"jarwo? kenapa kamu ada disini?"ucap nenek jahat itu kaget karena ia melihat ada mbah jarwo bersama teman teman risa.
"iya... aku ada disini sekarang murti, kamu sudah keterlaluan. kenapa kamu tidak sadar sadar juga" ucap mbah jarwo.
"jarwo tolong jangan coba coba ikut campur urusanku" ucap nenek itu.
"aku akan ikut campur urusan mu,karena ini akan membahayakan nyawa orang banyak" ucap mbah jarwo.
"jarwo jika kau coba coba ikut campur maka aku akan menyuruh para budakku, hantu kanibal itu untuk memakan kalian semua hidup hidup" ucap nenek jahat itu.
"aku tidak takut, andi kamu pergi lah dari sini! bawa teman temanmu,biar mbah yg akan menghadapi nenek murti itu" ucap mbah jarwo untuk menyuruh andi dan yg lainnya pergi.
"tapi mbah... kami tidak mungkin meninggalkan mbah untuk melawan nenek itu sendiri" ucap andi dan diangguki oleh teman teman nya yg lain.
"kalian tidak perlu menghawatirkan mbah, sekarang cepat kalian pergi dan cari tempat yg aman!" ucap mbah jarwo.
"oh iya... kalian bawa air ramuan itu, karena itu akan menyelamatkan kalian dari para hantu pengganggu di hutan ini" ucap mbah jarwo lagi.
"baik mbah" ucap mereka semua kompak. mereka semua langsung berlari meninggalkan mbah jarwo dan nenek jahat itu.
"hey jangan lari kalian!! hey para hantu sialan, cepat kalian kejar mereka!! tangkap mereka untukku" ucap nenek jahat itu kepada hantu seram kanibal.
para hantu seram kanibal tersebut langsung mengejar risa dan teman temannya.
sementara mbah jarwo menghalangi nenek jahat itu untuk tidak pergi juga mengejar risa dan teman temannya.
"kalau kau ingin mengejar mereka kau langkahi dulu jasad ku murti" ucap mbah jarwo.
"jangan menghalangiku jarwo" ucap nenek jahat itu.ia langsung mengeluarkan sebuah benda bulat dan membaca mantra mantra.lalu dengan cepat nenek itu melembarnya ke arah mbah jarwo.
saat benda itu mengenai badan mbah jarwo tiba tiba mbah jarwo merasa kesakitan.
"akhhh... panasss,apa yg kau lakukan pada ku murti" ucap mbah jarwo berteriak kesakitan.
"hahahaha itu adalah benda keramat dari iblis hutan sana yg apabila terkena tubuh maka akan langsung merasakan sakit. sakit kan??makanya jangan coba coba menghalangiku" ucap nenek jahat itu. dan ia langsung pergi dari sana untuk menyusul risa dan teman temannya.
sementara hantu tiara melihat kejadian itu.
"ada apa mbah? apa aku bisa menolong mu?" ucap hantu tiara.
"cepat tolong kamu ambil ramuan yg ada didalam saku ku ini dan siram kan lah pada tubuhku"ucap mbah jarwo.ia tidak bisa melakukan apa apa karena kepanasan itu mengakibatkan ia tak berdaya untuk melakukan apa apa.
"baik mbah" meskipun hantu tiara tidak terlihat namun ia bisa melakukan apa saja. ia langsung mengambil ramuan yg ada di dalam saku mbah jarwo dan menyiramkannya pada tubuh mbah jarwo.sehingga pada saat tubuh mbah jarwo terkena ramuan itu,tubuhnya tidak terasa kepanasan lagi.
"terimakasih tiara... karena kau telah menyelamatkan ku dari kekuatan mantra jahat murti itu" ucap mbah jarwo.
"iya mbah, sekarang ayo kita susul nenek jahat itu mbah" ucap hantu tiara.
"ayo!" ucap mbah jarwo.mbah jarwo dan hantu tiara pun segera menyusul nenek jahat itu.
👻👻👻👻
"aduh....gimana nih guyss? para hantu kanibal itu terus mengejar kita" ucap raisa dengan nafas terengah engah karna berlari.
"iya.... gue capek ni" ucap toni yg ngos ngosan
"kita semua juga capek ton" ucap tasya.
"kita harus melakukan sesuatu" ucap andi (ingat ya readers mereka semua ngomongnya dalam keadaan lari ya:))
"gue ingat ayo kita minum ramuan yg dikasih mbah jarwo, kan ia menyuruh kita meminum ramuan tersebut jika akan terjadi suatu yg bahaya"ucap tasya.
"ya sudah ayo bagiin ramuannya" ucap risa.
andi langsung membagi ramuan yg ia bawa kepada teman temannya dan mereka semua langsung meminumnya.
"kemana mangsa kita tadi? kenapa aku tidak bisa melihat mereka?" ucap hantu seram kanibal karena tiba tiba risa dan teman temannya hilang begitu saja dari pandangannya.
"aku juga tidak bisa melihat mereka" ucap hantu seram yg lainnya.
"eh guyss kenapa para hantu seram tersebut tidak bisa melihat kita?" tanya toni.
