Part 18 - Kejadian tak terduga 2

\*\*\*

Raisa dengan tidak sengaja terjatuh dari tangga dan beruntung Bian berada di dekatnya dan dengan cepat menarik Raisa hingga jatuh ke dalam pelukannya.

Namun, dalam momen tersebut, Bian menyadari bahwa tangga di belakang Raisa akan terjatuh dan akan menimpa mereka berdua.

Dengan cepat dan tanpa ragu, Bian mengubah posisinya sehingga dia yang bertumpu di atas tubuh Raisa. Dia merasa bahwa dia tidak bisa membiarkan tangga itu menimpa Raisa, dan dia akan melindunginya dengan segala cara yang dia bisa.

Dalam detik-detik berikutnya, tangga itu jatuh dengan kuat, dan Bian merasakan beban dan tekanan yang luar biasa berat sehingga membuatnya tidak sengaja mencium bibir Raisa yang berada di bawahnya.

Raisa, yang berada di bawah Bian, terkejut dan membelalakan matanya saat tidak bisa menghindari hal tersebut. Sedangkan Bian merasa wajahnya kini memerah dengan jantung yang berdegup kencang lalu iapun segera melepaskan ciumannya.

Kemudian mereka di tolong oleh orang-orang yang berada di sekitar mereka dan mengecek tubuh Bian karena khawatir terkait sesuatu padanya.

"Ada apa ini? Kenapa pada ngumpul disini?," tanya tante Rose yang sudah siap dengan setelan mewahnya untuk menghadiri arisan hari ini. "Tadi tuan Bian jatuh Nyonya...," ucap Juli mendahului. "Apa?... Bian, kamu tidak apa-apa kan?," tanya Rose khawatir.

"Tidak Tante, aku baik-baik saja... Aku harus pergi ke kantor," ucap Bian sambil sekilas melihat Raisa dengan sudut matanya lalu beranjak pergi.

"Sudah, sudah... Kalian bubar! Kenapa masih berkumpul...," teriak Rose sehingga membuyarkan kumpulan para pekerja di rumah Aryana tersebut.

"Hei, Kamu!...," Panggil Rose pada Raisa dan Raisa pun menghadap Rose. "Ternyata hanya gadis kampung, tidak selevel!," cela Rose sambil memandang tidak suka pada Raisa dan berlalu pergi.

"Selalu saja ambil kesempatan!," nyinyir Juli saat Raisa lewat di depannya. "Raisa, sudahlah... Kamu jangan dengarkan orang-orang seperti mereka," ucap Rani, orang yang selalu ramah pada Raisa semenjak hari pertama dia masuk ke rumah itu.

Dalam perjalanan menuju kantor, di dalam mobil, Bian terus mengalami kilatan-kilatan ingatan tentang kejadian baru-baru ini di mana dia tidak sengaja mencium Raisa.

Meskipun dia mencoba mengalihkan perhatiannya, bayang-bayang momen itu semakin memenuhi pikirannya dan membuatnya tidak fokus karena ia tidak menyangka jika first kiss nya itu ia lakukan dengan seorang ART di rumahnya.

Bian mencoba mengalihkan pikirannya dan bicara pada supir tentang hal-hal biasa. Namun, setiap kali dia mengingat wajah Raisa atau seolah mendengar suaranya, ingatan tentang ciuman tersebut kembali menghantuinya.

Dia merasa seperti ada semacam tarikan dan ketertarikan pada Raisa, tetapi dia tidak yakin apa artinya perasaan ini. "Apa yang aku pikirkan? Dasar bodoh."

"Kenapa Pak?," tanya sang supir yang menyadari umpatan Bian. "Tidak ada, terus jalan saja," jawabnya.

Saat sore hari, setelah pulang dari kantor, Bian memasuki kediaman Aryana dan melihat Raisa sibuk beres-beres di rumah. Entah kenapa dia merasa senang melihat Raisa di sana, dan awalnya dia mengira bahwa Raisa akan menghampirinya dan mungkin ingin berbicara tentang kejadian tadi pagi.

