Bab 3# Makan Siang

Keesokan harinya, Delia sarapan pagi bersama keluarganya. Rutinitas itu yang membuat keakraban dalam keluarga Delia. Karena dengan sarapan pagi, keluarga Delia dapat berbincang-bincang sebentar sebelum memulai aktivitas pagi dengan semangat.

Setelah selesai sarapan pagi, mereka semua baru berangkat melakukan rutinitas seperti biasa di tempat masing-masing.

Hari ini ayah dan bunda Delia berangkat lebih awal karena akan ada meeting pagi. Kak Dandi juga berangkat ke kantornya lebih awal. Tinggallah Delia dan Kak Doni yang masih duduk di ruang makan.

"Kak Doni, aku bisa minta tolong untuk antarkan aku ke sekolah ya kak? soalnya kan ayah bunda dan Kak Dandi sudah berangkat, " tanya Delia.

"Hmmm... gak mau ah, " ucap Kak Doni menggoda Delia.

"Ayolah kak... please!!, " pinta Delia.

"Tapi ada syaratnya ya, " sahut Kak Doni.

"Apa syaratnya kak?, " tanya Delia.

"Cium kakak dulu ya," jawab Kak Doni.

"Hmmm... ya sudah. Sini Delia cium, " jawab Delia.

Delia pun menghampiri dan mencium Kak Doni dengan muka manyunnya.

"Terima kasih ya adikku sayang. Ayo kita berangkat sekarang, " ucap Kak Doni setelah mendapat ciuman dari adiknya Delia.

"Okey kak. Delia siap-siap dulu, " sahut Delia.

"Kalau begitu, kakak tunggu di depan ya Del. " Ucap Kak Doni.

"Iya kak, " jawab Delia.

Delia pun mengambil tasnya dan segera ke depan karena Kak Doni sudah menunggunya.

"Ayo segera naik Del, karena sudah siang ni!, " ucap Kak Doni.

"Iya... iya kak. Nih Delia naik, " jawab Delia sambil naik motor Kak Doni.

Dan Delia pun berangkat bersama Kak Doni. Kak Doni mengantarkan Delia dulu ke sekolah lalu dia berangkat ke tempat kuliahnya. Kedua kakak Delia sangat sayang padanya.

Dua puluh lima menit kemudian, sampailah Delia di depan sekolahnya.

"Kak, Delia masuk dulu ya. Terima kasih sudah mengantarkan aku, " ucap Delia sambil mencium tangan kakaknya.

"Iya dik. Belajar yang pintar jangan kebanyakan ngomong ya, " ucap Kak Doni.

"Siap kakakku yang bawel !, " jawab Delia sambil lari meninggalkan KaK Doni.

Setelah mengantarkan Delia, Kak Doni pun segera berangkat kuliah.

👑👑👑👑👑

Ketika sampai di kelasnya, terdengar suara bel tanda akan dimulainya pembelajaran.

Delia pun duduk di bangkunya. Hari itu saatnya masing-masing kelompok mempresentasikan hasil kunjungannya.

Begitu pun Delia dan teman-temannya juga akan mempresentasikan hasil laporan kunjungan mereka di beberapa perusahaan yang berbeda-beda. Mereka melaporkan hasil pengamatannya selama melaksanakan kunjungan tersebut.

Setiap kelompok diberikan waktu masing-masing sepuluh menit untuk mempresentasikan laporannya. Dan setelah masing-masing kelompok selesai mempresentasikan hasil laporannya, bu guru memberikan masukan terhadap hasil kerja mereka dalam melaksanakan kunjungan itu adalah sangat baik. Tiap kelompok merupakan tim yang kompak dalam menyelesaikan tugas yang diberikan.

Setelah bu guru memberikan masukannya di masing-masing kelompok, mereka diberi tugas selanjutnya untuk melaksanakan praktik kerja di salah satu perusahaan tersebut selama 1 minggu.

"Wah, kita dapat tugas lagi Del." Ucap Zaki.

"Iya Zak. Tenang aja nanti aku bilang ke Kak Dandi ya biar kita bisa praktik kerja disana," sahut Delia.

"Sip itu Del," ucap Zaki.

Saat bu guru selesai memberikan arahan untuk tugas praktik kerja, mereka dipersilakan untuk pulang. Dan selama praktik kerja, anak-anak tidak perlu masuk sekolah.

Khusus untuk siswa kelas 3, mereka bisa pulang lebih awal karena mereka lebih banyak tugas untuk praktik kerja dan membuat laporan. Karena pulang lebih awal, Delia pun menelepon Kak Dandi untuk meminta dijemput Kak Dandi.

"Halo Kak," ucap Delia.

"Iya dek, ada apa?," jawab Kak Dandi.

"Kakak, bisa jemput aku kah? soalnya aku pulang lebih awal dan ini aku sudah pulang," ucap Delia.

"Bisa dek. Bentar lagi kakak jemput ya," jawab Kak Dandi.

