'' kata Lena.
''Iya emang bisa bicara lewat telepon,namun karena yang ingin papa bicarakan masalah penting,jadi gak enak kalau bicara lewat telepon gak tatap muka!'' jawab Dimas.
''Memangnya masalah apa yang ingin papa bicarakan pada Aisyah?'' tanya Lena.
''Nanti mama juga tahu!'' jawab Dimas lalu menyuruput kopu hitam yang ada di dalam gelasnya.
''Ouh ya sudah!'' jawab Lena yang juga meneguk teh hangat miliknya.
''Oh ya,di mana Rizal?'' Dimas menanyakan anak ke tiganya setelah Aisyah.
''Dia d kamar,mungkin sedang maen game ,atau tidak maen game paling di tidur!'' jawab Lena.
Saat sedang mengobrol,tiba tiba hand phone (hp) milik Lena berdering karena ada telepon masuk.Setelah di lihat siapa yang menelpon wajah Lena langsung berseri seri bahagia.Dia mengangkat telepon sambil tersenyum.
''Assalamualaikum ma!'' kata seorang wanita yang menelpon Lena.
''Waalaikum salam nak,apa kabar? mama merindukanmu!'' jawab Lena.
''Aku baik ma,mama bagaimana?'' jawab seorang wanita yang menelpon Lena.
''Mama juga baik nak!'' jawab Lena pada seorang wanita yang menelponnya.
''Papa apa kabar ma?'' tanya seorang wanita yang menelpon Lena.
''Papa juga baik nak,papa baru saja menanyakanmu!'' jawab Lena.
''Kalau Rizal gimana ma?'' tanya seorang wanita yang menelpon Lena.
''Rizal juga baik nak,Rizal juga sangat merindukanmu!'' jawab Lena.
''Alhamdulillah kalau semua baik ma!'' jawab seorang wanita yang menelpon Lena.
''Iya,kamu sedang apa di sana?'' tanya Lena.
''Aku sedang menghapal mah,namun karena aku pusing dan aku merindukan mama aku menelpon mama deh!'' jawab seorang wanita yang menelpon Lena.
''Mama juga merindukan mu! kamu kapan pulang?'' tanya Lena.
''Mungkin bulan depan ma,soalnya aku masih harus menyelesaikan dua kitan lagi ma!'' jawab seorang wanita yang menelpon Lena.
''Kamu gak bisa gitu pulang minggu depan?'' tanya Lena.
''Kayanya gak bisa ma.Memangnya ada apa?'' tanya seorang wanita yang menelpon Lena.
''Kata papa ada hal penting yang harus papa bicarakan sama kamu,nih kamu bicara saja sama papa!'' kata Lena.
''Aisyah!'' panggil Dimas pada seorang wanita yang menelpon Lena.
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Updated 213 Episodes
Comments
Damiyati Nganjuk
kok byk kalimat yg diulang,, 🙏
2023-02-09
1
Rinjani
Dimas mau jodohka Aisya yaaa
2023-02-08
0
Mamax Garissa
harus nya Aisah nelpon gitu Thor maaf.. Thor bukan bermaksud menggurui..
2023-02-04
0