Namun, saat Bian mendekati Raisa dengan harapan, dia melihat Raisa bersikap datar dan sepenuhnya fokus pada pekerjaannya. Raisa tidak mengangkat kepala atau memberikan reaksi apapun terhadap kehadiran Bian.

"Gadis ini!," batinnya.

Perasaan Bian menjadi kesal dan kecewa karena dia merasa diabaikan. Lalu Bian memutuskan untuk pergi ke kamarnya dengan langkah cepat tanpa berkata sepatah kata pun.

Di dalam kamarnya, Bian merasa frustasi dan bertanya-tanya mengapa Raisa tidak menghampirinya atau setidaknya mengucapkan terima kasih padanya atau sekedar menyapa. Lalu tiba-tiba...

Tok tok tok...!

Dia mendengar suara pintu kamarnya di ketuk yang ia yakini itu adalah Raisa. "Masuk," ucap Bian tanpa melihat ke arah pintu. "Tuan, ini teh nya...," ucap Juli, lalu Bian menoleh dan mengerutkan alisnya karena merasa kecewa. "Pergilah."

Namun, saat Juli akan keluar kamar, Bian memanggilnya kembali dan menyuruhnya untuk memanggilkan Raisa agar segera menemuinya. Juli merasa heran dengan sikap majikannya itu tapi tidak berani menolak atau sekedar bertanya alasannya.

Dengan wajah yang di tekuk, Juli pun menghampiri Raisa yang sedang membersihkan dapur. "Tuan Bian memanggilmu!," ucapnya ketus, tapi Raisa sama sekali tidak mendengarnya karena saking banyak orang disana dan tidak menyangka jika Juli sedang bicara padanya.

"Hei! Apa kau tuli!," teriak Juli sehingga semua orang yang berada di sana memperhatikannya dan menjadi kepo.

"Kamu bicara padaku?," tanya Raisa polos.

"Nggak! Bicara dengan patung! Ya jelas bicara padamu! Memang pada siapa lagi?!."

"Maaf, tadi aku gak dengar ... Ada apa?."

"Tuan Bian memanggilmu ke kamarnya!."

Semua orang berbisik dan beranggapan jika Bian akan membuat perhitungan dengan Raisa atas kejadian tadi pagi yang mereka kira Bian celaka karena Raisa.

"Apa yang akan terjadi padanya ya?."

"Aku juga tidak tau, mungkin dia akan di pecat dari rumah ini...."

Banyak bisikan-bisikan yang bisa Raisa dengar sehingga membuatnya sedikit ragu untuk naik ke atas. Tapi dia meyakinkan dirinya jika ini bukan pertama kalinya dia menghadapi sebuah masalah, bahkan masalah yang lebih besar pun pernah ia alami.

Tok tok tok...!

"Masuk!," ucap Bian dan Raisa pun segera membuka pintu dan masuk tanpa melihat ke arah Bian dan hanya menunduk. "Maaf Tuan, ada yang bisa aku bantu?," tanya Raisa ragu.

"Siapkan air hangat untukku, aku ingin mandi."

Raisa merasa heran, tapi ia segera menuruti perintah majikannya itu tanpa banyak tanya. Namun ia sempat terkejut saat melihat ke arah Bian yang hanya memakai handuk saja lalu segera menundukkan pandangannya.

Raisa memenuhi bak mandi dengan air hangat tak lupa mencampurkan aroma terapi yang wangi dan membuat nyaman kala berendam. Tiba-tiba ia di kejutkan oleh kehadiran Bian yang sudah memasuki kamar mandi dan berjalan mendekatinya.

"Tuan, airnya sudah siap," ucap Raisa lalu bergeser menghindari Bian yang semakin mendekat sehingga mengikis jarak di antara mereka. "Airnya masih panas, tambah air dingin sedikit lagi," ucap Bian.