Lima belas menit kemudian, Kak Dandi sudah sampai di depan sekolah Delia. Delia pun sudah menunggu di depan gerbang. Kak Dandi membuka kaca jendela mobilnya.

"Dek, ayo naik!," ajak Kak Dandi.

Waktu Delia membuka pintu mobil, Delia kaget banget. Ternyata di dalam mobil, Kak dandi tidak sendiri tapi bersama Kak Aldi. Laki-laki yang membuat Delia kagum karena tampan, gagah dan berwibawa.

"Udah pulang Del," tanya Kak Aldi.

"Lho kok ada Kak Aldi juga disini," ucap Delia kaget.

"Iya dek, karena tadi sudah jam setengah dua belas jadi kami sekalian keluar makan siang. Kamu pasti juga sudah lapar kan. Kita makan siang dulu sama-sama ya," ucap Kak Dandi.

Delia senang bisa ketemu sama Kak Aldi lagi. Apalagi di dalam mobil, Delia duduk di sebelah Kak Aldi.

"Del, kamu mau makan apa?, " tanya Kak Dandi.

"Terserah kak. Delia ikut kakak aja deh, " jawab Delia sambil tersenyum.

"Ya sudah, kita makan nasi saja. Karena di dekat sini ada depot nasi yang katanya enak dan murah. " ucap Kak Dandi.

"Kalau begitu kita makan disitu saja Dan, " sahut Kak Aldi.

Tak lama kemudian sampailah mereka di depot nasi. Mereka pun turun dari mobil.

"Dek, kamu pilih sendiri makanannya ya." Ucap Kak Dandi.

"Iya kak," jawab Delia.

Setelah mereka memilih dan memesan makanannya, mereka duduk di tempat lesehan sambil menunggu pesanan datang. Delia teringat kalau ada tugas dari sekolah untuk praktik kerja selama satu minggu. Mumpung bertemu sama Kak Aldi, Delia pun menyampaikannya langsung.

"Nah kebetulan banget nih, ada Kak Aldi sekalian aku sampaikan deh, " ucap Delia dalam hati.

"Oh iya Kak Aldi. Aku bisa minta tolong lagi kah?," tanya Delia sambil tersenyum.

"Minta tolong apa dek?," sahut Kak Aldi.

"Begini kak, setelah tugas yang kemarin selesai. Sekarang guruku memberikan tugas lagi untuk praktik kerja di tempat kakak kemarin. Apakah diperbolehkan ya kak?," pinta Delia.

"Insyaallah bisa dek. Kira-kira yang mau praktik kerja nanti ada berapa anak dek?," tanya Kak Aldi.

"Seperti kemarin kak. Ada lima anak," jawab Delia.

"Mulai kapan dek?," tanya Kak Aldi.

"Kemungkinan mulai senin depan kak," jawab Delia.

"Ya dek, nanti kakak sampaikan ke atasan kakak ya." Jawab Kak Aldi.

"Dek, minta tolong kok terus sih!!!," ucap Kak Dandi.

"Salahin gurunya tuh kak. Kasih tugasnya kok banyak," ucap Delia.

"Sudah-sudah. Nih makanannya sudah datang. Sekarang kita makan dulu ya karena aku sudah lapar nih," ucap Kak Aldi.

"Iya kak. Aku juga sudah lapar kok." jawab Delia.

"Udah jangan ngomong aja, ayo makan!!," ucap Kak Dandi.

"Iya... iya... kak," sahut Delia.

Mereka pun segera makan makanan yang sudah dipesannya. Mereka makan siang bersama.

Ketika Kak Dandi dan Kak Aldi makan, Delia tersenyum bahagia melihat Kak Aldi.

👑👑👑👑👑

Terpopuler

Comments

Okto Mulya D.

Okto Mulya D.

