BAYU INDIGO

BAYU INDIGO

Awal baru

Awal baru apakah ada tokoh baru? Tentunya ada dong.

Apa tokoh lama masih ada? Tentu saja ada walau mungkin ada beberapa yang hilang bukan karena mereka mati tapi tidak masuk dalam cerita.

Oke langsung saja kita mulai.

Siang itu bayu sedang berbaring di bawah pohon mangga samping rumahnya. Bayu habis latihan jadi dia capek dan ingin istirahat sebentar.

"Mas anterin aku beli peralatan ini yuk mas pastinya tahu." Ajak ayu.

"Ya elah sama sopi sana mas istirahat dulu nanti mas nyusul."

"Yah sama sopi. Yaudah deh tapi bagi duit dong."

"Minta ke ibu lah yu mas nggak pegang uang."

"Tqpi di ATM kan banyak tinggal ambil."

"Di ATM itu uangnya mas miko sama aris adekku sayang bukan uang mas semua. Nih 50 cepet pergi jangan ngoceh mulu."

"Yah kok 50 tambahin dong buat beli es krim."

"Nih buruan pergi sebelum nih sepatu melayang."

"Iya iya mas bayu ganteng." ayu langsung lari dan brukk...

"Aduh yu pelan pelan napa jangan lari lari." ujar aris yang di tabrak ayu.

"Maaf mas habisnya mas bayu mau lemparin sepatu ke ayu makannya ayu lari."

Melihat ada aris bayu langsung bangun.

"Ris sini sini yu kemari cepet." Panggil bayu.

"Ada apa mas?" tanya aris.

"Tadi di suruh pergi sekarang di panggil." gerutu ayu.

"Lu lupa sopi kemarin pamit kemana?"

"Oh iya sopi kan nggak di rumah duh sama siapa dong aku?"

"Nah kebetulan aris datang. Ris temenin adek gw ya nyari perlengkapan Mos."

"Tapi mas aku mau.."

"Udah nggak usah tapi2an. Yu ajarin aris naik motor ya!"

Ayu segera mengeluarkan motor matic nya dan mengambil helm.

"Mas aku tuh mau minta di ajarin teknik tenaga dalam kok di suruh nganter ayu sih."

"Itu mah nanti malem aja panas2 susah belajarnya."

"Mas aris sini tak ajarin buruan udah siang ini."

Mereka berdua berangkat tinggal bayu sendirian.

"Sepi banget enaknya ngapain ya si bagas juga lagi tes temen yang lain pada sibuk." batin bayu.

Btw ayo tebak kemana tujuan teman teman bayu setelah lulus! Udah? Coba cocokin betul berapa.

Di mulai dari gembul satrio sekarang dia di bukain toko perhiasan sendiri di kota sebelah.

Yeni sesuai latar belakangnya dia kuliah di solo sambil mondok. Bingung? Sama author juga tapi itulah ucapan terakhir yeni di grub.

Joni awalnya ingin kerja aja tapi karena dorongan orang tua joni di suruh masuk fakultas kedokteran tapi sampai sekarang belum jelas dia kuliah dimana.

Sinta memilih kuliah di tempat kelahirannya di bogor. Sempat mendaftar bareng bayu tapi batal karena dia ingin merantau jauh dari orang tua.

Arum memilih kuliah di semarang karena pengajuannya di solo di tolak.

Sekar di terima di universitas nomor 1 di jogja sesuai kemauannya.

Rahma di suruh ortunya kuliah di tanah kelahiran orang tuanya yaitu bandung tapi dengan keras kepala rahma menolak dan ingin kuliah di surabaya bersama bagas.

Bagas kuliah bareng rahma di surabaya. Awalnya bagas ingin lanjutin usaha papahnya tapi tidak jadi karena dorongan mamahnya yang ingin anaknya lulus sarjana minimal S1.

Erlin di suruh papahnya masuk angkatan militer tapi sama dengan rahma erlin menolak dan ingin tetap kuliah di malang dan kemarin waktu daftar ketemu sinta dan bayu.

Bayu tetap stau di malang karena beberapa faktor. Pertama bayu ingin tumbuh besar di tanah kelahirannya yaitu kota malang tercinta. Kedua karena ibu bayu tak ingin jauh dari bayu. ketiga dan seterusnya tak bisa di cerita kan.

Oke lanjut waktu sudah menunjukkan pukul 7 malam dan aris datang sesuai ucapannya sore tadi.

"Kirain nggak jadi. Yuk masuk!" ajak bayu.

"Nah di sini tempat gw olah rasa ris."

Malem itu aris di ajari bayu lalu nawang juga ikut membantu.

"Ris udah jam 11 nih besok aja di lanjut."

"Besok aku shift malam mas. Minggu depan aja deh mas."

"Oke naw anterin aris ya gw capek mau istirahat."

"Dih ogah gw pergi dulu bye" nawang telah menghilang.

"Udah mas aku bisa sendiri kok."

"Dasar setan. Nggak ris gw anter bentar gw keluarin motor dulu.*

Skip besoknya bayu sudah siap berangkat dengan segala keperluan acara Ospek hari ini.