Kemudian Raisa pun melaksanakan perintah Bian, tapi tangannya langsung di raih Bian yang lalu menariknya sehingga wajah mereka kini sangat berdekatan. Raisa segera memalingkan wajahnya dan menghindari tatapan Bian. "Ada apa dengan tuan Bian? Apakah dia sedang mabuk?," batin Raisa.

"Sebenarnya apa rencanamu? Apa kau sengaja menggoda dan merayuku?," tanya Bian yang membuat Raisa reflek melihat mata Bian. "Apa maksud Tuan?."

"Tentunya kau tau maksudku!... Aku tidak heran kenapa kau melakukan hal ini, karena kamu memang seorang janda! Kau berusaha menggodaku agar aku terpikat dan membuatmu jadi nyonya di rumah ini kan?!."

Teg!

"Bagaimana tuan Bian mengetahui statusku? Di rumah ini aku hanya memberitahu semua itu pada Nona Bela," batin Raisa.

Brusssh!

Tiba-tiba Raisa terjerembab pada bak mandi yang sudah dia siapkan untuk Bian saat Bian melepaskan pegangannya. Raisa berusaha agar dirinya tidak tenggelam dan menghirup banyak air, pasalnya dia bukanlah orang yang pandai berenang.

Bian hanya menyaksikan kekonyolan Raisa yang gelagapan karena berusaha meraih tepian bak, yang padahal bak mandi itu tidaklah dalam.

Bersambung...