"iya ya.... kenapa?" tanya putri bingung
"aku tahu.... mungkin ini semua gara gara kita meminum ramuan yg mbah kasih. makanya mereka tidak bisa melihat kita" ucap risa.
"iya ris.... gue rasa yg lo katakan itu benar" ucap andi.
"weh keren dong, kayak kekuatan magic gitu ya bisa ilang ilang" ucap toni tertawa.
"ya syukur lah berkat ramuan yg kita minum para hantu seram itu nggak bisa lihat kita" ucap andre.
"ya sudah sekarang mendingan kita balik lagi ketempat si mbah, kita mamfaatin kesempatan ini buat nolongin mbah jarwo lawan nenek jahat itu" ucap risa.
ditengah tengah hantu seram tersebut sibuk mencari keberadaan risa dan teman temannya. risa dan teman temannya malah berjalan kembali menuju tempat mbah jarwo.
"dada hantu sialan, makanya jangan sok ngejar ngejar kami, nggak bisa lihat kan lo" ucap toni meledek hantu seram kanibal tersebut.
"woi ton! lo ya.., sok berani banget lo ketika mereka udah nggak bisa lihat, giliran tadi aja ketakutan banget tampang lo" ucap andi.
"heheheeh ya iya lah ndy, tadi kan mereka lihat kita... ya gue takut lah dimakan sama tu hantu seram. lagi pula kapan lagi gue bisa sombong sama tuh setan" ucap toni sambil tertawa.
"helleh.... nanti gue seret lo ke depan hantu kanibal tersebut biar dimakan lo" ucap andi ketus.
"jahat lo, syirik amat lo! nggak bisa apa lo lihat gue senang sekali"ucap toni kesal dengan perkataan andi.
"ishhh kalian sekali nggak ribut napa sih!! kita tuh sekarang dalam keadaan bahaya,masih sempat aja berantem" ucap andre.
"ye.... ini kan salah si andi, susah banget liat gue seneng" ucap toni kesal.
"sudah sudah!!! diam kalian!!!nggak usah ngomong lagi, sekarang tu ayo cepat kita kembali ke tempat mbah jarwo" ucap risa dengan tegas.
mereka semua pun kembali berjalan menuju ke tempat mbah jarwo. disaat mereka mulai berjalan tiba tiba di depan mereka, mereka sudah dihadang oleh nenek jahat itu.
"hahahah..... akhir nya kembali juga kalian kepadaku,memang kalian nggak akan bisa lari kemana mana" ucap nenek itu sambil tertawa.
"loh.... nenek? kok ada disini? bukan kah tadi nenek berhadapan sama mbah jarwo?" ucap andre terkejut karena nenek itu tiba tiba saja ada depan nya. sekaligus ia dan yg lainnya merasa khawatir dengan mbah jarwo karna nenek itu bisa lolos dari mbah jarwo.
"hahahah.... kalian pikir jarwo itu kuat? dia itu lemah" ucap nenek itu sambil tertawa.
"sekarang dimana mbah jarwo?nenek apakan dia?" tanya risa cemas.
"hahahah jarwo sudah ku sihir dengan mantra ku hingga ia merasa kepanasan. mungkin sekarang ia sedang menunggu ajal menjemputnya saja karena disana tidak ada yg menolong dia"ucap nenek itu dengan senyum licik nya.
"apa??? astaga mbah jarwo, gimana ini? kita harus tolongin mbah jarwo. kita nggak bisa biarin mbah jarwo mati karna nenek kejam ini" ucap risa mulai emosi.
"kalian tidak akan bisa menolongnya,karena kalian harus berhadapan dengan ku dulu" ucap nenek jahat itu.
"tenang kalian tidak perlu menolong saya, saya sudah berhasil lepas dari mantra murti itu" ucap mbah jarwo yg tiba tiba muncul dari belakang nenek itu
"hey....jarwo, ba... bagaimana kau bisa lepas dari mantra ku itu?" ucap nenek murti terkejut karena mbah jarwo sudah tiba saja di belakangnya.
"kau tidak perlu tahu bagaimana cara aku bisa lepas dari mantra itu, yg perlu kau lakukan sekarang kau harus menyerah dan mengakui semua perbuatanmu" ucap mbah jarwo.
"tidak aku tidak akan pernah menyerah" ucap nenek murti dengan senyum liciknya
"murti!!! kenapa kau tidak mau menyerah? kau harus mengakui semua kesalahan mu murti, kau sudah banyak berbuat kejahatan dan juga sudah banyak membunuh orang" ucap mbah jarwo.
"hey jarwo!!! apa kau lupa hah??? aku melakukan ini semua karna cucuku.lagi pula apa kau tidak ingat dengan apa yg terjadi? cucuku meninggal karna ulah warga sini dan juga karena ulah kau jarwo" ucap nenek murti marah.
"maksud nenek apa cucu nenek meninggal karena warga sini dan karena ulah mbah jarwo?" risa memberanikan diri untuk bertanya.
**********
JANGAN lUPA KASIH VOTE DAN KOMEN!!!😊😉
***Download NovelToon untuk nikmati pengalaman membaca lebih baik!***
Comments