Bayu sengaja berangkat pagi supaya tidak telat.

Sampai di kampus ternyata sudah ramai oleh maba yang takut telat. Setelah parkir bayu menuju aula pertemuan karena di sana bayu di suruh berbaris.

"Bagus angkatan tahun ini fakultas ekonomi jadi yang pertama kumpul. Tepuk tangan untuk kalian semua."

Prok.Prok.Prok.Prok.

"Cukup Perkenalkan Saya Bu reta ketua fakultas ekonomi ini. Pertama ibu mau kalian berbaris sesuai jurusan masing masing."

Bayu bergegas mencari jurusan BD(Bisnis Digital) Dan akhirnya ketemu dan bayu berbaris tapi dari belakang bayu di tabrak seorang cewek untung bayu bisa menjaga keseimbangan jadi tidak jatuh.

"Sorry mas. Ini jurusan BD bukan?"

"Iya gapapa. Betul mbak." jawab bayu sopan.

"Makasih." Cewek itu ikut berbaris di samping bayu.

Setelah semua masuk barisan tiap jurusan bu reta kembali berbicara.

"Bapak ibu pembimbing silahkan masuk jurusan masing masing."

"Sudah sekarang di mulai dari Jurusan pertama ikuti Pembimbing di lanjut jurusan kedua sampai terakhir ya."

Nah di jurusan bayu pembimbingnya bernama ibu susi dia masih muda langsing cantik tapi berwibawa. Bayu melihat bu susi ini memakai susuk untuk menambah kewibawaan nya. Bu susi membawa mereka ke kelas jurusan BD saat jalan bayu bertemu dengan erlin.

"Loh lin kamu jurusan BD juga? Aku kira satu fakultas beda jurusan."

"Iya yu. Aku kira kamu ambil management sempet mau pindah jurusan untung nggak jadi."

"Stop di sini perlu kalian ketahui nama ibu Susi Rahmawati panggil saja bu susi. Saya di sini menjabat kepala jurusan BD ini. Jika ada yang perlu di tanyakan langsung tanyakan ke saya mengerti semua? Itu yang di belakang dengar?"

"Mengerti." Jawab sebagian.

"Ardi mana mikrofon?"

"Perlu di ketahui Jurusan BD tidak ada perbedaan prodi jadi semua sama. Pembagian kelas sesuai tes kemarin itu nanti akan di panggil satu persatu. Ada yang di tanyakan? Tidak berarti sudah paham. Ardi bantu retno membagi kelas."

Nama di panggil satu persatu dan ternyata bayu masuk kelas A dan erlin di kelas B.

Kelas A di suruh masuk ke ruangan lalu di absen ternyata 1 kelas berisi 93 maba wow banyak juga batin bayu.

Oke skip aja sampai waktunya pulang karena author nggak sanggup jelasin secara detail ok.

Pulangnya bayu sengaja menunggu erlin di depan kelas B. Tak berselang lama erlin keluar di ikuti 2 cowok yang sepertinya mencoba menggoda erlin.

"Sayang yuk pulang." Tiba erlin berkata demikian ke bayu sambil mengkode suruh ekting.

"Yuk pulang. Kalian siapa? Mau godain cewek gw?" ucap bayu sedikit memberi tekanan ke suaranya.

"Wooo kalem bos santai santai. Kita cuma mau ajak kenalan dia kok tapi kalau pacarnya keberatan ya nggak jadi." ucap keduanya langsung jiper.

"Awas lu berdua ganggu cewek gw lagi." Bayu melangkah pergi sambil menggandeng tangan erlin.

*Udah lin aman." ucap bayu.

"Fiuhh makasih ya yu. Dari tadi tuh mereka berdua ngebet minta WA gw tanya segala hal. Gw cuekin ttp qja dasar nggak punya malu."

"Ciee yang banyak fansnya. Pulang di jemput atau naik apa?" tanya bayu.

"Biasa aja kali. Di anter sopir tadi sekarang lagi Otw mungkin."

"Gw anterin aja yuk. Daripada nunggu lama nanti di godain cowok lagi mau?"

"Ya udah deh."