🌸🌸🌸🌸🌸🌸🌸🌸🌸🌸🌸🌸🌸🌸🌸🌸

Terpopuler

Comments

Ani Ani

Ani Ani

APA akanterjadi

2024-05-10

1

Tri Handayani

Tri Handayani

ada aja masalah buat raisa'jngan kelamaan raisa menderitanya thorrr

2023-06-16

1

վմղíα | HV💕

վմղíα | HV💕

iklan meluncur

2023-06-16

1

lihat semua
Episodes
1 Part 1 - Sah
2 Part 2 - Suami idaman
3 Part 3 - Bagai di sambar petir
4 Part 4 - Kepergian yang tiba-tiba
5 Part 5 - Janda kembang
6 Part 6 - Obsesi kakak ipar
7 Part 7 - Pulang ke rumah ayah
8 Part 8 - Kecantikan yang memikat
9 Part 9 - Di pandang sebelah mata
10 Part 10 - Radit & Raisa?
11 Part 11 - Gadis yang malang
12 Part 12 - Kediaman Aryana
13 Part 13 - Spot jantung
14 Part 14 - Majikan dan asisten yang akrab
15 Part 15 - Galak
16 Part 16 - Ternyata oh ternyata
17 Part 17 - Kejadian tak terduga
18 Part 18 - Kejadian tak terduga 2
19 Part 19 - Buka baju?
20 Part 20 - CINLOK?
21 Part 21 - Toko kue
22 Part 22 - Momen pulang kampung
23 Part 23 - Bak Pahlawan
24 Part 24 - Buaya darat
25 Part 25 - Belum nyadar juga
26 Part 26 - Ketahuan!
27 Part 27 - Makin seru nih...
28 Part 28 - Kopi asin
29 Part 29 - Mol
30 Part 30 - Ada - ada saja
31 Part 31 - Di dalam lemari
32 Part 32 - Perjodohan
33 Part 33 - Momen tidak di duga
34 Part 34 - Menolak pernikahan
35 Part 35 - Pernikahan Raisa & Bian
36 Part 36 - Main kasar
37 Part 37 - Pengantin baru?
38 Part 38 - Satu ranjang
39 Part 39 - Romantis?
40 Part 40 - Bau-Bau pelakor nih!
41 Part 41 - Ketahuan!
42 Part 42 - Bertengkar
43 Part 43 - Rencana jahat
44 Part 44 - Janda Tapi Perawan
45 Part 45 - Perawan tulen kan...
46 Part 46 - Salah paham
47 Part 47 - Akhirnya 'Ekhem' juga
48 Part 48 - Bahaya mengintai
49 Part 49 - Di sekap
50 Part 50 - Ternyata dia dalangnya
51 Part 51 - Semakin cinta
52 Part 52 - Ingin fokus tapi tergoda juga
53 Part 53 - Positif hamil
54 Part 54 - Satu hari 10 kali
55 Part 55 - Keguguran
56 Part 56 - Pahit, tapi itu yang terbaik
57 Part 57 - Wanita tangguh
58 Part 58 - Keputusan tepat
59 Part 59 - Bulan madu
60 Part 60 - Bulan madu 2
61 Part 61 - Laut ganas
62 Part 62 - Masih misteri
63 Part 63 - Keterpurukan Raisa
64 Part 64 - Dua tokoh baru
65 Part 65 - Amnesia
66 Part 66 - Keyakinan seorang istri
67 Part 67 - Waah... Bahaya!!!
68 Part 68 - Hampir saja!
69 Part 69 - Bertemu kembali
70 Part 70 - Jaga jarak
71 Part 71- Kembali secara perlahan
72 Part 72 - Akhirnya sadar
73 Part 73 - 18+
74 Part 74 - Calon?
75 Part 75 - Gagal lagi deh
76 Part 76 - Terabaikan
77 Part 77 - Suka & Duka
78 Part 78 - Akhirnya belah duren
79 Part 79 - Nimas
80 Part 80 - Bertubi-tubi
81 Part 81 - Sekuat itukah?
82 Part 82 - frustasi
83 Part 83 - Rival
84 Part 84 - Dasar pelakor!
85 Part 85 - Berbesar hati
86 Part 86 - Anak siapa?
87 Part 87 - Sekongkol
88 Part 88 - Curiga
89 Part 89 - Raisa, hati-hati!
90 Part 90 - Jebakan
91 Part 91 - Amarah Bian
92 Part 92 - Terbongkar