mulai nih deg deg an

2022-12-09

0

Yolanda Vista

Yolanda Vista

Masih menyimak thor❤🧐

2021-01-02

1

Dian D'n Jell

Dian D'n Jell

triple like mendarat thor🖒🖒🖒
salam dari KASTA & Cahaya Dimataku

2021-01-01

1

lihat semua
Episodes
1 1# Awal bertemu
2 Bab 2# Kunjungan
3 Bab 3# Makan Siang
4 Bab 4# Makan Malam
5 Bab 5# Hari Pertama
6 Bab 6# Lanjutan
7 Bab 7# Hari Kedua
8 Bab 8# Hari Terakhir
9 Bab 9# Pulang bareng
10 Bab 10# Rumah
11 Bab 11# Pelaporan
12 Bab 12# Kebersamaan
13 Bab 13# Laporan
14 Bab 14# Sendiri
15 Bab 15 # Persiapan
16 Bab 16 # Istirahat
17 Bab 17 # Di rumah
18 Bab 18 # Rehat
19 Bab 19# Pemulihan
20 Bab 20 # Kaget
21 Bab 21# Senang
22 Bab 22# Bersama Kak Aldi
23 Bab 23# Ujian hari pertama
24 Bab 24# Pulang Sekolah
25 Bab 25 # Fokus belajar
26 Bab 26 # Ujian terakhir
27 Bab 27# Selesai Ujian
28 Bab 28# Cerita bareng
29 Bab 29 # Jalan bareng Clara
30 Bab 30 # Kegelisahan
31 Bab 31# Tanya ayah
32 Bab 32# Jalan pagi
33 Bab 33# Ngobrol pagi
34 Bab 34# Acara Kantor Kak Dandi
35 Bab 35# Pertemuan Fira dengan keluarga Kak Dandi
36 Bab 36# Kebimbangan Kak Aldi
37 Bab 37# Kelulusan
38 Bab 38# Diterima kuliah
39 Bab 39# Hari pertama kuliah
40 Bab 40# Pertunangan Kak Dandi
41 Bab 41# Lanjutan
42 Bab 42# Perubahan Penampilan Delia
43 Bab 43# Semesteran
44 Bab 44# Pernikahan Kak Dandi dan Fira
45 Bab 45# Seminar
46 Bab 46# Sepulang dari seminar
47 Bab 47# Kak Doni Wisuda
48 Bab 48# Persiapan KKN
49 Bab 49# Praktik Mengajar
50 Bab 50# Terakhir KKN
51 Bab 51# Buat Laporan
52 Bab 52# Berkunjung ke Perpustakaan
53 Bab 53# Sidang Skripsi
54 Bab 54# Awal Delia bekerja
55 Bab 55# Acara kantor
56 Bab 56# Bersama Kak Aldi
57 Bab 57# Kebersamaan
58 Bab 58# Persiapan
59 Bab 59# Kedatangan orang tua Kak Aldi
60 Bab 60# Jawaban Delia
61 Bab 61# Fitting baju
62 Bab 62# Pernikahan Kak Aldi dan Delia
63 Bab 63# Ke Bali
64 Bab 64# MP
65 Bab 65# Kebahagiaan Kak Aldi dan Delia
Episodes

Updated 65 Episodes

1
1# Awal bertemu
2
Bab 2# Kunjungan
3
Bab 3# Makan Siang
4
Bab 4# Makan Malam
5
Bab 5# Hari Pertama
6
Bab 6# Lanjutan
7
Bab 7# Hari Kedua
8
Bab 8# Hari Terakhir
9
Bab 9# Pulang bareng
10
Bab 10# Rumah
11
Bab 11# Pelaporan
12
Bab 12# Kebersamaan
13
Bab 13# Laporan
14
Bab 14# Sendiri
15
Bab 15 # Persiapan
16
Bab 16 # Istirahat
17
Bab 17 # Di rumah
18
Bab 18 # Rehat
19
Bab 19# Pemulihan
20
Bab 20 # Kaget
21
Bab 21# Senang
22
Bab 22# Bersama Kak Aldi
23
Bab 23# Ujian hari pertama
24
Bab 24# Pulang Sekolah
25
Bab 25 # Fokus belajar
26
Bab 26 # Ujian terakhir
27
Bab 27# Selesai Ujian
28
Bab 28# Cerita bareng
29
Bab 29 # Jalan bareng Clara
30
Bab 30 # Kegelisahan
31
Bab 31# Tanya ayah
32
Bab 32# Jalan pagi
33
Bab 33# Ngobrol pagi
34
Bab 34# Acara Kantor Kak Dandi
35
Bab 35# Pertemuan Fira dengan keluarga Kak Dandi
36
Bab 36# Kebimbangan Kak Aldi
37
Bab 37# Kelulusan
38
Bab 38# Diterima kuliah
39
Bab 39# Hari pertama kuliah
40
Bab 40# Pertunangan Kak Dandi
41
Bab 41# Lanjutan
42
Bab 42# Perubahan Penampilan Delia
43
Bab 43# Semesteran
44
Bab 44# Pernikahan Kak Dandi dan Fira
45
Bab 45# Seminar
46
Bab 46# Sepulang dari seminar
47
Bab 47# Kak Doni Wisuda
48
Bab 48# Persiapan KKN
49
Bab 49# Praktik Mengajar
50
Bab 50# Terakhir KKN
51
Bab 51# Buat Laporan
52
Bab 52# Berkunjung ke Perpustakaan
53
Bab 53# Sidang Skripsi
54
Bab 54# Awal Delia bekerja
55
Bab 55# Acara kantor
56
Bab 56# Bersama Kak Aldi
57
Bab 57# Kebersamaan
58
Bab 58# Persiapan
59
Bab 59# Kedatangan orang tua Kak Aldi
60
Bab 60# Jawaban Delia
61
Bab 61# Fitting baju
62
Bab 62# Pernikahan Kak Aldi dan Delia
63
Bab 63# Ke Bali
64
Bab 64# MP
65
Bab 65# Kebahagiaan Kak Aldi dan Delia

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!