Terpopuler

Comments

Tari I

Tari I

cerita awalnya yg mana sich

2024-07-27

1

Anonymous

Anonymous

ke

2024-03-31

0

Noval Hila

Noval Hila

yang beri ulasan terakhir da ri karya ini dan ini adalah beberapa karya ini

2024-02-10

0

lihat semua
Episodes
1 Awal baru
2 Teman baru dan lama.
3 Malam mencekam.
4 Malam mencekam 2.
5 Tokoh baru.
6 Si kembar.
7 Kerjaan sampingan.
8 Jadi paranormal?
9 Job pertama.
10 Nawang mati?
11 Ular bermata biru.
12 Pilih nia atau eva?
13 Pilihan bayu
14 Kereta di atas ombak.
15 Makhluk kiriman.
16 Jalan sama cowok lain.
17 Satrio sejati.
18 Lanjutan.
19 Lanjutan 2.
20 Lanjutan 3.
21 Ilustrasi tokoh.
22 Terungkap
23 Si pengecut.
24 cerita wulan.
25 1 kembali 1 pergi.
26 Reuni dan renungan.
27 Setelah magang.
28 Persiapan KKN
29 Gangguan kecil
30 1 akan tinggal.
31 Bukan manusia
32 Kekacauan
33 Teror 1
34 Mengakhiri teror
35 Cinta eva.
36 cinta eva 2
37 Cinta eva 3
38 Jadi artis sehari
39 Sukma Nyasar
40 Kembalinya kiriman ke si pengirim.
41 Dendam kakak tiri.
42 Akhirnya tidak kembali.
43 Akhirnya tidak kembali 2
44 Misteri kematian abu
45 Gadis desa.
46 Lita membawa berkah.
47 Febri muncul lagi.
48 Reza
49 Payung Ambar Ludira
50 Lamaran
51 Psikopat?
52 Paranormal
53 Sarang Dedemit
54 Gelap Sayuta
55 Janji manis
56 Janji Manis 2
57 Hilang kemana?
58 Remuk Atiku
59 I returned to Indonesia
60 Lanjutan
61 Waktunya bangkit
62 Usaha baru
63 Mencari jasad
64 Ikan hias
65 Anggar nikah.
66 Terjebak
67 Kiriman tidak biasa.
68 Khodam liar.
69 Khodam aneh.
70 Pergi selamanya.
71 Rencana
72 Halangan Pernikahan
73 Si Licik
74 Risky hidup lagi
75 Wujud Sebenarnya
76 Pertarungan 1
77 Pertarungan 2
78 Pertarungan 3
79 Cinta Yang Suci
80 Hasil Pertarungan
81 Pernikahan yang mendebarkan.
82 Tak merubah apapun.
83 Lanjutan
84 Pulang
85 Kenyataan pahit
86 Berubah pikiran
87 Usaha baru.
88 Membantu Ibu Diana
89 Erlin Hamil
90 Hal yang sulit.
91 Ternyata oh ternyata
92 Mimpi buruk menjadi nyata.
93 Mukjizat itu nyata.
94 Perubahan sikap
95 Minta di madu.
96 Poligami
97 Nama Untuk Si Kecil
98 Tumbal.
99 Pelet pati.
100 Side story
101 Penutup
Episodes

Updated 101 Episodes

1
Awal baru
2
Teman baru dan lama.
3
Malam mencekam.
4
Malam mencekam 2.
5
Tokoh baru.
6
Si kembar.
7
Kerjaan sampingan.
8
Jadi paranormal?
9
Job pertama.
10
Nawang mati?
11
Ular bermata biru.
12
Pilih nia atau eva?
13
Pilihan bayu
14
Kereta di atas ombak.
15
Makhluk kiriman.
16
Jalan sama cowok lain.
17
Satrio sejati.
18
Lanjutan.
19
Lanjutan 2.
20
Lanjutan 3.
21
Ilustrasi tokoh.
22
Terungkap
23
Si pengecut.
24
cerita wulan.
25
1 kembali 1 pergi.
26
Reuni dan renungan.
27
Setelah magang.
28
Persiapan KKN
29
Gangguan kecil
30
1 akan tinggal.
31
Bukan manusia
32
Kekacauan
33
Teror 1
34
Mengakhiri teror
35
Cinta eva.
36
cinta eva 2
37
Cinta eva 3
38
Jadi artis sehari
39
Sukma Nyasar
40
Kembalinya kiriman ke si pengirim.
41
Dendam kakak tiri.
42
Akhirnya tidak kembali.
43
Akhirnya tidak kembali 2
44
Misteri kematian abu
45
Gadis desa.
46
Lita membawa berkah.
47
Febri muncul lagi.
48
Reza
49
Payung Ambar Ludira
50
Lamaran
51
Psikopat?
52
Paranormal
53
Sarang Dedemit
54
Gelap Sayuta
55
Janji manis
56
Janji Manis 2
57
Hilang kemana?
58
Remuk Atiku
59
I returned to Indonesia
60
Lanjutan
61
Waktunya bangkit
62
Usaha baru
63
Mencari jasad
64
Ikan hias
65
Anggar nikah.
66
Terjebak
67
Kiriman tidak biasa.
68
Khodam liar.
69
Khodam aneh.
70
Pergi selamanya.
71
Rencana
72
Halangan Pernikahan
73
Si Licik
74
Risky hidup lagi
75
Wujud Sebenarnya
76
Pertarungan 1
77
Pertarungan 2
78
Pertarungan 3
79
Cinta Yang Suci
80
Hasil Pertarungan
81
Pernikahan yang mendebarkan.
82
Tak merubah apapun.
83
Lanjutan
84
Pulang
85
Kenyataan pahit
86
Berubah pikiran
87
Usaha baru.
88
Membantu Ibu Diana
89
Erlin Hamil
90
Hal yang sulit.
91
Ternyata oh ternyata
92
Mimpi buruk menjadi nyata.
93
Mukjizat itu nyata.
94
Perubahan sikap
95
Minta di madu.
96
Poligami
97
Nama Untuk Si Kecil
98
Tumbal.
99
Pelet pati.
100
Side story
101
Penutup

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!