93 Part 93 - R.I.P
94 Pacarku Seorang Gangster
95 Part 95 - 'Baku hantam'
96 Part 96 - Kabar buruk
97 Part 97 - Sandera
98 Part 98 - Kehilangan lagi
99 Part 99 - Yatim piatu
100 Part 100 - Cinta dan sayang
101 Part 101 - Was-was
102 Part 102 - Ada apa dengan Raisa?
103 Part 103 - Berbadan dua
104 Part 104 - Baby boy
105 PENGUMUMAN
106 Will and Love
107 Jangan Salahkan Aku Miskin
108 Pacarku Seorang Gangster
109 Kisah unik seorang gadis
110 Part 110 - RAYYAN , Raisa & Bian
111 Part 111 - RAYYAN, Raisa & Bian
112 Part 112 - RAYYAN, Raisa & Bian
113 Part 113 - RAYYAN, Raisa & Bian
114 Part 114 - RAYYAN, Raisa & Bian
115 Part 115 - RAYYAN, Raisa & Bian
116 Part 116 - RAYYAN, Raisa & Bian
117 Part 117 - RAYYAN, Raisa & Bian
118 Part 118 - RAYYAN, Raisa & Bian
119 Part 119 - RAYYAN, Raisa & Bian
120 Part 120 - RAYYAN, Raisa & Bian
121 Part 121 - RAYYAN, Raisa & Bian
122 Part 122 - RAYYAN, Raisa & Bian
123 Part 123 - RAYYAN, Raisa & Bian
124 Part 124 - RAYYAN, Raisa & Bian
125 Part 125 - RAYYAN, Raisa & Bian
126 Part 126 - RAYYAN, Raisa & Bian
127 Part 127 - RAYYAN, Raisa & Bian
128 Part 128 - RAYYAN, Raisa & Bian
129 Part 129 - RAYYAN, Raisa & Bian
130 Part 130 - RAYYAN, Raisa & Bian
131 Part 131 - RAYYAN, Raisa & Bian
132 Part 132 - RAYYAN, Raisa & Bian
133 Part 133 - RAYYAN, Raisa & Bian
134 Part 134 - RAYYAN, Raisa & Bian
135 Part 135 - RAYYAN, Raisa & Bian
136 Part 136 - RAYYAN, Raisa & Bian
137 Part 137 - RAYYAN, Raisa & Bian
138 Part 138 - RAYYAN, Raisa & Bian
139 Part 139 - RAYYAN, Raisa & Bian
140 Part 140 - RAYYAN, Raisa & Bian
141 Part 141 - RAYYAN, Raisa & Bian
142 Part 142 - RAYYAN, Raisa & Bian
143 Part 143 - RAYYAN, Raisa & Bian
144 Part 144 - RAYYAN, Raisa & Bian
145 Part 145 - RAYYAN, Raisa & Bian
146 Part 146 - RAYYAN, Raisa & Bian
147 Part 147 - RAYYAN, Raisa & Bian
148 Part 148 - RAYYAN, Raisa & Bian
149 Part 149 - RAYYAN, Raisa & Bian
150 Part 150 - RAYYAN, Raisa & Bian
151 Part 151 - RAYYAN, Raisa & Bian
152 Part 152 - RAYYAN, Raisa & Bian
153 Part 153 - RAYYAN, Raisa & Bian
154 Part 154 - RAYYAN, Raisa & Bian
155 Part 155 - RAYYAN, Raisa & Bian
156 Part 156 - RAYYAN, Raisa & Bian
157 Part 157 - RAYYAN, Raisa & Bian
158 Part 158 - RAYYAN, Raisa & Bian
159 Part 159 - RAYYAN, Raisa & Bian
160 Part 160 - RAYYAN, Raisa & Bian
161 Part 161 - RAYYAN, Raisa & Bian
162 Part 162 - RAYYAN, Raisa & Bian
163 Part 163 - RAYYAN, Raisa & Bian
164 Part 164 - RAYYAN, Raisa & Bian
165 Part 165 - RAYYAN, Raisa & Bian
166 Promo karya baru
167 Part 167 - RAYYAN, Raisa & Bian
168 Part 168 - RAYYAN, Raisa & Bian
169 Part 169 - RAYYAN, Raisa & Bian
170 Part 170 - RAYYAN, Raisa & Bian END
171 BONCHAPT
172 Takdir & Ramalan Cinta
173 Promo karya baru
174 Pengumuman Spesial!
175 Novel baru, PULAU ANGKER
176 Promo karya baru 'SINGLE MOM'
177 Hati Seorang Ibu
178 Karya baru 'Kafilah Cinta'
Episodes

Updated 178 Episodes

1
Part 1 - Sah
2
Part 2 - Suami idaman
3
Part 3 - Bagai di sambar petir
4
Part 4 - Kepergian yang tiba-tiba
5
Part 5 - Janda kembang
6
Part 6 - Obsesi kakak ipar
7
Part 7 - Pulang ke rumah ayah
8
Part 8 - Kecantikan yang memikat
9
Part 9 - Di pandang sebelah mata
10
Part 10 - Radit & Raisa?
11
Part 11 - Gadis yang malang
12
Part 12 - Kediaman Aryana
13
Part 13 - Spot jantung
14
Part 14 - Majikan dan asisten yang akrab
15
Part 15 - Galak
16
Part 16 - Ternyata oh ternyata
17
Part 17 - Kejadian tak terduga
18
Part 18 - Kejadian tak terduga 2
19
Part 19 - Buka baju?
20
Part 20 - CINLOK?
21
Part 21 - Toko kue
22
Part 22 - Momen pulang kampung
23
Part 23 - Bak Pahlawan
24
Part 24 - Buaya darat
25
Part 25 - Belum nyadar juga
26
Part 26 - Ketahuan!
27
Part 27 - Makin seru nih...
28
Part 28 - Kopi asin
29
Part 29 - Mol
30
Part 30 - Ada - ada saja
31
Part 31 - Di dalam lemari
32
Part 32 - Perjodohan
33
Part 33 - Momen tidak di duga
34
Part 34 - Menolak pernikahan
35
Part 35 - Pernikahan Raisa & Bian
36
Part 36 - Main kasar
37
Part 37 - Pengantin baru?
38
Part 38 - Satu ranjang
39
Part 39 - Romantis?
40
Part 40 - Bau-Bau pelakor nih!
41
Part 41 - Ketahuan!
42
Part 42 - Bertengkar
43
Part 43 - Rencana jahat
44
Part 44 - Janda Tapi Perawan
45
Part 45 - Perawan tulen kan...
46
Part 46 - Salah paham
47
Part 47 - Akhirnya 'Ekhem' juga
48
Part 48 - Bahaya mengintai
49
Part 49 - Di sekap
50
Part 50 - Ternyata dia dalangnya
51
Part 51 - Semakin cinta
52
Part 52 - Ingin fokus tapi tergoda juga
53
Part 53 - Positif hamil
54
Part 54 - Satu hari 10 kali
55
Part 55 - Keguguran
56
Part 56 - Pahit, tapi itu yang terbaik
57
Part 57 - Wanita tangguh
58
Part 58 - Keputusan tepat
59
Part 59 - Bulan madu
60
Part 60 - Bulan madu 2
61
Part 61 - Laut ganas
62
Part 62 - Masih misteri
63
Part 63 - Keterpurukan Raisa
64
Part 64 - Dua tokoh baru
65
Part 65 - Amnesia
66
Part 66 - Keyakinan seorang istri
67
Part 67 - Waah... Bahaya!!!
68
Part 68 - Hampir saja!
69
Part 69 - Bertemu kembali
70
Part 70 - Jaga jarak
71
Part 71- Kembali secara perlahan
72
Part 72 - Akhirnya sadar
73
Part 73 - 18+
74
Part 74 - Calon?
75
Part 75 - Gagal lagi deh
76
Part 76 - Terabaikan
77
Part 77 - Suka & Duka
78
Part 78 - Akhirnya belah duren
79
Part 79 - Nimas
80
Part 80 - Bertubi-tubi
81
Part 81 - Sekuat itukah?
82
Part 82 - frustasi
83
Part 83 - Rival
84
Part 84 - Dasar pelakor!
85
Part 85 - Berbesar hati
86
Part 86 - Anak siapa?
87
Part 87 - Sekongkol
88
Part 88 - Curiga
89
Part 89 - Raisa, hati-hati!
90
Part 90 - Jebakan
91
Part 91 - Amarah Bian
92
Part 92 - Terbongkar
93
Part 93 - R.I.P
94
Pacarku Seorang Gangster
95
Part 95 - 'Baku hantam'
96
Part 96 - Kabar buruk
97
Part 97 - Sandera
98
Part 98 - Kehilangan lagi
99
Part 99 - Yatim piatu
100
Part 100 - Cinta dan sayang
101
Part 101 - Was-was
102
Part 102 - Ada apa dengan Raisa?
103
Part 103 - Berbadan dua
104
Part 104 - Baby boy
105
PENGUMUMAN
106
Will and Love
107
Jangan Salahkan Aku Miskin
108
Pacarku Seorang Gangster
109
Kisah unik seorang gadis
110
Part 110 - RAYYAN , Raisa & Bian
111
Part 111 - RAYYAN, Raisa & Bian
112
Part 112 - RAYYAN, Raisa & Bian
113
Part 113 - RAYYAN, Raisa & Bian
114
Part 114 - RAYYAN, Raisa & Bian
115
Part 115 - RAYYAN, Raisa & Bian
116
Part 116 - RAYYAN, Raisa & Bian
117
Part 117 - RAYYAN, Raisa & Bian
118
Part 118 - RAYYAN, Raisa & Bian
119
Part 119 - RAYYAN, Raisa & Bian
120
Part 120 - RAYYAN, Raisa & Bian
121
Part 121 - RAYYAN, Raisa & Bian
122
Part 122 - RAYYAN, Raisa & Bian
123
Part 123 - RAYYAN, Raisa & Bian
124
Part 124 - RAYYAN, Raisa & Bian
125
Part 125 - RAYYAN, Raisa & Bian
126
Part 126 - RAYYAN, Raisa & Bian
127
Part 127 - RAYYAN, Raisa & Bian
128
Part 128 - RAYYAN, Raisa & Bian
129
Part 129 - RAYYAN, Raisa & Bian
130
Part 130 - RAYYAN, Raisa & Bian
131
Part 131 - RAYYAN, Raisa & Bian
132
Part 132 - RAYYAN, Raisa & Bian
133
Part 133 - RAYYAN, Raisa & Bian
134
Part 134 - RAYYAN, Raisa & Bian
135
Part 135 - RAYYAN, Raisa & Bian
136
Part 136 - RAYYAN, Raisa & Bian
137
Part 137 - RAYYAN, Raisa & Bian
138
Part 138 - RAYYAN, Raisa & Bian
139
Part 139 - RAYYAN, Raisa & Bian
140
Part 140 - RAYYAN, Raisa & Bian
141
Part 141 - RAYYAN, Raisa & Bian
142
Part 142 - RAYYAN, Raisa & Bian
143
Part 143 - RAYYAN, Raisa & Bian
144
Part 144 - RAYYAN, Raisa & Bian
145
Part 145 - RAYYAN, Raisa & Bian
146
Part 146 - RAYYAN, Raisa & Bian
147
Part 147 - RAYYAN, Raisa & Bian
148
Part 148 - RAYYAN, Raisa & Bian
149
Part 149 - RAYYAN, Raisa & Bian
150
Part 150 - RAYYAN, Raisa & Bian
151
Part 151 - RAYYAN, Raisa & Bian
152
Part 152 - RAYYAN, Raisa & Bian
153
Part 153 - RAYYAN, Raisa & Bian
154
Part 154 - RAYYAN, Raisa & Bian
155
Part 155 - RAYYAN, Raisa & Bian
156
Part 156 - RAYYAN, Raisa & Bian
157
Part 157 - RAYYAN, Raisa & Bian
158
Part 158 - RAYYAN, Raisa & Bian
159
Part 159 - RAYYAN, Raisa & Bian
160
Part 160 - RAYYAN, Raisa & Bian
161
Part 161 - RAYYAN, Raisa & Bian
162
Part 162 - RAYYAN, Raisa & Bian
163
Part 163 - RAYYAN, Raisa & Bian
164
Part 164 - RAYYAN, Raisa & Bian
165
Part 165 - RAYYAN, Raisa & Bian
166
Promo karya baru
167
Part 167 - RAYYAN, Raisa & Bian
168
Part 168 - RAYYAN, Raisa & Bian
169
Part 169 - RAYYAN, Raisa & Bian
170
Part 170 - RAYYAN, Raisa & Bian END
171
BONCHAPT
172
Takdir & Ramalan Cinta
173
Promo karya baru
174
Pengumuman Spesial!
175
Novel baru, PULAU ANGKER
176
Promo karya baru 'SINGLE MOM'
177
Hati Seorang Ibu
178
Karya baru 'Kafilah Cinta'

Download

Suka karya ini? Unduh App, riwayat baca tak akan hilang
Download

Bonus

Pengguna baru dapat mengunduh App untuk membuka 10 bab secara gratis

Ambil
NovelToon
Novel sejumlah besar sedang menunggu Anda baca! Juga ada komik, buku audio, dan konten lain untuk dipilih~
Semua konten GRATIS! Klik di bawah untuk download!